Anda di halaman 1dari 6

TUGAS BAHASA INDONESIA

“PENGGUNAAN EJAAN DAN DIKSI”

Disusun oleh:
Nama : Alya Nurul Wahidah
NIM : 215040200111100
Kelas :J
Dosen Pengampu : Dra. Lilik Wahyuni, M.Pd

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI


FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS BRAWIJAYA
MALANG
2022
A. Ejaan
No Kesalahan Alasan Kesalahan Pembetulan
.
1. Sayur termasuk Penggunaan kata depan Sayur termasuk bahan
bahan pangan yang ‘di’ seharusnya dipisah pangan yang mudah
mudah didapat dengan kata setelahnya didapat di berbagai
diberbagai daerah karena kata setelahnya daerah
merupakan kata
menunjukkan tempat.
2. Bagaimana cara Penggunaan kata depan Bagaimana cara
pemasaran ‘di’ seharusnya di pisah pemasaran pemasaran
pemasaran yang dengan kata setelahnya yang dilakukan agar
dilakukan agar karena kata setelahnya menjadi bisnis usaha
menjadi bisnis usaha merupakan kata yang yang menjanjikan di
yang menjanjikan menunjukkan waktu. masa mendatang?
dimasa mendatang?
3. Dapat melatih jiwa Kata asing Dapat melatih jiwa
entrepreneurship ‘entrepreneurship’ dan entrepreneurship
melalui usaha ‘vegetable’ tidak ditulis melalui usaha keripik
keripik vegetable. dengan cetak miring. vegetable.
5. ‘MIGIE’ (Mix Penulisan kata ‘mix ‘MIGIE’ (Mix Veggie)
Veggie) veggie’ tidak dicetak
miring. Seharusnya
dicetak miring karena
merupakan bahasa
asing.
6. Data cash in flow. Penulisan ‘cash in flow’ Data cash in flow
tidak dicetak miring.
Padahal merupakan
bahasa asing yang
seharusnya dicetak
miring.
7. Bahan : sayuran Terdapat spasi sebelum Bahan : sayuran
(bayam hijau, tanda titik dua (:) setelah (bayam hijau,
sawi/lobak, wortel kata ‘bahan.’ Padahal sawi/lobak, wortel dan
dan kentang), tepung penggunaan titik dua (:) kentang), tepung beras,
beras, telur ayam harus rapat dengan kata telur ayam butir,
butir, bawang putih sebelumnya. bawang putih siung,
siung, garam, garam, masako,
masako, ladaku, air Sebelum kata ‘dan’ ladaku, air dingin,
dingin, minyak tidak terdapat tanda minyak goreng dan
goreng dan aneka koma (,). Seharusnya aneka rasa (keju dan
rasa (keju dan tanda koma (,) balado)
balado) digunakan sebelum kata
‘dan’ pada kata
perincian yang lebih
dari dua.
7. Berdasarkan Penulisan kata depan Berdasarkan
permasalahan diatas ‘di’ tidak pisah. permasalahan di atas
Seharusnya kata depan
‘di’ dipisah dengan kata
setelahnya karena kata
setelahnya merupakan
kata yang menunjukkan
tempat.
8. Contohnya pada saat Sebelum kata ‘dan’ Contohnya pada saat
menonton film, tidak terdapat tanda menonton film,
mengerjakan tugas, koma (,). Seharusnya mengerjakan tugas,
bermain dan tanda koma (,) bermain, dan bersantai.
bersantai. digunakan sebelum kata
‘dan’ pada kata
perincian yang lebih
dari dua.
9. Bagaimana bisa Penulisan tanda tanya Bagaimana bisa hidup
hidup sehat jika tidak tidak rapat dengan kata sehat jika tidak
menyukai sayuran ? sebelumnya. Seharusnya menyukai sayuran?
penulisan tanda tanya
(?) rapat dengan kata
sebelumnya.
10. Tempat pemasaran Penulisan kata ‘e- Tempat pemasaran
yang digunakan commerce’ tidak dicetak yang digunakan yaitu
yaitu E-commerce miring. Seharusnya E-commerce
diicetak miring karena
merupakan bahasa
asing.
11. Sehingga dimasa tua Penulisan kata depan Sehingga di masa tua
nanti tubuh kita ‘di’ harunya dipisah nanti tubuh kita masih
masih sehat dan dengan kata setelahnya sehat dan bugar serta
bugar serta terhindar karena kata setelahnya terhindar dari penyakit
dari penyakit yang merupakan kata yang yang berbahaya
berbahaya menunjukkan waktu.

B. Diksi
No Kesalahan Alasan Kesalahan Pembetulan
.
4. Program Kreatifitas Kata ‘kreatifitas’ bukan Program Kreativitas
Mahasiswa merupakan kata baku. Mahasiswa
Kewirausahaan ini Seharusnya Kewirausahaan ini
diharapkan dapat ‘kreativitas.’ diharapkan dapat
memperoleh memperoleh manfaat,
manfaat, sebagai sebagai berikut:
berikut:
2. Dengam Penulisan kata ‘kripik’ Dengam menggunakan
menggunakan salah karena bukan metode pengovenan ini
metode pengovenan merupakan kata baku. juga dapat membuat
ini juga dapat keripik sayur dapat
membuat kripik bertahan lama.
sayur dapat bertahan
lama.
3. Berdasarkan Kalimat terlalu panjang Berdasarkan
permasalahan di dan kurang efektif. permasalahan di atas,
atas, maka dalam Penulisan kalimat tidak peneliti berinisiatif
program kreativitas langsung menuju inti membuat sebuah
ini peneliti dan kurang produk yang bernama
menawarkan sebuah menonjolkan produk MIGIE (Mix Vegie)
metode pengolahan yang ditawarkan. sebagai camilan sehat
sayur inovatif, dan bergizi.
yaitu dengan
membuat keripik
dengan bahan dasar
sayur yang belum
dimanfaatkan
sebagai makanan
ringan yaitu keripik
vegetable aneka rasa
sebagai camilan
yang sehat dan
bergizi
4. Di masa sekarang Penulisan kata ‘ini’ Di masa sekarang,
ini, semua orang dari membuat kalimmat semua orang dari
berbagai kalangan tersebut menjadi kurang berbagai kalangan
dan tidak efektif. senang mengonsumsi
memandang umur camilan ringan.
senang Penulisan kata tidak
mengkonsumsi memandang umur
camilan ringan. harusnya dihilangkan
karena penggunaannya
kurang efektif.

Kata ‘mengkonsumsi’
kurang tepat karena
menyalahi kaidah.
Harusnya
mengonsumsi.
5. Rasanya tidak Penulisan kata Rasanya tidak lengkap
lengkap jika ‘cemilan’ tidak tepat jika berkumpul tanpa
berkumpul tanpa karena bukan adanya camilan ringan.
adanya cemilan merupakan kata baku.
ringan.
6. Munculnya Pemilihan kata ‘kami’ Munculnya
permasalahan kurang tepat digunakan permasalahan tersebut
tersebut membuat dalam penulisan membuat Peneliti
kami memikirkan proposal maupun artikel memikirkan cara.
cara. ilmiah. Seharusnys
ditulis dengan kata
‘peneliti’ atau ‘penulis.’

Anda mungkin juga menyukai