Anda di halaman 1dari 9

BUPATI HULU SUNGAI UTARA

PENGI'IIIIMAN
r{ouoR atol 601 /BXPP
TEI{TANG
PENGADAAN CALOIT PEGAWAI IIEGERI SIHL
DI LIITGKUITGAII PEUERINTAH KABUPATEI| HULU SI'NGAJ UTARA
TAHT'N A"ITGGARAN 2021

Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi


Birokrasi Republik Indonesia Nomor 800 Tahun 2021 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai
Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Utara Tahun Anggaran
2021 dut Surat Keputusan Bupati Hulu Sungai Utara Nomor 231 Tahun 2021 tentang Penetapan
Kebutuhan Pegawai Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Utar4
maka Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Utara memberikan kesempatan kepada warga Negara
Indonesia untuk mengikuti seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun Atggaran 2021,
dengan ketentuan sebagai berikut:

I JTJMLAH FORMASI CPNS


Jumlah formasi sebagaimana tercantum dalam Surat Keputusan diatas merupakan bagian tidak
terpisahkan dari pengumuman ini, formasi CPNS yang tersedia sebanyak 115 orang terdiri dari:
A. Tenaga Kesehatan : 96 orang
B. Tenaga Teknis : 19 oftmg
Berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
Republik Indonesia Nomor 27 Tahun 2021 tentang Pengadaan Pegawai Negeri Sipil Jumlah
formasi khusus yang disediakan untuk penyandang disabilitas sebanyak 2% datt total formasi
yaitu sebanyak 2 (dua) formasi.
Rincian jumlah alokasi formasi dan kualifikasi pendidikan sebagaimana daftar terlampir.

IL PERSYARATAI\ PELAMAR
A. Persyaratan Umum Pelamar CPNS.

1. Warga Negara Republik lndonesia;


2. Usia paling rendah 18 (delapan belas) tahm dan paling tinggi 35 (tiga puluh lima) tahun
saat melamar, dikecualikan bagi dokter dengan kualifikasi pendidikan dokter spesialis

dapat melamar dengan batas usia paling tinggi 40 (empat puluh) tahun pada saat
melamar;
3. Tidak pemah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang
sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan
pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih;
2

4. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak
dengan hormat sebagai PNS, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, Anggota Kepolisian
Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai
swasta;

5. Tidak berkedudukan sebagai CPNS, PNS, Prajurit TNI atau Anggota Polri;
6. Tidak menjadi anggota atau p€ngurus partai politik atau terlibat politik praktis;
7. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan;

8. Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar;

9. Bersedia mengaMi di lingkungan Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Utara dan tidak
mengajukan pindah paling singkat selama 20 (dua puluh) tahun sejak diangkat sebagai
PNS. Dalam hal pelamar sudah dinyatakan lulus oleh PPI! tetap mengajukan pindah
sebagaimana dimaksud, maka yang bersangkutan dianggap mengundurkan diri.
B. Persyaratan Khusus CPNS.

l. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,10 (tiga koma satu nol) untuk semua jenjang
pendidikan;
2. Pelamar dengan lulusan perguruan tinggi dalam negeri dar/atau progfttm studi yang
terakreditasi pada Badan Akreditasi Nasional Pergrruan Tinggi dan/atau Pusat
Pendidikan Tenaga Kesehatan/Lembaga Akreditasi Mandiri Pendidikan Tinggi
Kesehatan PADA SAAT KELULUS${, al$editasi dilaksanakan sesuai ketentuan
Peraturan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Nomor 32 Tahun 2016
tentang Akreditasi Program Studi dan Pergunran Tinggi;
3. Pelamar yang melamar jenis jabatan tenaga kesehatan yang mensyaratkan Surat Tanda
Registrasi (STR) harus melampirkan Surat Tanda Registrasi @*an internshlp) sesuai
jabatan yang dilamar dan masih berlaku pada saat melamar;

