Anda di halaman 1dari 109

Katalog : 4102004.

3403

INDIKATOR
KESEJAHTERAAN
RAKYAT
KABUPATEN GUNUNGKIDUL
2021 id
o.
.g
ps
.b
ab
lk
du
g ki
un
un
//g
s:
tp
ht

BADAN PUSAT STATISTIK


KABUPATEN GUNUNGKIDUL
SAM PUL DEPAN

COVER DALAM

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 i


KAT ALOG

INDIKATOR KESEJAHTERAAN RAKYAT


KABUPATEN GUNUNGKIDUL 2021

ISSN :-
Nomor Publikasi : 34030.2133
Katalog : 4102004.3403

Ukuran Buku : 18,2 x 25,7 cm


Jumlah Halaman : xiv + 93 halaman

.id
Naskah :
Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul

go
s.
Penyunting:

bp
Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul
.
ab
lk

Gambar Kover oleh:


du

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul


i
gk
un

Ilustrasi Kover:
canva.com
un
//g

Diterbitkan Oleh:
s:

© Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul


tp
ht

Dicetak Oleh:
Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul

Sumber Ilustrasi:
canva.com

Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, mengomunikasikan,


dan/atau menggandakan sebagian atau seluruh buku ini untuk tujuan
komersil tanpa izin tertulis dari Badan Pusat Statistik.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunung Kidul 2021


TIM PENYU SUN

Indikator Kesejahteraan Rakyat


Kabupaten Gunungkidul 2021

TIM PENYUSUN

Penanggung Jawab : Rintang Awan Eltribakti Umbas, S.Si, M.Si


Editor : Amir Mishbahul Munir, S.ST., M.Si

.id
go
Naskah : Yulfi Noor Jayantie, S.ST

s.
Andi Wicaksono, S.Si

bp
Rendy Yudianto, S.ST
.
ab
lk
Gambar Kulit : Yulfi Noor Jayantie, S.ST
du

Layout : Yulfi Noor Jayantie, S.ST


i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 iii


.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunung Kidul 2021


KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang


Maha Esa, akhirnya penyusunan publikasi INDIKATOR KESEJAHTERAAN
RAKYAT KABUPATEN GUNUNGKIDUL 2021 telah selesai sebagai bagian
dari pelayanan data kepada masyarakat dan Pemerintah Daerah Kabupaten
Gunungkidul.

Publikasi Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten


Gunungkidul 2021 merupakan publikasi yang menyajikan informasi berbagai

.id
indikator kesejahteraan rakyat di wilayah Gunungkidul. Publikasi ini

go
menyajikan berbagai data dan indikator statistik yang berkaitan dengan

s.
kesejahteraan rakyat, ditinjau dari berbagai aspek/sudut pandang yang

bp
teramati dan terukur. Indikator Kesejahteraan Rakyat disajikan dalam bentuk
.
ab
tabel/gambar disertai uraian singkat guna memudahkan para pengguna data.
lk
du

Publikasi ini tentu masih mengandung berbagai keterbatasan. Kritik


i
gk

dan saran dari semua pihak sangat diharapkan untuk perbaikan dan
un

penyempurnaan publikasi yang akan datang. Kritik dan saran dapat


un

dialamatkan ke bps3403@bps.go.id. Kepada semua pihak yang telah ikut


//g

terlibat dalam penyusunan publikasi ini kami mengucapkan terima kasih.


s:
tp

Akhir kata, semoga publikasi ini bermanfaat bagi semua kalangan


ht

yang berkepentingan, termasuk masyarakat sebagai bahan rujukan


penelitian atau pun bahan evaluasi kinerja pemerintah.

Wonosari, Desember 2021


Kepala BPS
Kabupaten Gunungkidul

Rintang Awan Eltribakti Umbas, S.Si, M.Si

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 v


.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunung Kidul 2021


DAFTAR ISI

Halaman
KATA PENGANTAR.......................................................................................... v
DAFTAR ISI ..................................................................................................... vii
DAFTAR TABEL............................................................................................... ix
DAFTAR GAMBAR .......................................................................................... xi
BAB I PENDAHULUAN ................................................................................... 1
1.1. Latar Belakang .............................................................................. 3

.id
1.2. Tujuan ........................................................................................... 4

go
1.3. Ruang Lingkup dan Cakupan........................................................ 5

s.
bp
1.4. Sumber Data ................................................................................. 5

.
ab
1.5. Sistematika Penyajian ................................................................... 6
lk

BAB II KEPENDUDUKAN ............................................................................... 9


du

2.1. Jumlah Penduduk dan Laju Pertumbuhan Penduduk ................ 12


i
gk

2.2. Distribusi dan Kepadatan Penduduk ........................................... 13


un

2.3. Komposisi Penduduk dan Rasio Jenis Kelamin.......................... 15


un

2.4. Rasio Ketergantungan ................................................................ 17


//g
s:

BAB III KESEHATAN ..................................................................................... 19


tp

3.1. Derajat dan Status Kesehatan Penduduk ................................... 22


ht

3.2. Penggunaan Alat/Cara KB .......................................................... 24


3.3. Penolong Persalinan ................................................................... 26
3.4. Pemberian Air Susu Ibu .............................................................. 27
3.5. Tingkat Imunisasi dan Gizi Balita ................................................ 28
3.6. Pemanfaatan Fasilitas Kesehatan .............................................. 31
BAB IV PENDIDIKAN ..................................................................................... 33
4.1. Kemampuan Membaca dan Menulis Huruf Latin dan Huruf
Lainnya ........................................................................................ 36
4.2. Rata-Rata Lama Sekolah ............................................................ 38
4.3. Pendidikan Tertinggi yang Ditamatkan ....................................... 39
4.4. Tingkat Partisipasi Sekolah ......................................................... 40
4.5. Kualitas Pelayanan Pendidikan................................................... 43
BAB V KETENAGAKERJAAN ....................................................................... 47

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 vii


5.1. Komposisi Penduduk Usia Kerja ................................................ 49
5.2. Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja dan Tingkat Pengangguran
Terbuka ..................................................................................... 50
5.3. Komposisi Penduduk Bekerja menurut Tingkat Pendidikan ...... 52
5.4. Komposisi Penduduk Bekerja menurut Lapangan Usaha dan
Status Pekerjaan ....................................................................... 54
5.5. Komposisi Penduduk Bekerja menurut Jumlah Jam Kerja ........ 55
BAB VI TARAF DAN POLA KONSUMSI ........................................................ 57
6.1. Pengeluaran Konsumsi Perkapita Penduduk ............................. 59
6.2. Pola Konsumsi Makanan dan Non Makanan ............................. 60

.id
go
6.3. Konsumsi Energi dan Protein ..................................................... 62

s.
BAB VII PERUMAHAN DAN LINGKUNGAN ................................................. 65

bp
7.1. Status Kepemilikan Rumah Tinggal ........................................... 68
.
ab
7.2. Fasilitas Rumah Tinggal ............................................................. 69
lk

BAB VIII KEMISKINAN ................................................................................... 75


i du

8.1. Perkembangan Penduduk Miskin............................................... 77


gk

8.2. Garis Kemiskinan (GK), Indeks Kedalaman Kemiskinan (P1),


un
un

Indeks Keparahan Kemiskinan (P2) .......................................... 79


//g

BAB IX SOSIAL LAINNYA.............................................................................. 81


s:

9.1. Akses pada Teknologi Informasi dan Komunikasi ..................... 84


tp

9.2. Kepemilikan Aset ........................................................................ 85


ht

DAFTAR PUSTAKA ....................................................................................... 87


ISTILAH TEKNIS .............................................................................................89

viii Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunung Kidul 2021


DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 5.1 Penduduk Kabupaten Gunungkidul Berusia 15 Tahun ke Atas
menurut Aktivitas,2018-2020 (jiwa) ............................................... 50
Tabel 6.1 Rata-Rata Konsumsi Kalori Perkapita Sehari di Kabupaten
Gunungkidul, 2020-2021 (Kkal) .................................................... 63
Tabel 6.2 Rata-Rata Konsumsi Protein Perkapita Sehari di Kabupaten
Gunungkidul, 2020-2021 (Gram) .................................................. 64
Tabel 8.1 Garis Kemiskinan (GK), Indeks Kedalaman Kemiskinan (P1) dan

.id
Indeks Keparahan Kemiskinan (P2) (Rp/Kapita/bulan) di

go
Kabupaten Gunungkidul, 2017-2021 ............................................ 80

s.
. bp
ab
lk
i du
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 ix


.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

x Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunung Kidul 2021


DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 2.1 Jumlah Penduduk Gunungkidul (Jiwa) dan Pertumbuhan
(Persen) Hasil Sensus Penduduk 1971-2020 ............................ 13
Gambar 2.2 Distribusi Penduduk Menurut Kecamatan di Kabupaten
Gunungkidul, 2020 ..................................................................... 14
Gambar 2.3 Piramida Penduduk Kabupaten Gunungkidul, 2020 .................. 15
Gambar 2.4 Rasio Jenis Kelamin Menurut Kelompok Umur Kabupaten
Gunungkidul, 2020 ..................................................................... 16

.id
Gambar 2.5 Rasio Ketergantungan Menurut Kecamatan di Kabupaten

go
Gunungkidul, 2020 ..................................................................... 18

s.
bp
Gambar 3.1 Umur Harapan Hidup Saat Lahir Kabupaten Gunungkidul

.
ab
(Tahun), 2017-2021 ................................................................... 22
lk

Gambar 3.2 Angka Kesakitan Menurut Jenis Kelamin di Kabupaten


du

Gunungkidul (Persen), 2021 ...................................................... 23


i
gk

Gambar 3.3 Persentase Perempuan Pernah Kawin Berumur 15-49 Tahun


un

menurut Karakteristik dan Status Penggunaan Alat/Cara KB di


un

Kabupaten Gunungkidul (Persen), 2021 ................................... 25


//g
s:

Gambar 3.4 Persentase Perempuan Pernah Kawin Berumur 15-49 Tahun


tp

yang Pernah Melahirkan dengan Penolong Persalinan oleh


ht

Tenaga Kesehatan menurut Karakteristik, 2021 ....................... 26


Gambar 3.5 Persentase Penduduk Umur 0-23 Bulan (Baduta) yang Pernah
Diberi ASI dan Rata-rata Lama Pemberian ASI (Bulan) menurut
Karakteristik, 2021 ..................................................................... 28
Gambar 3.6 Persentase Balita yang Pernah Diimunisasi Menurut Jenis
Imunisasi di Kabupaten Gunungkidul, 2021 .............................. 29
Gambar 3.7 Persentase Perempuan Berumur 15-49 Tahun yang Pernah
Melahirkan Dua Tahun Terakhir menurut Karakteristik dan Berat
Badan Bayi yang Dilahirkan Terakhir, 2021 .............................. 30
Gambar 3.8 Persentase Penduduk yang Menggunakan Jaminan Kesehatan
untuk Berobat Jalan menurut Karakteristik, 2021 ...................... 32
Gambar 4.1 Persentase Penduduk 15 Tahun ke Atas menurut Karakteristik
dan Kemampuan Membaca dan Menulis, 2021 ........................ 37

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 xi


Gambar 4.2 Rata-Rata Lama Sekolah Penduduk Usia 15Tahun Ke Atas di
Kabupaten Gunungkidul, 2017-2021 (Tahun) ........................... 38
Gambar 4.3 Persentase Penduduk 15 Tahun Ke Atas Menurut Jenis Kelamin
dan Ijazah Tertinggi yang Dimiliki di Kabupaten Gunungkidul,
2021........................................................................................... 39
Gambar 4.4 Angka Partisipasi Sekolah Menurut Jenis Kelamin dan Usia
Sekolah di Kabupaten Gunungkidul, 2021 ................................ 41
Gambar 4.5 Angka Partisipasi Murni Menurut Jenis Kelamin dan Usia
Sekolah di Kabupaten Gunungkidul, 2021 ................................ 42
Gambar 4.6 Rasio Murid-Guru di Kabupaten Gunungkidul, Tahun Ajaran

.id
go
2018/2019 s.d. 2020/2021 ........................................................ 44

s.
Gambar 4.7 Rasio Guru-Sekolah di Kabupaten Gunungkidul, Tahun Ajaran

bp
2018/2019-2020/2021 ............................................................... 45
.
ab
Gambar 5.1 Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) di Kabupaten
lk

Gunungkidul,2018-2020 ............................................................ 51
i du

Gambar 5.2 Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di Kabupaten


gk

Gunungkidul, 2018-2020 ........................................................... 52


un
un

Gambar 5.3 Persentase Penduduk Bekerja menurut Tingkat Pendidikan di


//g

Kabupaten Gunungkidul, 2020 (persen) ................................... 53


s:

Gambar 5.4 Persentase Penduduk 15 Tahun Ke Atas yang Bekerja menurut


tp

Lapangan Usaha di Kabupaten Gunungkidul, 2020 ................. 54


ht

Gambar 5.5 Komposisi Penduduk Penduduk Usia 15 Tahun Ke Atas yang


Bekerja Selama Seminggu yang Lalu Menurut Status Pekerjaan
di Kabupaten Gunungkidul, 2020 .............................................. 55
Gambar 5.6 Persentase Penduduk 15 Tahun Ke Atas yang Bekerja Menurut
Jam Kerja Selama Seminggu di Kabupaten Gunungkidul, 2020
................................................................................................... 56
Gambar 6.1 Rata-Rata Pengeluaran Per Kapita Sebulan menurut Kelompok
Pengeluaran di Kabupaten Gunungkidul (Rupiah), 2021 ......... 60
Gambar 6.2 Komposisi Konsumsi Perkapita menurut Komoditasdi Kabupaten
Gunungkidul, 2021 .................................................................... 61
Gambar 7. 1 Persentase Rumah Tangga Menurut Status Kepemilikan Rumah
Tinggal dan Kelompok Pengeluaran di Kabupaten Gunungkidul,
2020-2021 ................................................................................. 69

xii Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunung Kidul 2021


Gambar 7. 2 Persentase Rumah Tangga Menurut Penggunaan Fasilitas
Tempat Buang Air Besar Kabupaten Gunungkidul, 2020-2021
(Persen) ..................................................................................... 70
Gambar 7.3 Persentase Rumah Tangga Menurut Tempat Pembuangan Akhir
Tinja di Kabupaten Gunungkidul, 2020-2021 (Persen).............. 71
Gambar 7.4 Persentase Rumah Tangga Menurut Jenis Kloset yang
Digunakan Rumah Tangga di Kabupaten Gunungkidul, 2020-
2021 (Persen) ........................................................................... 72
Gambar 7.5 Persentase Rumah Tangga Menurut Sumber Air Utama yang
Digunakan Rumah Tangga untuk Mandi/Cuci/dll di Kabupaten

.id
go
Gunungkidul, 2020-2021 (Persen) ............................................. 73

s.
Gambar 8.1 Jumlah Penduduk Miskin dan Persentase Penduduk Miskin di

bp
Kabupaten Gunungkidul, 2017-2021 ......................................... 78
.
ab
Gambar 9.1 Persentase Anggota Rumah Tangga Berusia 5 Tahun ke Atas
lk

menurut Penggunaan Teknologi Informasi selama Tiga Bulan


i du

Terakhir, 2020-2021 ................................................................... 85


gk

Gambar 9.2 Persentase Rumah Tangga menurut Jenis Aset di Kabupaten


un

Gunungkidul, 2020-2021 ............................................................ 86


un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 xiii


ht
tp
s:
//g
un
un
gk
idu
lk
ab
.bp
s.
go
.id
Pendahuluan
BAB I PENDAHULUAN

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 1


Pendahuluan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

2 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendahuluan

1 PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Proses pembangunan sosial dan ekonomi yang dilaksanakan secara


simultan di level nasional maupun regional memiliki tujuan utama untuk

.id
meningkatkan taraf kesejahteraan dan kualitas kehidupan penduduk.

go
Kesejahteraan yang dimaksud tidak semata-mata direpresentasikan oleh

s.
bp
meningkatnya pendapatan perkapita yang diterima atau jumlah aset yang

.
ab
dimiliki penduduk. Namun, kesejahteraan yang dimaksud menyangkut aspek
lk

yang lebih luas berupa pemerataan pendapatan, kemudahan dalam


idu
gk

mengakses kesempatan kerja, kemudahan dalam mengakses pelayanan


un

pendidikan dan kesehatan, kebebasan individu untuk berserikat, berkumpul,


un

dan menyatakan pendapat, dan lainnya.


//g
s:

Makna pembangunan senantiasa berkembang dan mengalami


tp
ht

perluasan secara dinamis sesuai dengan dimensi dan kompleksitas persoalan


yang melingkupinya. Pandangan tradisional memaknai pembangunan
sebagai proses peningkatan kapasitas perekonomian suatu wilayah atau
negara. Kesejahteraan diidentikkan dengan meningkatnya aktivitas
perekonomian. Alat yang sering digunakan untuk mengukurnya adalah
tingkat pertumbuhan pendapatan nasional atau regional bruto atau
pertumbuhan pendapatan nasional/regional perkapita (income percapita).
Sampai dengan era 1970-an, konsep pembangunan semata-mata dipandang
sebagai sebuah fenomena ekonomi dan ukuran keberhasilan pembangunan
hanya dilihat dari tinggi atau rendahnya level pendapatan perkapita dan
pertumbuhannya. Wilayah atau negara yang memiliki tingkat pendapatan
perkapita dan pertumbuhan yang tinggi dianggap berhasil dalam mengelola

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 3


Pendahuluan
proses pembangunan. Sebaliknya, jika level pendapatan perkapita dan
pertumbuhannya rendah maka wilayah tersebut dikategorikan sebagai
daerah yang kurang berkembang, belum sejahtera, atau bahkan terbelakang.
Pada masa itu, pertumbuhan yang tinggi diyakini akan membawa manfaat
bagi terciptanya kesempatan kerja di banyak sektor dan mampu mendorong
kepada perbaikan kondisi sosial ekonomi ke arah yang lebih merata.

Seberapa besar dampak atau hasil dari proses pembangunan yang

.id
telah dilaksanakan terutama dalam mewujudkan kesejahteraan rakyat dapat

go
diukur menggunakan pendekatan beberapa indikator. Indikator menjadi

s.
bp
sebuah petunjuk adanya kecenderungan yang sistematik berupa capaian

.
ab
hasil dari sebuah kebijakan yang telah dijalankan di suatu wilayah. Dalam
lk

konteks ini, indikator berfungsi sebagai alat evaluasi yang bisa bermakna
idu

positif maupun negatif. Indikator juga menjadi sinyal yang cukup efektif
gk
un

untuk menginformasikan keputusan-keputusan terkait dengan perencanaan


un

pembangunan pada masa mendatang yang akan atau harus dilakukan di


//g

suatu wilayah. Terkait dengan tema “kesejahteraan rakyat”, maka 4materi


s:
tp

yang disajikan dalam publikasi ini merupakan informasi strategis yang fokus
ht

pada aspek yang mencirikan capaian hasil beserta perkembangan standar


kehidupan/kesejahteraan penduduk khususnya di wilayah Gunungkidul.

1.2. Tujuan
Penyusunan publikasi Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten
Gunungkidul 2021 secara umum memiliki beberapa tujuan sebagai berikut:

1. Menyajikan informasi dan gambaran umum mengenai capaian


indikator yang berhubungan dengan aspek kesejahteraan rakyat di
wilayah Gunungkidul sampai tahun 2021.

4 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendahuluan
2. Mengkaji perkembangan capaian kesejahteraan rakyat selama
beberapa tahun terakhir di wilayah Gunungkidul.

Manfaat yang diharapkan dari penerbitan publikasi ini adalah data


dan informasi yang disajikan bisa berguna bagi pemerintah sebagai bahan
evaluasi atau ukuran kinerja pembangunan maupun sebagai bahan
perencanaan pembangunan di wilayah Gunungkidul pada masa yang akan
datang. Sementara bagi peneliti atau pengguna yang lain, penerbitan
publikasi ini diharapkan mampu melengkapi kebutuhan data indikator bidang

.id
sosial

go
s.
bp
1.3. Ruang Lingkup dan Cakupan
.
ab
lk
Lingkup atau cakupan yang menjadi obyek analisis adalah wilayah
du

administrasi Gunungkidul. Selain itu, juga dianalisis perbandingan indikator


i
gk

menurut wilayah perkotaan atau urban dan wilayah perdesaan atau rural.
un

Referensi waktu penyajian indikator adalah selama tahun 2021 dan beberapa
un

tahun sebelumnya disesuaikan dengan ketersediaan data pembanding


//g

maupun data pendukung.


s:
tp

Untuk memudahkan interpretasi, perubahan taraf kesejahteraan dikaji


ht

menurut delapan bidang yang mencakup Kependudukan, Kesehatan,


Pendidikan, Ketenagakerjaan, Taraf dan Pola Konsumsi, Perumahan dan
Lingkungan, Kemiskinan, serta Sosial Lainnya yang menjadi acuan dalam
upaya peningkatan kualitas hidup di wilayah Kabupaten Gunungkidul selama
tahun 2021.

