Anda di halaman 1dari 10

1.

Informasi yang dibahas dalam kutipan proposal di atas adalah …


a. Gizi buruk di Desa Karangrejo diakibatakan akses pelayanan yang sulit dijangkau
oleh masyarakat desa.
b. Masyarakat Desa Karangrejo Lor kurang memperhatikan gizi anak balitanya.
c. Tingginya angka kasus gizi buruk di Desa Karangrejo Lor, Kecamatan
Jakenan.
d. Gizi buruk yang terjadi di Desa Krangrejo Lor dapat mempengaruhi pertumbuhaan
dan perkembangan balita di Desa Karangrjo Lor.
e. Anggka gizi buruk di Desa Kaeangrejo Lor, Kecamatan Jakenan yang sulit turun.
2. Informasi yang sesuai dengan kutipan proposal di atas adalah …
a. Anak yang bergizi buruk akan mengalami ganguan pertumbuhan dan
penurunan IQ.
b. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuai penyebab gizi buruk pada balita di
Indonesia.
c. Data angka gizi buruk di Desa Karngrejo Lor terus bertambah.
d. Gizi buruk pada anak masih menjadi masalah terbesar bagi bangsa Indonesia.
e. Indonesia termasuk kedalam lima Negara yang memeranggi gizi buruk. 
3. Cermati paragraf berikut!
Remaja adalah generasi penerus yang akan membangun bangsa ke arah lebih baik. Oleh
karena itu, maka remaja harus mendapat perhatiaan khusus, baik oleh dirinya sendiri,
orang tua, dan masyarakat sekitar. Agar tidak terpengaruh oleh pergaualan yang salah.
Perbaikan kaliamat kedua dalam paragaraf latar belakang tersebut adalah …
a. Oleh karena itu, maka remaja harus mendapat perhatian khusus, baik oleh dirinya
sendiri, orang tua, maupun masyarakat sekitar.
b. Oleh karena itu, remaja harus mendapat perhatian khusus, baik oleh dirinya
sendiri, orang tua, maupun masyarakat sekitar.
c. Oleh karena itu remaja harus mendapat perhatian khusus, baik oleh dirinya sendiri,
orang tua, dan masyarakat sekitar.
d. Oleh karena itu, maka remaja tersebut harus mendapatkan perhatian khusus, baik oleh
dirinya sendiri, orang tua, dan masyarakat sekitar.
e. Oleh karena itu remaja harus mendapatkan perhatian khusus, baik oleh dirinya
sendiri, orang tua, maupun masyarakat sekitar.
4. Perhatiakan pernyataan-pernyataan berikut!

1)      Jenis pendekatan yang digunakan dalam penelitian ”Hubungan Penurunan Populasi


Capung dan Penurunan Kualitas Air” adalah observasi.

2)      Objek penelitian ini adalah capung dan kualitas air.

3)      Sumber data primer diperoleh dari penelitian yang dilakukan. Sumber data
sekunder atau data pelengkap diperoleh dari buku, jurnal ilmiah, dan internet.

4)      Metode pengumpulan dalam penelitian ini adalah dengan metode dokumentasi.


5)      Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah dengan mengunakan teknik
deskripsi.

Pernyatan-pernyataan tersebut merupakan bagaian dari ….


