Anda di halaman 1dari 25

1. LAF Ventrikal untuk resusitasi obat apa?

a. Antibiotik
b. Antivirus
c. Anti piretik
d. Antikanker
e. Antiamuba
2. Bapak dengan serangan akut mendapatkan obat klopidogrel 75 mg dan asetosal 80 mg.
Efek samping yang ditimbulkan?
a. Pendarahan
b. Pusing
c. Diare
d. Konstipasi
e. Ruam kulit
3. Seorang ibu membawa anaknya yang berusia 10 tahun ke dokter dengan keluhan gigi
anak berwarna kecoklatan, mengaku pernah memberi anak antibiotik pada saat balita.
antibiotik apakah yang dapat menyebabkan kondisi tersebut?
a. Tetrasiklin
b. Amoksisilin
c. Ciprofloksasin
d. Cefixime
e. Kloramfenikol
4. Obat obatan TB, INH, rifampicin, etambutol, pirazinamid, streptomicin. Manakah yang
menyebabkan gangguan pendengaran?
a. INH
b. Pirazinamid
c. Rifampicin
d. Etambutol
e. Streptomicin
5. Pasien didiagnosa dislipidemia, kolesterol total 382 mg/dl, LDL 180 mg/dl, TG 150
mg/dl. Terapi apa yang tepat?
a. Gemfibrozil
b. Simvastatin
c. Kolestiramin
d. Fenofibrat
e. Niacin

6. Seorang ibu datang ke apotek mau membeli oral kontrasepsi untuk menunda kehamilan
kedua. Ibu tersebut dalam masa menyusui anaknya yang berumr 6 bulan. Oral
kontrasepsi apa yang direkomendasikan?
a. Hanya mengandung progesteron
b. Hanya mengandung estrogen
c. mengandung progesteron dan estrogen
d. kombinasi monofasik
e. kombinasi bifasik
7. Bapak umur 35 tahun datang ke rumah sakit untuk pemeriksaan rutin. Hasil lab GDP
128, G2PP 200, HbA1C 7%, total kolesterol 170, creatinin 2,5 dan TD 155/95. Obat
apa yg direkomendasikan?
a. ACE
b. Alfa blocker
c. Beta blocker
d. Diuretik
e. CCB
8. Seorang wanita mendapatkan obat aspirin sebagai antiplatelet, bagaimana aturan
minum:
a. 30 menit sebelum makan
b. 30 menit sesudah makan
c. 2 jam sesudah makan
d. 15 menit sebelum makan
e. 2 jam sebelum makan
9. Ibu 30 tahun hamil 28 minggu, panas naik turun, nyeri, mual, muntah sudah 1 minggu.
Diresepkan antibiotik oleh dokter, antibiotik apa yang sesuai?
a. Amoxicillin
b. Kotrimoksazol
c. Tiamfenikol
d. Tetrasiklin
e. Ciprofloksacin
10. Anak 10 tahun gigi coklat, sebelumnya beberapa kali minum Antibiotik. Antibiotik
yang dimaksud?
a. Tetrasiklin
b. Amoksisilin
c. Kloramfenikol
d. Ciprofloksasin
e. Cefixime
11. Pria 35 tahun didiagnosa TBC, diberi OAT. Kemudian mengeluhkan kencingnya
berwarna merah. OAT apa yang menyebabkan hal tersebut?
a. Rifampisin
b. INH
c. Pirazinamid
d. Streptomicin
e. Etambutol
12. Wanita 35 tahun didiagnosa dokter TB kategori 1, diberikan terapi lini pertama. Obat
OAT lini pertama terdiri dari:
Lini pertama: INH, rimfam, pirazina, strepto, etambu
Lini kedua: kanamisin, amikasin, kuinolon
Kategori 2 : 2HRZES/HRZE/5H3R3E3
Kategori 3: insial: 2 HRZ atau 2H3R3E3Z3 dan fase lanjutan 2 HR atau H3R3
Kategori 4 : harus uji kultur untuk menemukan AB
a. 2(HRZE)/4 (HR)3
b. 2HRZE/4H3R3
c. 2(HRZ)/4(HR)
d. 2(HRZE)/4HRZ
e. 2(HRZE)/5(HRZ)3
13. Pasien membeli insulin garglin (long) tapi habis, ada merk lain yang fungsinya sama,
apakah yang dimaksud?
a. Lispro (rapid)
b. Humolog (mix)
c. NPH (intermediet)
d. Detemir
14. Laki laki 70 tahun MRS karena HT stage 2. 5 hari di RS mengalami gagal ginjal kronik
stage 3. Oleh dokter diresepkan valsartan 160 mg 1 x sehari. Data lab yang perlu
dipantau terkait ES obat tersebut adalah?
a. BUN
b. Folat
c. Kalium
d. Kalsium
e. Asam urat
15. Wanita 29 tahun hamil 3 minggu, pergi ke apotek untuk membeli obat karena keluhan
mual muntah yang dirasakan sepanjang hari dan pada pagi hari. Tidak ada riwayat
pengobatan lain. Obat yang direkomendasikan oleh apoteker?
a. Piridoxin
b. Metochlopramid
c. Dimenhidrinat
d. Difenhidramin
e. Domperidon
16. Anak perempuan berusia 11 bulan didiagnosis penyakit ISK, rekomendasi apa yang
dianjurkan?
Obatnya cotimoxazole: kontraindikasi u/ umur <2 bulan, >2 bulan 8 mg/KgBB/hari
dosis terbagi 12 jam
a. kotrimoksazol
b. ciprofloksasin
c. amoksisilin
d. kloramfenikol
e. Tetrasiklin
17. Seorang wanita berusia 42 tahun, datang ke apotik dengan keluhan mual, kembung dan
ada rasa sedikit perih di lambung, wanita tersebut meminta obat untuk mengatasi
keluhannya. Sebagai apoteker golongan obat yang tepat untuk keluhan pasien tersebut
adalah......
a. H2 Blocker
b. Antasida
c. Analog prostaglandin
d. PPI
e. Agen Sitoprotektif
18. Pasien pria umur 55 tahun mengeluhkan sakit kepala sebelah yang sangat berat. Dokter
mendiagnosa bapak tersebut mengalami gejala migrain berat. Dokter merencanakan
akan memberikan ergometrin tartrat yang dikombinasikan dengan kafein. Apa tujuan
kombinasinya?
a. Kafein dapat meningkatkan sel saraf sehingga dapat mengurangi migrain berat
b. Kafein dapat meningkatkan mekanisme pada lambung sehingga bioavaibilitas obat
meningkat
c. Kafein dapat meningkatkan absorpsi dan memperkuat kerja ergometrin
d. Kafein dapat menurunkan kebutuhan penggunaan ergometrin sebagai anti migrain
e. Kafein dapat menimbulkan efek penenang sehingga dapat menurunkan gejala
migrain berat
19. Bapak usia 50 tahun (160 cm/60 kg) memeriksakan diri ke dokter untuk cek rutin. Dari
hasil cek didapat tekanan darah 170/110, GDA 220, BUN 4,9 serta riwayat pengobatan
irbesartan 300 mg 1x1. Apakah kombinasi diuretik yang tepat?
a. HCT
b. Furosemid
c. Spironolakton
d. Klortalidon
e. Manitol
20. Seorang pasien laki laki, usia 50 tahun datang ke apotek dengan keluhan sesak nafas.
Berdasarkan hasil wawancara diketahui ternyata pasien memiliki riwayat hipertensi.
Apakah obat hipertensi yang kontra indikasi dengan kondisi tersebut?
a. Kaptopril
b. Propranolol (menghambat b2 bronkokontriksi)
c. Nifedipin
d. Metildopa
e. Furosemid
21. Seorang laki laki usia 60 tahun menderita DM dapat terapi hipoglikemik oral, juga
menderita gagal jantung kronik, hasil lab yang diketahui asam laktat tinggi.
Apa yang menyebabkan kondisi tersebut?
a. Glibenklamid (meningktkan sekresi insulin)
b. Metformin (meningkatkan sensitifitas reseptor insulin dan menghambat produksi
gula di hepar) menyebabkan asidosis asam laktat, produk samping dari metabolism
glukosa yg terbentuk pada ketiadaan oksigen
c. Rosiglitazon (meningkatkan sensitivitas insulin)
d. Akarbose (menghambat enzim glukosidase karbohidrat jadi glukosa)
e. Pioglitazon
22. Interaksi yang terjadi antara pil kontrasepsi dengan rifampisin
a. (menurunkan konsentrasi pil kontrasepsi karena rifampisin itu inducer yang poten
di enzim sitokrom p450) selain itu antijamur juga memiliki efek yg sama seperti
rifampisin (itraconzole, griseofulvin)
b. Meningkatkan absorpsi pil kontrasepsi
c. Meningkatkan absorpsi rifampicin
d. Menurunkan efektivitas rifampicin
e. Resiko kehamilan kecil
23. Ada seorang wanita belum melahirkan dan belum punya anak, usia 20 tahunan, baru
menikah ingin memilih pil kontrasepsi yang cocok?
a. Kondom
b. Oral kontrasepsi
c. Implan
d. IUD
e. tubektomi
24. Pasien 27 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan diare, disertai perut mual dan
melilit sejak 3 hari yang lalu, apa terapi yang direkomendasikan?
a. Loperamid
b. Atalpulgit
c. Skopolamin
d. Karbon aktif
e. Oralit
25. Wanita umur 62 tahun didiagnosis gagal jantung 1 tahun dan menderita HT selama 10
tahun. 3 bulan terakhir tidak terkontrol dan terus meningkat, perlu tambahan terapi
kombinasi.
Beta bloker :
Non selektif : b 1 dijantung b 2 pembuluh darah
Selektif : b 1 (atenolol, bisoprolol)
Terapi ggal jantung : ACEI (lisnopril, enalapril, ramipril) /ARB (candesrtan/valsartan)
kombinasi beta blocker
ACEi, b blocker : untuk memperbaiki fungsi ventrikel jantung (selektif: carvedilol,
metoprolol, bisoprolol)
Jika gagal jantung dengan fibrilasi atrial maka ditambahkan digoksin. Obat apakah
yang dikontraindikasikan oleh pasien tersebut?
a. Metoprolol
b. Furosemid
c. Verapamil
d. Lisinopril
e. Valsartan
26. Laki laki 26 tahun didiagnosa epilepsi tonik klonik. 3 bulan bangkitannya terkendali
dengan carbamazepin 200 mg tiap 12 jam, tetapi saat ini kambuh. Apakah yang
Menyebabkan kondisi pasien diatas?
a. Adanya efek toleransi penggunaan kronik karbamazepin
b. Adanya efek adiksi
c. Adanya efek dependensi
d. Adanya efek auto inhibisi
e. Adanya efek auto induksi
27. Seorang ibu mengeluhkan gigi anaknya berwarna kecoklatan. Riwayat terdahulu
anaknya pernah mendapatkan terapi antibiotik. AB apakah yang menyebabkan keluhan
tersebut?
a. Kloramfenikol
b. Erithromisin
c. Tetrasiklin
d. Ampisillin
e. Amoksisilin
28. Seorang pria 45 tahun mengeluhkan nyeri lutut. Didiagnosa dokter osteoarthtritis.
Pasien memiliki riwayat peptic ulcer. Rekomendasi terapi untuk keluhan pasien
tersebut adalah
a. Celecoxib
b. Dexamethason
c. Natrium diklofenak
d. Kalium diklofenak
29. Cetirizin diproduksi tahun 1990. Maka harus dilakukan proses validasi. Validasi apakah
yang dimaksud?
a. Revalidasi
b. Retrospektif
c. Prospektif
d. Metode analisis
30. Perempuan 27 tahun didiagnosa kandidiasis vulvovaginal diresepkan fluconazole oral
dosis tunggal 10 mg, kadar konsentrasi plasma puncak 20 microgram/ml. Berapa Vd
dalam L?
a. 0,5
b. 1
c. 1,5
d. 5
e. 10
31. Seorang laki laki berumur 67 th menderita kanker stadium akhir, dokter akan memulai
pengobatan morfin peroral. Bioavailabilitas morfin peroral 25% dengan volume
distribusi 250 L. Konsentrasi plasma efektif morfin sebagai analgetik adalah 50
mikrogram/L. Berapakah dosis awal morfin yang diberikan kepada pasien?

