Anda di halaman 1dari 39

Lembar Kerja Pesertidik

(LKPD)

GEOGRAFI
KURIKULUM 2013

KELAS XII SEMESTER II


1
A. Identitas

Satuan Pendidikan : SMA Negeri

Mata Pelajaran : Geografi

Kelas/Semester : XII/II

Tahun ajaran : ……………..

B. Kompetensi Dasar

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli


(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan proaktif, sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,


konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah


abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
2
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
PERTEMUAN 1
GEOGRAFI
(Waktu 35 menit)

SMA Negeri ………………………………

TAHUN PELAJARAN ………………..

Nama Kelompok : Kelompok 2


Nama Siswa : Felina lase

Kelas : Tanggal :
XII IPS 6

A. Petunjuk Belajar (Petunjuk siswa)

1. Baca secara cermat bahan ajar sebelum mengerjakan tugas


2. Baca literatur lain untuk memperkuat pemahaman siswa
3. Kerjakan setiap langkah sesuai tugas

4. Kumpulkan laporan hasil kerja sesuai dengan jadwal yang telah disepakati
antara guru dengan siswa

5. Diskusikan dalam kelompok dan konsultasikan dengan guru dalam


mengerjakan tugas

B. Tugas Kelompok
Tugas

∙ Setiap kelompok memperhatikan gambar hasil citra pengindraan jauh pada tabel di
bawah ini

∙ Kenalilah objek pada gambar citra tersebut dengan cara melingkarinya dan dan memberi
nomor

∙ Kemudian buatlah penjelasan unsur-unsur interpretasi citra sesuai dengan penomoran


objek yang dilingkari tersebut
No Objek Unsur-unsur Interpretasi Citra
1. 1 Rona : …Rona dan warna. Rona
. adalah tingkat kegelapan
atau kecerahan atas tingkat
kecerahan objek yang
terekam pada foto udara.
Rona sering dinyatakan
dalam bentuk cerah, kelabu,
kelabu gelap dan gelap.
…………………..
2 Warna : … Rona dan warna. Rona
. adalah tingkat kegelapan
atau kecerahan atas tingkat
kecerahan objek yang
terekam pada foto udara.
Rona sering dinyatakan
dalam bentuk cerah, kelabu,
kelabu gelap dan gelap.
…………………..
3 Bentuk : … Bentuk merupakan
. variabel yang memberikan konfigurasi
atau kerangka suatu objek sering
langsung digambarkan atau dinyatakan
dalam bentuk bulat, empat segi panjang,
segitiga dan lain sebagainya.
…………………..
4 Ukuran : Ukuran. Ukuran adalah atribut
. objek pada foto udara yang antara lain
berupa jarak, luas, kemiringan, isi dan
tingkat objek.
……………………..
5 Tekstur : Tekstur ialah frekuensi
. perubahan rona pada foto
udara, atau pengulangan
rona kelompok objek yang
terlalu kecil untuk dibedakan
secara individual. Tekstur
sering dinyatakan dengan
kasar, sedang dan halus.
……………………..
6 Pola : … Pola atau susunan
. keruangan merupakan ciri
yang menandai bagi banyak
objek bentukan manusia dan
bagi beberapa objek alamiah
lainnya.…………………..
7 Bayangan: … Bayangan bersifat
. menyembunyikan detail atau objek yang
ada di daerah yang gelap…………………..
8 Situs : … adalah letak suatu objek
. terhadap objek lain di
sekitarnya. Misalnya,
permukiman pada umumnya
memanjang pada pinggir
pantai atau sepanjang tepi
jalan.…………………..

9 Asosiasi : … Asosiasi dapat diartikan


. sebagai keterkaitan antara objek yang
satu dengan objek yang lain. Karena
dengan keterkaitan ini, maka nampaknya
suatu objek pada foto udara sering
merupakan petunjuk bagi adanya objek
lain.…………………..

3
1. ………….
2. ………….
3. ………….