a. Latar Belakang
b. Rumusan Masalah
c. Tinjauan Pustaka
d. Metode Penelitian
e. Hipotesisi                               
5. Kaliamat yang berisi pernyataan maksud dan tujuan proposal kegiatan karya wisata kelas
XI SMA Permata Mulia adalah …..
a. Tujuan umum penelitian ini mencakup dua hal yaitu meningkatkan pengetahuan
peserta didik terhadap materi di dalam kelas dan meningkatakan kreativitas peserta
didik di luar sekolah.
b. Kegiatan karya wisata bertujuan menambah ilmu pengetahuan peserta didik,
membantu peserta didik dalam mengaktualisasikan ilmu yang telah diperoleh di
bangku sekolah, dan menggali ilmu-ilmu di luar sekolah.
c. Kegiatan ekstrakulikuler dapat menjadi bekal bagi peserta didik untuk terjun di
tengah masyarakat setelah menyelesaikan studinya nanti.
d. Program “Satu Hari di Desa” ini bertujuan mengajak peserta didik untuk mengenal
wilayah perdesaan sekaligus sebagai karya wisata.
e. Kepala sekolah beserta komite sekolah telah menetapkan kegiatan karya wisata
sebagai kegiatan yang wajib diikuti oleh seluruh peserta didik kelas XI.
6. Perhatiakan ilustrasi berikut!
Warga SMA Suka Maju akan mengadakan rehabilitasi lingkungan dalam bentuk kegiatan
kerja bakti dan penanaman pohon. Kegiatan tersebut akan dilaksanakan pada hari
minggu, tanggal 23 Juli 2018.
Latar belakang proposal yang sesuai dengan ilustrasi kegiatan tersebut adalah ….
a. Kebersihan lingkungan harus dijaga. Lingkungan yang bersih dan terjaga
pelestariannya dapat menjaga kualitas udara. Salah satau cara menjaga
kelestarian lingkungan adalah dengan merehabilitasi lingkungan.
b. Kegiatan rehabilitasi lingkungan ini melibatakan seluruh warga SMA Suka Maju.
Kegiatan ini bertujuan menumbuhkan sikap tanggung jawab terhadap kebersiahan
dan lingkungan. Rehabliatas lingkungan ini penting untuk masa depan warga SMA
Suka Maju.
c. Kegiatan ini akan dilaksanakan pada hari Minggu, tanggal 23 Juli 2017, diwilayah
SMA Suka Maju. Rician kegiatan tersebut yaitu kerjabakti dan penanaman pohon.
Kegiatan tersebut akan dibuka oleh kepala SMA Suka Maju.
d. Kegiatan kerjabakti dan penanaman pohon pada hari Minggu, tanggal 23 Juli 2018 di
SMA Suka Maju bertujuan untuk merehabilitasi lingungan yang mulai tercemar.
Kegiatan ini digagas oleh warga SMA Suka Maju.
e. Pelaksanaan kegiatan ini diserahkan kepada penggurus SMA Suka Maju. Kesiswaan
SMA Suka Maju berharap agar kegiatan kerjabakti dan penanaman pohon ini dapat
rutin diadakan. Dengan demikian, rehabilitasi lingkungan SMA Suka Maju dapat
terus berlangsung.
7. Cermati paragraf berikut!
(1) Setiap perkembangan di sekitar selalu menuntut peserta didik untuk tanggap dan
peka terhadapnya. (2) Oleh karena itu, selakyaknya peserta didik memahami
segala fenomena yang muncul di tengah masyarakat. (3) Dengan studi wisata ini,
wawasan dan pengetahuan peserta didik dapat bertambah. (4) kegiatan studi
wisata juga diharapkan mampu mengembangkan kreativitas peserta didik dalam
membandingkan teori di sekolah dengan dunia nyata. (5) Selain itu peserta didik
diharapkan dapat mengamati dan berlatih dalam kegiatan studi wisata.
Kata kerja tindakan yang tepat ditunjukkan oleh angka …..
a. (1)
b. (2)
c. (3)
d. (4)
e. (5)            
8. Cermati paragraf berikut!
Sebagai pribadi, generasi muda perlu mengembangkan diri. Keperibadian dapat
dirumuskan sebagai tahap pengembangan diri generasi muda sebagai pribadi yang
memiliki totalitas yang mantap dan harmonis. Apabila generasi muda sudah
mengembangkan dirinya sebagai pribadi yang melaksanakan dorongan-dorongan yang
positif dan menolak dorongan-dorongan yang negatif untuk mencapi suatu tahap yang
mantap dan serasi, maka generasi muda tersebut akan menjadi manusia yang memiliki
kepribadian yang utuh dan kuat.
Bacaan di atas termasuk karangan ilmiah karena memiliki karakteristik berikut, kecuali
…..
a. Penggunaan kata-kata kias
b. Mengguanakan bahasa baku
c. Objektif
d. Bersifat lugas
e. Menggunakan kata-kata denotative
9. Cermati rumusan masalah berikut dengan saksama!