a. 10-20 mg

b. 20-30 mg

c. 30-40 mg

d. 40-50 mg

e. 50-60 mg

32. Seorang pasien berusia 55 tahun datang ke dokter dengan keluhan nyeri kepala berat.
Dokter mendiagnosis pasien mengalami migrain berat. Dokter berencana memberikan
terapi kombinasi ergotamin dan kafein. Apa tujuan pemberian kafein tersebut?
a. Menstimulasi sistem saraf pusat dan meringankan gejala nyeri migrain

b. Meningkatkan motilitas usus sehingga meningkatkan bioavailabolitas ergotamin

c. Meningkatkan kontriksi pembuluh darah otak sehingga meningkatkan


efektivitas terapi

d. Menurunkan kebutuhan ergotamin sebagai terapi migrain

e. Memberikan efek menenangkan sehingga meredakan gejala migraine

33. Seorang ayah datang ke apotek untuk menebus resep puyer untuk anaknya. Tiap
bungkus puyer mengandung paracetamol 250 mg dan dibutuhkan 12 puyer. Sediaan
paracetamol yang ada di apotek adalah tablet paracetamol 500 mg. Berapa tablet yang
dibutuhkan untuk membuat 12 puyer?

a. 6

b. 7

c. 8

d. 9

e. 10

34. Seorang laki laki 76 tahun didiagnosis BPH dengan keluhan retensi air kencing. Oleh
karena itu diberi terapi tamsulosin yang bekerja dengan cara..
a. Menghambat enzim DPH
b. Menghambat pertumbuhan kelenjar
c. Menyempitkan pembuluh darah prostat
d. Meningkatkan produksi urin
e. Merelaksasi jaringan prostat
35. Seorang perempuan 45 tahun datang ke apotek ingin menebus resep yang berisi obat
bukal diltiazem HCl. Apoteker menyiapkan obat tersebut dan akan memberikan
kepada pasien.

Informasi apakah yang harus apoteker dampaikan terkai cara penggunaan obat
tersebut?

a. Dihisap dengan perlahan


b. Dikunyah dengan cepat
c. Ditelan dengan air
d. Disisipkan dibawah lidah
e. Disisipkan disela-sela pipi dan gusi

36. Pasien laki-laki usia 49th di rawat inap klinik,didiagnosa DBD,tanpa adanya
pendarahan masif dan syok. Suhu tubuh diatas 37'C, Hb dan Hct normal, hitung
trombosit <100.000/ul. Dokter memberikan terapi untuk mengembalikan
keseimbangan cairan tubuh. Cairan tambahan apa yg diberikan tersebut?

a. Ringer laktat

b. Dekstrosa 5%

c. NaCl 3%

d. Manitol

e. Bikarbonat 8,4%

37. Pasien perempuan usia 62 tahun, didiagnosis dokter menderita gagal jantung sejak
1 tahun terakhir. Pasien tsb menderita hipertensi sejak 10 tahun yang lalu dan
mendapatkan terapi hydroclorothiazide, namun sejak 3 bulan terakhir pasien
mengalami peningkatan tekanan darah secara terus menerus. Sebagai apoteker terapi
apa yang saudara rekomendasikan?

