Anda di halaman 1dari 2

PEMICUAN STOP BUANG AIR BESAR

SEMBARANGAN
No. Dokumen :
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/…

BLUD UPTD
PUSKESMAS Hudrimi,SKM
CITARIK NIP. 19671106 198901 1 001

1.Pengertian a.Pemicuan adalah cara untuk mendorong perubahan perilaku higiene


dan sanitasi individu atau masyarakat atas kesadaran sendiri dengan
menyentuh perasaan, pola pikir, perilaku, dan kebiasaan individu atau
masyarakat;
b.Stop buang air besar sembarangan adalah kondisi ketika setiap
individu dalam suatu komunitas tidak lagi melakukan perilaku buang
air besar sembarangan yang berpotensi menyebarkan penyakit.
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah - langkah dalam melaksanakan
Konseling Pelayanan Kesehatan lingkungan.
3.Kebijakan

4.Referensi -Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 13 Tahun 2015 Tentang


penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Lingkungan di Puskesmas;
-Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 3 Tahun 2015 Tentang Sanitasi
Total Berbasis Masyarakat.
5.Prosedur/ -Petugas memperkenalkan diri beserta semua tim;
Langkah-
-Petugas menjelaskan tujuan keberadaan tim;
Langkah
-Petugas melakukan bina suasana;
-Petugas melakukan kesepakatan dengan masyarakat tentang istilah –
istilah yang terkait dengan buang air besar sembarangan sesuai
bahasa atau adat setempat;
-Petugas bersama masyarakat melakukan pemetaan sanitasi di wilayah
tersebut;
-Petugas mengajak masyarakat untuk transect walk (penelusuran
wilayah ) apabila memungkinkan;
-Petugas melakukan diskusi tentang alur kontaminasi penyakit yang
bersumber dari tinja;
-Petugas mendorong masyarakat untuk melakukan rencana aksi atau
rencana tindak lanjut;
-Petugas mencatat semua hasil kegiatan;
-Petugas menyampaikan terima kasih kepada masyarakat dan
memberikan apresiasi kepada masyarakat yang membuat rencana aksi
atau rencana tindak lanjut kegiatan.
6.Bagan Alir
7.Unit Terkait -Bidan Desa
-Promosi Kesehatan
8.Dokumen -Undangan
Terkait
-Absensi
-Notulensi
-Gambar
-Kontrak Sosial
-Peta Sanitasi
9.Rekaman Tanggal mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
Historis diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai