Anda di halaman 1dari 1

Literasi Bahasa Indonesia Selasa, 17 September 2019

Teks 1
Bacalah teks anekdot berikut dengan saksama!
Kanguru Kabur dari Kandangnya
Seekor kanguru bisa keluar dari kandangnya di kebun binatang setiap hari. Mengetahui bahwa ia bisa melompat tinggi, para
pengurus kebun binatang memasang pagar sepuluh kaki. Dia keluar pagi berikutnya, hanya namun jalan-jalan di sekitar kebun binatang.
Lalu mereka memasang pagar dua puluh kaki. Sekali lagi ia bisa keluar dari kandang. Ketika pagar itu empat puluh kaki tingginya, unta
yang ada di samping kandang kanguru bertanya, "Seberapa tinggi Kamu pikir mereka akan membuatnya?"
Kanguru itu berkata, "Sekitar seribu kaki, kecuali seseorang mengunci pintu di malam hari!
Jawablah pertanyaan berikut di buku literasi kalian!
1. Siapa yang diceritakan dalam teks anekdot tersebut?
2. Temukan unsur humor dalam teks anekdot tersebut!
3. Apa pesan tersirat yang ingin disampaikan penulis dalam teks tersebut?

Teks 2
Berkas masih kurang
Sudah seminggu ini surat izin yang dimohon seorang warga dari sebuah instansi belum juga keluar. Setiap kali ditanyakan
melalui telepon, selalu dikatakan bahwa surat izin tersebut masih dalam proses. Karena tidak sabar, warga tersebut dating ke kantor
instansi yang bersangkutan.
“Permohonan anda belum dapat diproses karena masih ada berkas yang kurang,” kata seorang staf.
Warga itu pun bingung karena merasa berkasnya sudah lengkap.
“Berkas apa yang belum saya lampirkan , Pak?”
“Amplop,” jawab staf singkat.
Jawablah pertanyaan berikut!
1. Masalah apa yang diceritakan dalam teks di atas?
2. Kritik apa yang terkandung di dalam teks tersebut?

Literasi Bahasa Indonesia Selasa, 17 September 2019

Teks 1
Bacalah teks anekdot berikut dengan saksama!
Kanguru Kabur dari Kandangnya
Seekor kanguru bisa keluar dari kandangnya di kebun binatang setiap hari. Mengetahui bahwa ia bisa melompat tinggi,
para pengurus kebun binatang memasang pagar sepuluh kaki. Dia keluar pagi berikutnya, hanya namun jalan-jalan di sekitar
kebun binatang. Lalu mereka memasang pagar dua puluh kaki. Sekali lagi ia bisa keluar dari kandang. Ketika pagar itu empat
puluh kaki tingginya, unta yang ada di samping kandang kanguru bertanya, "Seberapa tinggi Kamu pikir mereka akan
membuatnya?"
Kanguru itu berkata, "Sekitar seribu kaki, kecuali seseorang mengunci pintu di malam hari!
Jawablah pertanyaan berikut di buku literasi kalian!
1. Siapa yang diceritakan dalam teks anekdot tersebut?
2. Temukan unsur humor dalam teks anekdot tersebut!
3. Apa pesan tersirat yang ingin disampaikan penulis dalam teks tersebut?

Teks 2
Berkas masih kurang
Sudah seminggu ini surat izin yang dimohon seorang warga dari sebuah instansi belum juga keluar. Setiap kali ditanyakan
melalui telepon, selalu dikatakan bahwa surat izin tersebut masih dalam proses. Karena tidak sabar, warga tersebut dating ke kantor
instansi yang bersangkutan.
“Permohonan anda belum dapat diproses karena masih ada berkas yang kurang,” kata seorang staf.
Warga itu pun bingung karena merasa berkasnya sudah lengkap.
“Berkas apa yang belum saya lampirkan , Pak?”
“Amplop,” jawab staf singkat.
Jawablah pertanyaan berikut!
1. Masalah apa yang diceritakan dalam teks di atas?
2. Kritik apa yang terkandung di dalam teks tersebut?

Anda mungkin juga menyukai