Anda di halaman 1dari 5

SILABI MK PEREKONOMIAN INDONESIA / SYLABY ON MODULE OF INDONESIAN ECONOMIC

Nama Mata Kuliah /


1 PEREKONOMIAN INDONESIA/INDONESIAN ECONOMY
Course Name
Kode Mata Kuliah /
2 F032100013
Course Code
Jumlah SKS /
3 3 SKS / 150 Credits Hours
Credit Hours
4 Jenjang / Level S1
Semester dan Tahun /
5 Semester V Tahun III
Semester and Year

6 Prasyarat / Prerequisite Tidak Ada


Metode dan Bentuk
7 Pembelajaran / Teaching Kuliah
and Learning Method
Komposisi Penilaian:
8 Asesmen / Assessment ▪ Coursework 70 %
▪ Ujian 30 %
Rieke Pernamasari, SE, M.Ak; Sri Purwaningsih, SE, M.Ak; Suri
Dosen Pengampu /
9 Mahrani, S.Sos, M.Ak; Yusman, SE, MM; Teguh Pribadi, SE, M.M.
Lecturer
Mata ajar ini membahas mengenai perekonomian Indonesia
yang dapat dikelompokkan ke dalam bagian yaitu sejarah
ekonomi Indonesia, Neraca-Neraca Makroekonomi Indonesia,
Transformasi Perekonomian Indonesia, serta Kebijakan
Perekonomian Indonesia. Pada intinya Perekonomian Indonesia
Sinopsis Mata Kuliah / membahas berbagai macam issu dan kebijakan dalam
10
Course Synopsis Perekonomian Indonesia. Muara dari mata ajar ini adalah
kemampuan menganalisis kondisi dan kebijakan perekonomian
Indonesia baik keadaan terkini maupun perkiraan ke depannnya
mengenai kebijakan fiskal, moneter, dan perdagangan
mencakup strategi kebijakan dan perkembangan kondisi
perekonomian terkait dengan indikator makroekonomi.
Capaian pembelajaran yang diharapkan setelah lulus mata kuliah
ini adalah:
1. Mampu memahami sistem ekonomi indonesia dan
perkembangan sejarah ekonomi indonesia
2. Mampu memahami dan mempunyai wawasan luas terkait
Capaian Pembelajaran aspek-aspek penting dalam perkembangan makro ekonomi
Mata Kuliah (CPMK) / lndonesia
11
Course Learning 3. Mampu menjelaskan transformasi perekonomian indonesia
Outcomes (CLO) dan perkembangan ekonomi daerah
4. Mampu menganalisis berbagai masalah ekonomi yang
dihadapi, yang pada waktunya kemudian dapat dijadikan
pertimbangan didalam penyusunan berbagai alternatif
kebijakan untuk mengatasi masalah ekonomi yang dihadapi.
5. Mampu menjelaskan perekonomian indonesia dalam era
globalisasi serta mengidentifikasi tantangan serta hambatan
ekonomi indonesia di masa yang akan datang.

12 Kontribusi Mata Kuliah terhadap Tujuan Pendidikan Program Studi (TPP)


Tujuan Pendidikan Program Studi (TPP) / Kontribusi Kontribusi
No
Programme Educational Objectives (PEO) Mayor Minor
Menghasilkan lulusan yang berkualitas, memiliki integritas,
kedisiplinan, bertanggung jawab serta memiliki profesionalisme
dan kompetensi serta daya saing tinggi, yang mampu
1 mengaplikasikan teknik, metode dan standar akuntansi ✓
penyajian informasi akuntansi keuangan sesuai dengan
kebutuhan pengguna.

Menghasilkan lulusan yang menguasai, mengimplementasikan


dan mengembangkan pengetahuan akuntansi untuk berperan
sebagai tenaga akuntansi, asisten konsultan dibidang
2 keuangan, akuntansi syari’ah, perpajakan, sistem informasi ✓
akuntansi maupun auditor junior dibidang keuangan,
perpajakan, auditor internal, dan asisten peneliti.

Menghasilkan lulusan yang memiliki sifat kepemimpinan,


mampu berkomunikasi secara efektif, bekerja dalam tim, kreatif
3 dan inovatif, mau dan mampu belajar sepanjang hayat, ✓
melanjutkan studi, serta mampu menyesuaikan dan
mengembangkan diri di lingkungan kariernya

Menghasilkan lulusan yang mampu menghasilkan karya ilmiah


dan berkontribusi menurut keahliannya pada industri, badan
profesional dan masyarakat, menciptakan serta mengisi
4 lapangan kerja dalam bidang akuntansi keuangan, akuntansi ✓
syari’ah, perpajakan , system informasi akuntansi serta
pengauditan dengan jiwa kewirausahaan.