4. Ketentuan dan Persyaratan formasi khusus disabilitas:


a- melampirkan surat keterangan dari dokter rumah sakit pemerintah/Puskesmas yang
menerangkan jenis dan derajat kedisabilitasannya;

b. menyampaikan video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari-hari pelamar


dalam menjalankan aktifitas sesuai jabatan yang akan dilamar (video menampilkan
seluruh badan); dan
c. Panitia instansi dapat mengurdang calon pelamar disabilitas untuk melakukan
verifikasi.
5. Penyandang disabilitas dapat melamar pada formasi umum dengan syarat memenuhi
ketentuan sebagaimana point angka 4, sepanjang memiliki ijazah yang kualifikasi
pendidikannya sesuai dengan persyaratan jabatan. Dan akan berlaku Nilai Ambang
Batas jenis kebutuhan jabatan yang dilamar sebagaimana pelamar umum lainnya.
3

[I. KETENTUAI{PENDAFTARAN

Sebelum mendaftar, pelamar dapat mengunduh buku petunjuk, alur seleksi CPNS dan informasi
lainnya pada laman https://sscasn.bkn.eo.id.

A. Cara Pendaftaran

1. Pelamaran dilakukao secara daring melalui https://sscasn.bkn.go.id;

2. Pelamar hanya dapat melamar formasi pada I (satu) instansi dan 1 (satu) jabatan;
3. Pelamar mengunggah dokumen yang dipersyaratkan secara elektronik; dan

4. Pendaftaran secara online dimulai pada tanggal 30 Juni 2021 sarnpai dengan tanggal
21 Juli 2021 (ditutup pukul 24:00) melalui halaman https://sscasn.bkn,eo.id.

B. Dokumen Persyaratan:
l. Syarat dokumen pendukung:

a. Seluruh dokumen di scan dalam format PDF dan dikirim oleh pelamar melalui
unggahan secara online;

b. Seluruh dokumen yang di scan dalam format PDF adalah dokumen ASLI yang
dapat dibaca secara jelas, bukan hasil fotokopi yang di scan. (contoh : Ijazah
yang di scan adalah ljazah Asli, bukan fotokopi Ijazah legalisir).

2. Dokumen yang sudah di scarU dikirim secara online antara lain:


a Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e'KTP) atau KTP Sementara yang diterbitkan
oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (maks. 500 Kb JPG);
b. Surat Lamaran (Maks. 500 Kb PDF);
c. Ijazah Asli (Maks. 1 Mb PDF);
d. Transkrip Nilai Asli (Maks. I Mb PDF);
e. Pas photo ukuran 4 x 6 cm berwama latar belakang wama merah (foto tanpa edit
dan bagian wajah terlihat jelas, Maks. 300 Kb JPG);

f. Sertifikat atau Surat Akreditasi Perguruan Tinggi dan/atau progam studi peda
srat kelulusan yang dikeluarkan oleh Badan Akeditasi Nasional Perguruan
Tinggi dan/atau Pusat Pendidikan Tenaga Kesehatan/ Lembaga Akreditasi Mandiri
Pendidikan Tinggi Kesehatan (Maks. 500 Kb PDF);
g. Surat Pernyataaa bersedia mengabdi pada Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai
Utara dan tidak mengajukan pindah sekurang-kurangnya 20 (dua puluh) tahun
sejak diangkat sebagai PNS ditandatangani diatas materai Rp.10.000,- (Maks. I
Mb PDF);
h. STR Aeli yang masih berlaku untuk pelamar jabatan tenaga kesehatan (Maks. 1

Mb PDF);
i. Surat Keterangan disabilitas dari dokter rumah sakit pemerintah/?uskesmas untuk
pelamar penyandang disabilitas (Maks. I Mb PDF); dan
j. Link video singkat yang menunjukkan kegiatan sehari-hari pelamar dalam
menjalankan aktifitas sesuai jabatan yang akan dilamar (video menampilkan
seluruh badan).
4

IV. TAHAPANSELEKSI

Tahapan seleksi sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Pendayagunzum Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi Nomor 27 Tahtn2021tentang Pengadaan Pegawai Negeri Sipil, antara lain :

A. Seleksi Administrasi: Verifikasi dokumen pe$yaratan yang di unggah melalui laman


https ://sscasn.bkn.go.id;