A. Metoprolol

B. Furosemid

C. Verapamil

D. Lisinopril

E. Valsartan

38. Seorang pasien laki2 berumur 58 thn datang ke klinik dengan keluhan sakit kepala.
Data lab menunjukkan kadar chol total 180 LDL 100 TG 400. Pasien didiagnosis
hiperlipidemia. Apakah obat yg tepat u/ pasien tsb?

A. Kolestiramin

B simvastatin

C. Asam nikotinat

D. Gemfibrozil

E. Niasin

39. Px laki2 (41 th), menderita asma. Px mengalami pusing sejal 1 bln trakhir, TD 150/90
mmhg. Antihipertensi yg KI dengan px adalah:

a. HCT

b. Spironolakton

c. propanolol
d. valsartan

e. nifedipin

40. Seorang pasien laki-laki didiagnosis TB mendapatkan obat isoniazid, rifampisin,


vitamin B6, pirazinamid, etambutol. Baru-baru ini didiagnosa terkena atrial fibrilasis
dan mendapatkan warfarin sebagai antikoagulan. Namun, warfarin tidak berfungsi
sebagai antikoagulan. Obat apakah yang menyebabkan hal tersebut?

A. Rifampisin

B. Isoniazid

C. Pirazinamid

D. Etambutol

E. Vitamin B6

41. Seorang laki2 datang kapotek menyerahkn resep untuk anakny yg berumur 6 tahun.
R/ OBH fls I
Adde
Kodein sulfat 15 mg
S 3 dd 1 cth.
Diketahui dosis maksimum kodein sulfat 40 mg.
Berapa dosis kodein untuk sekali minum?
A. 8

B. 9,6

C. 10

D. 12

E. 20

42. Seorang laki-laki 37 tahun datang ke apotek untuk membeli parasetamol. Dari
keterangan yg di dapat pasien menderita penyakit ginjal dgn nilai SGOT dan SGPT
tinggi. Obat apakah yg anda berikan kepada pasoen?

a. Tramadol

b. Ibuprofen

c. Na diklofenak

d. Meloksikam

e. Metampiron
43. Seorang pasien wanita 38 tahun menderita hipertensi sejak 2 tahun lalu. Terapi yang
diberikan adalah HCT 1x12,5 mg. Sedang hamil 3 bulan dan TD terakhir 150/100
mmHg. Tidak ada riwayat penyakit dan hanya mengkonsumsi multivitamin untuk
kehamilan dari dokter. Rekomendasi seorang apoteker adalah....

a. Meningktkan dosis HCT menjadi 2x12,5 mg (Dipiro:dapat digunakan tetapi tidak


ada dosis spesifik, jika di jurnal 12.5-25 mg daily namun tidak menjadi first line
therapy (C)
b. Tetap melanjutkan HCT
c. Mengganti kaptopril 1x12,5 mg
d. Mengganti metildopa 1x500 mg (Journal)
e. Mengganti furosemid 1x40 mg

44. Seorang ibu muda 22 tahun, masih menyusui anak pertamanya. Ingin menunda
kehamilan anak keduanya dan berkonsultasi mengenai kontrasepsi oral yang
digunakan. Rekomendasi kontrasepsi oral adalah....

a. Mengandung estrogen
b. Mengandung progestin
c. Kombinasi estrogen dan progestin
d. Kombinasi bifasik
e. Kombinasi monofasik

45. Pasien 48 th tekanan darah 140/100 meminum obat antihipertensi, kemudian


mengalami ESO batuk kering. Maka obat anti hipertensi yang dimaksud adalah

a. Amlodipin
b. Hidroklorotiazid
c. Propanolol
d. Losartan
e. Kaptopril
46. Pasien menderita DM, diberikan terapi metformin, glibenklamid, gemfibrozil,
simvastatin, vitamin B. Tetapi terjadi kejang perut/begah. Manakah obat yg membuat
kejang perut?

a. Metformin
b. Glibenklamid
c. Simvastatin
d. Gemfibrozil
e. Vitamin B
47. Px usia 35 th, hamil 8 minggu HIV (+), anti viral yg harus dihindari?

a. Stavudin
b. Efaviren
c.zidofudin
d. Nevirapin
e. Entacavir
48. Pasien umur 25 tahun menderita ISPA datang ke apotek dengan resep :
R/ ciprofloxacin 500 mg
S 2 dd 1
Asam mefenamat 500 mg
S 3 dd 1 ac
Interval pemberian ciprofloxacin yaitu :
a. 4 jam
b. 6 jam
c. 8 jam
d. 12 jam
e. 24 jam
49. Seorang laki-laki usia 25 tahun datang ke RS dengan keluhan diare berat, konsistensi
cair seperti air cucian beras, muntah, hipotensi, dehidrasi. Hasil kultur tinja
menyatakan adanya bakteri vibrio kholera. Apakah antibiotik yang tepat untuk pasien
?

