Anda di halaman 1dari 5

1.Apa saja item yang dilaporkan dalam Laporan Posisi Keuangan/balance sheet?

 *
4 poin

a. asset liabilitas, ekuitas


b. asset, beban, ekuitas
c. pendapatan, beban, ekuitas
d. asset, liabilitas, laba ditahan

2. perusahaan ABC mengeluarkan obligasi $ 100.000 dengan tingkat bunga 8 %


dengan jangka waktu jatuh tempo 2 tahun, ketika tingkat Bunga pasar di atas
sedikit 8%. Harga pasar bunga obligasi turun pada KURS 93% . Buatlah junal saat
penerbitan obligasi oleh Obligee *
5 poin

a. Kas 93.000.000 (D) Discount Obligasi 7.000.000 (D) Hutang Obligasi 100.000.000 (K)
b. Hutang Obligasi (D) 100.000.000 Discount Obligasi 7.000.000 (K)) Kas (73.000.000)
c. Hutang Obligasi (D) 93.000.000 Discount Obligasi 7.000.000 (D) Kas (100.000.000)
d. Kas100.000.000 (D) Discount Obligasi 7.000.000 (K) Hutang Obligasi 93..000.000 (K)

3. PT. ABADI menjual barang dagangan secara kredit kepada PT. SETIA, atas
penjualan tersebut pada tanggal 16 Nopember 2019 PT. SETIA menanda tangani
selembar wesel dengan nilai nominal Rp. 45.500.000,- dengan jangka waktu 150
hari dan tingkat bunga 12 %. Jurnal yang terjadi pada saat transaksi adalah : *
5 poin

a. Wesel tagih (D) Penjualan (K) 45.500.000


b. Wesel Tagih (D) Piutag Usaha (K) 45.500.000
c. Penjualan (D) Piutang Usaha (K) 45.500.000
d. Piutang Usaha (D) Penjualan (K) 45.500.000

4. Hasil yang diperoleh dari investasi Saham adalah: *


10 poin

a. Deviden
b. Liabilitas
c. Bunga
d. Asset

5. Obligasi 10% yang bernilai nominal Rp 100.000.000 yang akan jatuh tempo 10
tahun dan bunga di bayar tiap 6 bulan dan jatuh tempo sepuluh tahun yang akan
datang. tingkat bunga SBI (UMUM) pada saat tersebut adalah 10%. buatlah jurnal
oleh Obligee untuk transaski ini *
3 poin

a. Kas 113.591.500 (d) Hutang obligasi 100.000.000 (k) agio Obligasi 13.591.500 (k)
b. Investasi dalam obligasi 100.000.000 (d) kas 100.000.000 (k)
c. Kas 100.000.000 (d) Hutang obligasi 100.000.000 (k)
d. Investasi dalam obligasi 113.591.500 (d) kas 113.591.500 (k)

6. Ibu Popi membeli Persediaan barang dagangan secara Kredit seharga Rp


10.000.000, dengan perjanjian 2/10; n/30. Jurnal untuk mencatat transaksi ini,
adalah: *
5 poin

a. Persediaan (D) Hutang (K) 9.800.000


b. Hutang (D) Persediaan (K) 9.800.000
c. Hutang (D) Persediaan (K) 10.000.000
d. Persediaan (D) Hutang (K) 10.000.000

7. Berikut adalah saldo akun-akun pada percetakan Nebula Offset : Kas


:Rp.800.000,- Wesel tagih: Rp. 700.000,- Sewa dibayar dimuka:Rp.1.000.000,-
Asuransi diterima dimuka:Rp.500.000,- Peralatan:Rp. 4.000.000,-
Hipotik:Rp.2.000.000,- Gedung:Rp. 10.000.000,-. Berdasarkan data di atas, maka
total hutang sebesar : *
5 poin

a. Rp. 2.000.000,.
b. Rp. 2.500.000,.
c. Rp. 1.800.000,.
d. Rp. 1.500.000,.
Opsi 5

8. Keterangan di bawah ini merupakan 3 (tiga) karakteristik yang dimiliki oleh …1)
Merupakan kemungkinan pengorbanan manfaat ekonomi di masa mendatang,2)
Merupakan kewajiban saat ini untuk mentransfer asset atau menyediakan jasa
kepada entitas lain,3) Merupakan akibat dari transaksi dan atau kejadian di masa
lampau *
5 poin

a. Persediaan
b. Piutang
c. Utang
d. Aset Lancar

9. Obligasi 10% yang bernilai nominal Rp 100.000.000 yang akan jatuh tempo 10
tahun dan bunga di bayar tiap 6 bulan dan jatuh tempo sepuluh tahun yang akan
datang. tingkat bunga SBI (UMUM) pada saat tersebut adalah 8%. maka nilai
pasar obligasi tersebut adalah *
5 poin
a. 113.591.500
b. 88.530.000
c. tidak ada jawaban yang benar
d. 100.000.000

