Anda di halaman 1dari 6

EVALUASI PAS GANJIL KIMIA KLS.XI-MIPA & IPS TP.

2021/2022
Hari / Tanggal: Sabtu, 11 Desember 2021
Waktu : 08.00 s/d 10.00

A. Pilihlahjawaban yang tepat !


1. Gas dan zat berbahaya yang ditimbulkan dari asap kendaraan bermotor adalah….
A. CO2 dan CO
B. CO dan H2O
C. CO dan Pb
D. CO2 dan H2O
E. Pb dan CO2

2. Hasil utama pembakaran minyak bumi adalah gas karbon oksida dan uap air yang terbuang ke udara.
Peningkatan CO2 di udara dapat menyebabkan hal-hal berikut ini kecuali ….
A. Peningkatan suhu permukaan bumi
B. pemanasan global / Green House Effect
C. mencairnya es di daerah kutub
D. matinya beberapa jenis makhluk hidup
E. kenaikan tinggi permukaan air laut

3. Pembakaran tidak sempurna terjadi jika tidak ada oksigen yang cukup untuk membakar bahan bakar
sepenuhnya menjadi gas karbon dioksida dan uap air. Pembakaran tidak sempurna menghasilkan gas
karbon monoksida (CO). Gas CO dapat mencemari udara dan bersifat racun, hal ini disebabkan oleh ….
A. gas CO dapat berikatan dengan hemoglobin membentuk COHb
B. gas CO dapat larut dalam air membentuk CO2-H2
C. gas CO mudah bereaksi dengan O2 membentuk CO2 yang beracun
D. gas CO berbau busuk dan menusuk
E. gas CO adalah gas yang bersifat reaktif dan mudah bereaksi dengan unsur-unsur lain

4. Indonesia merupakan salah satu Negara OPEC yang berarti negara pengekspor minyak di dunia, namun saat
ini menjadi pengimpor minyak bumi. Berdasarkan perhitungan rasio cadangan minyak bumi Indonesia
akan habis sekitar tahun 2027. Hal itu menandakan, kita tidak boleh menggunakan bahan bakar minyak
secara berlebihan. Dampak negatif yang dapat terjadi jika bahan bakar minyak digunakan secara berlebihan
adalah….
A. negara kita akan kaya bahan bakar minyak
B. negara kita akan mengalami pencemaran
C. negara kita akan mengalami polusi yang sangat hebat
D. negara kita akan kehabisan bahan bakar minyak
E. negara kita akan disegani oleh negara lain

5. Berikut ini beberapa persamaan reaksi yang umumnya terjadi di sekitar kita:
(1) 6 CO2 (g) + 6 H2O (l) → C6H12O6 (aq) + 6 O2 (g)
(2) C6H12O6 (s) + 6 O2 (g) → 6 CO2 (g) + 6 H2O (g)
(3) H2O (l) → H2O (g)
(4) H2O (l) → H2O (s)
(5) H2O (s) → H2O (l)
Persamaan reaksi yang terjadi secara endoterm terjadi pada nomor....
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (3) dan (5)
E. (4) dan (5)
6. Perhatikan gambar berikut!

Berdasar gambar tersebut maka dapat disimpulkan bahwa kondisi tersebut adalah ....
A. Endoterm karena kalor masuk ke sistem
B. Endoterm karena kalor menuju lingkungan
C. Eksoterm karena kalor meninggalkan lingkungan
D. Eksoterm karena kalor masuk ke sistem
E. Eksoterm karena kalor ke luar menuju lingkungan

7. Berikut di bawah ini yang bukan merupakan peristiwa endoterm adalah ....
A. Proses pencairan es batu
B. Pernafasan
C. Fotosintesis
D. Proses memasak
E. Proses penjemuran baju

8. Pada proses pembuatan es batu di dalam freezer, air wujud cair berubah menjadi padatan, hal tersebut
merupakan proses ....
A. Eksoterm karena kalor dari freezer masuk ke air yang wujud cair
B. Eksoterm karena kalor dari freezer keluar ke air yang wujud cair
C. Eksoterm karena kalor air wujud cair keluar menuju freezer
D. Endoterm karena kalor dari freezer masuk ke air wujud cair
E. Endoterm karena kalor dari wujud cair menuju freezer

9. Perhatikan data berikut :


Reaksi I : C3H8 + 5 O2⟶ 3 CO2 + 4 H2O ΔH = – P kJ
Reaksi II : NH4Cl + NaOH ⟶ NH3 + NaCl ΔH = + Q kJ
Pernyataan yang benar dari data tersebut adalah ....
A. Reaksi I sistem melepas kalor , reaksi eksoterm
B. Reaksi II sistem menyerap kalor, reaksi eksoterm
C. Reaksi II lingkungan menyerap kalor, reaksi eksoterm
D. Reaksi I lingkungan menyerap kalor, reaksi endoterm
E. Reaksi II lingkungan menyerap kalor, reaksi endoterm

