Anda di halaman 1dari 1

MADRASAH TSANAWIYAH

MTs. SYAHID DARUL MU’MININ


Jl. Manunggal Kp. Karet RT. 02/12 Kec.Tajurhalang Kab. Bogor 16320 Phone
(0251) 8551711
PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS)
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : Akidah Akhlak


Kelas : VIII (8)
Guru Mata Pelajaran : Edi Hermawan

1. Jelaskan pengertian Mukjizat, Maunah, Irhas, dan Ma’unah!


2. Jelaskan perbedaan Mukjizat Kauniyah dengan Mukjizat Aqliyah?
3. Berikanlah sebuah contoh karomah yang pernah terjadi pada diri seseorang, yang kamu
ketahui!
4. Apa perbedaan Mukjizat dengan Irhas?
5. Berikanlah sebuah contoh Irhas yang pernah terjadi pada diri seseorang, yang kamu ketahui!
6. Tuliskan ayat yang menjelaskan tentang tawakal beserta artinya!
7. Kapan sikap tawakal itu harus dilakukan seseorang?
8. Kenapa tawakal itu harus dilakukan seorang?
9. Bagaimanakah cara bersyukur kepada Allah Swt.?
10. Merasa cukup dengan pemberian Allah Swt. adalah pengertian?

Anda mungkin juga menyukai