1.4. Sumber Data


Data-data dan informasi yang ditampilkan dalam publikasi ini
bersumber dari hasil Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas), Survei
Angkatan Kerja Nasional (Sakernas), Proyeksi Penduduk Indonesia 2015-
2025, serta data-data sekunder yang berasal dari dinas/instansi.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 5


Pendahuluan
1.5. Sistematika Penyajian
Penyajian publikasi Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten
Gunungkidul 2021 disusun dengan sistematika sebagai berikut:

Bab I Pendahuluan, berisi latar belakang, tujuan penyusunan, ruang


lingkup dan cakupan, sumber data serta sistematika penyajian.

Bab II Kependudukan, berisi penjelasan mengenai perkembangan


capaian indikator kependudukan seperti jumlah penduduk, laju

.id
pertumbuhan penduduk, rasio jenis kelamin, dan kepadatan

go
penduduk, komposisi penduduk menurut usia serta rasio

s.
ketergantungan.

. bp
Bab III Kesehatan, menyajikan data perkembangan indikator bidang
ab
lk
kesehatan seperti derajat dan status kesehatan penduduk,
du

penggunaan alat/cara KB, persalinan, ASI, imunisasi dan


i
gk

pemanfaatan fasilitas kesehatan.


un

Bab IV Pendidikan, menyajikan data perkembangan indikator bidang


un

pendidikan seperti kemampuan membaca dan menulis huruf latin


//g
s:

dan huruf lainnya, rata-rata lama sekolah, tingkat pendidikan,


tp

partisipasi sekolah serta kualitas pelayanan pendidikan.


ht

Bab V Ketenagakerjaan, menyajikan data perkembangan indikator


angkatan kerja seperti komposisi penduduk usia kerja, tingkat
partisipasi angkatan kerja, tingkat pengangguran terbuka,
komposisi penduduk bekerja menurut tingkat pendidikan, komposisi
penduduk bekerja menurut lapangan usaha dan status pekerjaan,
komposisi penduduk bekerja menurut jumlah jam kerja.

Bab VI Taraf dan Pola Konsumsi, menyajikan data perkembangan


indikator pola konsumsi penduduk, konsumsi kalori dan protein.

Bab VII Perumahan dan Linkungan, menyajikan data perkembangan


indikator bidang perumahan dan lingkungan seperti status
kepemilikan rumah tinggal dan fasilitas rumah tinggal.

6 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendahuluan
Bab VIII Kemiskinan, menyajikan data perkembangan indikator kemiskinan
seperti perkembangan penduduk miskin, garis kemiskinan, indeks
kedalaman kemiskinan serta indeks keparahan kemiskinan.

Bab IX Sosial lainnya, menyajikan data perkembangan indikator sosial


lainnya seperti akses teknologi informasi dan kepemilikan aset.

.id
go
s.
. bp
ab
lk
idu
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 7


Pendahuluan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

8 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendahuluan
BAB II KEPENDUDUKAN

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 9


Pendahuluan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

10 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kependudukan
2 KEPENDUDUKAN
Penduduk merupakan subyek pelaksana utama sekaligus obyek
penerima manfaat terbesar dari proses pembangunan yang dijalankan.
Pembangunan dikatakan berhasil apabila hasil dari pembangunan tersebut
dapat meningkatkan taraf hidup dan kesejahteraan penduduk.
Dengandemikian, pembangunan harus memperhitungkankemampuan
penduduk sehingga penduduk dapatberpartisipasi aktif dalam dinamika

.id
pembangunan. Dinamika kependudukan senantiasa berkembang dan sangat

go
berpengaruh terhadap proses pembangunan. Jumlah penduduk yang besar

s.
bp
yang diikuti oleh peningkatan kapasitas dan kuallitas sumber daya manusia

.
akan menjadi modal yang mampu mendorong pertumbuhan ekonomi.
ab
lk
Sebaliknya, jumlah penduduk besar yang tidak diikuti oleh peningkatan
du

kualitas dan kapasitas modal manusia hanya akan menjadi beban dalam
i
gk

proses pembangunan.
un

Penduduk dapat menjadi modal dasar dalam pembangunan, namun


un
//g

di sisi lain penduduk juga dapat menjadi hambatan dalam mencapai tujuan
s:

pembangunan. Hal ini dapat terjadi apabila pertumbuhan jumlah penduduk


tp

tidak terkendali serta tidak diimbangi dengan pemenuhan kebutuhan


ht

penduduk. Pemenuhan kebutuhanyang dimaksud mencakup sandang,


pangan, papan, dan kebutuhan akan pendidikan dan kesehatan yang layak
serta tersedianya lapangan pekerjaan yang memadai.

Pemenuhan kebutuhan hidup yang tidak terpenuhi berpotensi


menimbulkan berbagai masalah yang dapat mengganggu kesejahteraan
penduduk. Penyediaan pangan yang tidak mencukupi menyebabkan
terjadinya kelaparan dan meningkatkan jumlah kematian penduduk. Masalah
lain yang dapat muncul diantaranya terjadi gangguan keamanan akibat
maraknya tindak kriminalitas, menurunnya tingkat kesehatan masyarakat
akibat sarana kesehatan yang kurang memadai, dan rendahnya kualitas
sumber daya manusia terkait dengan sarana pendidikan yang terbatas.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 11


Kependudukan
Keberhasilan pembangunan diukur dari seberapa besar dampak
pembangunan terhadap peningkatan kesejahteraan penduduk secara umum.
Dengan kata lain, hasil pembangunan harus bisa dinikmati secara merata
oleh seluruh lapisan masyarakat. Keberhasilan proses pembangunan juga
ditentukan oleh penanganan permasalahan kependudukan, seperti kebijakan
pembangunan kependudukan yang terarah dan terencana sebagai upaya
pengendalian jumlah dan perkembangan penduduk, peningkatan kualitas
sumber daya manusia, dan pengarahan mobilitas penduduk. Harapannya
adalah akan tercipta penduduk yang berkualitas dan tersebar secara merata
di seluruh wilayah, sehingga hasil-hasil pembangunan dapat dirasakan oleh

.id
go
seluruh masyarakat secara adil dan merata.

s.
bp
.
ab
2.1. Jumlah Penduduk dan Laju Pertumbuhan
lk

Penduduk
idu
gk

Menurut Badan Pusat Statistik, penduduk didefinisikan sebagai


un

semua orang yang berdomisili di wilayah geografis Republik Indonesia


un

selama 6 bulan atau lebih dan atau mereka yang berdomisili kurang dari 6
//g

bulan tetapi bertujuan untuk menetap. Sementara laju pertumbuhan


s:
tp

penduduk mengukur seberapa cepat populasi mengalami perubahan.


ht

Tingginya laju pertumbuhan penduduk di suatu daerah dipengaruhi oleh


kelahiran, kematian serta tingkat migrasi.

Jumlah penduduk Gunungkidul sejak Sensus Penduduk 1961 hingga


Sensus Penduduk 2020 cenderung meningkat, kecuali pada tahun 1990 yang
menurun sebesar -0,13 persen jika dibandingkan hasil Sensus Penduduk
1980. Minusnya laju pertumbuhan penduduk di tahun 1990 kemungkinan
disebabkan keberhasilan program transmigrasi di tahun 1990-an serta
banyaknya penduduk yang merantau untuk mengadu nasib setelah
menyelesaikan pendidikan.

Berdasarkan data BPS dalam hasil Sensus Penduduk 2020, jumlah


penduduk Kabupaten Gunungkidultahun 2020 mencapai747.161 jiwa. Kondisi
tersebut mengalami kenaikan sebesar 0,98 persen dibandingkan dengan
jumlah penduduk hasil Sensus Penduduk 2000 yang mencapai 675.382 jiwa.

12 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kependudukan
Laju pertumbuhan penduduk tahun 2020 merupakan laju pertumbuhan
penduduk tertinggi selama kurun waktu Sensus Penduduk 1961 hingga 2020.
Salah satu faktor penyebab meningkatnya laju pertumbuhan penduduk ini
yaitu terbukanya lapangan pekerjaan baik di perkotaan maupun perdesaan
akibat lapangan usaha yang semakin banyak dan beragam. Tumbuhnya
berbagai usaha di sektor pariwisata sebagai sektor unggulan Gunungkidul
mampu menyerap banyak tenaga kerja.

Gambar 2. 1 Jumlah Penduduk Gunungkidul (Jiwa) dan Pertumbuhan


(Persen) Hasil Sensus Penduduk 1971-2020

.id
Jumlah Penduduk Laju Pertumbuhan
(jiwa) Penduduk (persen)

go
800 000 747 161 1.2

s.
bp
700 000 670 433 675 382
659 486 651 004 1
619 117 0.98

.
600 000 571 823
ab
0.80 0.8
lk

500 000 0.70


du

0.6
i

400 000
gk

0.4
un

300 000
0.30
un

0.2
200 000
0.07
//g

100 000 0
s:

-0.13
tp

0 -0.2
1961 1971 1980 1990 2000 2010 2020
ht

Jumlah Penduduk Laju Pertumbuhan Penduduk

Sumber:SP 1971-2020, BPS

2.2. Distribusi dan Kepadatan Penduduk


Penduduk Gunungkidul tersebar di 18 kecamatan dan 144 desa.
Gambar 2.2. menggambarkan distribusi penduduk menurut kecamatan di
Gunungkidul pada tahun 2020. Jumlah penduduk di kecamatan yang berada
lebih dekat dan berbatasan langsung dengan ibukota Kabupaten Gunungkidul
relatif lebih banyak dibandingkan kecamatan-kecamatan yang jauh dari
ibukota kabupaten.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 13


Kependudukan
Gambar 2.2. Distribusi Penduduk Menurut Kecamatan di Kabupaten
Gunungkidul, 2020
Panggang Purwosari
3.87% 2.76% Paliyan
Ngawen
4.54% 4.29%
Nglipar Semin Sapto Sari
4.39% 7.41% 5.13%

Gedang Sari Tepus


5.14% 4.72%

Tanjungsari
Patuk 3.77%
4.57% Rongkop
Playen 3.83%
8.11%

.id
Semanu Girisubo

go
7.78% 3.28%
Wonosari
Ponjong

s.
11.70%
7.29%

. bp
Karangmojo
ab
7.42%
lk

Sumber : Hasil Sensus Penduduk 2020


i du
gk

Penduduk terbanyak berada di Kecamatan Wonosari yang mencapai


un

87.454 jiwa (11,70 persen), diikuti Kecamatan Playen mencapai 60.622 jiwa
un

(8,11 persen) dan Kecamatan Semanu mencapai 58.155 jiwa (7,78 persen).
//g

Tidak heran jika ketiga kecamatan itu memiliki jumlah penduduk terbesar
s:

karena letak yang dekat dengan ibukota kabupaten. Berbagai sarana


tp
ht

prasarana pendidikan, kesehatan dan sebagainya maupun fasilitas


pendukung lebih mudah dan cepat diakses serta dekat dengan pusat
kegiatan ekonomi menjadi faktor utama jumlah penduduk yang besar di
kecamatan yang dekat dengan ibukota. Sementara penduduk paling sedikit
berada di Kecamatan Purwosari mencapai 20.655 jiwa (2,76 persen), diikuti
Kecamatan Girisubo mencapai 24.490 jiwa (3,28 persen) dan Kecamatan
Tanjungsari mencapai 28.178 jiwa (3,77 persen).

Luas Kabupaten Gunungkidul mencapai 1.485,36 km2 atau 46,63


persen dari keseluruhan wilayah DaerahIstimewa Yogyakarta. Dengan luas
wilayah tersebut, Kabupaten Gunungkidul dihuni sebanyak 747.161 jiwa di
tahun 2020 atau kepadatannyamencapai 503,02 jiwa per km2. Artinya bahwa
setiap 1 km2 luas wilayah Gunungkidul rata-rata dihuni sekitar 503 jiwa.
Tingkat kepadatan penduduk sangat bervariasi antar kecamatan. Tiga

14 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kependudukan
kecamatan dengan kepadatan penduduk tertinggi berdasarkan hasil Sensus
Penduduk 2020 ada di Kecamatan Wonosari (1.158 jiwa/km 2) diikuti Ngawen
(727,80 jiwa/km 2) dan Semin (701,12 jiwa/km2). Sementara tiga kecamatan
dengan kepadatan penduduk terendah ada di Kecamatan Girisubo (258,96
jiwa/km2), Purwosari (287,83 jiwa/km 2) dan Panggang (290,09 jiwa/km 2).

2.3. Komposisi Penduduk dan Rasio Jenis


Kelamin

.id
Komposisi penduduk divisualisasikan menggunakan piramida

go
s.
penduduk. Komposisi penduduk Gunungkidul menurut kelompok umur dan

bp
jenis kelamin dapat dilihat pada piramida penduduk yang tersaji pada gambar
.
ab
2.3. Gambar tersebut memperlihatkan bahwa piramida penduduk Kabupaten
lk

Gunungkidul pada tahun 2020 termasuk tipe konstruktif. Artinya jumlah


du

penduduk yang berusia kerja relatif lebih besar dibanding jumlah anak-anak
i
gk

dan orang tua. Bagian atas piramida terlihat melebar terutama pada kelompok
un

umur 75 tahun ke atas. Artinya semakin banyak proporsi penduduk lanjut


un
//g

usia.
s:

Gambar 2.3. Piramida Penduduk Kabupaten Gunungkidul, 2020


tp
ht

Kelompok Umur
(tahun)
75+ Laki-laki
70-74
Perempuan
65-69
60-64
55-59
50-54
45-49
40-44
35-39
30-34
25-29
20-24
15-19
10-14
5-9
0-4
30 000 20 000 10 000 0 10 000 20 000 30 000

Jumlah Penduduk (jiwa)

Sumber : Hasil Sensus Penduduk 2020

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 15


Kependudukan
Berdasarkan komposisi penduduk menurut jenis kelamin dapat
diketahui besaran rasio jenis kelamin (sex ratio), yaitu perbandingan jumlah
penduduklaki-laki dengan jumlah penduduk perempuan. Angka rasio jenis
kelamin kurang dari 100 artinya jumlahpenduduk laki-laki lebih sedikit
daripada jumlah penduduk perempuan. Sedangkan angka rasio jenis kelamin
lebih dari 100 artinya jumlah penduduk laki-laki lebih banyak daripada jumlah
penduduk perempuan.

Gambar 2.4. Rasio Jenis Kelamin Menurut Kelompok Umur Kabupaten


Gunungkidul, 2020

.id
go
120

106.31 105.78 106.87 105.48 107.50 106.48 104.80

s.
101.64
99.45

bp
97.75
100 94.10 93.88 92.22
89.29 89.79

.
ab 85.70

80
lk
70.94
du

60
i
gk
un

40
un

20
//g
s:

0
tp
ht

Kelompok Umur (tahun)

Sumber : Hasil Sensus Penduduk 2020

Rasio jenis kelamin penduduk Gunungkidul pada tahun 2020 sebesar


97,75. Artinya terdapat 98 penduduk laki-laki pada setiap 100 penduduk
perempuan. Gambar 2.4 menunjukkan bahwa semakin tinggi kelompok umur,
semakin menurun rasio jenis kelamin. Rasio jenis kelamin terendah ada di
kelompok umur 75 tahun ke atas sebesar 70,94. Artinya terdapat 71
penduduk laki-laki pada setiap 100 penduduk perempuan. Rendahnya rasio
jenis kelamin pada kelompok umur tua menunjukkan bahwa harapan hidup
penduduk perempuan lebih besar dibanding penduduk laki-laki.

16 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kependudukan
2.4. Rasio Ketergantungan
Angka Beban Tanggungan atau disebut juga Rasio Ketergantungan
(Dependencey Ratio) merupakan salah satu indikator demografi yang
penting. Angka ini menunjukkan besar beban tanggungan kelompok usia
produktif (kelompok umur 15-64 tahun) atas penduduk usia tidak produktif (14
tahun ke bawah dan 65 tahun ke atas).Semakin tinggi persentase
dependency ratio menunjukkan semakin tingginya beban yang harus
ditanggung penduduk yang produktif (kelompok umur 15-64 tahun) untuk
membiayai hidup penduduk yang belum produktif dan tidak produktif lagi

.id
(penduduk dengan usia di bawah 15 tahun dan di atas 65 tahun).

go
s.
Dampak keberhasilan pembangunan kependudukan salah satunya

bp
dapat dilihat pada perubahan komposisi penduduk menurut umur seperti
.
ab
tercermin pada semakin rendahnya angka beban ketergantungan. Hal ini
lk
du

disebabkan dengan semakin kecilnya angka beban ketergantungan akan


i

memberikan kesempatan yang semakin besar bagi penduduk usia produktif


gk
un

untuk meningkatkan kualitas hidupnya.


un

Angka beban ketergantungan juga dapat menunjukkan tanda-tanda


//g

adanya bonus demografi. Bonus demografi adalah kondisi dimana jumlah


s:
tp

penduduk usia produktif sangat besar dan menanggung penduduk usia tidak
ht

produktif yang kecil, yaitu angka ketergantungan di bawah 50 yang berarti


bahwa satu orang penduduk tidak produktif ditanggung oleh 2 orang
penduduk produktif. Di satu sisi, bonus demografi akan sangat
menguntungkan apabila penduduk usia produktif mempunyai keterampilan
sehingga dapat meningkatkan kemakmuran negara. Disisi lain, bonus
demografi dapat juga menjadi beban dan ancaman bagi negara apabila
penduduk usia produktif lebih banyak yang menganggur, tidak berpendidikan,
dan tidak mempunyai skill. Oleh karena itu, investasi pendidikan, kesehatan,
dan keterampilan pada penduduk usia produktif dan anak-anak sangat
penting, agar bonus demografi yang menguntungkan dapat tercapai.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 17


Kependudukan
Gambar 2.5. Rasio Ketergantungan Menurut Kecamatan di Kabupaten
Gunungkidul, 2020
56
54.06
53.62
54 53.06 52.81
52.63
52.01
51.55
52 51.13
50.29 50.24 50.05 50.37
49.99 49.96 49.86
50 49.35
48.71
47.95
48

45.87
46

44

.id
42

go
40

s.
. bp
ab
lk

Sumber : Hasil Sensus Penduduk 2020


i du

Rasio ketergantungan Kabupaten Gunungkidul pada tahun 2020


gk

sebesar 50,37. Artinya setiap 100 penduduk usia produktif menanggung


un
un

sekitar 50 penduduk usia nonproduktif. Terdapat tujuh kecamatan yang


//g

mengalami bonus demografi di tahun 2020. Terlihat dari rasio ketergantungan


s:

di bawah 50. Ketujuh kecamatan itu diantaranya Tanjungsari (49,99),


tp

Rongkop (49,96), Semin (49,86), Tepus (49,35), Patuk (48,71), Girisubo


ht

(47,96) dan Wonosari (45,87). Jika bonus demografi tersebut dapat


dioptimalkan, maka dapat membuka peluang untuk meningkatkan
pembangunan dan kesejahteraan masyarakat baik di ketujuh kecamatan
tersebut secara khusus maupun di Kabupaten Gunungkidul secara umum.

18 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kependudukan
BAB III KESEHATAN

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

19
Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021
Kependudukan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

20
Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021
Kesehatan
3 KESEHATAN
Tingkat kualitas kesehatan merupakan indikator penting untuk
menggambarkan mutu pembangunan manusia suatu wilayah. Semakin sehat
kondisi suatu masyarakat, maka akan semakin mendukung proses dan
dinamika pembangunan ekonomi suatu wilayah, khususnya dalam
meningkatkan tingkat produktivitas. Berkaitan dengan pembangunan
kesehatan, pemerintah melakukan berbagai program kesehatan untuk

.id
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat khususnya memberikan

go
kemudahan akses pelayanan publik bidang kesehatan seperti puskesmas

s.
bp
yang sasaran utamanya menurunkan tingkat angka kesakitan masyarakat,

.
ab
menurunkan Angka Kematian Ibu dan Bayi, menurunkan Prevalensi Gizi
lk

Buruk dan Gizi Kurang dan meningkatkan Angka Harapan Hidup.


idu

Upaya pemerintah melalui program-program pembangunan yang


gk

telah dilakukan diantaranya adalah meningkatkan akses masyarakat terhadap


un
un

fasilitas kesehatan dan meningkatkan pelayanan kesehatan yang bermutu


//g

dan berkualitas, merata serta terjangkau, yaitu dengan memberikan


s:

pelayanan kesehatan gratis bagi penduduk miskin, menyediakan sumber


tp

daya kesehatan yang kompeten dan mendistribusikan tenaga kesehatan


ht

secara merata ke seluruh wilayah, meningkatkan sarana dan prasarana


kesehatan melalui pembangunan puskesmas, rumah sakit, polindes, dan
posyandu serta menyediakan obat-obatan yang terjangkau oleh masyarakat.