13 Jumlah Tatap Muka / Learning Hours


Jam / Hours
Pokok Bahasan / Topics
TM TS P KM Total
CPMK 1.
Mampu memahami sistem ekonomi indonesia dan perkembangan sejarah 7.5 3 0 18 28.5
ekonomi indonesia

CPMK 2.
Mampu memahami dan mempunyai wawasan luas terkait aspek-aspek 7.5 3 0 18 28.5
penting dalam perkembangan makro ekonomi lndonesia

CPMK 3.
Mampu menganalisis berbagai masalah ekonomi yang dihadapi, yang pada
waktunya kemudian dapat dijadikan pertimbangan didalam penyusunan 7.5 3 0 19.5 30
berbagai alternatif kebijakan untuk mengatasi masalah ekonomi yang
dihadapi.
CPMK4.
Mampu menjelaskan transformasi perekonomian indonesia dan 10.0 4 0 25 39.0
perkembangan ekonomi daerah

CPMK 5.
Mampu menjelaskan perekonomian indonesia dalam era globalisasi serta
mengidentifikasi tantangan serta hambatan ekonomi indonesia di masa yang 5.0 2 0 17 24.0
akan datang.

Asesmen:
• Coursework 70 %
• Ujian 30 %
Total Jam Pembelajaran / Total Learning Hours 37.5 15 0 97.5 150.5
Jumlah Jam Kredit / Total Credit Hours 3 SKS
TM : Tatap Muka / e-Learning, PS : Penugasan Terstruktur, P : Praktik / Laboratorium, BM : Belajar Mandiri
1. Boediono, 2016. Ekonomi indonesia dalam lintasan sejarah
14 Daftar Pustaka 2. Soesono Triyatno Widodo. Ekonomi Indonesi. Fakta dan tantangan dalam era
globalisasi
Utama / Main 3. Tulus T H Tambunan. Perekonomian Indonesia.
References 4. Susanti, Hera, et al. 2000. Indikator-Indikator Makroekonomi

1. Boediono, 2016. Ekonomi Indonesia


2. Dell, Melissa and Benjamin A. Olken. 2017. The Development Effects of the
15 Daftar Pustaka Extractive Colonial Economy: The Dutch Cultivation System in Java.
Tambahan / 3. Panennungi, Maddaremmeng. 2017. Transformasi Perekonomian Indonesia.
Additional Yayasan Pustaka Obor Indonesia
References 4. Pangestu, Mari, dkk (Ed). 2003. Indonesia dan Tantangan Ekonomi Global, CSIS,
Jakarta

16 Daftar Praktikum / Laboratorium Activities


No Jenis Praktikum Jam Tatap Muka
1 37.5
Jumlah Jam / Total Hour 120.5
17 Matriks Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) dan Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)
K K
S K K K K K K K K K
Course Learning Outcomes (CLO) / Capaian S S S S S S S S S P P P P P P P P P U K
No 1 U U U U U U U U U
Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 1 2 3 4 5 6 7 8 9 1
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
0
Mampu memahami sistem ekonomi indonesia dan √ √ √ √ √ √
1 perkembangan sejarah ekonomi indonesia √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

Mampu memahami dan mempunyai wawasan luas √ √ √ √ √ √


2 terkait aspek-aspek penting dalam perkembangan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
makro ekonomi lndonesia.
Mampu menjelaskan transformasi perekonomian √ √ √ √ √ √
3 indonesia dan perkembangan ekonomi daerah √ √ √ √ √ √ √ √ √ √

Mampu menganalisis berbagai masalah ekonomi yang √ √ √ √ √ √


dihadapi, yang pada waktunya kemudian dapat
4 dijadikan pertimbangan didalam penyusunan berbagai √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
alternatif kebijakan untuk mengatasi masalah ekonomi
yang dihadapi
Mampu menjelaskan perekonomian indonesia dalam √ √ √ √ √ √
era globalisasi serta mengidentifikasi tantangan serta
5 hambatan ekonomi indonesia di masa yang akan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
datang.
18 Matriks Asesmen dan Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
No Asesmen Bobot
CPMK 1 CPMK 2 CPMK 3 CPMK 4 CPMK 5
1 Coursework 1 25 % ✓ ✓
2 Coursework 2 25 % ✓ ✓
3 Coursework 3 20 % ✓ ✓
4 UAS 30 % ✓ ✓ ✓

Coursework bisa dalam bentuk tugas, quiz, tes, praktikum, peer assessment dan presentasi

Syarat Lulus:
• Nilai Coursework 1 minimal 56, coursework 2 minimal 56, Coursework 3 minimal 56, UAS minimal 56 dan nilai total
minimal 56

Anda mungkin juga menyukai