Anda di halaman 1dari 3

LAMPIRAN 21

LAPORAN NOTULENSI KEGIATAN GUGUS PAUD


(Diisi oleh Guru Peserta Diklat)

Nama guru : EKA PUJI PRANIKAWATI


Asal lembaga PAUD : KB HARAPAN BANGSA
Bergabung di Gugus : IV PKG PAUD AN NISA KEC. KAPAS
Alamat Gugus : Desa Semen Pinggir Kec. Kapas
A. KEGIATAN

Hal-hal Penting yang


No Kegiatan/Materi/Topik Respon Peserta Gugus
Dilakukan/Disampaikan
1. Kegiatan tentang 1. Meyiapkan materi  Melaksanakan kegiatan
pengimbasan LBB di tentang LBB pembelajaran tatap muka
lembaga terbatas dengan lebih
berkualitas setelah
mengikuti pengimbasan
LBB. Setelah hampir 2
tahun melaksanakan
pembelajaran daring,
lembaga diharapkan
memberikan materi
pembelajaran lebih menarik
agar anak-anak tidak merasa
bosan.

2. Saling bertukar materi  Guru saling bertukar materi


ice breaking anatar guru, tentang ice breaking yang di
agar anak tidak merasa kuasai di sekolah. Sehingga
bosan di kelas materi ice breaking
bervariasi tidak itu-itu saja.
Guru menirukan gerakan /
suara dari guru lain yang
menyampaikan materi ace
breaking

Kegiatan di atas berlangsung selama 60. menit.

B. KESIMPULAN dan SARAN


1. Kesimpulan
Dari kegiatan gugus yang telah saya laksanakan, saya menyimpulkan bahwa:
Kegiatan gugus itu sangat penting , karena ilmu yang diberikan sangat membantu
dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran. Selain itu . Guru juga bisa bertukar
pikiran tentang apa ssaja yang diperlukan dalam pembelajaran, misalnya tentang
materi yang di ajarkan , kegiatan apa saja yang dilakukan , ata bahan dan alat apa
saja yang diperlukan ketika menyampaikan materi pembelajaran.

2. Saran
Untuk perbaikan kegiatan gugus, saya mengusulkan:
Karena di wilayah kami kegiatan gugus sempat terhenti, kami menyarankan agar
kegiatan gugus dilaksanakan secara rutin . Misalnya 1 bulan sekali, agar guru
tersebut memiliki kreatifitas dalam melaksanakan pembelajaran.Guru juga bisa
memiliki inspirasi kegiatan pembelajaran lebih banyak ketika dilaksanakan
kegiatan gugus.Sehingga ilmu yang diperoleh bertambah.

Kapas, 19 Januari 2022

EKA PUJI PRANIKAWATI


C. DAFTAR HADIR
NO NAMA GURU ASAL PAUD TANDATANGAN
1. Kindarti , S.Pd. TK PKK Bogo
2. Eka Puji Pranikawati KB Harapan Bangsa
3. Watini TK Dharmawanita Bakalan
4. Rossa Dewi Listiyaningrum TP Lestari
5. Sunarti KB Tunas Bangsa
6. Uswatun Khasanah KB Puspa Nagari
7. Sarofatul Maulidiyah TP Rukun Sentosa
8. Siti Khoirunnizah TK Dharmawanita Semen
Pinggir
9. Siti Dhuriyatin TP Mawar
10. Siti Nurjannah PP Nurul Huda

Anda mungkin juga menyukai