Anda di halaman 1dari 6

UKURAN

PENYEBARAN
Statistika 4
Ukuran Penyebaran
UKURAN YANG MENYATAKAN HOMOGENITAS / HETEROGENITAS (u/ mengetahui
seberapa besar penyimpangan data dgn nilai rata-rata hitungnya) :
1. RENTANG (Range)
2. DEVIASI RATA-RATA (Average Deviation)
3. VARIANS (Variance)
4. DEVIASI STANDAR (Standard Deviation)
1. Range/Rentang

Rentang (range) : selisih bilangan terbesar dengan bilangan terkecil.


Sebaran merupakan ukuran penyebaran yang sangat kasar, sebab hanya bersangkutan
dengan bilangan terbesar dan terkecil.
Range tidka mempertimbangkan nilai data dalam populasi/sampel.

Contoh : A : 100 90 80 70 60 50 40 30 20 10
X = 55
B : 100 100 100 100 100 10 10 10 10 10
r = 100 – 10 = 90
C : 100 100 100 90 80 30 20 10 10 10

Rata-rata
Deviasi Rata-rata :
2. Deviasi rata-rata
Selisih/variasi setiap nilai dalam
populasi/sampel dg rata-ratanya. Kelompok A Kelompok B
Penyebaran berdasarkan harga mutlak Nilai X X - X |X – X| Nilai X X - X |X – X|
simpangan bilangan-bilangan terhadap rata- 100 45 45 100 45 45
ratanya.
90 35 35 100 45 45
80 25 25 100 45 45
70 15 15 90 35 35
60 5 5 80 25 25

Rata-rata 50 -5 5 30 -25 25
40 -15 15 20 -35 35
30 -25 25 10 -45 45
20 -35 35 10 -45 45
10 -45 45 10 -45 45
Jumlah 0 250 Jumlah 0 390

DR = 250 = 25 DR = 390 = 39
10 10

n
|Xi – X|
Rata-rata DR = Σ
n
i=1

Makin besar simpangan,


makin besar nilai deviasi rata-rata
Varians : penyebaran berdasarkan 3. Varians & Deviasi Standar
jumlah kuadrat simpangan data/bilangan-
bilangan terhadap sekelompok rata-ratanya ; Kelompok A Kelompok B
melihat ketidaksamaan kelompok data Nilai X X -X (X–X)2 Nilai X X -X (X –X)2
100 45 2025 100 45 2025
90 35 1225 100 45 2025
80 25 625 100 45 2025
n
s = Σ (Xi – X)
2 70 15 225 90 35 1225
2

i=1 n-1 60 5 25 80 25 625


50 -5 25 30 -25 625
40 -15 225 20 -35 1225

Deviasi Standar : penyebaran 30 -25 625 10 -45 2025

berdasarkan akar dari varians ; 20 -35 1225 10 -45 2025


menunjukkan keragaman kelompok data 10 -45 2025 10 -45 2025
Jumlah 8250 Jumlah 15850

8250 15850
n s= √ 9 = 30.28 s= √ 9 = 41.97
√ Σ (Xi – X)
2
s=
i=1 n-1
Kesimpulan :
Kelompok A : rata-rata = 55 ; DR = 25 ; s = 30.28
Kelompok B : rata-rata = 55 ; DR = 39 ; s = 41.97
Maka data kelompok B lebih tersebar daripada kelompok A
Statistika (Untuk Ekonomi dan Keuangan
Modern) Buku 1, Edisi 3, Suharyadi dan
Purwanto, Salemba Empat
Bab 4 (Ukuran Penyebaran), Latihan soal, hal
145-147:
Nomer 1 (a)
Nomer 2 (a)
Nomer 3 (a, b, c, d)

Anda mungkin juga menyukai