Anda di halaman 1dari 2

Tata Cara Pengajuan Surat Keterangan Aktif Kuliah

1. Silahkan masuk ke web : http://portal.stikeshangtuah-sby.ac.id/baak/index.php


2. Klik menu “Login”. Isi NIM Anda, contoh: 211006, dan masukkan password.
Secara default, passwordnya adalah NIM Anda. Mohon password Anda ganti
setelah login untuk menghindari penyalahgunaan akun.
3. Klik menu “Surat Keterangan”
4. Isi form biodata dengan benar, pada kolom keperluan silahkan diisikan 1 keperluan
saja, misalnya pengajuan beasiswa / pembuatan bpjs / tunjangan anak / ijin belajar
dan lain-lain. Kemudian Klik menu “Simpan”
5. Klik menu “Draft” dan akan tampil seperti gambar di bawah ini. Setelah itu klik
“Ajukan”

6. Apabila sudah masuk di menu pengajuan, maka perlu beberapa saat, menunggu
validasi dari admin BAAK.
7. Pengajuan yang telah disetujui admin akan masuk pada menu “Disetujui”.
Klik “Download”, file sudah dapat dicetak sendiri.

8. Jika ada kesalahan data, admin akan mengembalikan pengajuannya. Perbaiki data
Anda pada menu “Ditolak” dan ajukan kembali. Selanjutnya pengajuan Anda akan
dikembalikan ke menu “Draft” untuk diverifikasi dan disetujui kembali.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai