Anda di halaman 1dari 1

STANDARD OPERATING

PERIZINAN TIDAK MENGIKUTI KBM


PROCEDURE (SOP)
Kode dokumen SOP/IKBM/011
Tanggal disahkan 28 Februari 2019
Revisi 1.0
Tanggal Revisi 21 November 2019
Unit : Disahkan oleh - Kepala Madrasah MTs-
Bagian Kepengasuhan MA Hidayatullah
Yogyakarta
- Kepala Bagian
Kepengasuhan MTs-MA
Hidayatullah Yogyakarta
Tujuan - Tersampaikanya informasi santri yang tidak dapat mengikuti
KBM
Referensi -
Dokumen Absensi, Surat Izin, Buku nilai, Buku Monitoring KBM
Penanggung jawab Asatidz dan Musyrif
Prosedur pelaksanaan 1. Santri yang tidak bisa mengikuti kegiatan KBM karena
sakit, pulang dan keperluan lain dipersilahkan melapor ke
ketua kamar
2. Ketua kamar melapor kepada musyrif bahwa ada anggota
kamarnya yang izin tidak masuk KBM.
3. Musyrif memverifikasi laporan dengan mengecek santri
bersangkutan.
4. Musyrif memastikan santrinya secara detail yang izin
karena sakit kemudian bekerjasama dengan bagian UKP
untuk mendapatkan perawatan.
5. Wali asrama melaporkan santrinya yang izin di group WA
yang akan ditindak lanjut oleh TU kepengasuhan.
6. Wali asrama mendaftarkan santrinya yang izin tidak ikut
KBM di buku yang disediakan untuk direkap.
7. TU kepengasuhan membuatkan surat izin untuk santri
yang bersangkutan.
8. Petugas jaga kantor meneruskan surat-surat izin kepada
wali kelas atau guru.
9. TU kepengasuhan juga merekap data santri yang izin
mengikuti KBM kemudian dilaporkan kepada bagian
kurikulum madrasah.
10. Kurikulum madrasah menyampaikan data santri yang izin
kepada guru-guru kelas melalui group WA.

Anda mungkin juga menyukai