Keberhasilan atas upaya-upaya yang telah dilakukan dalam bidang


kesehatan dapat diukur dengan beberapa indikator kesehatan antara lain
Angka Harapan Hidup, Angka Kematian Bayi, Angka Kesakitan, dan indikator
lain yang berkaitan dengan akses terhadap fasilitas pelayanan kesehatan
seperti persentase balita yang persalinannya ditolong oleh tenaga medis,
persentase penduduk yang berobat jalan ke rumah sakit, dokter/klinik,
puskesmas, dan lainnya, serta rasio tenaga kesehatan per penduduk.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 21


Kesehatan
3.1. Derajat dan Status Kesehatan Penduduk
Pengetahuan mengenai derajat kesehatan suatu masyarakat
sangatlah penting. Dengan mengetahui derajat kesehatan masyarakat dalam
suatu wilayah, dapat menjadi pertimbangan dalam pembangunan di bidang
kesehatanbagi pemerintah di wilayah tersebut. Pembangunan dapat
diarahkan menuju peningkatan kualitas kesehatan masyarakat setempat
terutama dari segi kualitas pelayanan maupun kemampuan penyediaan
infrastruktur kesehatan yang memadai. Hal ini bertujuan agar semua lapisan
masyarakat dapat memperoleh pelayanan kesehatan sesuai dengan

.id
kebutuhan secara mudah, murah, dan merata. Melalui upaya tersebut,

go
diharapkan akan tercapai derajat kesehatan masyarakat yang lebih baik.

s.
bp
Salah satu indikator yang dapat digunakan untuk mengukur
.
ab
ketercapaian derajat kesehatan masyarakat adalah angka harapan hidup.
lk
du

Umur harapan hidup atau life expectancy rate merupakan suatu ukuran yang
i

menyatakan rata‐rata tahun hidup yang masih akan dijalani oleh seseorang
gk
un

yang telah berhasil mencapai umur tertentu, pada tahun tertentu, dalam
un

situasi mortalitas yang berlaku di lingkungan masyarakatnya. Pada tahun


//g

2021, umur harapan hidup saat lahir penduduk Kabupaten Gunungkidul


s:

mencapai 74,19 tahun. Umur harapan hidup tersebut berarti bahwa bayi yang
tp
ht

lahir pada tahun 2021 diharapkan dapat hidup hingga 74 tahun lagi. Angka ini
meningkat dari tahun 2020 yang mencapai 74,12 tahun.

Gambar 3.1 Umur Harapan Hidup Saat Lahir Kabupaten Gunungkidul


(Tahun), 2017-2021
Gambar 2.1Ang ka H arapan Hi dup di Kabupaten Gunung kidul, 2012-2016

74.12 74.19
74.03
73.92
73.82

2017 2018 2019 2020 2021

Sumber: Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul

22 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kesehatan
Indikator lain yang dapat mengukur taraf kesehatan penduduk suatu
masyarakat adalah angka kesakitan atau morbiditas. Morbiditas merupakan
persentase penduduk yang mempunyai keluhan kesehatan. Angka kesakitan
atau morbiditas dapat dimanfaatkan untuk mengukur tingkat kesehatan
masyarakat secara umum yang dilihat dari adanya keluhan kesehatan yang
mengindikasikan terkena suatu penyakit tertentu. Keluhan kesehatan dapat
didefinisikan sebagai gangguan terhadap kondisi fisik maupun jiwa, termasuk
karena kecelakaan, atau hal lainnya yang dapat menyebabkan terganggunya
kegiatan sehari-hari baik dalam hal melakukanpekerjaan, bersekolah,
mengurus rumah tangga, maupun melakukan aktivitas lainnya.

.id
go
Pada umumnya keluhan kesehatan yang mengindikasikan adanya

s.
suatu penyakityang biasa dialami oleh penduduk adalah panas, batuk, pilek,

bp
asma/napas sesak, diare, sakit kepala berulang, sakit gigi, campak, dan lain-
.
ab
lain dan lain-lain. Semakin banyak penduduk yang mengalami gangguan
lk
du

kesehatan berarti semakin rendah derajat kesehatan di wilayah tersebut dan


i
gk

menunjukkan angka kesakitan yang tinggi di wilayah tersebut (penduduknya


un

banyak yang mengalami sakit).


un

Gambar 3.2 Angka Kesakitan Menurut Jenis Kelamin di Kabupaten


//g

Gunungkidul (Persen), 2021


s:
tp
ht

8.62

7.77

91.79 8.21

Laki-laki Perempuan

Mengalami Keluhan Kesehatan


Tidak Mengalami Keluhan Kesehatan

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul

Angka kesakitan penduduk Kabupaten Gunungkidul tahun 2021


sebesar 8,21 persen. Hal ini berarti bahwa selama tahun 2021 ada sebesar

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 23


Kesehatan
8,21 persen penduduk Kabupaten Gunungkidul yang mengalami keluhan
kesehatan dan merasa terganggu dalam aktivitas sehari-hari (tidak dapat
melakukan kegiatan secara normal seperti bekerja, sekolah atau kegiatan
sehari-harinya sebagaimana biasanya). Berdasarkan jenis kelamin,
persentase penduduk perempuan lebih besar mengalami keluhan kesehatan
dibanding penduduk laki-laki. Dari total seluruh penduduk laki-laki di
Gunungkidul tahun 2021, sebesar 7,77 persen mengalami keluhan
kesehatan. Sementara dari total seluruh penduduk perempuan di
Gunungkidul tahun 2021, sebesar 8,62 persen mengalami keluhan
kesehatan.

.id
go
3.2. Penggunaan Alat/Cara KB

s.
. bp
Program Keluarga Berencana (KB) merupakan salah satu
ab
lk
programpemerintah yang bertujuan untuk menekan laju pertumbuhan
du

penduduk, mengurangi angka kelahiran anak dan kematian ibu. Program KB


i
gk

dilakukan dengan penggunaan alat kontrasepsi/KB dengan berbagai


un

jenis/macamnya. Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional


un

(BKKBN) selaku instansi pemerintah yang menangani program KB


//g

mengharapkan cakupan akseptor KB terus meningkat. Terutama untuk


s:
tp

kepesertaan KB dengan metode kontrasepsi jangka panjang (MKJP) seperti


ht

IUD dan Implan. Dengan cakupan KB yang meningkat, diharapkan laju


pertumbuhan penduduk bisa dikendalikan lebih baik lagi.

Berdasarkan masa kerjanya, kontrasepsi dibedakan menjadi dua


kelompok, yaitu sementara dan permanen. Pilihan kontrasepsi untuk
menunda kehamilan pertama dan mengatur jarak kehamilan adalah
kontrasepsi yang memiliki masa kerja bersifat sementara, baik jangka pendek
maupun jangka panjang. Beberapa faktor yang mempengaruhi seseorang
dalammenentukan pilihan untuk menggunakan jenis alat/cara KB tertentu
antara lain faktor keamanan, frekuensi pemakaian dan efek samping, harga
yang terjangkau, cara penggunaan yang dianggap paling praktis, efisien,
minim resiko kegagalan dan resiko efek samping terhadap kesehatan
pemakai dan memberikan kenyamanan bagi penggunanya.
Gambar 1.2Pers entase Perempuan Berumur 15- 49 T ahun Berstatus Kawi n yang Sedang Menggunakan Al at/ Car a Kontr as epsi Menur ut Alat/ C ara KB di Kabupaten Gunungki dul, 2015-2016

24 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kesehatan
Gambar 3.3 Persentase Perempuan Pernah Kawin Berumur 15-49
Tahun menurut Karakteristik dan Status Penggunaan
Alat/Cara KB di Kabupaten Gunungkidul (Persen), 2021
Kelompok Pendidikan
Pengeluaran Tertinggi
100%
90%
27.21 32.78 29.37 28.39 30.54
80%
70%
60%
50%
40% 63.04 55.38 58.64 60.31 58.57
30%
20%

.id
10%
9.75 11.83 11.99 11.30 10.89

go
0%
40% bawah 40% menengah 20% atas SD ke bawah SMP ke atas

s.
bp
Pernah Menggunakan KB Sedang Menggunakan KB Tidak Pernah Menggunakan KB

.
ab
Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul
lk

Gambar 3.3 memperlihatkan persentase status penggunaan alat atau


du

cara KB oleh perempuan kawin berumur 15-49 tahun berdasarkan


i
gk

karakteristik pengeluaran perkapita sebulan maupun tingkat pendidikan


un

tertinggi yang ditamatkan. Berdasarkan kelompok umur, persentase terbesar


un
//g

perempuan kawin berumur 15-49 tahun yang sedang menggunakan alat/cara


s:

KB ada di kelompok pengeluaran per kapita sebulan 40 persen terbawah


tp

sebesar 63,04 persen. Kemudian sebesar 9,75 persen perempuan kawin


ht

berumur 15-49 tahun di kelompok pengeluaran 40 persen terendah pernah


menggunakan alat/cara KB dan 27,21 persen tidak pernah menggunakan KB.
Sementara itu, persentase terkecil penggunaan alat/cara KB ada di kelompok
pengeluaran 40 persen menengah sebesar 55,38 persen.

Berdasarkan tingkat pendidikan tertinggi yang ditamatkan perempuan


kawin berumur 15-49 tahun, terlihat bahwa wanita yang berpendidikan SD ke
bawah lebih besar partisipasi penggunaan alat/cara KB dibanding wanita
yang berpendidikan SMP ke atas. Wanita yang berpendidikan SD ke bawah
yang sedang menggunakan alat/cara KB sebesar 60,31 persen. Sementara
wanita yang berpendidikan SMP ke atas yang sedang menggunakan alat/cara
KB sebesar 58,57 persen. Hal itu dimungkinkan terjadi karena semakin tinggi
pendidikan wanita, maka semakin mereka memiliki pengetahun yang lebih
besar pada efek samping dari penggunaan alat/cara KB.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 25


Kesehatan
Gambar 2.2Ang ka Kes akitan dan R ata-Rata Lama Sakit Penduduk di Kabupaten Gunung kidul, 2014-201 6

3.3. Penolong Persalinan


Kualitas kesehatan balita tidak hanya dipengaruhi oleh faktor
kesehatan ibu dan janin selama masa kehamilan. Faktor penolong persalinan
juga turut mempengaruhi kesehatan balita. Salah satu upaya dalam
meningkatkan kesehatan ibu dan bayi serta menurunkan Angka Kematian Ibu
(AKI), dapat dilakukan dengan meningkatkan pertolongan persalinan oleh
tenaga medis dan meningkatkan pelayanan neo natal, karena dapat
mempengaruhi keselamatan ibu dan bayinya. Penolong persalinan yang ideal

.id
adalah tenaga medis karena mereka telah menerapkan proses persalinan

go
yang memenuhi standar kesehatan.Proses persalinan yang ditolong oleh

s.
bp
tenaga kesehatan dan medis seperti dokter dan bidan dinilai lebih aman bagi
ibu dan bayi dibanding ditolong oleh tenaga tradisional seperti dukun dan
.
ab
lk
lainnya. Tingkat kemajuan kualitas pelayanan kesehatan terutama saat
du

melahirkan mampu dilihat melalui kualitas persalinan yang ditolong oleh


i
gk

tenaga kesehatan.
un

Gambar 3.4 Persentase Perempuan Pernah Kawin Berumur 15-49


un

Tahun yang Pernah Melahirkan dengan Penolong


//g

Persalinan oleh Tenaga Kesehatan menurut Karakteristik,


s:

2021
tp

Kelompok Pendidikan
ht

Pengeluaran Tertinggi
100%
90%
80%
70%
60%
50% 100 100 100 100 100
40%
30%
20%
10%
0%
40% bawah 40% menengah 20% atas SD ke bawah SMP ke atas

Penolong Persalinan oleh Tenaga Kesehatan

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul

Ketersediaan tenaga kesehatan yang mampu memenuhi kebutuhan


masyarakat terus diusahakan oleh pemerintah. Hal tersebut tercermin dari
salah satu sasaran dalam Rencana Strategis (Renstra) Kementerian

26 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kesehatan
Kesehatan 2020-2024, yaitumeningkatnya pemenuhan SDM kesehatan dan
kompetensi sesuai standar, dengan sasaran yang akan dicapaiadalah: (a)
persentase puskesmas dengan jenis tenaga kesehatan sesuai standar
sebesar 83 persen; (b) persentase RSUD kabupaten/kota kelas C dengan 7
jenis dokter spesialis sebesar 90 persen dengan minimal 4 spesialis dasar
wajib ada; (c) jumlah SDM kesehatan yang ditingkatkan kompetensinya
sebanyak 37.785 orang; (d) persentase puskesmas tanpa dokter sebesar 0
persen; (e) tersedianya minimal satu perawat kesehatan
masyarakat/komunitas di setiap puskesmas di daerah urban/sub-urban.

.id
Gambar 3.4 memperlihatkan bahwa berdasarkan kelompok

go
pengeluaran per kapita sebulan, perempuan pernah kawin berumur 15-49

s.
tahun pada semua kelompok pengeluaran (40 persen terbawah, 40 persen

bp
menengah dan 20 persen teratas) telah menggunakan tenaga kesehatan dan
.
ab
medis sebagai penolong persalinan. Begitu juga perempuan pernah kawin
lk
du

berumur 15-49 tahun dengan tingkat pendidikan tertinggi yang ditamatkan


i
gk

baik SD ke bawah maupun SMP ke atas telah menggunakan tenaga


un

kesehatan dan medis sebagai penolong kesehatan. Hal ini menunjukkan


un

bahwa sebagian besar masyarakat telah memiliki kesadaran yang tinggi akan
//g

kualitas melahirkan dengan dibantu tenaga kesehatan dan medis. Selain itu,
s:
tp

fenomena itu mampu menggambarkan sebagian besar masyarakat telah


ht

mendapatkan akses fasilitas maupun tenaga kesehatan dengan lebih mudah.

3.4. Pemberian Air Susu Ibu


Ibu yang baru melahirkansangat dianjurkan untuk memberikan Air
Susu Ibu (ASI) kepada bayi setelah lahir karena ASI merupakan makanan
pertama bayi yang memiliki peranan penting dalam proses tumbuh kembang
anak. ASI memiliki manfaat sangat besar dalam jangka panjang karena ASI
adalah nutrisi terbaik dan terlengkap. ASImengandung protein dan zat-zat gizi
berkualitas tinggi serta mengandung zat antibodi yang berguna untuk
pertumbuhan dan perkembangan kecerdasan bayi dan melindungi tubuh bayi
dari alergi dan diare serta penyakit infeksi lainnya. Oleh sebab itu, pemerintah
menganjurkan agar seorang ibu dapat memberikan ASI eksklusif kepada bayi

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 27


Kesehatan
sejak dilahirkan sampai 6 bulan ke depan, tanpa menambahkan atau
mengganti makanan/minuman lain. Selanjutnya setelah bayi berusia 6 bulan
keatas dilanjutkan bersama dengan makanan tambahan dan ASI tetap
diberikan hingga usia 2 (dua) tahun.

Seorang ibu dianjurkan dapat menyusui bayinya selama 2 (dua)


tahun karena semakin lama bayi mendapatkan ASI (Air Susu Ibu) akan
memberikan kekebalan atau proteksi yang lebih kuat bagi bayi. Pada tahun
2021, sebesar 96,43 persen baduta di Kabupaten Gunungkidul pernah
disusui (diberi ASI). Sementara sebesar 3,57 persen baduta tidak pernah

.id
diberi ASI. Rata-rata pemberian ASI pada baduta di Gunungkidul tahun 2021

go
berkisar 11-12 bulan. Rata-rata lama pemberian ASI pada baduta laki-laki

s.
lebih lama dibanding baduta perempuan. Hal ini perlu menjadi perhatian bagi

bp
perencana dibidang kesehatan untuk dapat memberikan penyuluhan terkait
.
ab
pentingnya pemberian ASI selama 2 (dua) tahun bagi ibu menyusui.
lk
idu

Gambar 3.5 Persentase Penduduk Umur 0-23 Bulan (Baduta) yang


gk

Pernah Diberi ASI dan Rata-rata Lama Pemberian ASI


un

(Bulan) menurut Karakteristik, 2021


un
//g

Rata-rata Lama Pemberian ASI


s:
tp

11.84 11.53
11.20
ht

96.43

Laki-laki Perempuan Total

3.57

Pernah diberi ASI Tidak pernah diberi ASI

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul

3.5. Gambar 2.3Pers entase Anak Usia Kurang dari 2 T ahun yang Pernah Disus ui dan Rata-R ata Lama Dis usui di Kabu paten Gunung kidul, 2015-

3.5. Tingkat Imunisasi dan Gizi Balita


Ibu yang sedang mengandung harus mulai memperhatikan asupan
yang dimakannya dan juga harus melakukan imunisasi karena hal tersebut

28 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kesehatan
merupakan gizi dan imunisasi awal seorang anak dimulai. Selain pemberian
ASI, imunisasi sangat diperlukan bagi perkembangan dan peningkatan
kekebalan daya tahan tubuh balita agar sistem pertahanan tubuhnya kuat
terhadap suatu penyakit. Jenis imunisasi ada dua macam yaitu imunisasi
pasif yang merupakan kekebalan bawaan pada anak sejak lahir dan imunisasi
aktif yakni kekebalan didapat dari pemberian vaksin kepada anak melalui
suntik atau tetes.

Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 12 Tahun 2017 Tentang


Penyelenggaraan Imunisasi mengartikan imunisasi sebagai suatu upaya

.id
untuk menimbulkan/meningkatkan kekebalan seseorang secara aktif terhadap

go
suatu penyakit sehingga apabila suatu saat terpajan dengan penyakit

s.
tersebut tidak akan sakit atau hanya mengalami sakit ringan. Kementerian

bp
Kesehatan menganjurkan agar semua anak dapat memperoleh imunisasi
.
ab
secara lengkap. Anak yang mendapat imunisasi dasar lengkap akan
lk
du

terlindungi dari beberapa penyakit berbahaya dan akan mencegah penularan


i
gk

kepada orang disekitarnya. Jenis imunisasi yang wajib diberikan pada balita
un

adalah BCG, DPT, Polio, Campak/Morbili, dan Hepatitis B.


un
//g

Gambar 3.6 Persentase Balita yang Pernah Diimunisasi Menurut Jenis


s:

Imunisasi di Kabupaten Gunungkidul, 2021


tp

96.64 93.73 96.56 94.95


100.00 89.53 92.27 91.48 91.88
ht

90.00
76.55 74.14
80.00
70.00
60.00
50.00
40.00
30.00
20.00
10.00
0.00
Laki-laki Perempuan
BCG 96.64 96.56
DPT 93.73 91.48
Polio 89.53 91.88
Campak 76.55 74.14
Hepatitis B 92.27 94.95

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul

Pada 2021, sebagian besar balita baik laki-laki maupun perempuan di


Kabupaten Gunungkidul pernah menerima imunisasi wajib. Hal ini
menunjukkan bahwa masyarakat semakin sadar akan pentingnya imunisasi

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 29


Kesehatan
bagi kekebalan tubuh balita sekaligus menghindari resiko kematian
anak.Capaian penerima imunisasi tertinggi berdasarkan jenisnya ada di
imunisasi BCG (laki-laki 96,64 persen dan perempuan 96,56 persen), diikuti
imunisasi Hepatitis B (laki-laki 92,27 persen dan perempuan 96,56 persen),
DPT(laki-laki 93,73 persen dan perempuan 91,48 persen), Polio (laki-laki
89,53 persen dan perempuan 91,88 persen), dan terakhir imunisasi Campak
(laki-laki 76,55 persen dan perempuan 74,14 persen).