a. Metronidazol
b. Doksisiklin
c. Seftriaxon
d. Amoxicilin
e. Eritromisin

50. Seorang ibu memiliki anak bayi yg tidak sengaja meminum suplemen zat besi.
Apakah zat pengkhelat yg cocok

a. Deferoksamin
b. Tetrasiklin
c. Na fluoride
d. karbon aktif
e. Talidomid

51. Seorang ibu umur 27 hamil 10 bulan didiagnosis ISK. Demam slm 5 hari, malais,
mual,nyeri pinggang.kultur urin menyatakan bakteri e.colli lebih dari 10^5 CFU/ml
urin
Antibiotik yg cocok?
a. Doksisiklin 2x
b. Tetrasiklin 2x
c. Cefadroksil 2x
d. Cefiksim 2x
e. Eritromisin 2x

52. Seorang pasien laki-laki terkena BPH. Tekanan Darahnya 160/100 mmHg diberikan
obat golongan 5 alfa-reduktase. contoh obatnya adalah
a. Finasterid
b. Furosemid (diuretika)
c. HCT (diuretika thiazid)
d. Lisinopril (ACEI)
e. Propanolol (beta blocker)
53. Seorang wanita mengeluhkan nyeri sendi, kemudian diberikan obat OWA. obat yang
termasuk OWA adalah
a. Meloxicam 15 mg
b. Ketoprofen 100 mg
c. Asam mefenamat 500 mg
d. Piroksikam 10 mg
e. Tramadol HCL 15 mg
54. Seorang wanita tengah hamil 2 minggu. Datang ke dokter terdiagnosa Demam tifoid.
Hasi laboratorium TF positif. Sebagai apoteker obat yang tidak direkomendasikan
untuk pasien diatas?
a. Kotrimoksazole
b. Eritromisin
c. Streptomisin
d. Kloramfenikol
e. Thiamfenikol

55. Seorang perempuan mengeluhkan mual, pusing, susah menelan dan tenggorokan sakit.
Gejala lanjutan emesis parah. Pasien tidak sadarkan diri hingga syok anafilaksis. Terapi
apa yang segera diberkan pada pasien diatas?

a. Loratadin
b. Epinefrin
c. dexamethason
d. morfin
e. diazepam
56. Seorang perempuan usia 68 tahun mengeluhkan anggota badan susah digerakkan, pegal
– pegal, nyeri punggung. Riwayat ppengobatan pasien yaitu kaptopril, prednisone,
preparat kalsium, allopurinol dan pasien pernah terapi insulin.

Berdasarkan kasus diatas terapi atau obat manakah yang dapat mengalami keluhan ?
a. Kaptopril
b. Prednisone
c. Alluppurinol
d. Kalsium
e. Terapi insulin hormone

57. Efek samping furosemid?


a. hipokalemia
b. hiponatremia
c. hipoglikemia
d. hipokalsemia
e. hipoalbuminia

58. Seorang wanita (23 tahun) konsultasi dengan dokter mengenai kontrasepsi. Pasien
tersebut sedang menyusui. Dokter meminta anda (apoteker) untuk memilihkan obat
kontrasepsi yang aman bagi ibu menyusui.
a. Kontrasepsi Oral etinil estradiol
b. Kontrasepsi Oral Progestin
c. Kontrasepsi Estradiol Valerat
d. implan
e. IUD

59. Wanita 40 th menderita hipertensi dan asma. Obat yang tepat untuk diberikan kepada
pasien tersebut ialah :
a. nadolol
b. timolol
c. propranolol
d. atenolol
e. bisoprolol

60. Seorang pasien laki-laki berusia 25 tahun di bawa ke UGD karena tidak sadrkan diri.
Hasil pemeriksaan fisik oleh dokter adalah pupil mata miosis. Hasil anamnesa dokter
menunjukkan bahwa pasien tersebut overdose morfin. Terapi antidot spesifik apa yang
anda sarankan ?
a. Buprenorfin
b. Nalokson
c. Metadon
d. Petidin
e. Fluemazil
61. Apoteker melakukan pengenceran injeksi digoksin 0,025 mg/ml secara NON-STERIL.
Berapa lama kah sediaan yang telah diencerkan tersebut dapat bertahan?
a. 30 menit setelah penyiapan
b. 60 menit setelah penyiapan
c. 24 jam setelah penyiapan
d. 36 jam setelah penyiapan
e. 48 jam setelah penyiapan