B. Seleksi Kompetensi Dasar: menggunakan CAT BKN; dan


C. Seleksi Kompetensi Bidang: menggunakan CAT BKN;

V. SISTEMKELTJLUS${
A. Kelulusan seleksi administrasi ditentukan berdasarkan hasil verifikasi dokumen/berkas
lamaran yang telah diunggah (upload/disampaikan oleh pelamar mengacu pada persyaratan
pelamaran;
B. Kelulusan Seleksi Kompetensi Dasar (SI(D) didasarkan pada nilai ambang batas yang diatur
oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi;
C. Jumlah peserta yang mengikuti Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) paling banyak 3 (tiga)

kali dari jumlah kebutuhan (formasi) pada masing-masing Jabatan berdasarkan peringkat
nilai SKD; dan
D. Kelulusan Akhir ditentukan berdasarkan hasil integrasi SKD dengan bobot 40Yo dan SKB
dengan bobot 60%.

vI. LAIN-LAIN
A. Pengumuman penerimaan dilakukan melalui Website https://bkpp.hsu.go.id atau

httos://sscasn.bkn.qo.id pada tanggal 30 Juni 2021 sampai dengan 14 Juli 2021;


B. Dalam hal terdapat kesamaan nilai pengolahan akhir atau kebutuhan jabatan yang belum
terpenuhi, berlaku peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi dan
Birokrasi Nomor 27 Tahtn 2021 Pasal 48 ayat4 dar.5;
C. Apabila terdapat peserta yang telah dinyatakan lulus dan diterima kemudian mengundurkan
diri/digugurkan, maka panitia dapat menggantikan dengan peserta yang memiliki peringkat
terbaik dibawahnya berdasarkan hasil keputusan rapat;
D. Jika di kemudian hari peserta seleksi yang sudah dinyatakan lulus, temyata kualifikasi
pendidikannya tidak sesuai dengan yang telah ditetapkan oleh Menteri Pendayagunaan
Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi dan/atau memberikan keterangan yang tidak benar
dan/atat tidak memenuhi persyaratan lainny4 maka status kelulusan yang bersangkutan
dapat dibatalkan;

E. Dihimbau agar tidak mempercayai apabila ada pihak/ orang tertentu (calo) yang menjanjikan
dapat membantu kelulusan dalam setiap tahapan seleksi dengan keharusan menyediakan
sejumlah uang atau dalam bentuk lain;
F. Pendaftaran dan seluruh proses seleksi tidak dipungut biaya;
5

G. Pelamar yang keberatan terhadap hasil seleksi administrasi dapat mengajukan sanggahan

paling lama 3 (tiga) hari sejak hasil seleksi administrasi diumumkan;


H. Pelamar yang keberatan terhadap hasil akhir seleksi dapat mengajukan sanggahan paling
lama 3 (tiga) hari sejak hasil akhir diumumkan;

L lnformasi lebih lanjut dapat dilihat di htErs://bkpp.hsu.eo.id dan media sosial resmi
Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Utara atau https://sscasn.bkn.go.id
J. Pelayanan dan penjelasan informasi terkait pelaksanaan seleksi CPNS di Kabupaten Hulu
Sungai Utara Tahun Anggaran 2021 dap t menghubungi Call Center melalui nomor Telepon
(0527) 62731 pada hari senin s.d. kamis pukul 08.30 s.d. 15.30 WITA, Jum'at pukul 08.30
s.d. 10.30 WITA.

!o Juni 2021
SUNGAI UTARA

HK, MM, M.Si


LAMPIRAN PENGUMUMAN BUPATI HULU SUNGAI UTARA
NOMOR :8lOl 601 /BKPP
TANGGAL : 3o Juni2O2l

CPNS TENAGA KESEHATAN

Kualifikasi Alokasi
No tabatan Unit Penempatan
Pendidikan Umum Disabilitas
AHLI PERTAMA .
t DOKTER
DOKTER 7 PUSKESMAS HAUR GADING

AHLI PERTAMA -
7 DOKTER 1 PUSKESMAS PAMINGGIR
DOKTER
AHLI PERTAMA . PUSKESMAS SUNGAI
3 DOKTER 1
DOKTER KARIAS
AHLI PERTAMA. PUSKESMAS SUNGAI
4 DOKTER 1
DOKTER MALANG
AHLI PERTAMA -
5 DOKTER 1 PUSKESMAS BABIRIK
DOKTER
AHLI PERTAMA -
6 DOfiER 1 PUSKESMAS SAPALA
DOKTER
AHLI PERTAMA -
7 DOKTER 1 PUSKESMAS SEI TURAK
DOKTER
AHLI PERTAMA.
8 DOKTER 5 RSU PAMBALAH BATUNG
DOKTER
AHLI PERTAMA -
9 DOKTER 616I I PUSKESMAS BABIRIK
DOKTER GIGI
AHLI PERTAMA -
10 OOKTER GIGI 7 PUSKESMAS SEI TURAK
DOKTER GIGI
AHLI PERTAMA.
7! DOKTER GIGI
DOKTER GIGI 1 PUSKESMAS GUNTUNG