10. Hasil yang diperoleh dari investasi Obligasi adalah: *


3 poin

a. Asset
b. Liabilitas
c. Bunga
d. Deviden

11.Obligasi 10% yang bernilai nominal Rp 100.000.000 yang akan jatuh tempo 10
tahun dan bunga di bayar tiap 6 bulan dan jatuh tempo sepuluh tahun yang akan
datang. tingkat bunga SBI (UMUM) pada saat tersebut adalah 8%. Berapakah
amortisasi agio/disagio hutang obligasi pada tahap pertama pembayaran bunga
Obligasi ini apabila menggunkan metode Garis lurus?
5 poin

a. 456.340.000
b. 5.000.000
c. 0
d. 679.575

12.Tuan Daris membeli Truk seharga Rp.150.000.000,- secara tunai. Maka jurnal
untuk mencatat transaksi ini adalah : *
5 poin

a. Hutang (D) Truk (K) 150.000.000


b. Truk (D) Kas (K) 150.000.000
c. Kas (D) Truk (K) 150.000.000
d. Truk (D) Hutang (K) 150.000.000

13. wesel di terbitkan untuk membeli peralatan dgn jumlah yang tertulis adalah Rp.
30.000.000; tidak menunjukkan suku bunga. Suku bunga di pasar 12% jangka
waktu wesel 1 tahun dengan transaksi wesel ini 1 juli 20x1. Berapakah nilai
peralatan di catat unutk transaksi ini *
10 poin

a. 26.787.000
b. 30.000.000
c. tidak ada jawaban yang benar

14. Pembelian Mesin seharga Rp. 20.000.000 secara kredit. maka jurnal nya
adalah *
3 poin

a. Mesin 20.000.000 (d) Hutang 20.000.000 (K)


b. Mesin 20.000.000 (d) Kas 20.000.000 (K)
c. Hutang 20.000.000 (d) Kas 20.000.000 (K)
d. Kas 20.000.000 (d) Mesin 20.000.000 (k)

15. wesel di terbitkan untuk membeli peralatan dgn jumlah yang tertulis adalah Rp.
30.000.000; suku bunga wesel bayar 12% jangka waktu wesel 1 tahun dengan
transaksi wesel ini 1 juli 20x1. Berapakah nilai peralatan di catat unutk transaksi
ini *
6 poin

a. 26.787.000
b. tidak ada jawaban yang benar
c. 30.000.000
d. Yang lain:

16. Obligasi 10% yang bernilai nominal Rp 100.000.000 yang akan jatuh tempo 10
tahun dan bunga di bayar tiap 6 bulan dan jatuh tempo sepuluh tahun yang akan
datang. tingkat bunga SBI (UMUM) pada saat tersebut adalah 8%. Berapakah
amortisasi agio/disagio hutang obligasi pada tahap pertama pembayaran bunga
Obligasi ini apabila menggunkan metode bunga efektif *
5 poin

a. 5.000.000
b. 0
c. 456.340.000
d. 113.135.160

17. mengeluarkan obligasi $ 100.000 dengan tingkat bunga 8 % dengan jangka


waktu jatuh tempo 2 tahun, ketika tingkat Bunga pasar di atas sedikit 8%. Harga
pasar bunga obligasi turun pada KURS 93% . Buatlah junal saat Pelunasan
obligasi oleh Obligee *
5 poin

a. HUtang obligasi (D) 100.000.000 Kas (K) 100.000.000


b. HUtang obligasi (D) 93..000.000 Kas (K) 93..000.000
c. Kas 100.000.000 (D) Hutang obligasi 100.000.000
d. Kas 93.000.000 (D) Hutang obligasi 93.000.000

18. Apabila tingkat suku Bunga kontrak Obligasi lebih besar di bandingkan dengan
tingkat suku bunga pasar, maka obligasi tersebut akan terbit/terjual pada harga *
3 poin

a. Disagio
b. Discount
c. Premium
d. nominal

19.Obligasi 10% yang bernilai nominal Rp 100.000.000 yang akan jatuh tempo 10
tahun dan bunga di bayar tiap 6 bulan dan jatuh tempo sepuluh tahun yang akan
datang. tingkat bunga SBI (UMUM) pada saat tersebut adalah 8%. maka Jurnal
oleh obligee saat penerbitan obligasi adalah *
3 poin

a. Kas 113.591.500 (d) Hutang obligasi 100.000.000 (k) agio Obligasi 13.591.500 (k)
b. Investasi dalam obligasi 100.000.000 (d) kas 100.000.000 (k)
c. Kas 100.000.000 (d) Hutang obligasi 100.000.000 (k)
d. Investasi dalam obligasi 113.591.500 (d) kas 113.591.500 (k)

20.Berikut adalah saldo akun-akun pada percetakan Nebula Offset : Kas


:Rp.800.000,- Wesel tagih: Rp. 700.000,- Sewa dibayar dimuka:Rp.1.000.000,-
Asuransi diterima dimuka:Rp.500.000,- Peralatan:Rp. 4.000.000,-
Hipotik:Rp.2.000.000,- Gedung:Rp. 10.000.000,-. Berdasarkan data di atas, maka
aset Lancarnya total sebesar :
5 poin

a. Rp. 2.500.000,.
b. Rp. 1.500.000,.
c. Rp. 1.800.000,.
d. Rp. 2.000.000,.

21.PT. Indah Jaya melakukan Penjualan sebesar 15.000 secara kredit dengan
ketentuan seperti berikut: 1/15, n/30. Jika perusahaan menggunakan net metode
untuk mencatat penjualan yang dilakukan secara kredit, berapa nominal yang
harus dicatat sebagai pendapatan? *
5 poin

a. 14.700
b. 14.850
c. 15.000
d. 15.150

Anda mungkin juga menyukai