Selain pemberian ASI dan imunisasi, indikator pendukung lainnya


yang menunjukkan kualitas gizi dari bayi dan ibu hamil adalah bayi dengan

.id
berat lahir rendah (BBLR). BBLR adalah kondisi bayi yang lahir dengan berat

go
badan kurang dari 2,5 kg. Berat badan bayi ditimbang dalam waktu satu jam

s.
pertama setelah lahir. 2,5 kg merupakan berat minimal seorang bayi untuk

bp
dikatakan bayi sehat dan memiliki peluang untuk terus hidup. Kondisi BBLR
.
ab
ini tidak hanya dapat terjadi pada bayi prematur, tapi juga pada bayi cukup
lk
du

bulan yang mengalami hambatan pertumbuhan selama kehamilan. Salah satu


i
gk

penyebab lambatnya pertumbuhan bayi yang mengakibatkan terjadinya BBLR


un

adalah kondisi kesehatan dan masalah emosional dari sang Ibu seperti sang
un

Ibu kurang memakan makanan bergizi selama kehamilan, stres berat selama
//g

kehamilan, memiliki penyakit kronis, merokok selama kehamilan, atau


s:
tp

memiliki masalah kesehatan seperti infeksi rahim ataupun saluran kemih.


ht

Gambar 3.7 Persentase Perempuan Berumur 15-49 Tahun yang Pernah


Melahirkan Dua Tahun Terakhir menurut Karakteristik dan
Berat Badan Bayi yang Dilahirkan Terakhir, 2021
Distribusi Pengeluaran Tingkat Pendidikan Tertinggi
per Kapita Sebulan yang Ditamatkan
100.00 89.79 91.81
90.00 84.81 82.83 83.79
79.16
80.00
70.00
60.00
50.00
40.00
30.00 20.84
15.19 17.17 16.21
20.00 10.21 8.19
10.00
0.00
40% 40% SD ke SMP ke
20% atas Total
bawah menengah bawah atas
< 2,5 kg 15.19 20.84 10.21 8.19 17.17 16.21
>= 2,5 kg 84.81 79.16 89.79 91.81 82.83 83.79
Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul

30 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kesehatan
Pada tahun 2021, persentase wanita usia subur (WUS) yang
melahirkan anak dua tahun terakhir dengan kondisi BBLR atau kurang dari
2,5 kg sebesar 16,21 persen. Apabila dilihat berdasarkan karakteristik
distribusi pengeluaran per kapita sebulan, bayi yang lahir dengan kondisi
BBLRtertinggi berada pada kelompok pengeluaran 40 persen menengah
sebesar 20,84 persen dari total bayi yang dilahirkan pada kelompok
pengeluaran yang sama. Sementara apabila dilihat berdasarkan karakteristik
tingkat pendidikan tertinggi yang ditamatkan ibu, bayi yang lahir dengan
kondisi BBLRtertinggi berada pada kelompok pendidikanSMP ke atassebesar
17,17 persen dari total bayi yang dilahirkan pada kelompok pendidikan yang

.id
go
sama. Kondisi BBLR ini perlu diberi perhatian lebih agar tidak ada lagi bayi

s.
yang berat saat lahir di bawah 2,5 kilogram, di luar bayi tersebut lahir

bp
prematur. Kondisi-kondisi tersebut dapat dicegah dengan penanganan yang
.
ab
tanggap dari sang Ibu dan keluarga untuk menjaga kesehatan sang Ibu.
lk
idu
gk
un

3.6. Pemanfaatan Fasilitas Kesehatan


un

Akses penduduk dalam memanfaatkan tenaga kesehatan tidak hanya


//g
s:

dilihat dari indikator penolong persalinan tetapi juga dapat dilihat dari
tp

ketersediaan/kemudahan mencapai fasilitas kesehatan sebagai rujukan


ht

penduduk jika mengalami keluhan sakit hingga harus pergi berobat. Dari
informasi tersebut dapat teridentifikasi berbagai masalah yangdihadapi
penduduk dalam mengakses dan memanfaatkan fasilitas dan pelayanan
kesehatan. Beberapa faktor yang menjadi pertimbangan penduduk adalah
jarak tempat tinggal dengan letak sarana pelayanan kesehatan, kualitas
pelayanan, kemampuan sosial-ekonomi penduduk yaitu kemampuan
penduduk untuk membiayai pengobatannya serta jenis pelayanan kesehatan.
Dengan diterapkannya Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) secara
nasional mulai Januari tahun 2014, diharapkan akan membuka akses dan
peluang yang lebih besar kepada masyarakat secara umum untuk
mendapatkan haknya mendapatkan pelayanan kesehatan gratis sekaligus
mendukung tingkat kesehatan masyarakat Indonesia dan Daerah Istimewa
Yogyakarta khususnya menjadi lebih baik.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 31


Kesehatan
Pada umumnya pemanfaatan fasilitas kesehatan oleh penduduk
sangat erat kaitannya dengan kondisi sosial ekonomi penduduk dan kondisi
wilayah tempat tinggal mereka berada. Tampak perbedaan kualitas
kesehatan yang nyata antara penduduk di perdesaan dengan penduduk
perkotaan. Hal ini dapat disebabkan oleh perbedaan ketersediaan dan jarak
menuju ke fasilitas pelayanan kesehatan tersebut, ditambah lagi perilaku atau
kebiasaan penduduk itu sendiri. Persentase penduduk di daerah perkotaan
yang berobat ke praktek dokter/klinik pada umumnya lebih tinggi dari pada di
perdesaan,mengingat lebih mudahnya akses dan kualitas pelayanan yang
jauh lebih baik. Sebagai dampaknya, akan terlihat berbagai keluhan dan

.id
go
masalah kesehatan segera tertangani lebih cepat dan lebih baik di perkotaan.

s.
Gambar 3.8 Persentase Penduduk yang Menggunakan Jaminan

bp
Kesehatan untuk Berobat Jalan menurut Karakteristik,
.
ab
2021
lk
du

Jenis Kelamin Distribusi Pengeluaran


per Kapita Sebulan
100.00
i
gk

90.00
80.00 68.46 68.66 71.42
un

67.50 64.58 68.02


70.00
60.00
un

50.00
32.50 35.42 31.98
//g

40.00 31.54 31.34 28.58


30.00
s:

20.00
tp

10.00
0.00
ht

40%
Laki-laki Perempuan 40% bawah 20% atas Total
menengah
Menggunakan 32.50 31.54 35.42 31.34 28.58 31.98
Tidak Menggunakan 67.50 68.46 64.58 68.66 71.42 68.02

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul

Berdasarkan hasil Susenas Maret 2021, persentase penduduk yang


berobat jalan menggunakan jaminan kesehatan (31,98 persen) lebih kecil
daripada yang tidak menggunakan jaminan kesehatan (68,02
persen).Berdasarkan jenis kelamin, baik penduduk laki-laki maupun
perempuan sebagian besar tidak menggunakan jaminan kesehatan untuk
berobat jalan. Sama halnya dengan penduduk berdasarkan kelompok
pengeluaran per kapita sebulan. Semua kelompok pengeluaran sebagian
besar tidak menggunakan jaminan kesehatan untuk berobat jalan. Hal ini
kemungkinan karena semakin meningkatnya penduduk semakin selektif
menggunakan jaminan kesehatan karena prosedur yang lebih sulit dan lama.

32 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendidikan
BAB IV PENDIDIKAN

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

33
Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021
Kesehatan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

34
Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021
Pendidikan
4 PENDIDIKAN
Pendidikan merupakan hak asasi setiap warga negara Indonesia. Hal
tersebut sudah tertuang dalam UUD 1945 Pasal 31. Oleh sebab itu, setiap
warga negara Indonesia berhak memperoleh pendidikan yang bermutu sesuai
dengan minat dan bakat yang dimilikinya. Hak memperoleh pendidikan bagi
setiap warga negara tidak memandang status sosial, status ekonomi, suku,
etnis, agama, dan gender.

.id
Berdasarkan UUD 1945 Pasal 28C, ayat 1) dinyatakan bahwa setiap

go
orang berhak mengembangkan diri melalui pemenuhan kebutuhan dasarnya,

s.
berhak mendapatkan pendidikan, memperoleh manfaat dari IPTEK, seni dan

bp
budaya demi meningkatkan kualitas hidup dan demi kesejahteraan umat
.
ab
manusia. Selanjutnya dalam Pasal 31 ayat 2) dinyatakan bahwa setiap warga
lk
du

negara wajib mengikuti pendidikan dasar dan pemerintah wajib


i
gk

membiayainya.
un

Pendidikan dasar sebagai bagian dari hak asasi manusia dan hak
un

setiap warga negara, maka dalam usaha pemenuhannya harus direncanakan


//g

dan dijalankan dengan sebaik mungkin. Pemenuhan atas hak untuk


s:
tp

mendapatkan pendidikan dasar yang layak dan bermutu merupakan ukuran


ht

keadilan dan pemerataan atas hasil pembangunan. Hal tersebut juga menjadi
investasi sumber daya manusia yang diperlukan untuk mendukung
keberlangsungan pembangunan bangsa.

Pemerataan akses dan peningkatan mutu pendidikan diharapkan


akan mampu menjadikan warga negara Indonesia memiliki kecakapan hidup
sehingga mendorong tegaknya pembangunan manusia seutuhnya serta
masyarakat madani dan modern yang dijiwai nilai-nilai Pancasila,
sebagaimana yang telah diamanatkan dalam UU No. 20 Tahun 2003 tentang
Sistem Pendidikan Nasional.Dalam Undang-undang Sistem Pendidikan
Nasional, yang UU No. 20 tahun 2003 tersebut juga menjelaskan posisi
pemerintah dalam dunia pendidikan. Pemerintah berkewajiban
“mencerdaskan kehidupan bangsa”. Pemerintah harus mengusahakan segala
yang terkait dengan pendidikan baik dari sisi penyelenggaraan, sarana,

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 35


Pendidikan
ketersediaan pengajar. UUD 1945 juga telah mengamanatkan bahwa
pemerintahNegara Republik Indonesia (sekaligus Pemerintah Daerah) wajib
mengusahakan dan menyelenggarakan suatu sistem yang mengatur
pendidikan nasional yang mampu menjamin tiap-tiap warganegara
memperoleh pemerataan kesempatan dan mutu pendidikan.

Dalam beberapa tahun ke depan pembangunan pendidikan nasional


masih dihadapkan pada berbagai tantangan serius, terutama dalam upaya
meningkatkan kinerja, mencakup:
1. Pemerataan dan perluasan akses,

.id
2. Peningkatan mutu, relevansi dan daya saing,

go
3. Penataan tata kelola, akuntabilitas, dan citra publik,

s.
4. Peningkatan pembiayaan.

.bp
ab
Sebagai upaya untuk mencapai tujuan pendidikan nasional, maka
lk

pemerintah pusat dan daerah harus memfasilitasi hak pendidikan bagi tiap
du

warganya. Melalui sekolah yang terjangkau dari sisi pembiayaan, bermutu


i
gk

dari segi layanan dan berkualitas dari sisi pembelajaran. Selain pembiayaan
un

pendidikan yang harus ditanggung pemerintah, sarana dan prasarana,


un

kurikulum, dan sumber belajar dan daya dukung lainnya perlu diupayakan
//g
s:

pemerintah.
tp
ht

Mengacu pada pembahasan di atas, hal-hal yang menyangkut dunia


pendidikan akan dibahas dalam bab ini. Beberapa indikator yang akan
disajikan di dalam publikasi ini, diantaranya Angka Melek Huruf (AMH), Rata-
rata Lama Sekolah, Angka Partisipasi Sekolah (APS), Angka Partisipasi Murni
(APM), Angka Putus Sekolah, Rasio Murid Guru dan Rasio Guru Sekolah.
Indikator-indikator tersebut diolah dari hasil Survei Sosial Ekonomi Nasional
yang dilakukan BPS dan registrasi yang dilakukan oleh Dinas Pendidikan.

4.1. Kemampuan Membaca dan Menulis Huruf


Latin dan Huruf Lainnya
Angka Melek Huruf (AMH) atau Adult Literacy Rate didefinisikan
sebagai proporsi usia 15 tahun ke atas yang mempunyai kemampuan

36 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendidikan
membaca dan menulis huruf latin dan huruf lainnya, tanpa harus memahami
apayang dibaca/ditulisnya terhadap total seluruh penduduk usia 15 tahun ke
atas. Seseorang dikatakan melek huruf apabila paling tidak orang tersebut
dapatmenggunakan kemampuan baca dan tulis dengan huruf latin dan
berhitung dengan angka arab dalam kegiatannya memerlukan kecakapan
tersebut dan juga memungkinkannya untuk melanjutkan pemanfaatan
kecakapan membaca, menulis, dan berhitung untuk pengembangan diri dan
masyarakat. Melek huruf sangat berkaitan erat dengan buta huruf. Semakin
meningkatnya angka melek huruf menunjukkan semakin menurunnya angka
buta huruf. Baik angka melek huruf maupun angka buta huruf dapat

.id
go
digunakan untuk melihat pencapaian keberhasilan program-program

s.
pemberantasan buta huruf. Berikut ditampilkan grafik kemampuan membaca

bp
dan menulis huruf latin dan huruf lainnya sebagai penyusun indikator Angka
.
ab
Melek Huruf.
lk
du

Gambar 4.1 Persentase Penduduk 15 Tahun ke Atas menurut


i

Karakteristik dan Kemampuan Membaca dan Menulis,


gk

2021
un
un

100.00 93.90
87.92
90.00 82.51
//g

80.00
s:

70.00
tp

60.00
47.18
ht

50.00 42.56 44.75


40.00
30.00
20.00
10.00
0.00
Laki-laki Perempuan Total
Huruf Latin 93.90 82.51 87.92
Huruf Lainnya 47.18 42.56 44.75

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul

Gambar 3.1Ang ka M elek Hur uf Penduduk Usi a 15 Tahun Ke Atas M enurut J enis Kelami n di Kabupaten Gunungki dul, 2015-2016

Kemampuan membaca dan menulis huruf latin penduduk


KabupatenGunungkidulumur 15 tahun ke atas tahun 2021 mencapai 87,92
persen. Sementara kemampuan membaca dan menulis huruf lainnya
penduduk KabupatenGunungkidul umur 15 tahun ke atas tahun 2021
mencapai 44,75 persen. Yang dimaksud dengan huruf lainnya adalah selain
huruf latin. Berdasarkan jenis kelamin, kemampuan membaca dan menulis

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 37


Pendidikan
baik huruf latin maupun huruf lainnya pada penduduk laki-laki lebih tinggi
dibandingkan perempuan pada tahun 2021. Nilai tersebutmasing-masing
sebesar93,90 persen (huruf latin) dan 47,18 persen (huruf lainnya) untuk
penduduk laki-laki dan 82,51 persen (huruf latin) dan 42,56 persen (huruf
lainnya) untuk penduduk perempuan.

4.2. Rata-Rata Lama Sekolah


Rata-rata Lama Sekolah adalah jumlah tahun belajar penduduk usia

.id
go
15 tahun ke atas yang telah diselesaikan dalam pendidikan normal (tidak

s.
termasuk tahun yang mengulang). Indikator ini digunakan untuk melihat

bp
kualitas penduduk dari segi pendidikan formal. Indikator rata-rata lama
.
ab
sekolah sangat penting karena digunakan sebagai salah satu ukuran untuk
lk

menghitung Indeks Pembangunan Manusia (IPM) khususnya di sektor


i du

pendidikan.
gk
un

Gambar 4.2 Rata-Rata Lama Sekolah Penduduk Usia 15 Tahun Ke Atas


un

di Kabupaten Gunungkidul, 2017-2021 (Tahun)


//g

Gambar 3.2R ata-Rata Lama Sekol ah Penduduk Usia 15 T ahun Ke Atas Menurut Jenis Kelami n di Kabupaten Gunung ki dul, 2012- 2016
s:
tp

7.30
7.21
ht

7.13
6.99 7.00

2017 2018 2019 2020 2021


Sumber: BPS

Rata-rata lama sekolah penduduk usia 15tahun ke atas di Kabupaten


Gunungkidul pada tahun 2021 sebesar 7,30 tahun. Hal ini berarti rata-rata
penduduk Kabupaten Gunungkidul baru mampu menempuh pendidikan
sampai dengan kelas 1 SMP atau putus sekolah di kelas 2 SMP.Rata-rata
lama sekolah pada tahun 2021 naik 0,09 poin dari tahun 2020. Perubahan

38 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendidikan
terbesar selama lima tahun terakhir terjadi pada tahun 2019 dengan rata-rata
lama sekolah penduduk usia 15tahun ke atas Kabupaten Gunungkidul pada
tahun 2019 selama 7,13 tahun, naik dari tahun 2018 dengan rata-rata lama
sekolah penduduk usia 15tahun ke atas Kabupaten Gunungkidul selama 7,00
tahun.

4.3. Pendidikan Tertinggi yang Ditamatkan


Kualitas sumber daya manusia dapat dilihat dari keahlian,

.id
keterampilan serta ilmu pengetahuan yang dimilikinya. Hal itu dapat

go
digambarkan dari tingkat pendidikan yang telah ditamatkan. Bagi orang yang

s.
bp
menamatkan pendidikan hingga jenjang pendidikan yang tinggi dapat

.
ab
mempunyai pengetahuan yang luas serta keterampilan dan keahlian yang
lk

tinggi. Dengan semakin meningkatnya keterampilan/keahlian akan semakin


du

mudah mendapatkan kesempatan untuk bekerja. Indikator tingkat pendidikan


i
gk

yang ditamatkan juga dapat digunakan untuk mengetahui keberhasilan


un

program wajib belajar 12 tahun yang dicanangkan pemerintah.


un
//g

Gambar 4.3 Persentase Penduduk 15 Tahun Ke Atas Menurut Jenis


s:

Kelamin dan Ijazah Tertinggi yang Dimiliki di Kabupaten


tp

Gunungkidul, 2021
ht

Gambar 3.3Pers entase Penduduk 15 T ahun Ke Atas M enur ut Ijaz ah/ST TB Terti nggi yang Dimili ki di Kabupaten Gunung kidul, 2016

100%

90%
27.19% 25.34% 26.22%
80%

70%
23.09% 25.14% SMA ke atas
60% 27.40%
SMP/sederajat
50%
SD/sederajat
40% 25.52%
27.05% Tidak mempunyai Ijazah
30% 28.74%

20%
26.05% 21.59%
10% 16.67%
0%
Laki-laki Perempuan Total
Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 39


Pendidikan
Pada tahun 2021, tingkat pendidikan penduduk usia 15 tahun ke atas
di Kabupaten Gunungkidulhampir setara di semua jenjang pendidikan.
Persentase terbesar penduduk umur 15 tahun ke atas berpendidikan
SD/sederajat sebesar 27,05 persen. Berdasarkan jenis kelamin, sebagian
besar penduduk laki-laki umur 15 tahun ke atas berpendidikan SD/sederajat
sebesar 28,74 persen dari total penduduk laki-laki usia 15 tahun ke atas.
Sementara itu, sebagian besar penduduk perempuan umur 15 tahun ke atas
tidak mempunyai ijazah sebesar 26,05 persen dari total penduduk perempuan
usia 15 tahun ke atas. Sementara itu, penduduk yang telah menempuh
pendidikan SMA ke atas secara totalsebesar 26,22 persen, terdiri dari 27,19

.id
go
persen penduduk laki-laki dan 25,34 persen penduduk perempuan.

s.
.bp
ab
4.4. Tingkat Partisipasi Sekolah
lk
du

Tingkat partisipasi sekolah merupakan salah satu indikator yang


i
gk

dapat mengukur partisipasi masyarakat dalam mengikuti pendidikan dari


un

berbagai jenjang pendidikan dan kelompok umur. Tingkat partisipasi sekolah


un

yang dapat diukur diantaranya, yaitu Angka Partisipasi Sekolah (APS) dan
//g
s:

Angka Partisipasi Murni (APM). Pemerintah berharap agar kedua indikator


tp

pada setiap jenjang pendidikan selalu menunjukkan peningkatan setiap


ht

tahunnya. Hal ini dapat menunjukkan bahwa semakin banyak masyarakat


memperoleh layanan pendidikan dasar dan menengah yang bermutu dan
berkesetaraan.

Angka Partisipasi Sekolah (APS) atau School Enrollment Rate


didefinisikan sebagai proporsi dari semua anak yang masih sekolah pada
satu kelompok umur tertentu terhadap penduduk dengan kelompok umur
yang sesuai. Angka Partisipasi Sekolah (APS) merupakan salah satu
indikator yang dapat digunakan untuk menilai pencapaian pendidikan dari sisi
proses. APS digunakan untuk melihat akses pada pendidikan khususnya bagi
penduduk usia sekolah. Semakin tinggi APS semakin besar jumlah penduduk
yang berkesempatan mengenyam pendidikan. Namun demikian,
meningkatnya APS belum selalu identik dengan meningkatnya tingkat
pemerataan kesempatan masyarakat untuk mengenyam pendidikan.