62. Pasien laki-laki berusia 42 tahun, BB 60 kg, dirawat di rumah sakit. Pasien hendak
diberikan infus aminofilin. Diketahui bahwa pasien telah meminum tablet aminofilin
sebelumnya.
Diketahui :
k = 0,07 / jam
Vd = 40 L
Sisa kadar obat dalam darah akibat regimen obat = 10 mg/L. tepat sebelum diberikan
infus aminofilin CP ss yang dikehendaki adalah 20 mg/L
Maka berapakah laju kecepatan infus yang dibutuhkan ? (mg/jam)
a. 18
b. 20
c. 28
d. 56
e. 76
63. Perempuan 37 tahun, sering mengonsumsi Fe, kadar Hb 6,5mg/dL. MCV tinggi dan
didiagnosa anemia megaloblastik. Rekomendasi obat apa yg anda berikan?
a. fero tinggi
b. asam folat
c. Eritropoeitin
d. vitamin B 1
e. Vitamin B12

64. Mekanisme kerja propanlol adalah…


a. menghambat kanal kalsium
b. menghambat reseptor alfaadrenergik
c. menghambat reseptor beta adrenergik
d. menghambat reseptor angiotensin
e. menghambat angiotensin converting enzim

65. Seorang pasien laki-laki 49 tahun di rawat inap di klinik dengan diagnosa DBD tanpa
perdarahan masif dan syok. Suhu tubuh lebih dari 37 oC, Trombosit kurang dari
100.000/µL. Dokter akan memberikan cairan untuk mengembalikan keseimbangan
cairan tubuh. Cairan yang dimaksud adalah...
a. Dextrose
b. NaCl
c. Bicarbonat
d. Mannitol
e. Ringer Laktat

66. Pasien laki-laki usia 43 tahun menderita hipertensi dan sudah 4 tahun konsumsi diuretik
tiazid. Lima bulan terakhir tekanan darah meningkat dan mulai konsumsi obat
tambahan. Setelah itu pasien tersebut mengeluhkan tidak bisa ereksi (efek samping obat
tambahan). Obat tambahan yang dimaksud adalah...
a. ACEI
b. ARB
c. Vasodilator langsung
d. Agonis α2
e. bisoprolol
67. Seorang apoteker menerima resep asam hyaluronat 40 mg/ml dan syringe 5 ml, di
Instalasi Farmasi Rumah Sakit tersedia asam hyaluronat 20 mg/ml, berapa jumlah
ampul yang akan diberikan?
a. 1 ampul
b. 2 ampul
c. 3ampul
d. 4 ampul
d. 5ampul
e. 6 ampul
68. Seorang ibu 34 tahun mengeluhkan demam, sakit tenggorokan dan sulit menelan.
Dokter meresepkan obat sebagai berikut:
R/ cefadroxil 500mg
s.3.dd.1
Fungsi obat di atas pada kondisi pasien tersebut yaitu…
a. Antibiotik
b. Analgetik
c. Antipiretik
d. Antiinflamasi
e. Anti alergi
69. Seorang laki-laki 45 tahun membeli obat untuk mengatasi sakit gigi kaplet asam
mefenamat 500mg, di apotek tersedia asam mefenamat kapsul 250 mg.
Berapa kapsul asam mefenamat yang diberikan untuk penggunaan 5 hari…
a. 40
b. 35
c. 30
d. 25
e. 20

70. Seorang laki-laki 50 tahun datang ke klinik dengan keluhan kepala pusing. Hasil
pemeriksaan laboratorium sbb : Kolesterol total 180 mg/dl, LDL 100 mg/dl, TG 400
mg/dl. Pasien tersebut di diagnosa hiperlipidemia

Menurut anda obat apa yang sebaiknya diberikan kepada pasien tersebut ?o

A. Kolestiramin
B. Simvastatin
C. Niasin
D. Gemfibrozil
E. Statin

71. Seorang perempuan di diagnosa dokter keluarga DM tipe 2 non obess. Pasien adalah
peserta prolanis
Kriteria pengendalian DM yang baik pada pasien tersebut adalah ?
A. GDP <150 MG/DLm
B. HBA1C<8 %
C. GD 2 pp < 180 mg/dl
D. TG<300 mg/dl
E. LDL <130

72. Seorang ibu hamil 3 bulan didiagnosa hipertiroid, obat apa yang disarankan ?
A. PTU
B. Metamizol
C. Bisoprolol
D. Levotirosin
E. Tirosin

73. Antidote untuk pasin yang keracuan benzodiazepine


A. Flumazenil
B. Arang aktif
C. Atropine
D. EDTA
E. N asetilsistein

74. Seorang laki-laki usia 18 tahun datang ke Apotek untuk menebus resep yang berisi
loperamide. Pasien mengeluhkan mengalami diare. Bagaimanakah mekanisme kerja
obat tersebut?
a. Melapisi dinding saluran pencernaan
b. Memblok reseptor asetilkolin
c. Menekan pertumbuhan bakteri penyebab diare
d. Memblok kanal ion kalsium dan berikatan dengan reseptor opioid
e. Menjaga keseimbangan cairan tubuh

75. Vaksin yg disimpan pd suhu -15 sampai -25 ?


a. Vaksin polio
b. Vaksin BCG
c. Vaksin Hepatitis
d. Vaksin DPT
e. Vaksin Tetanus

76. Seorang perempuan (35th) didiagnosa dokter mengalami tuberkulosis. Dokter


meresepkan obat tersebut pada tahap intensif.
Berapa lamakah pengobatan berlangsung??
a. 1 bulan
b. 2 bulan
c. 3 bulan
d. 4 bulan
e. 5 bulan
77. Wanita 27 tahun kandisiasis vulvovaginal. Diberi flukonazol 100 mg oral. Cssd 20
mikrogram/ml. Brp volume distribusi dlm L?
a. 0,5
b. 1
c. 2
d. 5
e. 10

78. Tuan A umur 27 tahun mengeluh nyeri ulu hati, begah, diberi esomeprazol. Bagaimana
mekanisme kerja dari obat esomeprazol ?

