Anda di halaman 1dari 3

PENGERTIAN HAK CIPTA

hak cipta merupakan "hak untuk menyalin suatu ciptaan". Hak cipta dapat juga
memungkinkan pemegang hak tersebut untuk membatasi penggandaan tidak sah atas suatu
ciptaan. Pada umumnya pula, hak cipta memiliki masa berlaku tertentu yang terbatas.

ALUR HAK CIPTA

. HKI dibagi menjadi dua, yaitu hak cipta dan hak kekayaan industri

dgip.go.id
Sebelum mendaftar, kenali dulu jenis karya yang ingin kamu daftarkan apakah termasuk hak
cipta atau hak industri. Hak cipta adalah hak eksklusif pencipta atau penerima hak untuk
memperbanyak dan mengumumkan ciptaannya atau memberi izin untuk mengurangi
pembatasan-pembatasan menurut undang-undang yang berlaku. Sementara, hak kekayaan
industri, terdiri dari merek, paten, desain industri, rahasia dagang, desain tata letak sirkuit
terpadu, dan varietas tanaman.

2. Kenali ciptaan yang akan didaftarkan HKI

dgip.go.id
Ada beragam ciptaan yang bisa didaftarkan HKI. Adapun, di antaranya.

Buku, pamflet, program komputer, lay out karya tulis yang diterbitkan, dan semua hasil karya
tulis;
Ceramah, pidato, kuliah, dan ciptaan lain yang sejenis;
Alat peraga untuk keperluan ilmu pengetahuan dan pendidikan;
Musik atau lagu dengan atau tanpa teks;
Drama atau drama musikal, koreografi, tari, pewayangan, dan pantomim;
Seni rupa, seperti seni lukis, seni ukir, gambar, seni kaligrafi, seni patung, seni pahat,
kolase, dan seni terapan;
Arsitektur;
Peta;
Seni batik;
Fotografi;
Tafsir, terjemahan, bunga rampai, saduran, dan karya lain dari hasil alih wujud.

3. Pendaftaran HKI bisa dilakukan langsung di kantor pusat atau wilayah

wikimedia.com
Untuk mendaftarkan HKI, kamu bisa mendaftarkan langsung ke kantor pusat, yaitu
Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual yang beralamat di Jl. H.R. Rasuna Said Kav.
8-9, Jakarta Selatan 12940. Sementara, untuk yang berada di daerah, bisa mendaftarkan di
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia RI. Kamu hanya perlu
menyiapkan berkas-berkas yang dibutuhkan untuk mendaftarkan HKI milikmu.

Baca Juga: 11 Ilmuwan Indonesia yang Menciptakan Hal Hebat dan Dikenal di Dunia
4. Pendaftaran bisa dilakukan dengan mudah

Pixabay/Free Photos
Lanjutkan membaca artikel di bawah
Editor’s picks
10 Hewan Mitos Mengerikan yang Hidup di Laut, Legenda Kuno yang Abadi
Rumahmu Berhantu? Ini 7 Penjelasan Ilmiah dari Hal Mistis yang Terjadi
Elegan, Ini 9 Jenis Ikan Cupang Hias yang Perlu Kamu Tahu
logo_idn
illust
Semua berita yang kamu suka #AdadiIDN
Baca berita sesuai topik yang kamu pilih dan
lebih nyaman di IDN app

Download Yuk!
Untuk mendaftarkan HKI perorangan, kamu bisa melengkapi dokumen meliputi.

Surat kuasa yang ditandatangani di atas meterai Rp6 ribu;


Surat pernyataan keaslian karya;
Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP);
Contoh karya;
Fotokopi identitas pemohon dan pencipta karya, seperti KTP atau paspor;
Sementara, untuk hak cipta atas nama perusahaan, perlu ada dokumen tambahan meliputi.

Surat pengalihan hak (dari pembuat karya kepada pemegang hak cipta);
NPWP perusahaan
Akta perusahaan
5. Bisa juga menggunakan jasa konsultan HKI

patentsntrademarks.com
Buat kamu yang gak mau repot, bisa juga menggunakan jasa konsultan HKI. Tentunya yang
sudah terpercaya, ya. Cara ini terbukti bisa menghemat waktumu. Selain itu, kamu pun bisa
mendapatkan advokasi seputar HKI, serta bantuan hukum jika terjadi masalah di masa yang
akan datang.

6. Pendaftaran juga dapat dilakukan secara daring

dgip.go.id
Untuk mempermudah masyarakat, Direktorat Jenderal HKI telah menyiapkan laman khusus
untuk mendaftarkan HKI, yaitu melalui e-hakcipta.dgip.go.id. Caranya pun mudah dan cepat
karena kamu akan dihubungkan dengan Direktorat Jenderal HKI langsung.

7. Pendaftaran HKI bisa memakan waktu hingga satu tahun lebih

unsplash.com/Estee Janssens
Hal itu karena proses verifikasi perlu mendetail dan menyeluruh. Itu sebabnya kamu perlu
bersabar. HKI sendiri berlalu hingga 50 tahun setelah pencipta meninggal dunia, lho.
Itu tadi cara-cara mendaftarkan HKI.

INOVASI PRODUK KESEHATAN

1. Helm pembaca suhu tubuh


Di Cina, inovasi teknologi terus dihadirkan untuk mengurangi penyebaran virus novel
corona.

Menyandang predikat sebagai negara asal virus membuat Cina melakukan banyak
menghadirkan terobosan di bidang teknologi.

Terbaru, di dunia itu berhasil membuat helm pembaca suhu tubuh. Dalam produk baru
tersebut disematkan juga teknologi infra merah dan juga sistem virtual reality.

Jadi, petugas yang berada di lapangan bisa melihat suhu tubuh setiap orang yang lewat.

Jika ada yang berada di atas suhu rata-rata, maka petugas bisa langsung melakukan
tindakan untuk mencegah penyebaran.

Jika kamu pernah melihat film sci-fi Universal Soldier, kamu tentu tidak asing dengan helm
yang digunakan para tentara yang mampu melihat panas tubuh dan kemampuan lainnya.

Nah helm canggih besutan Kuang Chi Technologies itu sekilas memiliki kemampuan
layaknya di film tersebut.

Sebagai catatan, helm tersebut dinilai memilki tingkat akurasi yang tinggi dan mampu
membaca suhu tubuh 100 orang sekaligus.

Link : https://www.cekaja.com/info/5-inovasi-di-bidang-kesehatan-untuk-redam-corona/

Anda mungkin juga menyukai