1.      Apakah ada pengaruhnya antara sistim peredaran darah dengan pencernaan?

2.      Seberapa tinggi motifasi siswa untuk meraih kelulusan UNBK ?

3.      Adakah perbedaan kuwalitas padi yang di beri pupuk kimia dengan padi yang
diberikan pupuk organik?
Penulisan kata serapan yang tepat adalah…
a. Sistim, motivasi, kualitas
b. Sistim, motifasi, kuwalitas
c. Sistem, motivasi, kualitas
d. Sestim, motivasi, kuwalitas
e. Sistim, motifasi, kualitas
10. Cermati paragraf berikut!
Penelitian Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) terhadap Air Minum Dalam
Kemasan (AMDK) yang diproduksi oleh 21 perusahaan menemukan AMDK gelas yang
tidak layak minum. Selain itu, ada yang layak minum, tetapi dengan catatan habis
dicermati lagi proses produksinya. Jika tidak, ia bisa menjadi tak layak minum. Penelitian
YLKI ini dilatarbelakangi oleh ditemukannya AMDK gelas yang tercemar karena bocor
dan ditemukannya nomor register yang berbeda-beda dalam satu dus.  Bahkan, ada
AMDK yang kandungan koloninya jauh melebihi SNI sementara tanggal kedaluwarsa
AMDK tersebut masih satu tahun lebih.
Informasi yang tidak sesuai dengan paragraf di atas adalah ....
a. Standar SNI untuk AMDK gelas boleh melebihi asal batas waktu
kedaluwarsanya masih lama.
b. Terdapat AMDK gelas yang tidak layak minum berdasarkan penelitian YLKI.
c. Kandungan koloni jauh melebihi SNI sementara tanggal kedaluwarsa AMDK tersebut
masih satu tahun lebih.
d. YLKI melakukan penelitian 21 perusahaan dan menemukan AMDK gelas yang tidak
layak minum.
e. Ditemukannya AMDK gelas yang tercemar karena bocor dan ditemukannya nomor
register yang berbeda-beda dalam satu dus.
11. Cermati paragraf berikut!
Keberhasilan usaha tanitidak hanya dilihat dari keberhasilan produksi yang ditunujkkan
denganbesarnya produksi persatuan luas. Usaha tani dikatan berhasil jika pelaku juga
menjual hasil produksinya dengan harga tinggi untuk memperoleh keuntungan. Oleh
karena itu, diperlukan strategi pemasaran yang lebih baik karena harga hasil pertanian
dapat berubah-ubah sesuai kondisi pasar. Dengan demikian, lembaga pemasaran
merupakan badan hukum atau perorangan yang bergerak dalam jasa pemasaran.
Paragraf tersebut terdapat kesalahan karena .....
a. Penggunaan kalimat tidak efektif
b. Penggunaan kalimat tidak baku
c. Penggunaan kalimat berlebihan
d. Penggunaan kalimat tidak padu
e. Penggunaan kalimat tidak komunikatif
12. Cermati paragraf berikut!
Sampah selama ini dianggap sesuatu yang menjijikkan. Jika dikelola dengan baik,
sampah akan bermanfaat bagi manusia. Bagaimana mengelola sampah agar bermanfaat?
Hal itu yang akan diteliti dalam karya ilmiah ini
Tujuan karya ilmiah yang sesuai dengan identifikasi tersebut adalah …
a. Apakah sampah dapat dimanfaatkan?
b. Untuk mengidentifikasi bagaimana pengelolaan sampah agar tidak bermanfaat.
c. Untuk mengetahuai dampak sampah bagi kesehatan.
d. Untuk mengetahui bagaimana cara pengolahan sampah agar bermanfaat.
e. Untuk mengetahui jenis-jenis sampah.
13. Laporan karya ilmiah yang kita sampaikan harus sesuai dengan keadaan yang
sebenarnya, berarti penyampaian laporan tersebut bersifat....
a. Factual
b. Actual
c. Denotatif
d. Objektif
e. Informatif
14. Cermati paragraf berikut!
Bangsa Indonesia pada umumnya senang menjadi nomor satu. Jadi, kalau melemparkan
isu ingin dianggap yang pertama. Buktinya, kirim lewat WA, Facebook, Twitter, dan
sebagainya, ujar Rudiantara dalam sebuah acara diskusi. Jauh sebelum kata “hoax” itu
sendiri berkembang dan “viral”, kita sering menemukan penggunaan kata isu untuk
berita-berita yang sebenarnya masih diragukan kebenarannya. Kata isu juga dikaitkan
dengan kata gosip yang sebenarnya makna artinya tidak sama atau berbeda. Namun,
hanya saja pada waktu ini penggunaan kata hoax itu sendiri lebih populer dan dimengerti
dikalangan masyarakat kita.
Ilustrasi berupa kasus sosial di atas dapat dikembangkan menjadi judul karya ilmiah
dengan tepat adalah …
a. Pengaruh Hoax dari Media Sosial Dikehidupan Masyarakat
b. Pengaruh dari Media Sosial Dikehidupan Masyarakat Tentang Hoax
c. Perkembangan Teknologi Media Hoax Dikehidupan Masyarakat
d.  Dampak Negatif Hoax di Media Masa Masyarakat
e. Pengaruh Media Sosial Dikehidupan Masyarakat Tentang Hoax

15. Perhatikan tabel berikut ini!

      Kalimat yang sesuai dengan isi tabel adalah …


a. Kalimantan memiliki danau lebih luas dibanding Sumatera.
b. Lahan perairan paling sedikit berada di wilayah Maluku dan Irja.
c. Jawa masih memiliki luas sungai lebih kecil dibanding Maluku dan Irian Jaya.
d. Kalimantan memiliki sungai lebih sedikit dibanding Bali dan Nusa Tenggara.
e. Bali dan Nusa Tenggara memiliki perairan lebih besar dibanding Maluku dan Irian Jaya