2. 1 Rona :tingkat kecerahan dan


. kegelapan ……………………..
2 Warna : kelabu gelap dan gelap.
. ……………..
3 Bentuk : Bentuk merupakan variabel
. yang memberikan konfigurasi atau
kerangka suatu objek sering langsung
digambarkan atau dinyatakan
…………………..
4 Ukuran :kuran adalah jarak, luas,
. volume,

5 Tekstu : Penginderaan Jauh


. r
……………………..
6 Pola : bentuk suatu obyek.
.
……………………..
7 Bayangan: ……sangat nyata ………………..
.
8 Situs : keterkaitan dengan
. lingkungan sekitarnya.
Misalnya, lereng pegunungan

……………………..
9 Asosiasi : …keterkaitan antara obyek
. satu dengan obyek yang lain.

…………………..
a. ……………………..

b. ……………………..
c. ……………………..

3. 1 Rona : …TINGKAT KEGELAPAN


. …………………..
2 Warna : kelabu gelap dan gelap.
. ……………………..
3 Bentuk : ……MEMBERIKAN
. KONFIGURASI ………………..
4 Ukuran : ………JARAK LUAS
……………..
.
5 Tekstu : PenginderaanDEKAT
. r ……………………..
6 Pola : …… bentuk suatu
. obyek.
………………..
7 Bayangan: …… TIDAK nyata
. ………………..……………..
8 Situs : … keterkaitan dengan
. lingkungan sekitarnya
keterkaitan dengan
lingkungan sekitarnya
keterkaitan dengan
lingkungan sekitarnya
keterkaitan dengan
lingkungan sekitarnya
keterkaitan dengan
lingkungan sekitarnya
…………………..
9 Asosiasi : ………TIDAK MEMBERIKAN
. OBJEK ……………..
a. ……………………..

b. ……………………..
c. …………………….

4. 1 Rona : …KURANG JELAS


…………………..
.
2 Warna : …KABUR …………………..

.
3 Bentuk : ……TIDAK MEMBERIKAN
. KONFIGURURASI………………..

4 Ukuran : ……JARAK JAUH


. ………………..
5 Tekstu : …PENGINDERAAN
. r JAUH
…………………..
6 Pola : ……SUBJEK
. ………………..
7 Bayangan: ………KURANG NYATA
. ……………..
8 Situs : KURANG TERKAIT
. DENGAN LINGKUNGAN
……………………..
9 Asosiasi : ……KURANG
. MEMBERIKAN OBJEK
………………..

4
a. ……………………..
b. ……………………..
c. ……………………..

5. 1 Rona : ………SANGAT NYATA


. DAN JELAS ……………..
2 Warna : …NYATA
. …………………..
3 Bentuk : ……MEMBERIKAN
. OBJEK ………………..
4 Ukuran : JARAK ADEKAT
. ……………………..
5 Tekstu : ………
. r PENGINDERAAN
DEKAT ……………..
6 Pola : ……ONJEK
. ………………..
7 Bayangan: ……NYATA
. ………………..
8 Situs : …SANGAT TERKAIT
. DENGAN
LINGKUNGAN
…………………..
9 Asosiasi : ……TERKAIT
. DENGAN LINGKUNGAN
………………..
a. ……………………..

b. ……………………..
c. ……………………..
5
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
PERTEMUAN 2
GEOGRAFI
(Waktu 35 menit)

SMA Negeri ………………………………

TAHUN PELAJARAN ………………..

Nama Kelompok : KELOMPOK 2


MUHAMMAD
DZILDIZAN
ALFIANSYAH
Nama Siswa :

Kelas : Tanggal :
XII IPS 6

Indikator

3.3.3 Mengidentifikasi alat dan metode interpretasi foto udara

TUGAS 1

Buatlah peta konsep tentang alat dan metode interpretasi foto udara dalam kotak yang
telah disediakan di bawah ini!
=

6
TUGAS 2

SOAL ESSAY

1. Jelaskan perbedaan alat pemindah jenis kamera lusida dengan proyektor optik

JAWABAN:

.... Kamera lucida merupakan perangkat optik yang digunakan sebagai


alat bantu untuk menggambar para seniman sedangkan proyek optik
adalah bisnis dan ilmu pengetahuan biasanya didefinisikan sebagai
sebuah usaha kolaboratif dan juga sering kali melibatkan penelitian atau
desain, yang direncanakan untuk mencapai tujuan tertentu.

