Anda di halaman 1dari 6

PROGRAM KERJA JAJARAN 4

RESIMEN DAN MPK TAHUN 2018/2019

Kepala Sekolah : Dika Dwiarmayanto, ST

Wakasek Kesiswaan : Tanti Susilowati .S, SI.

Pembina Keputrian : Nenny Ariastuti Rahayu

Latar Belakang
Kedisiplinan sangat penting dan kreativitas sangat di perlukan siswi SMK
PENERBANGAN DIRGHANTARA yang dilakukan dilingkungan
keputrian SMK supaya meningkatkan kekompakan dari siswi di SMK
PENERBANGAN DIRGHANTARA. Setiap kegiatan khususnya sangat
membantu program disekolah terutama dibidang keputrian karena dengan
adanya keputrian SMK PENERBANGAN DIRGHANTARA bisa
membuat putri lebih paham dan mengerti kedisiplinan, kreativitas serta
menerapkan tata krama.
PROGRAM KERJA JAJARAN 4
RESIMEN DAN MPK TAHUN 2018/2019

Program kerja keputrian jangka panjang :

No Kegiatan Keterangan
1. Mengadakan keputrian secara rutin
Mengadakan keputrian rutin sesuai
setiap hari jumat sesuai dengan
dengan jadwalnya
ketentuanyang sudah berlaku
2. Pemberian hukuman pada putri
yang melanggar
Mengadakan inspek rutin sesuai dengan
peraturan,hukuman berupa
jadwalnya
olahraga yang berguna untuk fisik.

3. Dimaksudkan agar putri-putri


dirghantara dapat disiplin dan selalu
Mengadakan shalat dzuhur berjamaah
melaksanakan kewajiban mereka
dan untuk meningkatkan IMTAQ
4. Dilakukaan kegiatan ini adalah
dengan maksud agar SMK
Penerbangan Dirghantara memiliki
Kegiatan Penghijauan (bercocok tanam)
banyak tanaman agar sejuk dan
indah dan mengajarkan putri
Dirghantara akan pentingnya
penghijauan
5. Dilakukan kegiatan masak memasak
adalah dengan tujuan agar putri
Kegiatan masak-masak
dirghantara dapat berinovasi
dengan resep-resep makanan baru
yang mereka pelajari.
6. Kegiatan membuat kerajinan
tangan dari bahan bekas adalah
untuk meningkatkan kreativitas
Kegiatan membuat kerajinan tangan putri dirghantara dan dapat
dengan barang-barang bekas mengurangi limbah yang berada di
lingkungan serta dapat dijual
kembali hasil kerajinan tangan yang
sudah dibuat
7. Membuat mading per kelas Dimaksudkan agar putri-putri dapat
menyalurkan kreativitas yang
dimiliki oleh setiap orang
PROGRAM KERJA JAJARAN 4
RESIMEN DAN MPK TAHUN 2018/2019

8. Diadakannya briefing adalah


untuk menghindari terjadinya
miss komunikasi atara senior
Mengadakan briefing dengan Pembina keputrian pembimbing keputrian dengan
sebelum acara keputrian dimulai Pembina keputrian dan
pembina keputrian juga dapat
memberikan saran tentang
jalannya keputriaan
9. Mengadakan evaluasi dengan
Pembina dimaksudkan agar kita
dapat memberikan informasi
Mengadakan evaluasi setiap akhir bulan dengan putri-putri agar mereka
Pembina keputrian menjadi lebih baik dan juga
untuk mengevaluasi hasil dari
keputrian yang sudah
dijalankan
10. Paduan suara keputrian wajib
dilakuan oleh putri-putri,
paduan suara dilaksanakan
untuk mengisi acara pada:
Wisuda kelas 12
Upacara Pengibaran bendera
Paduan suara keputrian
pada setiap hari senin
Upacara penurunan bendera
pada hari sabtu
 Upacara-upacara untuk
memperingati hari-hari
besar nasional
11. Membentuk seni keputrian Membentuk seni keputrian
dimaksudkan agar bakat-bakat
yang dimiliki oleh setiap putri
dirghantara dapat berkembang
dan dapat tersalurkan dengan
hal-hal yang positif, mereka
dapat memperlihatkan bakat
mereka pada acara yang
diadakan di sekolah
 Solo vocal
 Story telling
 Menari
 Mempelajari alat musik

PROGRAM KERJA JAJARAN 4


RESIMEN DAN MPK TAHUN 2018/2019

Program kerja jangka pendek :


No Kegiatan Keterangan
Dilaksanakan pada hari ibu
pada bulan desember
dimaksudkan agar purti
dirghantara mempunyai ikatan
yang kuat pada ibu mereka
acara yang akan dilakukan
seperti
 Membuat dan
Memperingati hari
1. membacakan puisi utuk
ibu ibu masing-masing
 Memberi bunga atau
benda kesukaan ibu
masing-masing
 Pada akhir acara putri
dirghantara disarankan
untuk memeluk ibu
masing-masing
Mengadakan bazaar Dilakukan agar putri drghantara
2. saat ada event di dapat mengetahui pengetahuan
sekolah tentang berwirausaha
Dilakukan dengan maksud agar
dapat membentuk fisik putri
dirghantara agar terbiasa
Olahraga rutin setiap
3. melakukan kegiatan fisik,
2 bulan sekali kegiatan olahraga ini juga agar
dapatmeningkatkan solideritas
antar putri dirghantara
Dilakukan acara liburan
bersama agar dapat
Mengadakan liburan
4. mempererat hubungan senior
bersama
dengan junir atau dengan
Pembina
5. Membuat kerajinan Kerajinan tangan yang dibuat
untuk hadiah ini di lakukan
dengan tujuan untuk
memberikan hadiah kepada
untuk hadiah senior agar mereka tidak perlu
membeli hadiah lagi pada saat
perpisahan dengan senior

PROGRAM KERJA JAJARAN 4


RESIMEN DAN MPK TAHUN 2018/2019

6. Diadakan hari kartini pada


setiap hari kartini untuk
mengenang jasa kartini dan
Memperingati hari dapat menunjukkan bakat-
kartini bakat yang dimiliki oleh setiap
putri serta akan diadakan
penyematan miss dirghantara
dan miss hijab 2018
PROGRAM KERJA JAJARAN 4
RESIMEN DAN MPK TAHUN 2018/2019

Maksud dan Tujuan :

a. Meningkatkan keterampilan dan kreatifitas putri.


b. Dapat menumbuhkan sikap disiplin pada putri.
c. Membuat putri lebih paham dan mengerti kedisiplian dan kreatifan.
d. Menjadikan putri yang beretika dan berkarakter.
e. Menanamkan rasa tanggungjawab kepada diri sendiri maupun
oranglain.

Anda mungkin juga menyukai