40 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendidikan
Gambar 4.4 Angka Partisipasi Sekolah Menurut Jenis Kelamin dan Usia
Sekolah di Kabupaten Gunungkidul, 2021

120

99.36 100.00 99.67 98.81 98.88 98.85


100
84.98 82.40
79.89
80

60

40

20

.id
go
0
APS 7-12 tahun APS 13-15 tahun APS 16-18 tahun

s.
bp
Laki-laki Perempuan Total

.
ab
Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul
lk
du

Pada tahun 2021, APS penduduk Gunungkidul pada kelompok umur


i

7-12 tahun sebesar 99,67 persen. Nilai APS penduduk kelompok umur 13-15
gk
un

tahun sebesar 98,85 persen. Sementara itu, Nilai APS usia 16-18 tahun pada
un

tahun 2021 terendah diantara kelompok usia yang lain sebesar 82,40 persen.
//g

Nilai APS kelompok umur 16-18 tahun tersebut berarti bahwa dari setiap 100
s:

penduduk usia 16-18 tahun, hanya terdapat 82 sampai 83 penduduk yang


tp
ht

menempuh pendidikan. Hal ini menandakan bahwa masih banyak anak yang
putus sekolah.

Apabila dilihat menurut jenis kelamin, nilai APS perempuan pada


semua kelompok umur lebih unggul dibanding nilai APS laki-laki. Bahkan
pada kelompok umur 7-12 tahun, nilai APS perempuan sebesar 100 persen.
artinya penduduk perempuan yang berumur 7-12 tahun statusnya sedang
bersekolah. Sementara pada penduduk laki-laki berumur 7-12 tahun, masih
ada sebesar 0,64 persen penduduk yang statusnya belum bersekolah (misal
karena terlambat masuk sekolah), sudah tidak bersekolah lagi atau putus
sekolah.

Angka Partisipasi Murni (APM) atau Net Enrollment Rate didefinisikan


sebagai proporsi anak sekolah pada satu kelompok usia tertentu yang
bersekolah pada jenjang yang sesuai dengan kelompok usianya terhadap

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 41


Pendidikan
seluruh anak pada kelompok usia tersebut. Angka Partisipasi Murni (APM)
mengukur proporsi anak yang bersekolah tepat waktu. Jika APM bernilai 100
berarti seluruh anak usia sekolah dapat bersekolah tepat waktu. Sejak tahun
2009, jalur Pendidikan Nonformal yakni Paket A, Paket B, dan Paket C turut
diperhitungkan. Indikator ini dapat menunjukkan tingkat partisipasi pendidikan
menurut kelompok umur.

Gambar 4.5 Angka Partisipasi Murni Menurut Jenis Kelamin dan Usia
Sekolah di Kabupaten Gunungkidul, 2021

120

.id
99.36 99.47 99.42 96.38 93.70
100 90.91

go
s.
80
67.66

bp
63.39
59.24
60

.
ab
lk
40
du

20
i
gk
un

0
APM SD APM SMP APM SMA
un

Laki-laki Perempuan Total


//g

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul


s:
tp

Gambar 4.5 memperlihatkan bahwa semakin tinggi tingkat


ht

pendidikan, maka Angka Partisipasi Murni (APM) baik laki-laki maupun


perempuan akan semakin rendah. APM SD pada tahun 2021 mencapai 99,42
persen. Artinya masih ada sebesar 0,58 persen penduduk usia 7-12 tahun
yang tidak bersekolah pada jenjang pendidikan SD. Hal ini kemungkinan
disebabkan karena terlambat masuk sekolah atau sudah bersekolah di
jenjang SMP. Kemudian APM SMP pada tahun 2021 sebesar 93,70 persen.
Artinya, masih ada 6,30 persen penduduk berusia 13-15 tahun yang
statusnya tidak bersekolah pada jenjang SMP. Penyebabnya kemungkinan
karena tinggal kelas, terlambat masuk sekolah atau sudah bersekolah pada
jenjang pendidikan SMA. Sementara itu, APM SMA tahun 2021 sebesar
63,39 persen. Artinya masih ada sebesar 36,61 persen penduduk berusia 16-
18 tahun yang sedang tidak bersekolah pada jenjang pendidikan SMA.

42 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendidikan
Sama halnya dengan nilai APS, nilai APM perempuan juga lebih
unggul dibanding nilai APM laki-laki pada semua kelompok umur. Artinya
penduduk perempuan cenderung lebih tepat waktu dalam menempuh
pendidikan yangs sesuai dengan usianya. Secara umum, nilai APM
Gunungkidul pada semua kelompok umur, terutama pada kelompok umur 16-
18 tahun menandakan bahwa masih banyak anak yang sekolah di luar sistem
pendidikan yang seharusnya, seperti menunda saat mulai bersekolah, tidak
naik kelas, berhenti sekolah untuk sementara waktu atau lulus lebih awal.

.id
4.5. Kualitas Pelayanan Pendidikan

go
s.
Salah satu faktor yang menentukan keberhasilan program

.bp
pembangunan nasional khususnya dalam bidang pendidikan yaitu pelayanan
ab
lk
pendidikan yang baik dan berkualitas. Oleh karena itu, peningkatan mutu
du

layanan pendidikan merupakan program utama pemerintah untuk


i
gk

mempersiapkan sumber daya manusia yang berkualitas dalam rangka


un

mencerdaskan bangsa. Beberapa indikator yang dapat digunakan untuk


un

mengetahui kualitas pelayanan pendidikan antara lain rasio murid-guru dan


//g

rasio guru-sekolah.
s:
tp

Rasio Murid-Guru (Pupil-Teacher Ratio) merupakan rata‐rata jumlah


ht

murid/siswa per guru di tingkat pendidikan tertentu pada tahun ajaran


tertentu. Indikator ini dapat digunakan untuk menggambarkan beban kerja
seorang guru dalam mengajar dan untuk melihat mutu pengajaran di kelas.
Semakin tinggi nilai rasionya, diduga akan semakin berkurang
pengawasan/perhatian guru terhadap murid sehingga kualitas pengajaran
akan cenderung semakin rendah.Hal ini umumnya diasumsikan bahwa rasio
murid-guru yang rendah menandakan kelas yang lebih kecil yang
memungkinkan para guru untuk lebih memperhatikan individu siswa, yang
mungkin dalam jangka panjang menghasilkan performa yang lebih baik dari
murid.Indikator ini tidak memperhitungkan faktor-faktor yang dapat
mempengaruhi kualitas belajar/mengajar, seperti perbedaan dalam kualifikasi
guru, pelatihan pedagogik, pengalaman dan status, metode pengajaran,
kondisi bahan ajar, dan variasi di dalam kelas.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 43


Pendidikan
Gambar 4.6 Rasio Murid-Guru di Kabupaten Gunungkidul, Tahun
Ajaran 2018/2019 s.d. 2020/2021
Gambar 3.4R asio Murid- Gur u di Kabupaten Gunungki dul ,Tahun Aj aran 2012/2013- 2016/2017

14
12
10
8
6
4
2

.id
0
SD Sederajat SMP Sederajat SMA Sederajat

go
2018/2019 14.14 14.30 14.62

s.
2019/2020 11.74 13.37 13.43

bp
2020/2021 11.28 13.51 12.64

.
Sumber: Kabupaten Gunungkidul Dalam Angka 2018-2021, BPS
ab
lk
du

Terjadi penurunan rasio murid-guru pada tahun ajaran 2020/2021


i
gk

apabila dibandingkan dengan tahun ajaran sebelumnya pada jenjang


un

pendidikan SD Sederajat dan SMA Sederajat. Nilai rasio murid-guru pada


un

jenjang pendidikan SD Sederajat tahun ajaran 2018/2019 adalah 14,


//g

sementara tahun 2020/2021turun menjadi11. Untuk rasio murid-guru pada


s:

jenjang pendidikan SMA Sederajat tahun 2018/2019 adalah 15, sementara


tp
ht

tahun 2020/2021 mencapai 13. Sementara itu rasio-murid guru untuk jenjang
pendidikan SMP Sederajat tetap 14 di tahun ajaran 2018/2019 ke tahun
ajaran 2020/2021. Berdasarkan nilai rasio pada grafik dapat disimpulkan
bahwa pada tahun ajaran 2020/2021 rata-rata seorang guru SD Sederajat
mengajar 11 murid, seorang guru SMP Sederajat mengajar 14 murid, dan
seorang guru SMA Sederajat mengajar 13 murid.

Rasio guru per sekolah dapat didefinisikan sebagai perbandingan


antara jumlah tenaga pengajar dibandingkan dengan jumlah sekolah pada
suatu jenjang pendidikan tertentu untuk mengetahui kekurangan/kelebihan
tenaga pengajar yang mengajar di sekolah pada suatu daerah tertentu.
Semakin rendah nilai rasio, berarti semakin terbatas jumlah tenaga pengajar
yang mengajar di suatu sekolah tertentu. Sebaliknya semakin besar nilai rasio
mengindikasikan kemungkinan terjadinya kelebihan tenaga pengajar pada

44 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendidikan
sekolah tersebut. Dengan demikian pemerintah dapat melakukan pemerataan
tenaga pengajar misal melalui kebijakan berupa mutasi guru.

Gambar 4.7 Rasio Guru-Sekolah di Kabupaten Gunungkidul, Tahun


Ajaran 2018/2019-2020/2021

30

25

20

15

.id
10

go
5

s.
bp
0
SD Sederajat SMP Sederajat SMA Sederajat
.
ab
2018/2019 7.55 14.42 25.53
lk
2019/2020 8.83 15.47 26.09
du

2020/2021 9.09 15.78 27.30


i

Sumber: Kabupaten Gunungkidul Dalam Angka 2018-2021, BPS


gk
un

Gambar 3.5R asio Guru-Sekolah di Kabupaten Gunung kidul, T ahun Ajar an 2012/2013-2016/2017

Pada tahun ajaran 2020/2021, terjadi kenaikan nilai rasio guru-


un

sekolah pada semua jenjang pendidikan, yaitu menjadi nilai rasio 9 pada
//g

jenjang SD, 16 pada jenjang SMP, dan 27 pada jenjang SMA. Berdasarkan
s:
tp

nilai rasio pada grafik dapat disimpulkan bahwa pada tahun ajaran 2020/2021
ht

rata-rata pada setiap sekolah SD Sederajat terdapat 9 orang guru SD


Sederajat, pada setiap sekolah SMP Sederajat terdapat 16 orang guru SMP
Sederajat, dan pada setiap sekolah SMA Sederajat terdapat 27 orang guru
SMA Sederajat.Secara umum, semakin tinggi jenjang pendidikan, nilai rasio
guru-sekolah semakin tinggi. Hal ini disebabkan jumlah sekolah yang semakin
sedikit pada jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 45


Pendidikan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

46 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Pendidikan

BAB V KETENAGAKERJAAN

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 47


Ketenagakerjaan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

48 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Ketenagakerjaan
5 KETENAGAKERJAAN

Salah satu masalah terbesar yang menjadi perhatian pemerintah


adalah permasalahan di bidang ketenagakerjaan. Masalah ketenagakerjaan
merupakan masalah yang sangat sensitif yang harus diselesaikan dengan
berbagai pendekatan agar masalah tersebut tidak semakin meluas, yang
akan berdampak pada penurunan kesejahteraan dan keamanan masyarakat.
Tingginya tingkat pengangguran, rendahnya perluasan kesempatan kerja

.id
yang terbuka, rendahnya kompetensi dan produktivitas tenaga kerja serta

go
masalah pekerja anak merupakan sebagian kecil dari berbagai masalah yang

s.
dihadapi pemerintah.

.bp
ab
Data dan informasi ketenagakerjaan sangat penting bagi penyusunan
lk

kebijakan, strategi dan program ketenagakerjaan dalam rangka


du

pembangunan nasional dan pemecahan masalah ketenagakerjaan.


i
gk

Kebijakan, strategi, dan program ketenagakerjaan yang baik dan benar


un

sangat ditentukan oleh kondisi ketersediaan data dan informasi


un

ketenagakerjaan. Selain itu, data dan informasi mengenai ketenagakerjaan


//g
s:

juga dapat mencerminkan tingkat pencapaian pembangunan yang telah


tp

dilaksanakan.
ht

5.1. Komposisi Penduduk Usia Kerja

Jumlah penduduk berusia kerja di Gunungkidul tercatat sebanyak


609.502 jiwa, terdiri dari 398.035 jiwa penduduk angkatan kerja dan 211.467
jiwa penduduk bukan angkatan kerja (sekolah, mengurus rumah tangga dan
lainnya). Dibandingkan dengan tahun 2019, jumlah penduduk berusia kerja
meningkat sebesar1,37 persen. Pada tahun 2019, jumlah penduduk berusia
kerja sebanyak 601.276 jiwa terdiri dari 457.539 jiwa penduduk angkatan
kerja dan 143.737 jiwa penduduk bukan angkatan kerja (sekolah, mengurus
rumah tangga dan lainnya).

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 49


Ketenagakerjaan
Tabel 5.1 Penduduk Kabupaten Gunungkidul Berusia 15 Tahun ke Atas
menurut Aktivitas,2018-2020 (jiwa)

Indikator 2018 2019 2020


(1) (2) (3) (4)

Penduduk Berumur 15 Tahun ke Atas 592 977 601 276 609 502
Angkatan Kerja (jiwa) 454 385 457 539 398 035
Bekerja (jiwa) 444 779 448 567 389 444
Pengangguran (jiwa) 9 606 8 972 8 591
Bukan Angkatan Kerja (jiwa) 138 592 143 737 211 467

.id
Sumber: Survei Angkatan Kerja Nasional 2018-2020, BPS Gunungkidul

go
s.
bp
5.2. Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja dan
.
ab
lk

Tingkat Pengangguran Terbuka


i du
gk

Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) dan Tingkat


un

Pengangguran Terbuka (TPT) merupakan indikator ketenagakerjaan yang


un

penting yang digunakan untuk menganalisa dan mengukur pencapaian dari


//g

hasil pembangunan. Disamping itu, TPAK digunakan untuk mengukur


s:
tp

besarnya jumlah angkatan kerja.Indikator ini merupakan rasio antara jumlah


ht

angkatan kerja dengan jumlah penduduk usia kerja (usia produktif 15 tahun
ke atas). Angkatan Kerja (Labor Force) sendiri didefinisikan sebagai
penduduk usia kerja (15 tahun dan lebih) yang bekerja atau punya pekerjaan
namun sementara tidak bekerja dan pengangguran. Sementaraitu,
pengangguran terbuka didefinisikan sebagai orang yang sedang mencari
pekerjaan atau yang sedang mempersiapkan usaha atau juga yang tidak
mencari pekerjaan karena merasa tidak mungkin lagi mendapatkan
pekerjaan, termasuk juga mereka yang baru mendapat kerja tetapi belum
mulai bekerja. Pengangguran terbuka tidak termasuk orang yang masih
sekolah atau mengurus rumah tangga, sehingga hanya orang yang termasuk
angkatan kerja saja yang merupakan pengangguran terbuka. TPT dapat
mencerminkan besarnya jumlah penduduk dalam kategori usia kerja yang
termasuk dalam pengangguran.

50 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Ketenagakerjaan
Gambar 5.1 Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) di Kabupaten
Gunungkidul, 2018-2020
Gambar 4.1Ti ngkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) di Kabupaten Gunung kidul, 2013-2015

100.00
90.00
76.63 76.09
80.00
70.00 65.30
60.00
50.00
40.00
30.00
20.00

.id
10.00

go
0.00
2018 2019 2020

s.
bp
Sumber:Survei Angkatan Kerja Nasional, 2018-2020, BPS Gunungkidul

.
ab
Kondisi ketenagakerjaan Gunungkidul mengalami penurunan di tahun
lk
du

2020. Hal ini dapat dlihat dari Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja (TPAK) yang
i
gk

mengalami penurunan dari 76,09 persen pada tahun 2019 menjadi 65,30
un

persen pada tahun 2020. Hal ini berarti jumlah penduduk usia produktif yang
un

tersedia untuk memproduksi barang dan jasa menurun. Pada tahun 2020,
//g

dari 100 penduduk usia 15 tahun ke atas, terdapat 65 hingga 66 penduduk


s:

yang tersedia untuk memproduksi barang dan jasa. Kondisi ini tidak terlepas
tp
ht

dari dampak pandemi Covid-19 yang mengakibatkan terjadinya penurunan


pasokan tenaga kerja (jumlah penduduk bekerja) yang ada di Kabupaten
Gunungkidul.

Penurunan TPAK Gunungkidul tahun 2020 sejalan dengan kenaikan


Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT). TPT adalah persentase jumlah
pengangguran terhadap jumlah angkatan kerja. TPT Kabupaten Gunungkidul
pada tahun 2020 mengalami kenaikan dari 1,96 persen pada tahun 2019
menjadi 2,16 persen. Hal ini berarti bahwa terdapat dua sampai tiga
penduduk yang menganggur dari 100 penduduk usia 15 tahun ke atas yang
tersedia untuk memproduksi barang dan jasa. Penduduk yang menganggur
termasuk di dalamnya orang yang bekerja di bawah jam kerja normal.
Dengan kata lain, terdapat penduduk yang bekerja namun jam kerjanya

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 51


Ketenagakerjaan
kurang dari 35 jam seminggu. TPT ini menunjukkan bahwa masih terdapat
penduduk angkatan kerja yang tidak terserap pada pasar kerja.

Gambar 5.2 Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di Kabupaten


Gunungkidul, 2018-2020

2.20 2.16
2.15 2.11
2.10
2.05

.id
2.00 1.96

go
1.95

s.
bp
1.90

.
1.85
ab
2018 2019 2020
lk
du

Sumber: Survei Angkatan Kerja Nasional, Agustus 2018-2020


i

Keterangan: Penghitungan dengan menggunakan penimpang hasil proyeksi SUPAS 2015


gk
un
un

5.3. Komposisi Penduduk Bekerja menurut


//g
s:

Tingkat Pendidikan
tp
ht

Gambaran kualitas tenaga kerja dapat dilihat dari komposisi


penduduk bekerja menurut pendidikan tertinggi yang ditamatkan. Setiap
orang selalu berharap dirinya akan mudah mendapatkan pekerjaan layak
yang sesuai dengan keahlian yang dia miliki serta tingkat pendidikan yang
ditamatkan. Semakin tinggi tingkat pendidikan seseorang akan berdampak
pada semakin tinggi pula harapan dan kesempatan untuk mendapatkan
pekerjaan yang sesuai dengan tingkat pendidikannya.

Komposisi pekerja di Gunungkidul tahun 2020 didominasi oleh


pekerja yang berpendidikan rendah (SMP ke bawah) sebesar 72,85 persen,
terdiri dari pekerja berpendidikan SD ke bawah sebesar 50,01 persen dan
pekerja berpendidikan SMP sebesar 22,84 persen. Sementara itu, tingkat
pendidikan penduduk bekerja selanjutnya secara berturut-turut yaitu SMA

52 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Ketenagakerjaan
(10,20 persen), SMK (9,82 persen), Universitas (5,23 persen) dan Diploma
I/II/III/Akademi (1,91 persen).
Gambar 4.2Ti ngkat Peng anggur an Ter buka (TPT) di Kabupaten Gunung ki dul, 2013- 2015

Gambar 5.3 Persentase Penduduk Bekerja menurut Tingkat Pendidikan


di Kabupaten Gunungkidul, 2020 (persen)
5.23%
1.91%

9.82%
SD ke bawah
SMP
10.20% SMA

.id
50.01%
SMK

go
Diploma I/II/III/Akademi

s.
bp
Universitas
22.84%

.
ab
lk
du
i
gk

Sumber: Survei Angkatan Kerja Nasional Agustus 2020, BPS Gunungkidul


un
un

Persentase penduduk bekerja yang berpendidikan rendah (SMP ke


//g

bawah) lebih besar dibanding penduduk bekerja yang berpendidikan tinggi


s:

(SMA ke atas). Hal ini dimungkinkan karena penduduk dengan pendidikan


tp
ht

rendah tidak pilih-pilih jenis pekerjaan mengingat pilihan pekerjaan yang


adapun tidak banyak. Berbeda dengan lulusan pendidikan tinggi yang
cenderung lebih selektif dalam mencari pekerjaan. Hal ini seiring dengan
semakin tingginya ekspektasi penduduk lulusan pendidikan menengah dan
tinggi terhadap lapangan kerja.