..............................................................................................................................

2. Jelaskan tiga bagian pokok dari Pekerjaan pemrosesan data digital


pengindraan jauh!

JAWABAN:
1. Subsistem masukan (input) merupakan proses pengambilan, pengumpulan, dan
pengubahan data spasial dan tematik objek-objek material geograti ke dalam bentuk digital
yang dapat diterima dan dipakai dalam sistem intormasi geogratis.
2. Subsistem pemprosesan merupakan sebuah pemrosesan data digital dengan
menggunakan bantuan aplikasi. Dalam subsistem pemproses data terdiri dari :
a. Manipulasi data Adalah sebuah proses perubahan data dari analog ke data digital
b. Penyimpanan data Adalah sebuah proses penyimpanan data yang sudah dirubah dari
proses manipulasi.
c Manajemen basis data Adalah sebuah proses mengatur penggunaan data.
3. Subsistem penyajian data (output) adalah prosedur di mana intormasi dari sistem
intormasi geogratis disajikan dalam bentuk yang sesuai dan memungkinkan adanya
tampilan gratis.
8
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
PERTEMUAN 4
GEOGRAFI
(Waktu 20 menit)
A. Identitas
Satuan Pendidikan : SMA
Program Studi : IPS
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas/Semester : XII/ ……………….
Tahun ajaran : ………………..
Topik materi : Resolusi Citra (Spektral, temporal, dan spatial)
Nama Kelompok :

Nama Siswa : Felina lase

Kelas : Tanggal :

XII IPS 6 09-november 2021

B. Petunjuk Belajar (Petunjuk siswa)

1. Baca secara cermat bahan ajar sebelum mengerjakan tugas

2. Baca literatur lain untuk memperkuat pemahaman siswa

3. Kerjakan setiap langkah sesuai tugas

4. Kumpulkan laporan hasil kerja sesuai dengan jadwal yang telah disepakati
antara guru dengan siswa

5. Diskusikan dalam kelompok dan konsultasikan dengan guru dalam


mengerjakan tugas
9
C. TUGAS

Isilah kolom di bawah ini dengan benar!

TUGAS 1
interaksi

-energi elektromagnetik

Interaksi
Ciri Spektral -rona ( tingkat kecerahan

-Ciri temporal adalah
ciri yang terkai
t dengan kondisi benda pada saat
perekaman, misalnya rekaman
sungai musim hujan tampak cerah,
pada musim
kemarau tampak gelap.

Ciri Temporal
---Objek
Usia dan
Penginderaan
waktu
Usia objek adalah sudah berapa lama si objek ini misalkan umur bumi yang sudah berapa tahun sedangkan
waktu perekaman adalah waktu pengambilan rekaman si objek misalkan seperti satelit yang dikirim
untuk mengirim gambar perubahan bumi dari luar angkasa nah jadi misalkan satelit ini sudah merekam
bumi dari tahun 2002 berartu sudah 17 tahun nah itu yang dimaksud waktu perekaman si objek tersebut

Ciri Spasial: - dalah ciri yang terkait dengan ruang yang meliputi tekstur, bentuk,
ukuran, bayangan, pola, situs, dan asosiasi
10
2. dari diagaram di atas isilah tabel di bawah ini

PENGENALAN OBJEK PENJELASANNYA


Deteksi Yaitu tahapan pengenalan/pengamatan objek
Identifikasi yaitu melihat ciri objek berdasarkan rona, bentuk,
tekstur dan lainnya
Deduksi/Klasifikasi Yaitu kesimpulan akhir/penentuan jenis objek pada
citra
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Pertemuan 5

A. Identitas

Satuan Pendidikan : SMA Negeri


Mata Pelajaran : Geografi
Kelas / Semester :XII/……………..
T.P : ………………
Sub Materi : peta/ citra penginderaan jauh untuk pemetaan
jalur

transportasi
Kelompok : .....................................
Anggota kelompok : felina
.meida ...
Nizar
Dzikri
Irvan
Kelas
Azhar
Hari/tanggal
XII IPS 6................................

