Anda di halaman 1dari 3

TUGAS

KEUNGGULAN PERFORMA DXP UNGGUL SOCFINDO

MATA KULIAH :

PENYULUHAN PERTANIAN BERKELANJUTAN

NAMA : IMAM SAHROJI

NPM : 1802100094

DOSEN PA :

FITRA SYAWAL HARAHAP, SP,M.Agr

PRODI AGROTEKNOLOGI
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS LABUHANBATU
TA. 2021-2022
FILOSOFI BENIH

Benih adalah investasi sesungguhnya dalam bisnis perkebunan Kelapa Sawit

 Nilai bahan tanaman sebagai faktor produksi = 5 - 7 % dari total investasi


 Nilai yang “sedikit” tapi sangat menentukan dalam pengembalian total investasi.
 Dengan menggunakan benih yang baik, peluang untuk meraih Profit Optimal akan
semakin tinggi

Benih Adalah Blue Print Dari Kehidupan Tanaman Itu Sendiri

 Kita masih bisa memperbaiki dan mendapatkan hasil tinggi dari kebun yang semula
tidak terawat tetapi berasal dari benih unggul,
 Tetapi kita tidak bisa mendapatkan hasil yang tinggi dari kebun yang berasal dari
benih sembarang, walaupun sebaik mungkin kultur teknis yang kita lakukan.

Harga Sebutir Jagung

Harga sebutir JAGUNG = Rp. 70.000 : 2.200 = Rp 31,8/btr 🡪 Rp 1.750.000/ha/3 bulan. (1


Ha 25 kg benih jagung)

Harga Sebutir Benih Sawit

Sebutir SAWIT = Rp. 10.000 : 25 THN : 4 BLN = Rp 100/btr. 🡪Rp 2.000.000/ha/25


tahun. (1 Ha 200 benih sawit) Saat Panen Perdana : 15
.000 kg x Rp. 1.500 = Rp 22.5000.000,-

Mahalkah Harga Sebutir Benih Kelapa Sawit???

Bila dibandingkan dengan Benih Jagung, benih Kelapa sawit masih jauh lebih murah karena
digunakan sekali untuk 25-30 tahun umur produktifnya.

BAGAIMANA BAHAN TANAMAN UNGGUL ITU ?

1. Hibrida hasil dari program pemuliaan jangka panjang yang konsisten dan memiliki
catatan pedigree yang jelas, diproduksi oleh sumber benih yang resmi.
2. Responsif terhadap pemupukan dan perawatan untuk menghasilkan produktivitas
yang tinggi dan memiliki kemampuan berproduksi lebih awal.
3. Memiliki kemampuan beradaptasi terhadap lingkungan dan toleran terhadap
kekeringan.
4. Memiliki umur ekonomis yang lebih panjang dan stabil dalam produksi, mudah
dikelola dan seragam dalam pertumbuhannya. Dan juga kualitas minyak yang bagus.
5. Memiliki resistensi terhadap serangan penyakit.
SUMBER BENIH KELAPA SAWIT INDONESIA

1. PPKS
2. PT Socfin Indonesia
3. PT Lonsum Tbk
4. PT Tunggal Yunus Estate (Asian Agri Group)
5. PT Bina Sawit Makmur (Sampoerna Agro)
6. PT Panca Surya Garden
7. PT Dami Mas Sejahtera
8. PT Bakti Tani Nusantara
9. PT Aneka Sawit Lestari
10. PT ASD-Bakrie
11. PT Palma Inti Lestari
12. PT Sarana Inti Pratama
13. PT Tania Selatan
14. PT Gunung Sejahtera Ibu Pertiwi
15. PT AAR Indonesia
16. PTPN IV
17. PT Timbang Deli Indonesia
18. PT Sasaran Ehsan Mekarsari
19. PT Mitra Agro Servindo.

MENGAPA HARUS PAKAI BENIH SOCFINDO

1. Sudah terbukti dan banyak digunakan oleh Perusahaan dan petani


2. Hasil TBS dan Ekstraksi Minyak yang Tinggi
3. Cepat Menghasilkan dan Produktivitas Tinggi
4. Jumlah Janjang banyak, dan Produksi stabil hingga dewasa
5. Tahan terhadap Kekeringan
6. Pokok lebih pendek dan mudah dipanen
7. Tahan terhadap Ganoderma
8. Diproses dengan teknologi dan pengawasan yang ketat

Anda mungkin juga menyukai