Anda di halaman 1dari 2

Nama : Ongky Christianto

Prodi : D3 Keperawatan
Nim : 11190021
Resume Praktikum Keperawatan Anak

Pemberian imunisasi BCG pada bayi


Link video
https://www.youtube.com/watch?v=-7s7cV9D2JE
Resume
Imunisasi BCG adalah imunisasi yang diberikan guna mencegah terjadinya penyakit TBC
kemudian menyiapkan alat : bak instrumen, aquades,vaksin BCG ,spuit 1cc,alkohol
swabs ,bangkok ,handscoon,perlak dan pengalas lalu melakukan infrom consent kepada
klien ,melakukan langkah-langkah ; melakukan cuci tangan kemudian melarutkan vaksin
BCG dan letakkan pada bak intrumen kemudian memakai handscoon lalu menentukan otot
yang dilakukan injeksi 3 jari dari akromion lengan kanan lalu menyiapkan bayi lakukan
disinfeksi dengan kapas alkohol kemudian desifeksi area injeksi sepertiga lengan atas bagian
luar menggunakan kapas dtt selanjutnya memegang lengan bayi dengan dominan kemudian
memegang spuit dengan tangan dominan dan regangkan daerah yang diinjeksi ,injeksikan
vaksin secara intrakutan sampai habis dengan sudut 10-15 derajat dan tarik spuit saat vaksin
habis lalu usap area bekas injeksi dengan kapas bersih ,kemudian rapikan bayi dan bereskan
alat -alat dan melepas sarung tangan lakukan cuci tangan kemudian lakukan dokumentasi dan
observasi setelah dilakukan tindakan .
Pemberian imunisasi DPT - HB - HIB
Link video
https://www.youtube.com/watch?v=kRuYCuwtEgU
Resume
Imunisasi DPT adalah singkatan dari difteri,pertusis dan tetanus kemudian menyiapkan alat :
vaksin DPT-HB-HIB , alkohol swab ,handscoon, bengkok,perlak pengalas,baki dan pengalas
dan bak instrumen lalu melakukan infrom consent kepada klien kemudian melakukan
langkah-langkah : mencuci tangan sebelum tindakan dengan 6 langkah kemudian
menyiapkan alat dan vaksin serta memakai handscoon lalu pengecekan vaksin kemudian
mengocak vaksin hingga endapan tercampur sempurna setelah itu melakukan disinfeksi dan
reganggankan area yang akan diinjeksi lakukan injeksi dengan memasukkan jarum pada
sudut 90 derajat setelah vaksin habis tarik spuit sambil menekan lokasi penyuntikan dengan
kapas lalu membereskan alat-alat kemudian melepas sarung tangan selanjutnya cuci tangan
lalu lakukan dokumentasi dan observasi setelah tindakan
Pemberian imunisasi CAMPAK
Link video
https://www.youtube.com/watch?v=_x_YXMYeedE
Resume
Imunisasi campak adalah tindakan memberikan vaksin campak pada anak yang bertujuan
untuk membentuk kekebalan terhadap penyakit campak yang dapat diberikan pada usia 9
bulan secara subkutan kemudian menyiapkan alat : spuit disosible 2cc dan vaksin
campak ,alkohol swab ,handscoon ,bengkok,perlak pengalas ,baki dan pengalas dan bak
instrumen lalu melakukan infrom consent pada pasien kemudian melakukan langkah-
langkah : mencuci tangan 6 langkah lalu menggunakan handscoon dan menjelaskan prosedur
yang akan dilakukan kemudian mengambil vaksin campak dan spuit sesuai program yang
dianjurkan 0,5 ml lalu mengatur posisi bayi lakukan desinfeksi 1/3 bagian lengan kiri atas
dan reggangkan area yang akan diinjeksi kemudian lakukan injeksi dengan memasukkan
jarum pada sudut 45 derajat setelah vaksin habis tarik spuit dengan menekan area
penyuntikan dengan kapas lalu melepas sarung tangan kemudian cuci tangan dan
membereskan alat kemudian dokumentasi dan observasi reaksi yang terjadi , melakukan
kontrak selanjutnya dan menanyakan apa yang dirasakan setelah dilakukan tindakan
Pemasangan infus pada bayi
Link video
https://www.youtube.com/watch?v=KAMtjvg3ccM
Resume
Tujuannya untuk memenuhi cairan pada tubuh kemudian menyiapkan alat : cairan infus ,set
infus ,stalep ,aboket,torniquet,alkohol swab , plaster, bengkok,
perlak ,dokumentasi ,handscoon , handsanitizer kemudian melakukan infrom consent pada
pasien kemudian melakukan langkah-langkah : menyiapkan alat dan mengecek alat lalu
melakukan cuci tangan dan memakai handscoon mendekatkan alat ke samping pasien lalu
memasang perlak kemudian memasang torniquet melakukan disinfeksi area penyuntikan
sekali usap dengan alkohol swab melakukan penyuntikan diarea yang ditentukan kemudian
memasang selang infus dan menghitung tetesan lalu melakukan fiksasi yang sudah diberi
tanggal dan waktu tindakan dengan menyilang kemudian dokumentasi dan observasi setelah
dilakukan tindakan

Anda mungkin juga menyukai