Anda di halaman 1dari 8

PANDUAN SKP GURU (KEPALA SEKOLAH)

Log in ke TRK
Klik Input SKP Utama lalu Input SKP

Klik Tambah Rencana Kinerja


SKP bawahan mengambil dari SKP atasannya misal :
SKP Kepala Cabang Dinas mengambil dari SKP Kepala Dinas begitu seterusnya sampai
Jabatan terendah

Draf untuk skp kepsek (Tentatif bergantung pada Target masing masing Kepala Sekolah)
kali ini kami akan memberi contoh untuk kepala sekolah SMA

A. Rencana Kerja Atasan : Meningkatkan Nilai Mutu Pendidikan SMA CADISDIKWIL XI


(SKP Atasan) Kepala Cabang Dinas
SKP(Rencana Kerja) Kepala Sekolah :
1. Merencanakan dan melaksanakan pembelajaran, mengevaluasi dan menilai
hasil pembelajaran, menganalisis hasil pembelajaran, melaksanakan tindak
lanjut hasil Pembelajaran (angka kredit 25% dari nilai PKG) belum ada
PERMENPAN RB TERBARU
2. Mengikuti diklat fungsional Lamanya antara 30 s.d 80 jam
3. Membuat karya tulis berupa laporan hasil penelitian pada bidang pendidikan di
sekolahnya, diseminarkan di sekolahnya, disimpan di perpustakaan
4. Membuat makalah berupa tinjauan ilmiah dalam bidang pendidikan formal
dan pembelajaran pada satuan pendidikannya, tidak diterbitkan, disimpan di
perpustakaan
5. Menjadi anggota organisasi profesi, sebagai Anggota aktif

B. Rencana Kerja Atasan : Meningkatkan APM SMA/SMK/SMLB CADISDIKWIL XI (SKP


Atasan) Kepala Cabang Dinas
1. Menjadi Kepala Sekolah/Madrasah per tahun (angka kredit 75% dari nilai
PKG) belum ada PERMENPAN RB TERBARU

Susunan SKP harus sesuai dengan Permenpan RB No. 16 Tahun 2009


Contoh susuna SKP Kepsek :
Contoh Rencana Kinerja
Merencanakan dan melaksanakan pembelajaran, mengevaluasi dan menilai hasil
pembelajaran, menganalisis hasil pembelajaran, melaksanakan tindak lanjut hasil
Pembelajaran

Maaf terlewat Waktu Pengerjaan isi dengan : Ketepatan waktu pengerjaan


Lalu lanjut ke RENCANA KINERJA BULANANNYA
Contoh Rencana Kinerja
Menjadi Kepala Sekolah/Madrasah per tahun
\

Maaf terlewat Waktu Pengerjaan isi dengan : Ketepatan waktu pengerjaan


Lalu lanjut ke RENCANA KINERJA BULANANNYA
Contoh Rencana Kinerja
Mengikuti diklat fungsional Lamanya antara 30 s.d 80 jam
Contoh Rencana Kinerja

Membuat karya tulis berupa laporan hasil penelitian pada bidang pendidikan di
sekolahnya, diseminarkan di sekolahnya, disimpan di perpustakaan

Maaf terlewat Waktu Pengerjaan isi dengan : Ketepatan waktu pengerjaan


Lalu lanjut ke RENCANA KINERJA BULANANNYA
Contoh Rencana Kinerja
Membuat makalah berupa tinjauan ilmiah dalam bidang pendidikan formal dan
pembelajaran pada satuan pendidikannya, tidak diterbitkan, disimpan di perpustakaan

Maaf terlewat Waktu Pengerjaan isi dengan : Ketepatan waktu pengerjaan


Lalu lanjut ke RENCANA KINERJA BULANANNYA
Contoh Rencana Kinerja
Menjadi anggota organisasi profesi, sebagai Anggota aktif

Anda mungkin juga menyukai