10. Terdapat beberapa benda dalam kehidupan sekitar kita:


a. Segelas kopi panas dengan tutup
b. Segelas teh panas tanpa tutup
c. Termos air panas
Ketiga benda bila diasumsikan menjadi sistem yang diurutkan menjadi sistem terisolasi, sistem tertutup dan
sistem terbuka, maka urutan yang tepat adalah ....
A. a – b – c
B. a – c – b
C. b – a – c
D. c – b – a
E. c – a – b
11. Pelarutan detergen menyebabkan wadah pelarutan menjadi panas akan tetapi pelarutan pupuk urea dengan
pelarut air ternyata mengakibatkan penurunan suhu pada larutan yang dihasilkan. Pernyataan yang benar
dari peristiwa di atas adalah ....
A. Pelarutan detergen merupakan peristiwa eksoterm karena terjadi pelepasan kalor
B. Pelarutan detergen merupakan peristiwa eksoterm karena terjadi penyerapan kalor.
C. Pelarutan detergen merupakan peristiwa endoterm karena terjadi penyerapan kalor.
D. Pelarutan urea merupakan peristiwa endoterm karena terjadi menghasilkan kalor.
E. Pelarutan urea merupakan peristiwa eksoterm karena terjadi penyerapan kalor.

12. Berikut ini beberapa persamaan reaksi yang umumnya terjadi di sekitar kita:
(1) 6 CO2 (g) + 6 H2O (l) → C6H12O6 (aq) + 6 O2 (g)
(2) C6H12O6 (s) + 6 O2 (g) → 6 CO2 (g) + 6 H2O (g)
(3) H2O (l) → H2O (g)
(4) H2O (l) → H2O (s)
(5) H2O (s) → H2O (l)
Persamaan reaksi yang terjadi secara eksoterm terjadi pada nomor....
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (2) dan (4)
E. (3) dan (5)

13. Berikut ini beberapa persamaan reaksi yang umumnya terjadi disekitar kita :
(1) Fotosintesis
(2) Pernapasan
(3) Pelarutan Urea
(4) Es yang mencair
(5) Pembakaran LPG
Peristiwa tersebut di atas yang merupakan peristiwa endoterm dan eksoterm berturut-turut terdapat pada
nomor ....
A. (1) dan (3)
B. (2) dan (3)
C. (2) dan (5)
D. (3) dan (4)
E. (4) dan (5)

14. Perhatikan data percobaan berikut :

Reaksi tersebut di atas yang merupakan reaksi eksoterm dan endoterm berturut-turut adalah reaksi nomor
...
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 3 dan 5
E. 4 dan 5
15. Perhatikan ilustrasi beberapa percobaan reaksi:

Berdasar ilustrasi diatas, maka yang keduanya merupakan reaksi eksoterm adalah percobaan nomor ....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 5
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 4 dan 5

16. Diagram energi suatu reaksi digambarkan sebagai berikut :

Diagram entalpi di ats menunjukan reaksi kimia yang terjadi pada reaksi ....
A. endoterm, karena harga ΔH = +
B. endoterm, karena harga ΔH = 0
C. endoterm, karena harga ΔH = −
D. eksoterm, karena harga ΔH = −
E. eksoterm, karena harga ΔH = +

17. Sekelompok siswa melakukan percobaan dengan melarutkan padatan NaOH dengan air dalam tabung
reaksi. Setelah beberapa saat padatan NaOH dimasukan ke dalam air dan mulai larut dan dasar tabung
reaksi dipegang ternyata dirasakan semakin panas. Berkait dengan perubahan entalpi, pernyataan berikut
yang tepat adalah ....

A. Reaksinya eksoterm karena kalor lingkungan mengalir ke sistem


B. Reaksinya eksoterm karena kalor sistem mengalir ke lingkungan
C. Reaksinya eksoterm karena baik kalor sistem maupun kalor lingkungan saling bertukar
D. Reaksinya endoterm karena kalor lingkungan mengalir ke sistem
E. Reaksinya endoterm karena kalor sistem mengalir ke lingkungan

18. Jika diketahui: N2(g) + 3 H2(g) ⇌ 2 NH3(g)𝛥H = - 92 kJ


Perubahan entalpi pada penguraian gas NH3 menjadi unsur-unsurnya merupakan reaksi ….