16. Perhatikan grafik berikut ini!


Berdasarkan data grafik, hal yang digambarkan adalah ….
a. Pengguna blackberry di luar Bandung lebih banyak bila dibandingkan dengan
Bandung 29%.
b. Komposisi  blackberry tidak merata di Jawa.Barat.
c. Pelanggan blackberry di Cimahi 29% lebih banyak dibandingkan dengan Cianjur
17%.
d. Blackberry di Jawa Barat sudah merata pelanggannya.
e. Persentase pengguna blackberry di beberapa kota daerah Jawa Barat.

17. Bacalah rumusan masalah karya ilmiah berikut!


Bagai mana pengaruh keluarga terhadap sikap sosial siswa dikelas!
Rumusan masalah dari tema tersebut yang tepat adalah ...
a. Bagaimana pengaruh keluarga terhadap sikap sosial siswa dikelas.
b. Bagaimana pengaruh keluarga terhadap sikap sosial siswa di kelas!
c. Apakah keluarga ada pengaruhnya terhadap sikap siswa di kelas?
d. Bagaimana pengaruh keluarga terhadap sikap sosial siswa di kelas?
e. Bagaimana pengaruh ke luarga terhadap sikap sosial siswa di kelas?
18. Perhatikan topik karya ilmiah berikut!
Tema karya ilmiah: Efek negatif pergaulan bebas di kalangan remaja.
Data primer yang dibutuhkan untuk menyusun karya ilmiah yang sesuai dengan tema
tersebut adalah . . .
a. Observasi, wawancara, artikel, dan angket.
b. Observasi, buku, laporan, dan penyebaran kuesioner.
c. Buku, laporan, jurnal, dan majalah.
d. Observasi, wawancara, diskusi terfokus, dan penyebaran kuesioner.
e. Buku, majalah, diskusi terfokus, dan penyebaran kuesioner.
19. Perhatikan judul karya ilmiah berikut!
Pengaruh Kebiasaan Membaca dan Koleksi Buku Terhadap Prestasi Belajar Siswa SMA
Metode yang tepat untuk menyusun karya ilmiah berdasarkan judul di atas adalah ...
a. Kualitatif
b. Kuisioner
c. Kuantitatif
d. Wawancara
e. Historis

20. Perhatikan penggalan karya ilmiah beriakut dengan saksama!


(1)Dukungan masyarakat merupakan modal yang cukup setrategis untuk meningkatkan
keberhasilan tugas polisi. (2) Bersikap santun saat menangani persoalan masyarakat dapat
menimbulkan sempati, sekaligus memotivasi masyarakat untuk membantu tugas-tugas
polisi. (3) Polisi yang kurang profesionalisme dalam menjalankan tugas akan
menimbulkan rasa tidak puas dari masyarakat. (4) Memang, ini tidak mudah karena
penuh dengan dinamis yang harus didesain agar sejalan dengan kondisi masyarakat. (5)
Di samping itu, polisi juga harus mampu mengelaborasi kebutuhan masyarakat atas
jaminan keamanan dan perlindungan.
Kalimat yang menggunakan kata baku terdapat pada nomor ….
a. (1)
b. (2)
c. (3)
d. (4)
e. (5)
21. Perhatikan sistematika karya ilmiah beriakut dengan saksama!

HALAMAN JUDUL.................................................................................i

KATA PENGANTAR ..............................................................................ii

DAFTAR ISI ...........................................................................................iii

BAB 1 PENDAHULUAN ........................................................................1

BAB 2 LANDASAN TEORI……………………….................................5

BAB 3 PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN .................................... 10

BAB 4 KESIMPULAN DAN SARAN ................................................... 24

DAFTAR PUSTAKA

Kesalahan penulisan penomoran bab pada daftar isi di atas adalah ...
a. Bab ditulis dengan huruf kapital semua.
b. Penulisan subbab dan anak subbab menggunakan huruf kapital pada setiap awal kata.
c. Bab ditulis dengan angka romawi.
d. Subbab ditulis dengan angka romawi.
e. Subbab ditulis dengan angka arab.

