Anda di halaman 1dari 2

122

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

A, Kesimpulan

Berdasarkan uraian yang telah dikemukakan pada bab-bab sebelumnya,

maka pada bab ini dapat dikemukakan beberapa kesimpulan, yaitu :

Berdasarkan analisis internal dan eksternal perusahaan beserta diagram

cartesius dapat diperoleh bahwa yang menjadi strategi utama PT. Nitya Nandha

adalah strategi Growth (perkembangan) dimana PT. Nitya Nandha dapat

mengembangkan pabrik beserta fasilitas produksinya dengan cara

1. Mempertahankan kualitas dari produk yang dihasilkan,

2. Meningkatkan promosi perusahaan

3. Menitikberatkan kepada pelayanan unik perusahaan,

4. Menelusuri pangsa pasar baru.

Berdasarkan matriks SWOT maka dapat disimpulkan beberapa

pengembangan melalui pertimbangan faktor internal dan eksternal perusahaan

yang dapat bermanfaat bagi kemajuan PT. Nitya Nandha.

121
122

B. Saran-saran

Untuk meningkatkan pengembangan PT. Nitya Nandha maka dilakukan

adalah meningkatkan skill dari para pekerjanya dan melakukan inovasi, diikuti

juga merekrut atau menambah staff marketing guna memperluas jaringan

pemasaran yang ada. Dengan strategi pemasaran yang tepat, akan berdampak

kepada nilai penjualan yang baik bagi perusahaan. Sehingga PT. Nitya Nandha

dapat mengembangkan bisnisnya ke arah yang lebih baik.

121

Anda mungkin juga menyukai