Anda di halaman 1dari 1

Nama : Luh Putu Listya Dewi Anindhita

NIM : 2017051067

Kelas : 4C

Peta Konsep Penggabungan Usaha

PENGGABUNGAN USAHA

“Penggabungan usaha (Business Combination) adalah penyatuan dua atau lebih perusahaan yang
terpisah menjadi satu entitas ekonomi karena satu perusahan menyatu dengan perusahaan lain atau
memperoleh kendali atas aktiva dan operasi perusahaan lain”

Sifat Penggabungan Usaha Faktor Pendorong Penggabungan


a. Integrasi Horizontal a. Ketidaksempurnaan pasar bagi perusahaan
b. Integrase Vertikal b. Mendapatkan barang mentah dengan kontinu
c. Konglomerasi c. Teratasnya tanggung jawab dari suatu badan usaha
d. Untuk mengurangi persaingan antar perusahaan

Penyebab Penggabungan Usaha : Bentuk Penggabungan Usaha :


a. Manfaat Biaya a. Merger
b. Resiko Lebih Rendah b. Konsolidasi
c. Penundaan Operasi Pengurangan c. Trust
d. Mencegah Pengambil Alihan d. Kartel
e. Akuisisi Harta Tidak Berwujud e. Holding Company
f. Alasan-Alasan Lain f. Concern
g. Corner dan Ring
h. Syndicat
i. Joint Venture
j. Production Sharing
k. Waralaba

Metode penggabungan usaha


a. Metode penyatuan kepemilikan
b. Metode pembelian

Anda mungkin juga menyukai