Pemerintah perlu melakukan kebijakan guna menurunkan angka


angka pengangguran misal dengan merancang kurikulum yang sesuai
dengan kebutuhan dunia usaha. Kebijakan melalui jalinan kerja sama dengan
perusahaan/industri guna meningkatkan peluang kerja terutama bagi lulusan
SMA/SMK juga bisa dilakukan. Berbagai kebijakan perlu dilakukan mengingat
Indonesia akan menghadapi bonus demografi. Apabila penduduk usia kerja
banyak yang menganggur, maka bonus demografi tidak dapat dimanfaatkan
dengan maksimal dalam rangka meningkatkan pembangunan nasional.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 53


Ketenagakerjaan
5.4. Komposisi Penduduk Bekerja menurut
Lapangan Usaha dan Status Pekerjaan
Komposisi penduduk bekerja menurut lapangan usaha merupakan
salah satu ukuran untuk melihat potensi perekonomian dalam menyerap
angkatan kerja. Indikator ini memberikan gambaran lapangan usaha apa saja
yang dominan dalam menyerap tenaga kerja. Lapangan usaha dalam
Sakernas dapat dirinci menjadi tiga sektor, yakni primer (pertanian), sekunder
(industri), dan tersier (jasa-jasa) atau 17 kategori usaha, mulai dari pertanian

.id
(Kat. A) sampai jasa lainnya (Kat. RSTU).

go
Gambar 5.4 Persentase Penduduk 15 Tahun Ke Atas yang Bekerja

s.
menurut Lapangan Usaha di Kabupaten Gunungkidul,

bp
2020

.
ab
lk
i du
gk

25.40%
un
un

Sektor Primer (Pertanian)


46.27%
//g

Sektor Sekunder (Industri)


s:

Sektor Tersier (Jasa-Jasa)


tp
ht

28.34%

Sumber: Survei Angkatan Kerja Nasional Agustus 2020, BPS Gunungkidul

Pada tahun 2020, sektor pertanian masih menjadi primadona bagi


masyarakat untuk membuka usaha atau bekerja. Terbukti pada 2020, sektor
pertanian menyerap angkatan kerja yang bekerja sebesar 46,27 persen. Hal
ini sejalan dengan sektor pertanian yang masih menjadi kontributor terbesar
pada perekonomian Kabupaten Gunungkidul. Sektor sekunder (industri)
menjadi lapangan usaha terbesar kedua bagi pekerja untuk bekerja dan
menyerap tenaga kerja sebesar 28,34 persen pada tahun 2020. Sementara

54 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Ketenagakerjaan
itu, sektor tersier menyerap tenaga kerja paling kecil di tahun 2020 sebesar
25,40 persen.

Gambar 5.5 Komposisi Penduduk Penduduk Usia 15 Tahun Ke Atas


yang Bekerja Selama Seminggu yang Lalu Menurut Status
Pekerjaan di Kabupaten Gunungkidul, 2020

Berusaha Sendiri

15.64%
24.26% Berusaha Dibantu Buruh Tidak
Tetap/ Buruh Tak Dibayar
Berusaha Dibantu Buruh Tetap/
Buruh Dibayar

.id
Buruh/Karyawan/Pegawai
8.83%

go
27.64%

s.
Pekerja Bebas

bp
21.80% Pekerja Keluarga/Pekerja Tak

.
ab Dibayar
1.83%
lk
du

Sumber: Survei Angkatan Kerja Nasional Agustus 2020, BPS Gunungkidul


i
gk
un

Mayoritas penduduk yang bekerja di Kabupaten Gunungkidul pada


un

tahun 2020 berstatus sebagai berusaha dibantu buruh tidak tetap/ buruh tidak
//g

dibayar yaitu sebesar 27,64 persen. Kemudian diikuti dengan pekerja


s:

keluarga/ pekerja tidak dibayar. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa


tp

mayoritas penduduk di Kabupaten Gunungkidul bekerja pada sektor informal.


ht

Sementara itu, penduduk bekerja menurut status pekerjaan selanjutnya


secara berturut-turut yaitu buruh/karyawan/pegawai sebesar 21,80 persen,
berusaha sendiri sebesar 15,64 persen, pekerja bebas sebesar 8,83 persen
dan hanya sebesar 1,83 persen penduduk bekerja dengan status berusaha
dibantu buruh tetap/buruh dibayar.

5.5. Komposisi Penduduk Bekerja menurut Jumlah


Jam Kerja
Dalam kajian ketenagakerjaan, seorang pekerja dapat dikategorikan
sebagai pengangguran kentara atau terselubung jika mereka bekerja jauh di
bawah jam kerja rata-rata selama seminggu (kurang dari 35 jam). Biasanya

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 55


Ketenagakerjaan
pekerja semacam ini memiliki pendapatan di bawah kemampuan sebenarnya.
Selain itu, seseorang yang terpaksa bekerja di bawah 35 jam merupakan
orang-orang yang mempunyai kemampuan tetapi tidak mendapatkan
pekerjaan yang sesuai dengan kemampuan, keahlian, atau keterampilannya.
Sementara itu, seorang pekerja yang dikategorikan sebagai bukan setengah
pengangguran adalah mereka yang memiliki jumlah jam kerja normal selama
seminggu (minimal 35 jam).

Gambar 5.6 Persentase Penduduk 15 Tahun Ke Atas yang Bekerja


Menurut Jam Kerja Selama Seminggu di Kabupaten
Gunungkidul, 2020

.id
Gambar 4.4 Persentase Penduduk 15 T ahun Ke Atas yang Bekerja Menur ut Jam Kerja Selama Semi nggu di Kabupaten Gunung ki dul, 2014- 2015 (Persen)

go
2.17%

s.
.bp
ab
17.40%
lk
du

0
i
gk

1-14
47.73%
15-34
un

35+
un
//g

32.70%
s:
tp
ht

Sumber: Survei Angkatan Kerja Nasional Agustus 2020, BPS Gunungkidul

Persentase pekerja yang bekerja kurang dari 35 jam selama


seminggu yang lalu pada tahun 2020 sebesar 52,27 persen, lebih besar dari
persentase pekerja yang bekerja lebih dari 35 jam. Hal ini mengindikasikan
bahwa masih terdapat pengangguran kentara atau terselubung atau mereka
yang bekerja jauh di bawah jam kerja rata-rata selama seminggu (kurang dari
35 jam) di Gunungkidul pada tahun 2020.

56 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Ketenagakerjaan

BAB VI TARAF DAN POLA KONSUMSI

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 57


Ketenagakerjaan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

58 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Taraf dan Pola Konsumsi
TARAF DAN POLA
6 KONSUMSI
Pola konsumsi rumah tangga merupakan salah satu indikator
kesejahteraan rumah tangga/keluarga. Selama ini berkembang pengertian
bahwa besar kecilnya proporsi pengeluaran untuk konsumsi makanan
terhadap seluruh pengeluaran rumah tangga dapat memberikan gambaran
kesejahteraan rumah tangga tersebut. Rumah tangga dengan proporsi
pengeluaran yang lebih besar untuk konsumsi makanan mengindikasikan

.id
rumah tangga tersebut berpenghasilan rendah. Makin tinggi penghasilan

go
rumah tangga, maka makin kecil proporsi pengeluaran untuk makanan

s.
bp
terhadap seluruh pengeluaran rumah tangga. Dengan kata lain rumah

.
ab
tangga/keluarga cenderung semakin sejahtera apabila persentase
lk

pengeluaran untuk makanan jauh lebih kecil dibandingkan persentase


du

pengeluaran untuk non-makanan.


i
gk
un
un

6.1. Pengeluaran Konsumsi Perkapita Penduduk


//g
s:

Peningkatan pendapatan idealnya diikuti dengan pemerataan


tp
ht

pendapatan karena pemerataan pendapatan merupakan salah satu strategi


dan tujuan pembangunan nasional. Ketimpangan dalam menikmati hasil
pembangunan di antara kelompok penduduk dikhawatirkan akan
menimbulkan masalah-masalah sosial. Tidak tersedianya data pendapatan
menyebabkan penghitungan distribusi pendapatan menggunakan data
pengeluaran sebagai pendekatan terbaik untuk mengukur pendapatan.
Walaupun dilakukan dengan menggunakan pendekatan pengeluaran, paling
tidak dapat digunakan sebagai petunjuk untuk melihat arah dari
perkembangan yang terjadi.

Gambar 6.1 menunjukkan bahwa rata-rata pengeluaran per kapita


sebulan penduduk Kabupaten Gunungkidul pada tahun 2021 sebesar
Rp879.863,-. Pengeluaran makanan lebih besar dibanding pengeluaran non

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 59


Taraf dan Pola Konsumsi
makanan. Pengeluaran makanan sebesar Rp475.518,- (54,04 persen)
sedangkan pengeluaran non makanan sebesar Rp404.345,- (45,96 persen).

Gambar 6. 1 Rata-Rata Pengeluaran Per Kapita Sebulan menurut


Kelompok Pengeluaran di Kabupaten Gunungkidul
(Rupiah), 2021

2,000,000
1,800,000
1,600,000
1,400,000
1,200,000
1,000,000

.id
800,000

go
600,000

s.
400,000

bp
200,000
0
.
ab
40% Bawah 40% Tengah 20% tinggi Rata-rata
lk
Makanan 303921 493244 784058 475518
du

Non Makanan 155140 345548 1021711 404345


i
gk
un

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret2021, BPS Gunungkidul


un

Pada penduduk yang berada pada kelompok pengeluaran 40 persen


//g
s:

terbawah dan 40 persen menengah, pengeluaran lebih banyak untuk


tp

konsumsi makanan daripada konsumsi non makanan. Sementara itu, pada


ht

penduduk 20 persen ke atas, pengeluaran penduduk sudah lebih besar untuk


pengeluaran non makanan daripada pengeluaran makanan. Terlihat bahwa
semakin tinggi kelompok pengeluaran yang merepresentasikan pendapatan
yang semakin tinggi pula, maka pemenuhan kebutuhan dasar sudah tidak
terfokus hanya pada makanan. Artinya semakin besar pengeluaran penduduk
tersebut untuk memenuhi kebutuhan tersier (non makanan).

6.2. Pola Konsumsi Makanan dan Non Makanan


Pengeluaran rumah tangga dibedakan menurut kelompok makanan
dan bukan makanan. Perubahan pendapatan seseorang akan berpengaruh
pada pergeseran pola pengeluaran. Semakin tinggi pendapatan,
kecenderungan pengeluaran untuk bukan makanan juga akan semakin tinggi.

60 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Taraf dan Pola Konsumsi
Pergeseran pola pengeluaran terjadi karena elastisitas permintaan terhadap
makanan pada umumnya rendah, sebaliknya elastisitas permintaan terhadap
barang bukan makanan pada umumnya tinggi. Keadaan ini jelas terlihat pada
kelompok penduduk yang tingkat konsumsi makanannya sudah mencapai titik
jenuh, sehingga peningkatan pendapatan akan digunakan untuk memenuhi
kebutuhan bukan makanan atau ditabung. Dengan demikian, pola
pengeluaran dapat digunakan sebagai salah satu alat untuk mengukur tingkat
kesejahteraan penduduk, dimana perubahan komposisinya digunakan
sebagai petunjuk perubahan tingkat kesejahteraan.

.id
Kontribusi konsumsi kelompok makanan terhadap total pengeluaran

go
perkapita penduduk pada tahun 2021 sebesar 54,04 persen. Pengeluaran

s.
bp
perkapita kelompok makanan yang terbesar digunakan untuk konsumsi

.
komoditas makanan dan minuman jadi. Kemudian diikuti dengan pengeluaran
ab
lk
konsumsi padi-padian, sayur-sayuran dan komoditas makanan lainnya. Pola
du

ini terjadi pada seluruh kelompok pengeluaran (40 persen ke bawah, 40


i
gk

persen menengah dan 20 persen ke atas).


un

Gambar 6. 2 Komposisi Konsumsi Perkapita menurut Komoditasdi


un

Kabupaten Gunungkidul, 2021


//g
s:

1.80%
tp
ht

Perumahan dan Fasilitas Rumah


Tangga

9.88% Aneka Barang dan Jasa

54.04% 45.96%
22.32% Pakaian, Alas Kaki, Tutup Kepala
6.62%
Barang yang Tahan Lama
4.00%
Bukan 1.33%
Makanan Pajak, Pungutan dan Asuransi
Makanan

Keperluan Pesta dan


Upacara/Kenduri

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2021, BPS Gunungkidul

Kontribusi konsumsi kelompok non makanan terhadap total


pengeluaran perkapita penduduk pada tahun 2021 sebesar 45,96 persen.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 61


Taraf dan Pola Konsumsi
Jika ditinjau lebih rinci, pengeluaran non makanan sebagian besar digunakan
untuk keperluan perumahan dan fasilitas rumah tangga seperti bahan bakar,
listrik dan air sebesar 22,32 persen. Sementara itu, pengeluaran non
makanan terbesar kedua yaitu aneka barang dan jasa (9,88 persen) dan
diikuti oleh pengeluaran non makanannya lainnya.

6.3. Konsumsi Energi dan Protein


Tingkat kecukupan gizi yang mencakup konsumsi kalori dan protein

.id
merupakan salah satu indikator yang dapat digunakan untuk mengukur

go
tingkat kesejahteraan penduduk. Jumlah konsumsi kalori dan protein dihitung

s.
berdasarkan jumlah dari hasil kali antara kuantitas setiap makanan yang

bp
dikonsumsi dengan besarnya kandungan kalori dan protein dalam setiap
.
ab
makanan tersebut. Angka Kecukupan Gizi (AKG) yang dianjurkan adalah
lk
du

suatu kecukupan rata-rata zat gizi setiap hari bagi semua orang menurut
i

golongan umur, jenis kelamin, ukuran tubuh, dan aktivitas tubuh untuk
gk
un

mencapai derajat kesehatan yang optimal. Berdasarkan Peraturan Menteri


un

Kesehatan RI Nomor 75 Tahun 2013 (Widya Karya Nasional Pangan dan Gizi
//g

XI tahun 2012), rata-rata kecukupan energi dan protein bagi penduduk


s:

Indonesia masing-masing sebesar 2.150 kkal dan 57 gram protein.


tp
ht

Konsumsi kalori perhari penduduk Kabupaten Gunungkidul di tahun


2020 sebesar 2.135,45 kkal perkapita sehari dan nilai ini masih di bawah
syarat kecukupan gizi yang telah ditetapkan oleh Menteri Kesehatan, yaitu
2.150 kkal/hari. Namun pada tahun 2021, konsumsi kalori perhari penduduk
Kabupaten Gunungkidul sebesar 2.183,83 kkal perkapita sehari sehingga
sudah memenuhi syarat kecukupan gizi yang telah ditetapkan oleh Menteri
Kesehatan. Walaupun terjadi peningkatan, pemerintah dan masyarakat tetap
harus berupaya meningkatkan kebutuhan akan kalori ini mengingat angka ini
masih sedikit di atas syarat kecukupan gizi. Ketika kebutuhan tubuh akan
kalori masih belum cukup terpenuhi akan berdampak pada tidak optimalnya
aktivitas yang dijalankan oleh seorang individu.

62 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Taraf dan Pola Konsumsi
Tabel 6.1 Rata-Rata Konsumsi Kalori Perkapita Sehari di Kabupaten
Gunungkidul, 2020-2021 (Kkal)

Kelompok 2020 2021


Makanan kkal % kkal %
(1) (2) (3) (4) (5)

Padi-Padian 810.14 37.94 866.19 39.66


Umbi-Umbian 30.62 1.43 56.18 2.57
Ikan 30.94 1.45 30.01 1.37
Daging 62.16 2.91 70.85 3.24

.id
Telur dan Susu 54.27 2.54 53.03 2.43

go
Sayur-Sayuran 46.41 2.17 49.09 2.25

s.
Kacang-Kacangan 84.54 3.96 84.91 3.89

bp
Buah-Buahan 35.49 1.66 51.96 2.38
.
ab
Minyak dan Kelapa 277.22 12.98 312.79 14.32
lk
du

Bahan Minuman 116.07 5.44 126.04 5.78


i
gk

Bumbu-Bumbuan 8.60 0.40 11.29 0.52


un

Bahan Makanan Lainnya 49.20 2.30 57.42 2.63


un
//g

Makanan Minuman Jadi 529.78 24.81 414.04 18.96


s:

Total Makanan 2 135.45 100.00 2 183.83 100.00


tp
ht

Sumber:Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2020-2021, BPS Gunungkidul


Gambar 5.1R ata-Rata Kons umsi Kal ori Per kapita Per Hari di Kabupaten Gunungki dul, 2014-2016 ( kkal)

Pemenuhan kebutuhan kalori tahun 2020-2021 menunjukkan pola


yang sejalan. Kebutuhan kalori utamanya bersumber dari padi-padian dengan
persentase lebih dari 30 persen. Kemudian diikuti dengan makanan dan
minuman jadi serta minyak dan kelapa sebagai penyumbang terbesar kedua
dan ketiga bagi pemenuhan kebutuhan kalori di tahun 2020-2021.
Selanjutnya diikuti dengan komoditas lainnya seperti bahan minuman,
kacang-kacangan, daging dan sebagainya.

Kondisi yang berbeda terjadi pada konsumsi protein perkapita


penduduk Gunungkidul. Pada tahun 2020-2021, rata-rata konsumsi protein
penduduk Gunungkidul sudah di atas syarat kecukupan gizi yang telah
ditetapkan oleh Menteri Kesehatan, yaitu 57 gram/hari. Pada tahun 2020,
konsumsi protein perkapita penduduk Kabupaten Gunungkidul mencapai

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 63


Taraf dan Pola Konsumsi
62,38 gram perhari. Sementara itu, konsumsi protein perkapita tahun 2021
sedikit menurun menjadi 61,12 gram perhari. Nilai ini menurun sebesar -2,02
persen jika dibandingkan dengan konsumsi protein perkapita tahun 2020.

Tabel 6.2 Rata-Rata Konsumsi Protein Perkapita Sehari di Kabupaten


Gunungkidul, 2020-2021 (Gram)

Kelompok 2020 2021


Makanan gram % gram %
(1) (2) (3) (4) (5)

Padi-Padian 19.14 30.69 20.36 33.31

.id
Umbi-Umbian 0.25 0.40 0.41 0.67

go
Ikan 4.66 7.47 4.54 7.42

s.
bp
Daging 3.90 6.25 4.56 7.46
Telur dan Susu 3.14
.
5.04 3.11 5.08
ab
lk
Sayur-Sayuran 2.91 4.67 3.04 4.98
du

Kacang-Kacangan 7.61 12.20 8.08 13.23


i
gk

Buah-Buahan 0.36 0.58 0.49 0.80


un

Minyak dan Kelapa 0.29 0.47 0.38 0.62


un

Bahan Minuman 1.10 1.76 1.32 2.16


//g

Bumbu-Bumbuan 0.34 0.55 0.43 0.71


s:
tp

Bahan Makanan Lainnya 0.88 1.41 1.01 1.65


ht

Makanan Minuman Jadi 17.78 28.51 13.40 21.92


Total Makanan 62.38 100.00 61.12 100.00
Sumber:Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2020-2021, BPS Gunungkidul
Gambar 5.2R ata-Rata Kons umsi Protei n Per kapi ta Per Hari di Kabupaten Gunung kidul, 2014-2016 (gram)

Pemenuhan kebutuhan protein tahun 2020-2021 menunjukkan pola


yang sejalan. Sumber protein yang dikonsumsi penduduk Gunungkidul utama
tahun 2020-2021 berasal dari padi-padian masing-masing sebesar 19,14
gram (tahun 2020) dan 20,36 gram (tahun 2021) dengan andil sebesar 30,69
persen (tahun 2020) dan 33,31 persen (tahun 2021) dari total konsumsi
protein. Sumber protein utamanya selanjutnya diikuti dengan makanan dan
minuman jadi sebesar 13,40 gram dengan andil 21,92 persen dari total
konsumsi protein. Kemudian diikuti dengan konsumsi kacang-kacangan, ikan,
daging dan sebagainya.

