Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA

PESERTA DIDIK

KELAS :5
TEMA : 3 (MAKANAN SEHAT)
SUB TEMA : 1 (BAGAIMANA TUBUH MENGOLAH MAKANAN ? )
PEMBELAJARAN :5

NAMA : ………………………………………………………………

KELOMPOK : ………………………………………………………………

HARI/TANGGAL : ………………………………………………………………
MUATAN SBDP

Tujuan :
siswa mampu bernyanyi dan memainkan alat music sederhana untyk mengiringi lagu

bertangga nada mayor dan minor(C5)

Kompetensi Dasar :

1. Memahami tangga nada. (C4)

2. Menyanyikan lagu-lagu dalam berbagai tangga nada dengan iringan music (c5)

Topik : “ ALAT MUSIC RITMIS SEDERHANA PENGIRING LAGU ”

Prosedur :
1. Guru mengingatkan kembali tentang lagu “ Mars Hidup Sehat “ dengan menampil
lirik lagu melalui Whatsapp Grup
2. Guru mengunggah foto alat music ritmis sederhana yang ada disekitar siswa.
3. Siswa secara berkelompok diminta menyanyikan lagu “Mars Hidup Sehat “ dengan
memanfaatkan dan mengkreasikannya alat music ritmis sederhana yang ada disekitarnya.
4. Siswa mengirimkan tugas yang dikerjakan ke Whatsapp Grup dalam waktu yang
ditentukan.
5. Kegiatan ini digunakan untuk memberikan pemahaman kepada siswa tentang KD
SBDP 3.2 dan 4.2.
LIRIK LAGU

3. Membuat Kreasi Alat Musik Ritmis


Teknik Penilaian: Kinerja
Instrumen Penilaian: Daftar Periksa
KD SBdP 3.2 dan 4.2
No Nama Skor Klasifikasi
1. Muhammad Firza Raditya
2. Muhammad Fadli
3. Muhammad Halpy
4. Muhammad Fahruraji
5. Muhammad Rijani
6. Nadia Sefti A. R
7. Nor Hatmawati
8. Regina Putri
9. Nor Laila Hayati

Anda mungkin juga menyukai