Anda di halaman 1dari 3

Nama : Rhenaldy Dwi Putra

NIM : 132111133232
Fakultas : Keperawatan
Prodi : Keperawatan

1 Sistematika Penulisan Artikel Ilmiah Dalam Jurnal Keperawatan


Judul : HUBUNGAN BEBAN KERJA DENGAN KINERJA PERAWAT DALAM
PEMBERIAN ASUHAN KEPERAWATAN DI INSTALASI RAWAT INAP C1 RSUP
PROF. DR. R. D. KANDOU MANADO
1. Judul dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris ditulis maksimal 12 kata
2. Identitas Penulis diketik tanpa gelar di bawah judul dan dilengkapi alamat
korespondensi, nomor telepon, dan email.
3. Abstrak ditulis dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris maksimal 200 kata
4. Kata kunci (disertakan di dalam abstrak).
5. Pendahuluan berisi latar belakang, tinjauan pustaka secara singkat dan relevan serta
tujuan penelitian. Panjang tidak lebih dari dua halaman ketik`
6. Metode meliputi rancangan penelitian (desain), populasi, sampel, variabel penelitian,
sumber data, teknik/instrumen pengumpul data, dan prosedur analisis data.
7. Hasil adalah temuan penelitian yang disajikan tanpa pendapat yang menjawab tujuan
penelitian. Dikemukakan dengan jelas dalam bentuk narasi dan data yang dimasukkan
berkaitan dengan tujuan penelitian
8. Pembahasan menguraikan secara tepat dan argumentatif hasil penelitian dengan
fakta, teori dan temuan terdahulu yang relevan.
9. Simpulan dan Saran berupa kesimpulan hasil penelitian dalam bentuk narasi tidak
diperinci dalam poin-poin yang mengacu pada tujuan penelitian.
10. Daftar pustaka (Daftar pustaka diutamakan 80% dari jurnal dan sisanya dari
sumber yang lain. Daftar pustaka disusun menurut alphabet penulis. Urutan
dimulai dengan penulisan nama penulis, tahun, judul, kota terbit, dan penerbit).
2. Sistematika penulisan skripsi

Sistematika :
Halaman Judul
Halaman Persetujuan
Halaman Pengesahan
Halaman Motto
Halaman Persembahan
Halaman Pernyataan
Kata Pengantar
Daftar Isi
Daftar Tabel
Daftar Gambar
Daftar Lampiran
Halaman Abstrak

Bab I Pendahuluan
A. Latar Belakang
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan Penelitian
D. Manfaat Penelitian

Bab II Landasan Teori


A. Kajian Pustaka
B. Kajian Pustaka Tentang Objek Penelitian
C. Hasil Penelitian Terdahulu
D. Kerangka Penelitian
E. Hipotesis

BAB III Metode Penelitian


A. Jenis Penelitian
B. Rancangan Penelitian
C. Lokasi dan Waktu Penelitian
D. Populasi, Sampel, dan Sampling
E. Jalannya Penelitian (Kerangka Kerja)
F. Identifikasi Variabel
G. Definisi Operasional
H. Teknik Pengumpulan Data
I. Teknik Analisa Data
J. Etika Penelitian

Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan


A. Hasil Penelitian
B. Pembahasan

Bab V Kesimpulan dan Saran


A. Kesimpulan
B. Implikasi
C. Saran
Daftar Pustaka

Anda mungkin juga menyukai