A. Menghambat reseptor gastrin


B. Menghambat reseptor asetilkolin
C. Menghambat reseptor proton pump
D. Menghambat reseptor histamine
E. Menghambat reseptor H2

79. Seorang ibu umur 27 hamil 10 bulan didiagnosis ISK. Demam slm 5 hari, malais,
mual,nyeri pinggang.kultur urin menyatakan bakteri e.colli lebih dari 10^5 CFU/ml
urin. Antibiotik yg cocok?
a. Doksisiklin 2x
b. Tetrasiklin 2x
c. Cefadroksil 2x
d. Cefiksim 2x
e. Eritromisin 2x
80. Pasien dewasa mengkonsumsi obat aritmia pada. Pasien merasa wajah terbakar. Apt
berpikir itu reaksi fotosensitivitas dari obat aritmia yg digunakan. Obat apakah itu?

a. Amiodaron
b. Lidokain
c. Prokainamid
d. Propafenon
e. Etilklorid
81. Apt membuat kalsium glikosinat 1% dalam 5 L. Brp mg yg dibutuhkan?
a. 5
b. 50
c. 500
d. 5000
e. 50000

82. Seorang anak usia 7 tahun.masuk ke rumah sakit dengan keluhan demam tinggi diikuti
dengan penurunan nafsu makan. Anak tersebut didiagnosa dokter demam tyfoid.
Berdasarkan diagnosa tersebut obat apa yg tepat untuk mengatasinya?
a. Streptomycin
b. Eritromicyn
c. Ciprofloxacin
d. Streptosazin
e. Tetrasiklin

83. Ada seorang pasien laki2 berumur 50 tahun masuk IGD dengan keluhan nyeri dada
yang menjalar ke bahu sampai lengan kiri, punya riwayat hiperkolesterol sejak 5 tahun
yang lalu dan oleh dokter di diagnosis terkena angina. Obat apa yang tepat diberikan
untuk pasien ini?
a. Isosorbid dinitrat
b. Bisoprolol
c. Nikardipin
d. Clopidogrel
e. Verapamil

84. Seorang pasien laki-laki 50 tahun. Tinggi badan 160 cm, berat badan 50 kg. Serum
kreatinin 5 mg/dL. BUN 50 mg/dL. Tekanan darah 160 mmHg. Obat hipertensi yang
tepat adalah…
a. Kaptopril
b. Diltiazem
c. Propranolol
d. Verapamil
e. Furosemide

85. Seorang bapak 5 tahun yang lalu didiagnosa memiliki hipertensi dan DM tipe 2. Satu
bulan yang lalu bapak pergi ke dokter dan dokter memberikan HCT 1 x 12,5 mg. Dan
bapak tersebut pergi ke puskesmas mengecek tekanan darah nya ternyata 150/90
mmHg. Pasien mengaku teratur minum obat. Saran terapi apa yang diberikan?
a. Mengganti HCT dengan furosemide 1 x 20 mg
b. Mengganti HCT dengan amlodipine 1 x 10 mg
c. Menambahkan HCT dengan bisoprolol 1 x 5 mg
d. Menambahkan HCT dengan valsartan
e. Menambahkan HCT dengan propranolol
86. Laki-laki 11 tahun mengeluh 4 hari demam dan muka sembab, urin coklat kemerahan
dan tidak mengeluh apapun lagi.
a. Amoksisilin dan amlodipine
b. Amoksisilin dan HCT
c. Amoksisilin
d. Tetrasiklin dan KCl
e. Tetrasiklin dan amlodipine

87. Seorang pasien datang dengan keluhan osteoartritis dia telah mengkonsumsi
Antiinflamasi non steroid (AINS) selama tiga bulan. Akhir-akhir ini pasien mengeluh
sakit pada bagian uluhati disertai mual. Apa yang apoteker rekomendasikan?
a. Mengganti obat lain
b. Menambahkan obat lain
c. Mengubah rute pemberian
d. Mengubah bentuk sediaan
e. Merekomendasikan untuk kembali ke dokter

88. Seorang pasien pria berusia 65 tahun memiliki keluhan batuk kering. Riwayat penyakit
yang diderita antara lain hipertensi, diabetes melitus dan osteoartitis. Riwayat
pengobatan antara lain kaptopril, hidroklorotiazid, ibuprofen, metformin dan
glibenklamid. Obat manakan yang menyebabkan keluhan yang terjadi pada pasien?
a. Kaptopril
b. Hidroklortiazid
c. Ibuprofen
d. Metformin
e. Glibenklamid