64 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Taraf dan Pola Konsumsi

BAB VII PERUMAHAN DAN LINGKUNGAN

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 65


Taraf dan Pola Konsumsi

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

66 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Perumahan dan Lingkungan
PERUMAHAN DAN
7 LINGKUNGAN
Rumah dan kelengkapannya merupakan kebutuhan dasar dan juga
merupakan faktor penentu indikator kesejahteraan rakyat. Rumah mempunyai
pengaruh terhadap pembinaan watak dalam kepribadian serta merupakan
faktor penting terhadap produktivitas kerja dan kreativitas kerja seseorang.
Selain itu rumah juga mempunyai fungsi strategis sebagai pusat pendidikan
keluarga, persemaian budaya, dan peningkatan kualitas generasi yang akan

.id
datang. Dengan meningkatnya kualitas kehidupan yang layak dan

go
bermartabat melalui pemenuhan kebutuhan papan maka akan terwujud

s.
bp
kesejahteraan rakyat.

.
ab
Rumah juga merupakan sarana pengamanan dan pemberi
lk
du

ketentraman hidup bagi manusia. Dalam fungsinya sebagai pengamanan diri


i

bukan berarti menutup diri tetapi harus membuka diri menyatu dengan
gk
un

lingkungannya. Kualitas lingkungan rumah tinggal mempengaruhi terhadap


un

status kesehatan penghuninya. Kualitas rumah tinggal yang baik dalam


//g

lingkungan sehat, aman, lestari, dan berkelanjutan (Kep.Men.No.9 Tahun


s:

1999) diartikan sebagai suatu kondisi rumah yang memenuhi standar minimal
tp
ht

dari segi kesehatan, sosial, budaya, ekonomi, dan kualitas teknis.

Undang-Undang No.1 Tahun 2011 tentang Perumahan dan


Pemukiman sebagai pengganti dari Undang-Undang No.4 tahun 1992
mencantumkan bahwa salah satu tujuan diselenggarakannya perumahan dan
kawasan permukiman, yaitu untuk menjamin terwujudnya rumah yang layak
huni dan terjangkau dalam lingkungan yang sehat, aman, serasi, teratur,
terencana, terpadu, dan berkelanjutan. Definisi perumahan itu sendiri
merupakan kumpulan rumah sebagai bagian dari permukiman, baik
perkotaan maupun perdesaan yang dilengkapi dengan prasarana, sarana,
dan fasilitas umum sebagai hasil upaya pemenuhan rumah yang layak huni.
Rumah selain sebagai tempat tinggal, juga dapat menunjukkan status sosial
seseorang. Status sosial seseorang berhubungan positif dengan
kualitas/kondisi rumah. Semakin tinggi status sosial seseorang semakin besar

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 67


Perumahan dan Lingkungan
peluang untuk memenuhi kebutuhan akan tempat tinggal dengan kualitas
yang lebih baik.

Salah satu dari sekian banyak fasilitas yang dapat mencerminkan


kesejahteraan rumah tangga adalah kualitas material seperti jenis atap,
dinding, dan lantai terluas yang digunakan, termasuk juga fasilitas penunjang
lain yang meliputi luas lantai hunian, sumber air minum, fasilitas tempat
buang air besar, dan sumber penerangan. Kualitas perumahan yang baik dan
penggunaan fasilitas perumahan yang memadaiakan memberikan
kenyamanan bagi penghuninya.

.id
go
s.
7.1. Status Kepemilikan Rumah Tinggal

bp
.
ab
Salah satu indikator yang dapat digunakan untuk melihat tingkat
lk

kesejahteraan dan juga peningkatan taraf hidup masyarakat adalah status


du

kepemilikan rumah tinggal. Kondisi ekonomi rumah tangga (RT) sangat


i
gk

berpengaruh terhadap kepemilikan rumah tinggal. Status kepemilikan rumah


un

tinggal yang dicakup di sini adalah rumah milik sendiri, kontrak, sewa, bebas
un

sewa, rumah dinas, rumah milik orang tua/saudara, atau status kepemilikan
//g
s:

lainnya. Rumah tangga yang menempati rumah milik sendiri dapat dikatakan
tp

telah mampu memenuhi kebutuhan akan tempat tinggal yang terjamin dan
ht

permanen dalam jangka panjang.

Berdasarkan hasil Susenas 2020-2021, rumah tangga yang


menempati rumah milik sendiri meningkat dari 94,58 persen di tahun 2020
menjadi 95,58 persen di tahun 2021. Sebaliknya, rumah tangga yang
menempati rumah bukan milik sendiri yang terdiri dari rumah dinas, rumah
adat dan lain-lain menurun dari 5,42 persen menjadi 4,42 persen. Hal ini
menunjukkan bahwa semakin banyak rumah tangga yang mampu memenuhi
kebutuhan akan tempat tinggal yang terjamin dan permanen dalam jangka
panjang dalam bentuk kepemilikan rumah sendiri.

68 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Perumahan dan Lingkungan
Gambar 7.1 Persentase Rumah Tangga Menurut Status Kepemilikan
Rumah Tinggal dan Kelompok Pengeluaran di Kabupaten
Gambar 6. 1
Gunungkidul, 2020-2021
Pers entase R umah Tangga M enurut Status Kepemili kan Rumah Ti nggaldi Kabupaten Gunung kidul, 2014-2016 ( Pers en)

Tahun 2020 Tahun 2021

5.60 5.47 5.07 5.42 5.14 5.73 1.18 4.42


100%
90%
80%
70%
60%
50% 98.82
94.40 94.53 94.93 94.58 94.86 94.27 95.58
40%

.id
30%

go
20%

s.
10%

bp
0%

.
40% bawah 40% 20% atas Total 40% bawah 40% 20% atas Total
ab
menengah menengah
lk

Milik sendiri Bukan milik sendiri


du
i
gk

Sumber:Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2020-2021, BPS Gunungkidul


un
un

Apabila dilihat lebih rinci ke dalam kelompok pengeluaran,


//g

kepemilikan rumah sendiri pada kelompok pengeluaran 40 persen ke bawah


s:

dan 20 persen ke atas meningkat dibanding tahun 2020 masing-masing


tp

menjadi senilai 94,86 persen dan 98,82 persen di tahun 2021. Sementara itu,
ht

pada kelompok pengeluaran 40 persen menengah kepemilikan rumah milik


sendiri menurun dari 94,93 persen di tahun 2020 menjadi 98,82 persen di
tahun 2021.

7.2. Fasilitas Rumah Tinggal


Kualitas dan kenyamanan rumah tinggal ditentukan oleh kelengkapan
fasilitas suatu rumah tinggal. Kelengkapan fasilitas tersebut adalah
tersedianya air bersih, sanitasi yang layak, serta penerangan yang baik. Air
bersih merupakan kebutuhan yang sangat penting bagi rumah tangga dalam
kehidupan sehari-hari. Ketersediaan dalam jumlah yang cukup terutama

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 69


Perumahan dan Lingkungan
untuk keperluan minum dan masak merupakan tujuan dari program
penyediaan air bersih yang terus menerus diupayakan pemerintah.

Penyediaan sarana jamban merupakan bagian dari usaha sanitasi


yang cukup penting peranannya. Jika ditinjau dari sudut kesehatan
lingkungan, pembuangan kotoran manusia yang tidak saniter akan
mencemari lingkungan terutama tanah dan sumber air. Selain itu juga akan
menyebabkan berbagai macam penyakit seperti thypus, disentri, kolera, dan
sebagainya.

Gambar 7. 1 Persentase Rumah Tangga Menurut Penggunaan Fasilitas

.id
Tempat Buang Air Besar Kabupaten Gunungkidul, 2020-

go
2021 (Persen)

s.
100%

bp
7.46 7.99
90%
.
ab
80%
lk
du

70%
i
gk

60%
un

50% Lainnya
92.54 92.01
un

40% Sendiri
//g

30%
s:

20%
tp
ht

10%
0%
2020 2021
Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2020-2021, BPS Gunungkidul

Berdasarkan hasil Susenas 2020-2021, sebagian besar rumah


tangga di Gunungkidul telah memiliki fasilitas buang air besar dan digunakan
sendiri oleh anggota rumah tangganya. Selama tahun 2020-2021, persentase
rumah tangga di Kabupaten Gunungkidul yang memiliki jamban sendiri
masing-masing sebesar 92,54 persen dan 92,01 persen. Besarnya proporsi
rumah tangga yang telah menggunakan jamban sendiri secara tidak langsung
menggambarkan asspek kesejahteraan rumah tangga yang semakin baik.

Selain kepemilikan jamban sendiri, penggunaan jamban dengan


tangki septik juga merupakan bagian dari kualitas kehidupan bagi rumah
tangga dalam memenuhi salah satu kriteria rumah sehat. Untuk mencegah

70 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Perumahan dan Lingkungan
dan mengurangi kontaminasi terhadap lingkungan maka pembuangan
kotoran manusia harus dikelola dengan baik sesuai dengan ketentuan jamban
yang sehat. Fasilitas rumah tinggal yang berkaitan dengan hal tersebut
adalah ketersediaan jamban sendiri dengan tangki septik.

Gambar 7. 3 Persentase Rumah Tangga Menurut Tempat Pembuangan


Akhir Tinja di Kabupaten Gunungkidul, 2020-2021
(Persen)

3.67 4.08
100%
90%

.id
80%

go
70%

s.
60%

bp
Lainnya
50%
.
96.33 95.92
ab Tangki septik/IPAL
40%
lk
du

30%
i

20%
gk

10%
un

0%
un

2020 2021
//g

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2020-2021, BPS Gunungkidul


s:
tp

Pada tahun 2020-2021, sebagian besar rumah tangga di Gunungkidul


ht

yang memiliki fasilitas buang air besar telah menggunakan tangki septik dan
jaringan spal sebagai tempat pembuangan akhir tinja. Proporsi rumah tangga
yang menggunakan jamban dengan tangki septik masing-masing sebesar
96,33 persen (tahun 2020) dan 95,92 persen (tahun 2021). Sisanya adalah
rumah tangga dengan tempat pembuangan akhir tinja di lubang tanah atau
kebun serta di sawah/ kolam/ sungai. Secara umum, sebagian besar rumah
tangga telah memenuhi salah satu kriteria rumah sehat dalam mencegah dan
mengurangi kontaminasi terhadap lingkungan.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 71


Perumahan dan Lingkungan
Gambar 7. 4 Persentase Rumah Tangga Menurut Jenis Kloset yang
Digunakan Rumah Tangga di Kabupaten Gunungkidul,
2020-2021 (Persen)

3.81 3.01
100%
90%
80%
70%
60%
Lainnya
50% 96.19 96.99 Leher angsa
40%

.id
30%

go
20%

s.
bp
10%

.
0%
ab
2020 2021
lk
du

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2020-2021, BPS Gunungkidul


i
gk

Jenis kloset yang paling banyak digunakan oleh rumah tangga di


un

Gunungkidul yang memiliki fasilitas buang air besar adalah leher angsa. Pada
un

tahun 2020-2021, proporsi rumah tangga yang memilik fasilitas buang air
//g

besar berupa leher angsa masing-masing mencapai 96,19 persen (tahun


s:

2020) dan 96,99 persen (tahun 2021). Masih terdapat rumah tangga yang
tp
ht

menggunakan kloset jenis cemplung/cubluk. Semakin besar proporsi rumah


tangga yang menggunakan fasilitas tempat pembuangan air besar jenis leher
angsa mengindikasikan kesadaran masyarakat tentang sanitasi dan
kesehatan yang semakin meningkat. Jenis leher angsa dianggap sebagai
paling sehat, karena di bawahnya terdapat saluran berbentuk huruf “U” untuk
menampung air sehingga bau tinja tidak bisa keluar.

Kemudahan akses rumah tangga terhadapair bersih menjadi salah


satu ukuran kesejahteraan penduduk. Air bersih yan digunakan rumah tangga
sebagai sumber air minum maupun memasak menjadi aspek yang sangat
penting dalam menopang kualitas kesehatan masyarakat. Air yang digunakan
oleh rumah tangga untuk minum dan memasak bisa berasal dari beberapa
sumber. Air minum dan air untuk memasak yang termasuk dalam kategori
bersih dan sehat bersumber dari air kemasan bermerek, air isi ulang, air

72 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Perumahan dan Lingkungan
leding, sumur bor/pompa, sumur terlindung, dan mata air terlindung. Khusus
untuk sumber bor/ pompa, sumur terlindung, dan mata air terlindung harus
memenuhi syarat jarak ke tempat penampungan kotoran/tinja minimal 10
meter. Sementara, sumber yang lainnya seperti sumur tak terlindung, mata
air tak terlindung apir permukaan (sungai, danau, waduk, rawa, kolam,
irigasi), air hujan dan lainnya termasuk dalam kategori sumber air yang
kurang memenuhi kaidah bersih dan sehat.

Gambar 7. 5 Persentase Rumah Tangga Menurut Sumber Air Utama


yang Digunakan Rumah Tangga untuk Mandi/Cuci/dll di
Kabupaten Gunungkidul, 2020-2021 (Persen)

.id
go
100%

s.
90% 23.29

bp
31.47
80% Lainnya

.
5.62
ab
70%
6.46
lk
Sumur/mata air tak
60% terlindung
du

30.28
50% 21.38 Sumur/mata air terlindung
i
gk

40%
un

7.84 6.50
Sumur bor/pompa
30%
un
//g

20% Leding
32.97 34.20
s:

10%
tp

0%
ht

2020 2021
Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2020-2021, BPS Gunungkidul

Proporsi rumah tangga di Gunungkidul yang telah menggunakan air


bersih sebagai sumber utama mandi, cuci dan lain-lain lebih besar dibanding
rumah tangga yang tidak menggunakan air bersih. Pada tahun 2020-2021,
proporsi tersebut masing-masing sebesar 71,09 persen dan 62,08 persen.
Sumber air yang paling banyak digunakan oleh rumah tangga untuk mandi,
cuci dan lain-lain selama tahun 2020-2021 berasal dari leding. Proporsinya
mencapai 32,97 persen di tahun 2020 dan 34,20 persen di tahun 2021
terhadap total rumah tangga tahun 2020 dan 2021.

Rumah tangga yang menggunakan air dari sumber mata air/sumur


tak terlindung, air permukaan (danau, rawa, sungai, kolam, irigasi), air hujan,
dan lainnya untuk mandi, cuci dan lain-lain jumlahnya juga masih cukup besar

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 73


Perumahan dan Lingkungan
yakni sebesar 23,29 persen (tahun 2020) dan 31,47 persen (tahun 2021) dari
total rumah tangga di Gunungkidul. Proporsi berikutnya secara berurutan di
tahun 2021 adalah sumur/ mata air terlindung (21,38 persen), sumur bor/
pompa (6,50 persen) dan sumur/ mata air tak terlindung (6,46 persen).

.id
go
s.
.bp
ab
lk
idu
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

74 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Perumahan dan Lingkungan

BAB VIII KEMISKINAN

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 75


Perumahan dan Lingkungan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

76 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kemiskinan

8 KEMISKINAN

Pembangunan pada dasarnya bertujuan menciptakan kemakmuran


dan mengurangi kemiskinan. Kemiskinan merupakan ketidakmampuan
seseorang untuk memenuhi kebutuhan makanan dan bukan makanan yang
diukur dari pengeluaran. Kemiskinan merupakan masalah multidimensi, yang
bukan hanya mencakup kondisi ekonomi tetapi juga sosial, budaya, dan

.id
politik. Kemiskinan menjadi masalah utama yang terjadi di setiap negara,

go
termasuk Indonesia.

s.
bp
Angka kemiskinan yang masih tinggi di Indonesia menunjukkan

.
ab
program pengentasan kemiskinan belum mencapai hasil optimal. Hal ini
lk

disebabkan beberapa kebijakan yang sebenarnya ditujukan untuk menekan


du

angka kemiskinan, justru lebih berorientasi pada peningkatan pertumbuhan


i
gk

ekonomi, bukan pemerataan terhadap sumber daya ekonomi. Badan Pusat


un

Statistik menggunakan konsep kemampuan memenuhi kebutuhan dasar


un

(basic needs approach) dalam mengukur kemiskinan. Dengan pendekatan ini,


//g
s:

kemiskinan dipandang sebagai ketidakmampuan dari sisi ekonomi untuk


tp

memenuhi kebutuhan dasar makanan dan bukan makanan yang diukur dari
ht

sisi pengeluaran.

8.1. Perkembangan Penduduk Miskin


Penduduk yang dikategorikan sebagai penduduk miskin adalah
penduduk yang memiliki rata-rata pengeluaran perkapita perbulan di bawah
garis kemiskinan. Untuk tahun 2021 penduduk Gunungkidul yang termasuk
dalam kategori penduduk miskin adalah penduduk yang memiliki rata-rata
pengeluaran perkapita perbulan di bawah Rp325.907,- per kapita per bulan.
Jumlah penduduk miskin pada tahun 2021 sebesar 135,33 ribu jiwa,
meningkat dibanding tahun 2020 yang sebesar 127,61 ribu jiwa.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 77


Kemiskinan
Gambar 8. 1 Jumlah Penduduk Miskin dan Persentase Penduduk
Miskin di Kabupaten Gunungkidul, 2017-2021

140
135.74 135.33
120 127.61
125.76 123.08
100

80

60

40
18.65 17.12 16.61 17.07 17.69

.id
20

go
0

s.
2017 2018 2019 2020 2021

. bp
Jumlah Penduduk Miskin (ribu jiwa) Persentase Penduduk Miskin (persen)
ab
lk

Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional 2016-2020 (Diolah)


i du
gk

Pada tahun 2021, persentase penduduk miskin di Gunungkidul


un

mengalami peningkatan dari 17,07 persen pada tahun 2020 menjadi 17,69
un

persen pada tahun 2021. Apabila dibandingkan dengan kondisi tahun 2017,
//g

persentase penduduk miskin Gunungkidul tahun 2021 mengalami penurunan


s:

dari 18,65 persen pada tahun 2017. Selama periode 2016-2021, persentase
tp
ht

penduduk miskin pada tahun 2017 merupakan yang tertinggi, sedangkan


persentase penduduk miskin terendah ada di tahun 2019 sebesar 16,61
persen.

Persentase penduduk miskin selama 2017-2019 cenderung


mengalami penurunan namun kembali meningkat di tahun 2020-2021.
Apabila dibandingkan dengan persentase penduduk miskin di Provinsi
Daerah Istimewa Yogyakarta tahun 2021, persentase penduduk miskin di
Kabupaten Gunungkidul lebih tinggi. Persentase penduduk miskin di Provinsi
Daerah Istimewa Yogyakarta tahun 2021 sebesar 12,80 persen. Persentase
penduduk miskin Gunungkidul merupakan persentase tertinggi kedua setelah
Kulonprogo yang sebesar 18,38 persen.

Persentase penduduk miskin dipengaruhi oleh dampak pandemi


Covid-19 yang mulai terjadi pertengahan Maret 2020. Kebijakan pembatasan

78 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kemiskinan
mobilitas sosial untuk penanganan pandemi Covid-19 berdampak terhadap
kendisi perekonomian, salah satunya adalah menurunnya daya beli
masyarakat. Hal ini perlu menjadi perhatian pihak terkait agar mampu
meningkatkan pendapatan masyarakat yang tergolong miskin. Perekonomian
Gunungkidul hingga tahun 2021 juga belum tumbuh stabil karema selama
2021 masih diberlakukan pembatasan kegiatan untuk mencegah penyebaran
viruc Covid-19. Pendapatan rumah tangga menurun secara nyata sehingga
tingkat kemiskinan juga meningkat.

.id
8.2. Garis Kemiskinan (GK), Indeks Kedalaman

go
s.
Kemiskinan (P1), Indeks Keparahan
Kemiskinan (P2) .bp
ab
lk
du

Ada3 (tiga) indikator kemiskinan makro yang dapat digunakan


i
gk

sebagai ukuran kondisi kemiskinan suatu daerah. Ketiga indikator itu adalah
un

persentase penduduk miskin (P0), indeks kedalaman kemiskinan (P1), dan


un

indeks keparahan kemiskinan (P2). Persentase penduduk miskin atau Head


//g

Count Index ialah persentase penduduk yang berada di bawah garis


s:

kemiskinan.
tp
ht

Garis Kemiskinan digunakan sebagai batas untuk mengelompokkan


penduduk miskin dan tidak miskin. Garis Kemiskinan (GK) merupakan
penjumlahan dari Garis Kemiskinan Makanan (GKM) dan Garis Kemiskinan
Non-Makanan (GKNM). Garis kemiskinan makanan merupakan nilai
pengeluaran kebutuhan minimum makanan yang disetarakan dengan 2.100
kilokalori perkapita perhari. Garis kemiskinan non-makanan adalah kebutuhan
minimum untuk perumahan, sandang, pendidikan, dan kesehatan.

