Anda di halaman 1dari 5

TUGAS RUTIN 3

Nama : Fernando Sitorus


NIM : 420111107
Kelas :PSPM 20 A
Mata kuliah : Teori Peluang
Dosen : Prof.Dr.Pargaulan Siagian, M.Pd
Soal
1. Ada tiga kotak yaitu: Kotak I, Kotak II, dan Kotak III dimana setiap kotak :
Kotak I berisi 10 bola lampu, 5 di antaranya mati.
Kotak II berisi 6 bola lampu, 2 di antaranya mati.
Kotak III berisi 8 bola lampu, 3 di antaranya mati.
Diambil suatu kotak secara random, kemudian dari kotak yang terambil, diambil
satu bola secara random. Berapakah probabilitas bahwa bola yang terambil bola
lampu mati.
Jawab :

I M5
1 B 510
3 1 II M 102
3 B 64
1 III M 36
3 B 58
1 1 1 1 3 1 8
. + . + . Adalah…
2 3 3 3 8 3
1 1 1 3
¿ ( + +
3 2 3 8 )
1 12+8+ 9
¿
3( 24 )
1 29
¿ .
3 24
29
¿
72
2. Ada dua buah kotak yaitu kotak A dan kotak B. Kotak A memuat 8 kartu
bernomor 1 sampai 8, kotak B memuat 6 kartu bernomor 1 sampai 6. Sebuah
kotak dipilih secara random, dan sebuah kartu diambil. Jika yang terambil kartu
bernomor ganjil maka satu kartu diambil lagi dari kotak lain. Dan jika kartu
yang terambil kartu bernomor genap maka kartu diambil lagi dari kotak yang
sama. Hitunglah probabilitas bahwa kedua kartu yang terambil bernomor genap.
Jawab :
3
Ganjil
4 Ganjil
36
Genap
8
A 4 6
4
Ganjil
8
1 Genap 7
2 3
Genap
7

1
Ganjil
3 Ganjil
2
1 6 1
Genap
2 3 2
B 3
Ganjil
6
Genap 5
Genap
2
5
A= 8 , A Ganjil di kotak B
B=6, A Genap di kotak A
1 1 3 3
Maka ; . . =
2 2 7 28
1 1 2 2
; 2 . 2 . 5 = 20

3 2 15+14
Sehingga + =
28 20 140
29
=
140
3. Sebuah kotak berisi dua mata uang logam. Sebuah mata uang mempunyai sisi
muka (M) dan sisi yang lain sisi belakang (B), sedangmata uang yang kedua
semua sisinya sisi muka (M). Sebuah mata uang diambil secara acak dari kotak
itu dan dilambungkan. Jika lambungan itu mrnghasilkan sisi muka (M), maka
mata uang yang lain dilambungkan. Tetapi jika lambungan menghasilkan sisi
belakang (B), maka mata uang sama dilambungkan lagi. Tentukan probablitas
bahwa lambungan kedua menghasilkan sisi muka (M).
Jawab: 1
1 M2
M
2 B 1
1 I 21
2 M
1 B 2
2 B 1
1 2
2 1
M2
II M
1
B 2

Maka probablitas bahwa kedua lambungan menghasilkan sisi muka adalah..


1 1 1 1
. . =
2 2 2 8
1 1 1
. 1. =
2 2 4
1 1 1+ 2
Sehingga ; × =
8 4 8
3
=8
4. Diketahui tiga kotak I, II, dan II. Kotak I berisi 4 kelereng (m), dan 6 kelereng
biru (b); kotak II berisi 3 kelereng merah dan 2 kelereng biru, dan kotak III
berisi 4 kelereng merah dan 2 kelereng biru. Sebuah kotak diambil secara
random dan sebuah kelereng biru diambil dari kotak tersebut. Berapa probablitas
bahwa yang terambil kelereng biru, berapa probablitas bahwa yang terambil
kelereng merah?
Jawab:
m 4
10
I
6
1
b 10
3
1 m 3
3 5
II 2
b 5
1 4
m
3 6
III 2
b 6

1 4 2
mI= . =
3 10 15
1 3 3
m II = . =
3 5 15
1 4 4
m III = . =
23 63 184
Maka : + +
15 15 18
6+9+10 5
=
45 9
5. Kotak A berisi 588 kelereng merah (m) dan 12 kelereng putih (p). Kotak B
berisi 291 kelereng merah (m) dan 4 kelereng putih (p). Kotak C berisi 96
kelerenh merah (m) dan 4 kelereng putih (p). Semua kelereng di kumpulkan
dalam kotak D. Satu kelereng diambil secara acak dari kotak D. Jika yang
termbil kelereng merah (m), berapakah probabilitas bahwa yang terambil itu
berasal dari kotak C.
Jawab :

588
m
600
A
12
p
600
291
m
295
B
4p
295

96
m
100
C
4
p
100

Dik : A = 588 merah, 12 putih


B = 291 merah, 4 putih
C = 96 merah, 4 putih
Jika seluruh bola dituangkan kedalam kota D
975
Maka: P(m) =
995
96
Sehingga P(p) =
995

Anda mungkin juga menyukai