Anda di halaman 1dari 32

Diferensial sederhana dan

penerapan ekonomi
Kuosien diferensi (Δy/Δx)

mencerminkan tingkat perubahan rata-rata


variabel terikat y terhadap variabel bebas x.
(Δy/Δx) dapat juga kita kenal sebagai lereng dari
kurva y = f(x)
Derivatif
• Derifatif/turunan -> hasil yang diperoleh dari
proses diferensiasi.
• Diferensiasi -> penentuan limit suatu kuosien
diferensi dalam hal penambahan variabel
bebasnya sangat kecil atau mendekati nol
Penjelasan :
• Turunan fungsi = limit dari kuosien
diferensinya
𝑓 𝑥+ℎ −(𝑓(𝑥)
Dengan menggunakan f’ (x) = lim , tentukanlah f’(x) dari:
ℎ→0 ℎ

Contoh: f(x) = 3x2 + 5

f (x+h) = 3 (x+h)2 + 5
= 3 (x2 + 2xh + h2) +5
= 3x2 + 6 xh + 3h2 + 5
𝑓 𝑥+ℎ −(𝑓(𝑥)
f’ (x) = lim ,
ℎ→0 ℎ

(3x2 + 6 xh + 3h2 + 5 )−(3x2 + 5 )


= lim
ℎ→0 ℎ

3x2 + 6 xh + 3h2 + 5 −3x2 − 5


= lim
ℎ→0 ℎ
6 xh + 3h2
= lim ℎ
ℎ→0

h (6 x + 3h)
= lim =6x
ℎ→0 ℎ
Diberikan sebuah fungsi f, kita turunkan f ’, yang juga merupakan fungsi.
Dari f ’ dapat kita turunkan
f ’’ = (f ’)’, yang disebut turunan kedua f , dan dari
f ’’ kita dapat memperoleh turunan ketiga f , yakni
f ’’’ = (f ’’)’, dst.
Turunan ke-n dari y = f(x) dilambangkan dengan
f (n) atau dny/dxn.
Hubungan Fungsi dan Derivatifnya

Anda mungkin juga menyukai