Pada tahun 2021, garis kemiskinan Gunungkidul mencapai


Rp325.907,- per kapita per bulan, mengalami peningkatan sebesar 1,89
persen dibandingkan tahun sebelumnya, yang telah mencapai Rp319.851,-
per kapita per bulan. Sementara itu, jika dibandingkan dengan kondisi tahun
2017, garis kemiskinan Gunungkidul tahun 2021 mengalami peningkatan

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 79


Kemiskinan
yang signifikan yakni sebesar 17,54 persen, dari Rp277.261,- per kapita per
bulan pada tahun 2017.

Tabel 8. 1 Garis Kemiskinan (GK), Indeks Kedalaman Kemiskinan (P1)


dan Indeks Keparahan Kemiskinan (P2) (Rp/Kapita/bulan) di
Kabupaten Gunungkidul, 2017-2021

Indikator 2017 2018 2019 2020 2021


(1) (2) (3) (4) (5) (6)
Garis Kemiskinan
277 261 288 748 301 125 319 851 325 907
(Rupiah/Kapita/Bulan)
Indeks Kedalaman
3,36 3,84 2,58 2,68 2,98
Kemiskinan (P1)
Indeks Keparahan Kemiskinan

.id
0,79 1,16 0,53 0,63 0,76
(P2)

go
Sumber:Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2017-2021, BPS Gunungkidul

s.
bp
Gambar 7.2Indeks Kedal aman Kemi s kinan (P1) dan Indeks Kepar ahan Kemis ki nan ( P2) di Gunung ki dul, 2010- 2015

Selain garis kemiskinan, rata-rata kesenjangan pengeluaran masing-

.
ab
masing penduduk miskin terhadap garis kemiskinan perlu diperhatikan.
lk

Ukuran yang digunakan untuk mengukur rata-rata kesenjangan pengeluaran


du

masing-masing penduduk miskin terhadap garis kemiskinan disebut Indeks


i
gk

Kedalaman Kemiskinan (P1) atau Poverty Gap Index. Semakin tinggi nilai
un

indeks, semakin jauh rata-rata pengeluaran penduduk miskin dari garis


un

kemiskinan. Nilai indeks kedalaman kemiskinan Gunungkidul tahun 2021


//g
s:

meningkat sebesar 0,30 poin dari 2,68 menjadi 2,98. Peningkatan nilai P1
tp

menunjukkan kesenjangan rata-rata pengeluaran penduduk miskin terhadap


ht

garis kemiskinan semakin lebar. Artinya rata-rata pengeluaran penduduk


miskin semakin menjauhi garis kemiskinan. Hal ini mengindikasikan bahwa
penduduk miskin memerlukan usaha yang lebih untuk keluar dari kemiskinan.

Ukuran lain yang digunakan untuk melihat kondisi kemiskinan adalah


Indeks Keparahan Kemiskinan (P2). Indeks Keparahan Kemiskinan (Poverty
Severity Index-P2) memberikan gambaran mengenai penyebaran
pengeluaran di antara penduduk miskin. Semakin tinggi nilai indeks, semakin
tinggi ketimpangan pengeluaran diantara penduduk miskin. Nilai indeks
keparahan kemiskinan Gunungkidul tahun 2021 mengalami peningkatan
sebesar 0,13 poin dari tahun sebelumnya, dari sebesar 0,63 pada 2020
menjadi 0,76 pada 2021. Peningkatan ini menunjukkan bahwa ketimpangan
pengeluaran di antara penduduk miskin semakin lebar.

80 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Kemiskinan

BAB IX SOSIAL LAINNYA

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 81


Kemiskinan

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

82 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Sosial Lainnya

9 SOSIAL LAINNYA

Aspek sosial seperti akses pada teknologi informasi dan komunikasi


dapat menjadi salah satu indikator yang dapat mengukur kesejahteraan
masyarakat. Perkembangan gaya hidup modern memicu kebutuhan akan
informasi dan komunikasi yang didapat melalui peralatan komunikasi seperti
telepon seluler pintar dan komputer. Jenis akses dan media informasi yang

.id
beragam tentunya menjadi pilihan bagimasyarakat dalam mengikuti tren gaya

go
hidup modern. Semakinterjangkaunya harga telepon pintar dan semakin

s.
luasnyacakupan wilayah jangkauan frekuensi yang digunakan untukmengirim

bp
dan menerima data internet semakin mempermudahmasyarakat dalam
.
ab
mengakses segala informasi yang merekainginkan.
lk
du

Peningkatan kesejahteraan masyarakat juga dapat dilihat dari akses


i
gk

terhadap pelayanan publik seperti kredit usaha dan pelayanan kesehatan


un

gratis, serta tingkat keamanan wilayahnya. Semakin besar masyarakat


un

mendapatkan pelayanan kredit usaha semakin mempermudah masyarakat


//g

untuk meningkatkan aktivitas usahanya yang berdampak pada peningkatan


s:
tp

kesejahteraan masyarakat. Pelayanan kesehatan gratis menjadi salah satu


ht

faktor yang dapat meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat, terutama


masyarakat yang tidak mampu. Dengan pelayanan kesehatan gratis tersebut
masyarakat dapat mengalihkan pendapatannya pada keperluan hidup lainnya
guna meningkatkan kesejahteraannya.

Rasa aman dan adanya perlindungan dari negara terhadap


masyarakat dari gangguan dan ancaman kejahatan diperlukan oleh
masyarakat agar dapat beraktivitas dan bekerja. Semakin rendah tingkat
kejahatan di suatu wilayah menjadi salah satu indikator peningkatan
kesejahteraan sosial di wilayah tersebut.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 83


Sosial Lainnya
9.1. Akses pada Teknologi Informasi dan
Komunikasi
Kemudahan dalam mengakses teknologi informasi dan komunikasi
memiliki relasi dengan kesejahteraan penduduk. Semakin sejahtera
penduduk, maka akan semakin mudah akses penduduk terhadap sumber
informasi. Hal ini akan direpresentasikan oleh semakin besarnya proporsi
penduduk yang bisa memanfaatkan media teknologi untuk komunikasi dan
mengakses informasi. Dalam era globalisasi, berbagai informasi yang ada di

.id
seluruh belahan dunia dapat diakses melalui berbagai media termasuk media

go
elektronik. Seiring dengan kemajuan teknologi, maka rumah tangga tidak

s.
hanya menggunakan PC (personal Computer) di rumah tangga untuk

bp
mengakses informasi. Masyarakat sudah mulai beralih menggunakan media
.
ab
lain seperti telepon seluler, tablet, dan berbagai media lainnya untuk
lk
du

mengakses berbagai informasi dan pengetahuan maupun media sosial.


i
gk

Perkembangan telepon seluler cenderung berdampakkepada


un

penggunaan rumah tangga atas telepon biasa atautelepon rumah. Pesatnya


un

perkembangan teknologi teleponseluler membuat telepon rumah semakin


//g

ditinggalkan. Penggunaan telepon rumah yang mengharuskan seseorang


s:
tp

berada di posisi tertentu yang terpasang jaringan telepon semakin


ht

ditinggalkan masyarakat karena dianggap kurang efisien dalam mendukung


mobilitas penggunanya.

Penggunaan telepon telepon seluler (HP)/ nirkabel atau komputer


(PC/ desktop, laptop/ notebook, tablet) pada tahun 2020-2021 masing-masing
mencapai 75,58 persen dan 73,54 persen. Masyarakat kini cenderung lebih
memilih menggunakan telepon seluler sebagai alat komunikasi karena dinilai
lebih praktis, dapat memiliki privasi serta tersedia berbagai fitur canggih
penunjang kebutuhan masyarakat akan teknologi yang semakin berkembang
seperti mengakses internet, menyimpan foto, audio, video dan sebagainya.
Hal ini menjadikan penggunakan telepon seluler sebagai akses komunikasi
cukup besar. Penggunaan komputer (PC/ desktop, laptop/ notebook, tablet)
juga cukup besar terutama di masa pandemi Covid-19 yang mengharuskan
bekerja dari rumah maupun sekolah dari rumah.

84 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Sosial Lainnya
Gambar 9. 1 Persentase Anggota Rumah Tangga Berusia 5 Tahun ke
Atas menurut Penggunaan Teknologi Informasi selama
Tiga Bulan Terakhir, 2020-2021
100%
90%
80%
70% 75.58% 73.54%
60%
50% 57.45%
40% 51.01%

30%
20%
10%

.id
0%

go
2020 2021

s.
Menggunakan Telepon Seluler/ Komputer Mengakses Internet

bp
Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2020-2021, BPS Gunungkidul
.
ab
lk

Aplikasi terhadap teknologi komunikasi dan informasi salah satunya


du

melalui akses internet. Media internet digunakan karena memiliki sifat instan,
i
gk

interaktif, dan menarik. Tidak semua penduduk yang memiliki dan


un

menggunakan telepon seluler dan komputer juga menggunakannya untuk


un

mengakses internet. Sebesar 57,45 persen penduduk berusia 5 tahun ke atas


//g
s:

telah mengakses internet (termasuk Facebook, Twitter, Youtube, Instagram,


tp

Whatsapp, dll). Nilai ini meningkat dibanding tahun 2020 yang sebesar 51,01
ht

persen. Peningkatan akses terhadap internet sejalan dengan peningkatan


akses terhadap telepon seluler. Hal ini dimungkinkan terjadi karena
masyarakat saat ini cenderung menggunakan telepon seluler sebagai media
komunikasi seperti chatting, browsing atau kegiatan serupa lainnya dengan
memanfaatkan akses internet juga.

9.2. Kepemilikan Aset


Gambar 8.1Pers entase R umah Tangga Penerima Kredit Us aha Rakyat (KUR) di Kabupaten Gunung kidul, 2014-2015

Ukuran kesejahteraan memiliki relasi dengan kepemilikan aset.


Semakin besar aset yang dimiliki seseorang menunjukkan semakin sejahtera
penduduk tersebut. Dalam Susenas Maret 2020-2021, aset fasilitas rumah
tangga diukur dengan kepemilikan lemari es/ kulkas, AC, pemanas air, televisi

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 85


Sosial Lainnya
layar datar (minimal 30 inci), tabung gas, dan telepon rumah. Sementara
kepemilikan aset transportasi dikukur dengan kepemilikan sepeda motor,
perahu, perahu motor atau mobil oleh rumah tangga.

Gambar 9.2 Persentase Rumah Tangga menurut Jenis Aset di


Kabupaten Gunungkidul, 2020-2021
100%
90%
80%
70% 77.67% 79.28%
60%
50%
53.05% 52.79%

.id
40%

go
30%
20%

s.
bp
10%
0%
.
ab
2020 2021
lk

Aset Fasilitas Rumah Tangga* Aset Transportasi**


i du
gk

Keterangan: *Aset Fasilitas Rumah Tangga terdiri dari: Lemari es/ kulkas, AC, Pemanas air, Televisi layar datar
(minimal 30 inci), Tabung Gas, dan Telepon Rumah.
un

**Aset Transportasi terdiri dari: Sepeda motor, Perahu, Perahu motor, dan Mobil.
Sumber: Survei Sosial Ekonomi Nasional Maret 2020-2021, BPS Gunungkidul
un
//g

Kepemilikan aset fasilitas rumah tangga di Gunungkidul pada tahun


s:

2020-2021 masing-masing sebesar 53,05 persen dan 52,79 persen.


tp
ht

sementara itu, kepemilikan aset transportasi oleh rumah tangga di


Gunungkidul tahun 2020-2021 masing-masing sebesar 77,67 persen dan
79,28 persen. Terlihat bahwa sebagian besar rumah tangga telah memiliki
aset transportasi.

86 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


DAFTAR PUSTAKA

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul. 2020. Kabupaten


Gunungkidul Dalam Angka 2020. Wonosari: BPS Kabupaten
Gunungkidul.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul. 2020. Keadaan Angkatan
Kerja Kabupaten Gunungkidul 2020. Wonosari: BPS Kabupaten
Gunungkidul.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul. 2020. Statistik Kesejahteraan
Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2020. Wonosari: BPS Kabupaten
Gunungkidul.

.id
Badan Pusat Statistik (BPS). 2021. Data dan Informasi Kemiskinan

go
Kabupaten/ Kota 2021. Jakarta: Badan Pusat Statistik.

s.
bp
Badan Pusat Statistik Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. 2021. Indikator
Kesejahteraan Rakyat Daerah Istimewa Yogyakarta 2021.
.
ab
Yogyakarta: BPS Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.
lk

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul. 2021. Kabupaten


du

Gunungkidul Dalam Angka 2021. Wonosari: BPS Kabupaten


i
gk

Gunungkidul.
un

Badan Pusat Statistik Kabupaten Gunungkidul. 2021. Statistik Kesejahteraan


un

Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021. Wonosari: BPS Kabupaten


Gunungkidul.
//g
s:
tp
ht

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 87


.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

88 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


ISTILAH TEKNIS

Air Minum Bersih

Air yang bersumber dari ledeng, air kemasan, serta pompa, sumur terlindung,
dan mata air terlindung yang jarak ke tempat pembuangan limbah (septic
tank) > 10 meter.

Angka Beban Tanggungan

Angka yang menyatakan perbandingan antara penduduk usia tidak produktif

.id
(di bawah 15 tahun dan 65 tahun ke atas) dengan penduduk usia produktif

go
(antara 15 sampai 64 tahun) dikalikan 100.

s.
bp
Angka Kesakitan
.
ab
lk
Persentase penduduk yang mengalami keluhan kesehatan hingga
du

mengganggu aktivitas sehari-hari. Indikator ini disebut juga morbiditas.


i
gk
un

Angka Melek Huruf


un

Proporsi penduduk usia 15 tahun ke atas yang dapat membaca dan menulis
//g

dalam huruf latin atau lainnya.


s:
tp

Angka Partisipasi Sekolah


ht

Rasio anak yang sekolah pada kelompok umur tertentu terhadap jumlah
penduduk pada kelompok umur yang sama.

Angka Kelulusan

Proporsi murid yang lulus ujian terhadap total seluruh peserta ujian dikali 100.

Angka Partisipasi Murni

Proporsi anak sekolah pada satu kelompok umur tertentu yang bersekolah
tepat pada tingkat yang sesuai dengan kelompok umurnya.

Angkatan Kerja

Penduduk usia kerja (15 tahun ke atas) yang bekerja, atau punya pekerjaan
namun sementara tidak bekerja, dan yang mencari pekerjaan.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 89


Bekerja

Melakukan kegiatan/pekerjaan dengan maksud untuk memperoleh/membantu


memperoleh pendapatan/keuntungan dan lamanya bekerja paling sedikit
1(satu) jam terus-menerus dalam seminggu yang lalu (termasukpekerja
keluarga tanpa upah yang membantu dalam suatu usaha atau kegiatan
ekonomi). Seseorang yang mempunyai pekerjaan tetap tetapi untuk
sementara tidak bekerja, juga dianggap sebagai bekerja.

Distribusi Penduduk

.id
Ukuran yang menyatakan perbandingan jumlah penduduk pada wilayah yang

go
lebih kecil terhadap wilayah administratif yang lebih luas.

s.
bp
Garis Kemiskinan Makanan

.
ab
Nilai pengeluaran kebutuhan minimum makanan yang disetarakan dengan
lk
du

2100 kilokalori perkapita perhari.


i
gk

Garis Kemiskinan Non-Makanan


un
un

Kebutuhan minimum untuk perumahan, sandang, pendidikan dan kesehatan.


//g

Indeks Kedalaman Kemiskinan


s:
tp

Ukuran yang menyatakan kesenjangan pengeluaran masing-masing


ht

penduduk miskin terhadap garis kemiskinan, disebut juga Poverty Gap Index
atau P1.

Indeks Keparahan Kemiskinan

Ukuran yang menyatakan penyebaran pengeluaran diantara penduduk


miskin, disebut juga Poverty Severity Index atau P2.

Indeks Gini

Ukuran kemerataan pendapatan yang dihitung berdasarkan kelas


pendapatan. Nilai Indeks atau Koefisien Gini terletak antara 0, yang
mencerminkan kemerataan sempurna, dan 1 yang menggambarkan
ketidakmerataan sempurna.

90 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Jumlah Jam Kerja Seluruhnya

Jumlah jam kerja yang digunakan untuk bekerja (tidak termasuk jam kerja
istirahat resmi dan jam kerja yang digunakan untuk hal-hal diluar pekerjaan).

Kepadatan Penduduk

Rata-rata banyaknya penduduk per km 2.

Lapangan Usaha

Bidang kegiatan dari pekerjaan/tempat bekerja seseorang. Kegiatan in

.id
mengacu pada Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indoonesia (KBLI) dalam

go
satu digit.

s.
bp
Masih Bersekolah

.
ab
Sedang mengikuti suatu pendidikan, baik di tingkat dasar, menengah atau
lk

tinggi.
idu
gk

Pendagogik
un

Ilmu Pendidikan Anak.


un
//g

Penduduk
s:
tp

Semua orang yang berdomisili di wilayah geografis Republik Indonesia


ht

selama 6 (enam) bulan atau lebih dan atau mereka yang berdomisili kurang
dari 6 bulan, tapi bertujuan untuk menetap.

Penduduk Usia Kerja

Penduduk yang berumur 15 tahun ke atas.

Penduduk Miskin

Penduduk yang memiliki nilai rata-rata pengeluaran perkapita perbulan


dibawah garis kemiskinan.

Penganggur

Mereka yang termasuk dalam angkatan kerja dan tidak bekerja tetapi mencari
pekerjaan.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 91


Pengangguran Terbuka

Mereka yang termasuk pengangguran terbuka adalah:


1. yang mencari pekerjaan.
2. yang mempersiapkan usaha.
3. yang tidak mencari pekerjaan, karena merasa tidak mungkin
mendapatkan pekerjaan.
4. yang sudah mempunyai pekerjaan tetapi belum mulai bekerja.

Pengeluaran

.id
Pengeluaran untuk makanan dan bukan makanan. Makanan mencakup

go
seluruh jenis makanan termasuk makanan jadi, minuman, tembakau dan sirih.

s.
Sementara bukan makanan mencakup pengeluaran perumahan, sandang,

bp
biaya kesehatan, sekolah, dan sebagainya.
.
ab
lk

Pekerja Tidak Dibayar


idu

Seseorang yang bekerja membantu usaha untuk memperoleh penghasilan


gk
un

atau keuntungan yang dilakukan oleh salah seorang anggota rumah tangga
un

atau bukan anggota rumah tangga tanpa mendapat gaji.


//g

Persentase Penduduk Miskin


s:
tp

Persentase penduduk yang berada dibawah Garis Kemiskinan disebut juga


ht

Head Count Index (HCI) atau P0.

Peserta Keluarga Berencana (Akseptor)

Orang yang mempraktekkan salah satu metode kontrasepsi.

Rasio Jenis Kelamin

Perbandingan antara jumlah penduduk laki-laki dan perempuan di suatu


daerah pada waktu tertentu.

Rata-Rata Lama Sakit

Banyaknya hari sakit pada penduduk yang mengalami gangguan/keluhan


kesehatan.

92 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021


Rata-Rata Lama Sekolah

Rata-rata jumlah tahun yang dihabiskan oleh penduduk berusia 15 tahun ke


atas untuk menempuh semua jenis pendidikan formal yang pernah dijalani.

Status Pekerjaan

Kedudukan seseorang dalam unit usaha/kegiatan dalam melakukan


pekerjaan.

Tamat Sekolah

.id
Menyelesaikan pelajaran pada kelas atau tingkat terakhir suatu jenjang

go
sekolah di sekolah negeri maupun swasta dengan mendapatklan tanda tamat

s.
ijazah. Orang yang belum mengikuti pelajaran pada kelas tertinggi tetapi telah

bp
mengikuti ujian dan lulus dianggap tamat sekolah.
.
ab
lk

Tingkat Pengangguran Terbuka


i du

Persentase penduduk yang mencari pekerjaan, yang mempersiapkan usaha,


gk

yang tidak mencari pekerjaan, karena merasa tidak mungkin


un
un

mendapatkanpekerjaan,yang sudah mempunyai pekerjaan tetapi belum mulai


//g

bekerja dari sejumlah angkatan kerja yang ada.


s:
tp

Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja


ht

Persentase angkatan kerja terhadap penduduk usia kerja.

Tingkat Pertumbuhan Penduduk

Angka yang menunjukkan tingkat pertambahan penduduk per tahun dalam


jangka waktu tertentu. Angka ini dinyatakan sebagai persentase.

Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021 93


cover belakang

.id
go
s.
.bp
ab
lk
du
i
gk
un
un
//g
s:
tp
ht

94 Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Gunungkidul 2021

Anda mungkin juga menyukai