AHLI PERTAMA -
72 DOKTER GIGI 1 PUSKESMAS HAUR GADING
DOKTER GIGI
AHLI PERTAMA .
13 DOKTER GIGI 1 PUSKESMAS PASAR SABTU
DOKTER GIGI
AHLI PERTAMA - PUSKESMAS AMUNTAI
14 DOKTER GIGI 1
DOKTER GIGI SELATAN
AHLI PERTAMA .
15 DOKTER GIGI 1 RSU PAMBALAH BATUNG
DOKTER GIGI
AHLI PERTAMA .
t6 DOKTER GIGI 1 PUSKESMAS BANJANG
DOKTER GIGI
AHLI PERTAMA -
DOKTER SPESIALIS
77 DOKTER SPESIALIS 1 RSU PAMBALAH BATUNG
JANTUNG
JANTUNG
AHLI PERTAMA -
DOKTER SPESIALIS
18 DOKTER SPESIALIS 1 RSU PAMBALAH BATUNG
KULIT DAN KELAMIN
KULIT DAN KELAMIN
AHLI PERTAMA .
DOKTER SPESIALIS
79 DOKTER SPESIALIS 1 RSU PAMBALAH BATUNG
MATA
MATA
AHLI PERTAMA -
DOKTER SPESIALIS
20 DOKTER SPESIALIS 7 RSU PAMBALAH BATUNG
RADIOLOGI
RADIOLOGI
AHLI PERTAMA - s-1 NUTRISTONTS/D-rV
2l NUTRISIONIS Gtzt
2 RSU PAMBATAH BATUNG

AHLI PERTAMA - s-1 NUTRTSTONtS/D-rV


22 1 PUSKESMAS HAUR GADING
NUTRISIONIS Gtzt
AHLI PERTAMA.
23 NERS 1 PUSKESMAS SE{ TURAK
PERAWAT
Kualifikasi Alokasi
No. Jabatan Unit Penempatan
Pendidikan Umum Disabilitas
AHLI PERTAMA -
24 NERS 1 PUSKESMAS ALABIO
PERAWAT
AHLI PERTAMA.
25 NERS 8 RSU PAMBALAH BATUNG
PERAWAT
AHII PERTAMA .
26
PERAWAT
N ERS t PUSKESMAS PASAR SABTU

