Anda di halaman 1dari 2

PEMANTAUAN WAKTU PENYAMPAIAN

HASIL PEMERIKSAAN LABORATORIUM


UNTUK PASIEN URGEN/GAWAT DARURAT
(HASIL PEMERIKSAAN LABORATORIUM
KRITIS)
No Dokumen : 445/PUSK-
BNI/SOP/2019/681
No Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 24/04/2019
Halaman : 1/2
Kepala UPTD Kesehatan
UPTD
KESEHATAN Puskesmas Benai
PUSKESMAS
BENAI Ns. Adam Smet, S.Kep
NIP. 197501111995011001

1. Pengertian Pemantauan waktu penyampaian hasil pemeriksaan laboratorium yang telah


diperiksa oleh petugas laboratorium untuk pasien urgen/gawat darurat (hasil
pemeriksaan laboratorium kritis) dalam kegiatan pelayanan laboratorium
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk digunakan sebagai
perencanaan, pemantauan, dan evaluasi serta pengambilan keputusan dalam
suatu tindakan untuk peningkatan pelayanan laboratorium
3. Kebijakan Keputusan kepala UPTD Kesehatan Puskesmas Benai nomor : 445/PUSK-
BNI/SK/2019/608 tentang pelaporan hasil pemeriksaan laboratorium yang
termasuk nilai kritis
4. Referensi Good Laboratory Practice
5. Prosedur 1. Alat :
- Alat tulis
2. Bahan :
6. Langkah- 1. Koordinator laboratorium melakukan pemantauan terhadap waktu saat
Langkah petugas yang menyampaikan hasil pemeriksaan pasien urgen.
2. Petugas laboratorium dalam melaksanakan setiap pelaksanaan kegiatan
pemeriksaan dikoordinasikan dengan koordinator laboratorium
3. Koordinator laboratorium melaporkan hasil pemantauan ke tim manajemen
mutu
4. Manajemen mutu akan melakukan audit internal terhadap pelaksanaan
pemantauan.
7. Bagan Alir
Koordinator laboratorium Melaporkan ke Tim
melakukan pemantauan Manajemen mutu
terhadap petugas labor

Tim manjemen mutu


melakukan audit
internal

8. Hal-Hal
Yang Perlu
Diperhatika
n
9. Unit Terkait Laboratorium, manajemen mutu, tim audit
10. Dokumen Buku pelaporan hasil pemeriksaan lab. kritis/urgent
Terkait
11. Rekaman Isi Tanggal mulai
No Yang dirubah
historis Perubahan diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai