Anda di halaman 1dari 6

NAMA : NADIA KURNIATI

KELAS : 5AC
NIM : 061930500642

KASUS V
INVESTASI DALAM SURAT BERHARGA
KERTAS KERJA
(POINT 1)

PT OKEH
JURNAL UMUM
PER TAHUN 2020
Tangga Re
l Keterangan f Debet Kredit
Investasi pada saham PT
Jul 31 Jarang   Rp212.000.000
Kas   Rp212.000.000
Ags 30 Kas   Rp370.000.000
Investasi pada saham
PT Antik   Rp300.000.000
Laba Penjualan Saham   Rp70.000.000
Investasi pada Obligasi PT
Okt 01 Langkah   Rp103.000.000
Pendapatan Bunga   Rp2.500.000
Kas   Rp105.500.000
Nov 01 Kas   Rp3.000.000
Pendapatan Bunga   Rp3.000.000
Des 20 Piutang Deviden   Rp50.000.000
Pendapatan Deviden   Rp50.000.000
Des 31 Piutang Deviden   Rp30.000.000
  Pendapatan Deviden   Rp30.000.000
Rp770.500.000tsgbnm
JUMLAH Rp770.500.000

Analisis :
Jurnal Umum :
Tanggal 31/07/20
Investasi pada saham PT Jarang Rp212.000.000
Kas
Rp212.000.000

Keterangan :
Investasi pada saham PT Jarang bertambah di debit Rp212.000.000
Kas berkurang di kredit Rp212.000.000

Jurnal Umum :
Tanggal 30/08/20
Kas Rp370.000.000
Investasi pada saham PT Antik
Rp300.000.000
Laba Penjualan Saham Rp70.000.000

Keterangan :
Kas bertambah di debit Rp370.000.000
Aset berupa Investasi pada saham PT Antik berkurang di kredit Rp300.000.000
Laba Penjualan Saham bertambah di kredit Rp70.000.000

Jurnal Umum :
Tanggal 01/10/20
Investasi pada Obligasi PT Langkah Rp103.000.000
Pendapatan Bunga Rp2.500.000
Kas
Rp105.500.000

Keterangan :
Aset berupa Investasi pada Obligasi PT Langkah bertambah di debit
Rp103.000.000
Pendapatan Bunga berkurang di kredit Rp2.500.000
Kas berkurang di kredit Rp105.500.000

Jurnal Umum :
Tanggal 01/11/20
Kas Rp3.000.000
Pendapatan Bunga Rp3.000.000

Keterangan :
Kas bertambah di debit Rp3.000.000
Pendapatan Bunga bertambah di kredit Rp3.000.000

Jurnal Umum :
Tanggal 20/12/20
Piutang Deviden Rp50.000.000
Pendapatan Deviden Rp50.000.000

Keterangan :
Piutang Deviden bertambah di debit Rp50.000.000
Pendapatan Deviden bertambah di kredit Rp50.000.000
Jurnal Umum :
Tanggal 31/12/20
Piutang Deviden Rp30.000.000
Pendapatan Deviden Rp30.000.000

Keterangan:
Piutang Deviden bertambah di debit Rp30.000.000
Pendapatan Deviden bertambah di kredit Rp30.000.000

LEMBAR PERHITUNGAN

31-Jul-20 Saham PT Jarang        


  Harga saham (20.000 lembar x Rp10.000 x 105%) Rp210.000.000
  Biaya komisi broker Rp2.000.000
        Harga Beli Rp212.000.000
30-Ags-20 Saham PT Antik        
  Harga Saham (30.000 lembar x Rp12.500) Rp375.000.000
Biaya Penjualan
  saham -Rp5.000.000
  Harga Jual Rp370.000.000
   
  Harga Perolehan -Rp300.000.000
Laba Penjualan
  Saham       Rp70.000.000
01-Okt-20 Obligasi PT Langkah        
  Harga beli Obligasi (5.000 lembar x Rp20.000 x 103%) Rp103.000.000
(5.000 lembarx Rp20.000 x (5/12) x
  Bunga Berjalan 6% Rp2.500.000
(5.000 lembar x Rp20.000 x (6/12) x
01-Nov-20 Bunga Berjalan 6% Rp3.000.000
Pengumuman Deviden PT
20-Des-20 Kuno      
  Deviden (10.000 lembar x Rp5.000) Rp50.000.000
Pengumuman Deviden PT
31-Des-20 Jarang      
  Deviden (15% X Rp200.000.000) Rp30.000.000

Anda mungkin juga menyukai