AHLI PERTAMA .
27 NERS 1 PUSKESMAS HAUR GADING
PERAWAT
AHLI PERTAMA.
S-1 ANALIS
PRANATA
28 KESEHATAN/D-IV 2 RSU PAMBALAH BATUNG
LABORATORIUM
ANALIS KESEHATAN
KESEHATAN
TERAMPIL - ASISTEN
29 D-III FARMASI 7 PUSKESMAS PASAR SABTU
APOTEKER
TERAMPIL - ASISTEN PUSKESMAS SUNGAI
30 D-III FARMASI 1
APOTEKER KARIAS
31 TERAMPIL. BIDAN D-III KEBIDANAN 2 I
PUSKESMAS ALABIO
32 TERAMPIL - BIDAN D.III KEBIDANAN 1 PUSKESMAS BABIRIK
33 TERAMPIL. BIDAN D-III KEBIDANAN L PUSKESMAS GUNTUNG
34 TERAMPIL - BIDAN D.III KEBIDANAN 7 PUSKESMAS BAN]ANG
35 TERAMPIL. BIDAN D-III KEBIDANAN 2 PUSKESMAS HAUR GADING
35 TERAMPIL. BIDAN D-III KEBIDANAN 7 PUSKESMAS PAMINGGIR
PUSKESMAS SUNGAI
TERAMPIL - BIDAN D-III KEBIDANAN 1
MALANG
TERAMPIL . PUSKESMAS DANAU
38 D.III NUTRISIONIS L
NUTRISIONIS PANGGANG
TERAMPIL -
39 D-III NUTRISIONIS 1 PUSKESMAS PASAR SABTU
NUTRISIONIS
TERAMPIL.
40 D-III NUTRISIONIS 2 RSU PAMBALAH BATUNG
NUTRISIONIS
TERAMPIL -
4L D.III NUTRISIONIS 7 PUSKESMAS BABIRIK
NUTRISIONIS
TERAMPIL.
42 D- t NUTRtStONtS 1 PUSKESMAS 5EI TURAK
NUTRISIONIS
TERAMPIL.
43 D.III NUTRISIONIS 1 PUSKESMAS GUNTUNG
NUTRISIONIS
TERAMPIL -
M D.III NUTRISIONIS 1 PUSKESMAS ALABIO
NUTRISIONIS
TERAMPIL -
45 D.III NUTRISIONIS 1 PUSKESMAS PAMINGGIR
NUTRISIONIS
46 TERAMPIL. PERAWAT D.III KEPERAWATAN 1 PUSKESMAS PASAR SABTU
47 TERAMPIL - PERAWAT D-III KEPERAWATAN 1 PUSKESMAS PAMINGGIR
PUSKESMAS SUNGAI
48 TERAMPIL - PERAWAT D.III KEPERAWATAN 7
MALANG
49 TERAMPIL. PERAWAT D-III KEPERAWATAN 1 PUSKESMAS ALABIO
50 TERAMPIL. PERAWAT D.III KEPERAWATAN 15 RSU PAMBALAH BATUNG
51 TERAMPIL. PERAWAT D-III KEPERAWATAN 1 PUSKESMAS BABIRIK
52 TERAMPIL. PERAWAT D-III KEPERAWATAN 1 PUSKESMAS SAPALA
PUSKESMAS DANAU
53 TERAMPIL - PERAWAT D.III KEPERAWATAN 1
PANGGANG
54 TERAMPIL . PERAWAT D-III KEPERAWATAN 1 PUSKESMAS HAUR GADING
TERAMPIL - TERAPIS D-III KEPERAWATAN
55 7 PUSKESMAS PASAR SABTU
GIGI DAN MULUT GIGI
TERAMPIL. PEREKAM
56 D-III PEREKAM MEDIS 3 RSU PAMBALAH BATUNG
MEDIS
Kualifikasi Alokasi
No. Jabatan Unit Penempatan
Pendidikan Umum Disabilitas
TERAMPIL. D.III KESEHATAN
57 2 RSU PAM BALAH BATUNG
SANITARIAN LINGKUNGAN

TERAMPIL. D-III KESEHATAN PUSKESMAS DANAU


58 1
SANITARIAN LINGKUNGAN PANGGANG

TERAMPIL. D-III KESEHATAN


59 1 PUSKESMAS GUNTUNG
SANITARIAN LINGKUNGAN
TERAMPIL. D.lll KESEHATAN
60 1 PUSKESMAS BABIRIK
SANITARIAN LINGKUNGAN
TERAMPIL. D-III KESEHATAN
PUSKESMAS SAPALA
61 1
SANITARIAN LINGKUNGAN
TERAMPIL. D.III KESEHATAN
62 1 PUSKESMAS PASAR SABTU
SANITARIAN LINGKUNGAN

Jumlah 96

CPNS TENAGA TEKNIS

Kualifikasi Alokasi
No. Jabatan Unit Penempatan
Pendidikan Umum Disabilitas

1
AHLI PERTAMA - s-1 ARSTPARTS / D-rv
3 2
DINAS PERPUSTAKAAN
ARSIPARIS ARSIPARIS DAN KEARSIPAN
DINAS PENANAMAN
S-I TEKNIK
MODAL, PELAYANAN
AHLI PERTAMA - PENDINGIN/S.1 TEKNIK
2 1 TERPADU SATU PINTU
INSTRUKTUR tNDUSTRt/S-1 TEKNTK
DAN TENAGA KERJA I UPT
LISTRIK
BALAI LATIHAN KERJA
DINAS PENANAMAN
MODAL, PELAYANAN
AHLI PERTAMA . s-1 TEKNTK SrPrL/ S-1
3 1 TERPADU SATU PINTU
INSTRUKTUR TEKNIK ARSITEKTUR
DAN TENAGA KERJA I UPT
BALAI LATIHAN KERIA

S-1 TEKNOLOGI HASIL


PERIKANAN/S.1
AGROBISNIS
PERIKANAN/S.1
PEMANFAATAN DINAS PENANAMAN
SUMBERDAYA MODAI- PELAYANAN
AHLI PERTAMA -
4 PERIKANAN/S.1 1 TERPADU SATU PINTU
INSTRUKTUR
TEKNOLOGI INDUSTRI DAN TENAGA KERJA I UPT
PERTANIAN/S.1 BALAI LATIHAN KERJA
EKONOMI
PERTANIAN/S.1
AGRTBTSNTS/S-1
AGROTEKNOLOGI

AHLI PERTAMA . S-l TEKNOLOGI DINAS KOMUNIKASI DAN


5 3
PRANATA KOMPUTER INFORMASI INFORMATIKA
AHLI PERTAMA. S.l TEKNOLOGI
6 1 DINAS KESEHATAN
PRANATA KOMPUTER INFORMASI
OINAS PENANAMAN
5-1 TEKNTK MESTN/S-1 MODAI, PETAYANAN
AHLI PERTAMA -
7 PENDIDIKAN TEKNIK 1 TERPADU SATU PINTU
INSTRUKTUR
MESIN DAN TENAGA KER'A I UPT
BALAI LATIHAN KERJA
Kualifikasi Alokasi
No. Jabatan Unit Penempatan
Pendidikan Umum Disabilitas
DINAS PENANAMAN
MODAL, PETAYANAN
AHLI PERTAMA -
6 S.1 AKUNTANSI 1 TERPADU SATU PINTU
INSTRUKTUR
DAN TENAGA KERJA I UPT
BALAI LATIHAN KERJA

S-1 TEKNIK TENAGA DINAS PENANAMAN


LrsTRrK/ S-I TEKNtK MODAL, PELAYANAN
AHLI PERTAMA.
9 ELEKTRO/ S-1 1 TERPADU SATU PINTU
INSTRUKTUR
PENOIOIKAN TEKNIK DAN TENAGA KERIA I UPT
ELEKTRO BALAI TATIHAN KERJA

D-IV TEKNIK DINAS PENANAMAN


oroMoTrF/ s-1 TEKNTK MODAI- PELAYANAN
AHII PERTAMA -
10 oToMoTrF/ s-1 L TERPADU SATU PINTU
INSTRUKTUR
PENDIDIKAN TEKNIK OAN TENAGA KERIA I UPT
OTOMOTIF BALAI LATIHAN KERJA

s-1 PERTKANAN/S-1
DINAS PERIKANAN I
PEMANFAATAN
ANALIS BUDIDAYA BIDANG BUDIDAYA
7t SUMBERDAYA 1
PERTKANAN ISEKSI
PERIKANAN
PERIKANAN/S.1
MANAJEMEN BUDIDAYA
AGRIBISNIS PERIKANAN

DINAS KEPENDUDUKAN
S-1 ADMINISTRASI DAN PENCATATAN SIPIL I

NEGARA,/ S-1 BIDANG PELAYANAN


ADMINISTRASI PENCATATAN SIPIL DINAS
ANALIS KEPENDUDUKAN
72 PUBLIK/S.1 ILMU 1 DUKCATPIL KAB. HSU I
DAN PENCATATAN SIPIL
PEMERINTAHAN/ S.1 SEKSI KELAHIRAN,
MANAIEMEN DAN PERUBAHAN STATUS ANAK
KEBIJAKAN PUBLIK PEWARGANEGARAAN DAN
KEMATIAN
DINAS PERINDUSTRIAN,
PERDAGANGAN, KOPERASI
DAN USAHA KECIL
PENYULUH USAHA
MENENGAH I BIDANG
MANDIRI DAN S-1 TEKNIK
13
TEKNOLOGI TEPAT INFORMATIKA
I PEMBERDAYAAN DAN
PENGEMBANGAN USAHA
GUNA
KECIL ISEKSI
MONITORING, EVALUASI,
PELAPORAN

Jumlah 19

'l
t; EUPATI HULU NGAI UTARA

u
ID HK

Anda mungkin juga menyukai