22. Berikut ini adalah identitas buku yang digunakan sebagai sumber pustaka.
No Judul Buku Penulis Penerbit Kota Tahun
1 Horizon Manusia Yusuf Anas Al-Huda Jakarta 2006
2 Kalimat Efektif Ida Bagus Putrayasa Rapika Aditama Bandung 2007
Penulisan daftar pustaka yang tepat berdasarkan data di atas adalah…
a.  Anas, Yusuf, 2006, Horizon Manusia, Jakarta; Al-Huda.
Putrayasa, Ida Bagus, 2007, Kalimat efektif, Bandung; Rapika Aditama.
b. Anas, Yusuf. 2006. Horizon Manusia. Jakarta: Al-Huda.
Putrayasa, Ida Bagus. 2007. Kalimat efektif. Bandung: Rapika Aditama.
c. Anas, Yusuf. 2006, Horizon Manusia. Jakarta: Al-Huda.
Putrayasa, Ida Bagus.2007, Kalimat efektif. Bandung: Rapika Aditama.
d. Anas, Yusuf. 2006. Horizon Manusia. Jakarta: Al-Huda.
Putrayasa, Ida Bagus. 2007. Kalimat efektif. Bandung: Rapika Aditama.
e. Anas, Yusuf. 2006. Horizon Manusia. Jakarta; Al-Huda.
Putrayasa, Ida Bagus. 2007. Kalimat efektif. Bandung; Rapika Aditama.

23. Pernyataan berikut merupakan ciri karya tulis ilmiah, kecuali....


a. menggunakan pola pikir ilmiah
b. disusun secara sistematis
c. berdasarkan fakta hasil pengamatan
d. bersifat subjektif
e. menggunakan bahasa Indonesia ilmiah

24. Penulisan daftar pustaka yang benar adalah ….

a. R. A. Kartini. 1987. Habis Gelap terbitlah Terang. Jakarta: balai Pustaka.


b. Keraf, Gorrys. 1985. Argumentasi dan Narasi. Ende Flores: Pustaka Jaya
c. Gorrys, Keraf. 1985. Argumentasi dan Narasi. Ende Flores: Pustaka Jaya
d. Kridalaksana, Harimukti dan Kentjano, Joko, Seminar Bahasa Indonesia 1968, Ende
Flores: Nusa Indah, 1971
e. Rosidi Ayip, 1977. Laut Biru Langit Biru, Pustaka Jaya, Jakarta

25. Maksud kami mengadakan kegiatan ini adalah untuk:


1. Mempererat hubungan antarsiswa di SMU ini
2. Memacu kreativitas dalam bidang fotografi
3. Membentuk kegiatan remaja yang positif
Bagian proposal di atas termasuk …..
a. Latar Belakang
b. Dasar pemikiran
c. Tujuan
d. Kepanitian
e. Anggaran

26. 15. Dalam suatu rencana kegiatan yang dituangkan dalam bentuk rancangan, proposal
yang memuat judul, atar belakang, rumusan masalah, tujuan penelitian, tinjauan
pustaka,hipotesis, metode penelitian, jadwal kegiatan, sistematika penulisan dan daftar
pustaka disebut ….
a. Usulan Penelitian
b. Makalah (report reading/ book report)
c. Disertasi
d. Hasil Observasi
e. Proposal Tesis

27. Dalam sebuah tulisan yang mementingkan sifat objektif, sopan rendah hati, jujur, jelas
tegas singkat sederhana teliti, kompak kontinyu dan lancer adalah syarat-syarat dari
tulisan:
a. Karya Ilmiah
b. Usulan Penelitian
c. Tesis
d. Disertasi
e. Skripsi

28. Dalam sebuah karya tulis dimana karangan/ tulisan ilmu pengetahuan yang menyajikan
fakta pribadi dan ditulis menurut metodologi penulisan yang benar dengan syarat fakta
yang benar dengan syarat fakta yang disimpulkan subjektif, mementingkan diri penulis,
melebih-lebihkan sesuatu dan bersifat persuasif disebut ….
a. Karya Ilmiah Biasa
b. Karya Ilmiah Populer
c. Karya Non-Ilmiah
d. Karya Ilmiah (Editorial)
e. Karya Ilmiah (Resensi Buku)

29. Dalam karya tulis ilmiah (semi ilmiah) seperti artikel, editorial, opini, tips dan resensi
buku disebut karya tulis ….
a. Karya Non Ilmiah
b. Karya Ilmiah
c. Karya ILmiah Populer
d. Karya Tulis Disertasi
e. Karya Tulis Tesis

30. Dalam karya ilmiah berupa skripsi atau tesis di bagian awal ada tulisan yang berisi
berupa kesimpulan, iktisar, pernyataan disebut …..
a. Sinopsis
b. Abstraksi
c. Halaman Persetujuan
d. Halaman Persembahan
e. Halaman Judul

Anda mungkin juga menyukai