89. Seorang laki laki 27 tahun terinfeksi jamur diresepkan ketokonazol. Pasien diketahui
menderita ulkus peptik dan rutin minum antasida secara bersamaan. Apa yg terjadi
pada kedua obat tersebut?
a. Disolusi ketokonazol tidak terpengaruh
b. Absorbsi ketokonazol terpengaruh
c. Distribusi ketokonazol tidak terpengaruh
d. Metabolism ketokonazol terpengaruh
e. Ekskresi ketokonazol tidak terpengaruh

90. Seorang perempuan berumur 35 tahun dengan usia kehamilan 12 minggu mengalami
demam tinggi, didiagnosa dokter terkena infeksi. Hasil dari pemeriksaan darah pasien
tersebut terkena infeksi salmonella typhosa. Apakah obat yang dihindari penggunaan
nya oleh pasien tersebut?
a. Kloramfenikol
b. Amoksisilin
c. Penisilin
d. Eritromisin
e. Selafeksin
91. Seorang pria berusia 50 tahun datang ke klinik,dia mengeluhkan sakit pada dada
sebelah kiri dan kemudian menjelar ke bagian lengan sebelah kiri dan di punggung.
Dokter mendiagnosis pasien tersebut terkena angina pectoris. Pasien tersebut sudah
menderita hipertensi dan dyslipidemia 5 tahun terakhir ini. Terapi pilihan pertama apa
yang bisa diberikan?
a. Isosorbid dinitrat
b. Allopurinol
c. Simvastatin
d. Kaptopril
e. Amlodipin

92. Seorang laki-laki 28 tahun dengan diagnosa TB paru. Dokter memberikan gliseril
guaikolat, isoniazid, etambutol, pirazinamid dan ripamfisin. Setelah 2 minggu
menkonsumsi obat, keluarga mendapati bahwa air seni pasien berwarna kemerahan.
Sebagai apoteker, informasi apa yang akan anda sampaikan kepada pasien terkait
kejadian tersebut?
a. Hasil ekskresi metabolit etambutol
b. Efek samping pirazinamid
c. Efek samping isoniazid
d. Efek samping liseil guaikolat
e. Hasil ekskresi metabolit rifampisin
93. Pasien mendapatkan kencing merah cokelat, air mata merah, mengidap TBC paru
dengan BTA + dan mengonsumsi obat sejak 2 minggu terakhir. Yang menyebabkan
kencing dan air mata berwarna merah cokelat adalah…
a. Isoniazid
b. Rifampisin
c. Pirazinamid
d. Etambutol
e. Streptomisin

94. Seorang ibu pergi ke apotek untuk membeli obat cacing untuk anaknya. Anaknya
berumur 1,5 tahun dengan berat badan 10 kg. Obat yang tersedia di apotek adalah 25
mg/ml sedangkan dosis yang harus diberikan adalah 10 mg/kg bb. Berapa volume
cairan yang dibutuhkan?
a. 4 ml
b. 8 ml
c. 12 ml
d. 16 ml
e. 24 ml

95. Seorang pria berusia 37 tahun pergi ke Apotek. Dibutuhkan obat tanpa resep yang
menghambat fluktuasi asam. Obat yg tepat diberikan apoteker adalah?
a. Antasida dan simetidin
b. Antasida dan famotidin
c. Simetidin dan sukralfat
d. Simetidin dan omeprazol
e. Simetidin dan parasetamol

96. Seorang wanita 52 tahun mengeluh nyeri pada lutut dan tidak bisa berjalan. Data
radiologi menghasilkan T-score -3,00. Dokter mendiagnosa osteoporosis. Obat apa yg
disarankan untuk drug of choice ?
a. Kalsium dan vitamin D
b. Vitamin b12
c. Bifosfonat
d. Kholkisin
97. Dokter anastesi membutuhkan 30 ml larutan lidokain 1% (BM 234). Apoteker
menyiapkan obat dengan menggunakan lidokain HCL dengan (BM 288). Berapa mg
lidokain HCl yang di perlukan?
a. 234,75
b. 300,00
c. 369,50
d. 812,23
e. 1230,..

98. Seorang perempuan periksa ke dokter dengan keluhan sering berkeringat, tidak tahan
panas, lemah otot, palpitasi. Dokter memeriksa dan hasilnya hipotiroid. Manakah yang
yang sesuai untuk keluhan palpitasi?
a. Nifedipin
b. Furosemid
c. Piroksikam
d. Verapamil
e. Propanolol

99. Seorang wanita berusia (50 tahun) meminum susu yang sudah kadaluwarsa, antidotum
yang tepat sebaiknya diberikan adalah…
a. Arang Aktif
b. NAC
c. MgSO2
d. Oralit
e. Tablet Zn

100. Seorang ibu hamil mengeluh sakit perut bagian bawah, setelah pemeriksaan urin
terdapat bakteri gram negatif. Antibiotik apakah yang cocok diberikan?
a. Sefadroksil
b. Tetrasiklin
c. Penisilin
d. Sefotaksim
e. Seftriakson

Anda mungkin juga menyukai