Anda di halaman 1dari 2

1.

Seorang anak usia 13 tahun saat ini duduk di kelas 8 mempunyai berat badan
40 kg dan tinggi badan 156 cm. Berdasarkan usianya termasuk dalam daur
kehidupan manakah anak tsb?

A. Anak sekolah

B. Remaja awal

C. Remaja akhir

D. Dewasa awal

E. Dewasa madya

2. Yanti usia 14 th, pelajar SMP kelas 8, mempunyai BB : 38 kg dan TB : 155


cm, aktivitas sehari-hari sekolah dari jam 07.00 – 14.00 WIB. zat gizi apakah
yang berpengaruh untuk kelangsungan proses reproduksinya?

A. Energi total

B. Karbohidrat, lemak dan protein

C. Protein dan asam amino

D. Fe, asam folat dan protein

E. Fe, Iod dan kalsium

3. Tata, usia 14 th, dari hasil recall konsumsi sehari diperoleh asupan energi 1900
Kkal, Protein 65 g, lemak 80 g. Berapakah proporsi konsumsi protein dari total
energinya?

A. 14%

B. 38%

C. 48 %

D. 60%

E. 75%
4. NA seorang gadis yang berusia 16 th, suka sekali makan pisang dan makanan
pedas, Ia seorang pelajar SMU, Berat badan 49 kg dan tinggi badan 159 cm.
Hormon apakah yang sangat mempengaruhi pada masa ini?

A. Gonadotropin

B. Estrogen

C. Testosteron

D. Prolaktin

E. Oksitosin

Anda mungkin juga menyukai