09-NOVEMBER 2021
....................................
....................................
: ....................................
: .....................................

Indikator :

3.3.1 Menganalisis peta/ citra penginderaan jauh untuk pemetaan jalur transportasi

B. Petunjuk Belajar (Petunjuk siswa)

1. Baca secara cermat bahan ajar sebelum anda mengerjakan tugas


2. Baca literatur lain untuk memperkuat pemahaman anda
3. Kerjakan setiap langkah sesuai tugas

4. Kumpulkan laporan hasil kerja sesuai dengan jadwal yang telah


disepakati antara guru dengan peserta didik.

5. Kerjakan LKPD ini dengan sikap jujur dan tanggung jawab.


12
Perhatikan peta berikut ini bagaimana kenampakan citra penginderaan jauh untuk jalur
transportasi di kota Jakarta.

Jelaskan pendapatmu !

2. Peta apa saja yang di butuhkan untuk interpretasi citra penginderaan jauh untuk
analisis jalur transportasi dalam SIG

1 Peta Tataguna Lahan, merupakan sebuah peta tematik yang berisi tentang data peruntukan dari sebuah
wilayah. Dalam peta ini biasanya sudah berisi hasil analisa tentang peruntukan lahan tersebut dilihat dari
aspek fisik seperti hidrologis dan juga jenis tanahnya.
……………………………

2 Peta Jaringan Jalan Raya, merupakan sebuah peta yang berisi tentang jaringan jalan yang ada di sebuah
wilayah. Jaringan jalan itu bisa berisi jalan umum, dan juga jalan khusus yang memuat jalan nasional hingga
jalan desa.
………………………

3 Peta Permukiman, merupakan peta yang berisi tentang keberadaan permukiman di sebuah wilayah. Peta
permukiman digunakan agar tidak terjadi kesalahan dalam perencanaan pembuatan jaringan jalan.
…………………………..

13
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Pertemuan 6

Satuan Pendidikan : SMA Negeri

Mata Pelajaran : Geografi

Kelas/Semester : XII/II

Tahun ajaran : ……………

Sub Topik : Analisis Peta/ citra penginderaan jauh untuk

analisis tata guna lahan

Indikator

3.3.7 Menganalisis peta/ citra penginderaan jauh untuk analisis tata guna lahan

Tugas

1. Perhatikanlah foto udara dibawah ini!

Identifikasi foto udara diatas dan Interpretasi visual dari objek-objek foto udara tersebut!

2. Sebutkan peta dasar yang dibutuhkan untuk membuat peta analisis


tata guna lahan!

.a. Peta Khusus (Peta Tematik)


b. Peta Kadaster (sangat besar...
c. Peta Sedang..
d. .... Peta Datar............................................

14
● d. .. Peta Timbul.
.................................................................

e. .... Peta Tematik...............................................................

3. Buatlah bersama teman sebangkumu peta tata guna lahan di kerta


kalkir dengan menggunakan peta dasar yang ada!
15
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
PERTEMUAN 7
GEOGRAFI
(Waktu 20 menit)

A. Identitas

Satuan Pendidikan : SMA

Program Studi : IPS

Mata Pelajaran : Geografi

Kelas/Semester : XII/2

Tahun ajaran : ……………….

Topik materi : Pemanfaatan peta, penginderaan jauh dan


sistem

informasi geografi

Nama Kelompok :
Nama Siswa : FELINA LASE

Kelas : Tanggal :
XII IPS 6

B. Petunjuk Belajar (Petunjuk siswa)

a. Baca secara cermat bahan ajar sebelum mengerjakan tugas

b. Baca literatur lain untuk memperkuat pemahaman siswa

c. Kerjakan setiap langkah sesuai tugas

d. Kumpulkan laporan hasil kerja sesuai dengan jadwal yang telah disepakati
antara guru dengan siswa

e. Diskusikan dalam kelompok dan konsultasikan dengan guru dalam


mengerjakan tugas
16
C. MATERI

Pemanfaatan SIG Untuk Kajian Kesehatan Lingkungan

Untuk mengetahui tingkat pencemaran limbah pabrik data yang diperlukan adalah

1. Peta daerah yang didalamnya terdapat semua informasi tentang profil


perusahaan letak perusahaan dan disini juga dapat diketahui mana perusahaan yang
tercemar oleh limbah ataupun tidak tercemar

2. Data hasil uji labor sampel limbah kemudian dipetakan mana pabrik yang
tercemar atau yang tidak tercemar

Pemanfaatan SIG untuk Pemetaan Penyakit dan Kepentingan Kesehatan

1. Untuk memetakan daerah rawan penyakit

2. Memetakan pusat-pusat pelayanan kesehatan

3. Memetakan persebaran tenaga kesehatan dll

D. TUGAS

Bentuklah kelompok yang beranggotakan 4 atau 5 orang kemudian amati

tabel rekap jumlah kebutuhan tenaga kesehatan Provinsi Gorontalo

dibawah ini

Penjelasan tabel
17
Untuk jumlah dokter di kota Gorontalo masih kurang di 4 kecamatan, sesuai di 3
kecamatan dan lebih pada 1 kecamatan

Jumlah perawat kurang di 2 kecamatan, tidak ada yang sesuai di tiap kecamatan dan
lebih di 6 kecamatan

Jumlah bidan kurang di 1 kecamatan, tidak ada yang sesuai di tiap kecamatan dan
berlebih di 7 kecamatan

Tugas :

Buatlah grafik batang kebutuhan tenaga kesehatan Provinsi Gorontalo dari data tabel di
atas pada setiap Kabupaten agar diperoleh gambaran tentang persebaran tenaga
kesehatan, kemudian berikan pendapatmu tentang apa yang harus dilakukan agar
persebaran tenaga kesehatan tersebut bisa merata
……………agar bisa merata harus perlu kerjasama antara masyarakat .dan juga harus saling
mengerti antara satu dengan yang lain serta memberikan dana untuk pembangunan tenaga
kesehatan. …………………………………………………………………………

18
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

PERTEMUAN 8

GEOGRAFI

(Waktu 30 menit)

SMA Negeri ………………………………

TAHUN PELAJARAN …………………

Felina lase
Nama Kelompok :

Nama Siswa : Felina lase

Kelas : Tanggal :
XII IPS 6
09-NOVEMBER -
2021

A. Petunjuk Belajar (Petunjuk siswa)

1. Baca secara cermat bahan ajar sebelum mengerjakan tugas

2. Baca literatur lain untuk memperkuat pemahaman siswa

3. Kerjakan setiap langkah sesuai tugas

4. Kumpulkan laporan hasil kerja sesuai dengan jadwal yang telah disepakati
antara guru dengan siswa

5. Diskusikan dalam kelompok dan konsultasikan dengan guru dalam


mengerjakan tugas

B. TUGAS

C. SIG dalam kesehatan masyarakat dapat digunakan untuk!

a. perencanaan
b. pelayanan kesehatan

c. dimanfaatkan untuk evaluasi dan pengawasan program.

d. implementasi
.

19
C. Jelaskanlah yang dimaksud dengan gambar diatas!
JAWABAN :
1. Suatu komponen yang terdiri dari perangkat keras, perangkat lunak, sumberdaya
manusia
2. aster dan Vektor. model data ketinggian (Digital Elevation Model – DEM)
3.  adalah perpindahan manusia atau barang dari satu tempat ke tempat  digunakan untuk
memudahkan manusia dalam melakukan aktivitas
4. Alamat tujuan
5. merupakan sebuah batasan, pedoman, atau aturan yang dibuat seseorang.
6. satu bagian dari arsitektur yang memiliki fungsi sebagai penambah efek dramatis baik
pada area indoor maupun outdoor.
7.menghasilkan posisi menggunakan instrumen yang mengukur sudut dan jarak antara lokasi
di permukaan bumi.
8. merupakan perangkat yang membantu dalam menyimpan datas, memproses data,
menganalisa data, mengelola data dan menyajikan informasi.
20

Anda mungkin juga menyukai