A. Eksoterm karena nilai 𝛥H akan tetap meski arah reaksi berubah


B. Eksoterm karena nilai 𝛥H berubah sesuai dengan perubahan arah reaksi
C. Endoterm karena nilai 𝛥H berubah sesuai dengan perubahan arah reaksi
D. Endoterm karena nilai 𝛥H akan tetap meski arah reaksi berubah
E. Endoterm karena nilai 𝛥H akan tetap meski arah reaksi maupun angka koefisien berubah
19. Perhatikan reaksi berikut!

2 C2H6 (g) + 7 O2 (g) ⟶ 4 CO2 (g) + 6 H2O (g) ΔH = – P kJ

Berdasar data tersebut di atas maka adalah .... kJ/mol


A. – 2P
B. – P
C. – P/2
D. + P/2
E. + 2P

20. Perhatikan reaksi : CO2 (g) ⟶ C (g) + O2 (g) ΔH = + S kJ

Berdasar data tersebut di atas maka adalah .... kJ/mol


A. + 2S
B. + S
C. – S/2
D. – S
E. – 2S

21. Jika diketahui: N2 (g) + 3 H2 (g) ⇌ 2 NH3 𝛥H = – 92 kJ

Besarnya perubahan entalpi penguraian standar gas NH3 adalah ….


A. – 92 kJ/mol
B. – 46 kJ/mol
C. + 46 kJ/mol
D. + 92 kJ/mol
E. + 184 kJ/mol

22. Jika diketahui: N2 (g) + 3 H2 (g) ⇌ 2 NH3 𝛥H = – 92 kJ

Besarnya pada reaksi tersebut adalah ….

A. – 92 kJ/mol
B. – 46 kJ/mol
C. + 46 kJ/mol
D. + 92 kJ/mol
E. + 184 kJ/mol

23. Diketahui perubahan entalpi pembentukan standar Na 2SO4(s) sebesar – 1.267 kJ.

Persamaan termokimia yang tepat untuk pernyataan di atas adalah ….

A. Na2SO4 (s) → 2 Na (s) + S (s) + 2 O2 (g) ΔH = – 1.267 kJ


B. Na2SO4 (s) → 2 Na+ (aq) + SO4–2 (aq) ΔH = – 1.267 kJ
C. 2 Na+ (aq) + SO4–2 (aq) → Na2SO4 (s) ΔH = – 1.267 kJ
D. 2 Na (s) + SO2 (g) + O2 (g) → Na2SO4 (s) ΔH = – 1.267 kJ
E. 2 Na (s) + S (s) + 2 O2 (g) → Na2SO4 (s) ΔH = – 1.267 kJ
24. Diketahui data reaksi sebagai berikut!

H2O (g) ⟶ H2 (g) + ½ O2 (g) ∆H = + 57,8 kkal


H2O (l) ⟶ H2 (g) + ½ O2 (g) ∆H = + 68,3 kkal
H2O (l) ⟶ H2O (s) ∆H = – 1,40 kkal
Besarnya ∆H untuk perubahan es menjadi uap air adalah ....

A. + 11,9 kkal
B. + 9,10 kkal
C. + 9,00 kkal
D. – 9,00 kkal
E. – 11,9 kkal

25. Diketahui data energi ikat rata-rata sebagai berikut :

C – H = + 414 kJ / mol
C = C = + 620 kJ / mol
H – H = + 436 kJ / mol
C – C = + 343 kJ / mol
Perubahan entalpi reaksi : C3H6 + H2 ⟶ C3H8 sebesar ....

A. – 229 kJ
B. – 115 kJ
C. – 44 kJ
D. + 115 kJ
E. + 229 kJ

B. Berikan jawaban yang benar pada soal-soal di bawah ini !

1. Sebanyak 4 gram natrium hidroksida (Mr NaOH = 40) dimasukan ke dalam kalorimeter yang berisi
500 ml air, ternyata larutan hasil reaksi mengalami kenaikan 8 oC dari suhu mula-mula.
Jika massa larutan dianggap hanya massa air (mj air = 1 gram/ml) dan kalor jenis larutan = 4,2 J/gr/ oC.
Tentukan perubahan entalpi pelarutan natrium hidroksida dalam satuan kJ/mol.

2. Diketahui :
Hof C2H6 (g) = – 84,7 kJ/mol
Hof H2O (g) = – 242 kJ/mol
Hof CO2 (g) = – 394 kJ/mol .
Bila C2H6 dibakar sempurna menurut reaksi :
2 C2H6 (g) + 7 O2 (g) → 4 CO2 (g) + 6 H2O (g)
Tentukan besarnya perubahan entalpi (H) dari reaksi tersebut.

3. Jelaskan dengan singkat 4 faktor yang mempengaruhi laju reaksi.

(selamat menikmati)

Anda mungkin juga menyukai