Anda di halaman 1dari 14

Contoh Proposal

Cover

PROPOSAL PENGEMBANGAN USAHA

TKM LANJUTAN TA 2022

KONVEKSI “DEWI BUSANA”

Nama : Dewi Purnama

NIK :123456789101112

Alamat : RT 01 RW 01 Desa Melati, Kecamatan Mawar, Kabupaten Garut,


Prov. Jawa Barat:

1|Page
A. Latar Belakang
Usaha konveksi merupakan usaha yang diminati banyak orang. Orang-
orang di kampung saya banyak belajar menjahit dan beberapa modifikasi
dalam berbagai pakaian. Pakaian jenis kaos, kemeja, celana, jaket, dan
pakaian jenis lainnnya diproduksi oleh usaha yang dinamakan konveksi.
Melihat kenyataan bahwa masyarakat dikampung saya banyak yang pandai
dalam konveksi maka menjadi salah satu ketertarikan bagi saya untuk
membuat usaha konveksi dengan memaksimalkan potensi yang ada
dimasyarakat.
Peluang memperluas pasar di usaha konveksi sangat dimungkinkan,
mengingat kebutuhan akan produk tersebut sangat dibutuhkan oleh
masyarakat.Dalam industri ini perkembangan sangat dinamis oleh karena itu
faktor-faktor pendukung harus diperhatikan supaya usaha makin maju dan
berkembang dan juga menyerap tenaga kerja.

B. Deskripsi Produk
Bisnis konveksi adalah suatu jenis bisnis yang cukup popular di Indonesia
tersebar disetipa daerah. Kepopuleran bisniskonveksi utamanya adalah
karena disebabkan oleh dua hal. Pertama, karena produk yangdihasilkan
oleh industri konveksi, yaitu pakaian yang merupakan kebutuhan dasar
manusia,maka market untuk bisnis konveksi dan akan selalu ada. Pangsa
pasar yang jelas, membuat banyak orang yang mengadu peruntungan
dibisnis ini.
Yang kedua bisnis konveksi menjadi popular karena entry barrier untuk bisa
memulai bisnis ini tdak terlalu besar. Seseorang bisa memulai bisni ini hanya
dengan bermodalkan dua atau tiga buah mesin jahit. Dan mesin jahit adalah
salah satu mesin produksi yang cukup terjangkau harganya oleh masyarakat.
Dengan bisnis ini seseorang dapat menjalankan usahanya dari garasi rumah
atau ruangan kecil yang memiliki luas hanya beberapa meter persegi saja.
Sehingga untuk masalah pemasaran produk, bisnis ini cukup menjanjikan
untuk dilakukan, kebutuhan masyarakat terhadap produk konveksi sangatlah
luas.

C. Potensi Usaha
Kegiatan usaha konveksi adalah proses dari kain menjdai pakaian siap pakai.
Usaha konveksi dapat didefinisikan sebagai industri kecil skala rumah tangga
yang melayani pembuatan pakaian jadi secara massal dalam jumlah banyak.

2|Page
Model pakaian yang diproduksi berupa pakaian berdasarkan ukuran standard
yang susah ditentukan.
Karena produk yang dihasilkan oleh industri konveksi termasuk
kedalamsalahsatu kebutuhan dasar manusia, kepopuleran bisnis konveksi ini
diprediksi akan terus meningkat. Didukung oleh permintaan pasar yang
begitu besar peluang untuk memulai dan mengembangkan usaha konveksi
juga dirasa sangat besar.
Seperti halnya proses produksiyang dilakukan dalam industri garmen, untuk
mengubah kain atau barang setengah pakai menjadi pakain siap pakai,
terdapat beberapa tahapan yang harus dilalui. Mulai dari proses pemotongan
kain sesuai dengan pola baju yang diinginkan, proses menjahit, dan proses
merapikan baju.
Dalam industri konveksi proses ini biasa disebut dengan nama cut, make and
trim.
1. cutting : pembuatan pola atau patron, marker, cutting, dan numbering
2. Making : menjahit dari awal sampai menjadi bahan siap pakai
3. Trimming : washing/dyeing, ironing/setrika, labeling dan packing.

D. Rencana Singkat Pengembangan Usaha

1. Strategi pemasaran

a. Survei ke seluruh Jawa Barat dan Indonesia


b. Menawarkan langsung kepada konsumen
c. Membuat akun media sosial
d. Membuka outlet pada pameran baik di Garut maupun seluruh
Jawa Barat dan Indonesia.
Untuk usaha konveksi kita bisa uraikan sebagai berikut :
a. Pengembangan Produk
membuat variasi model kain yang berbeda-beda dengan tujuan yang
ingin dicapai agar konsumen tidak merasa bosan dengan model yang
itu-itu saja.
b. Pengembangan wilayah pemasaran
melakukan penjualan ke lingkungan-lingkungan kantor, boutique,
pasar internasional dan lainsebagainya.
c. Kegiatan Promosi
Mencaro sistributor-distributor di seluruh Indonesia dengantujuan
yang ingin dicapai adalah agar produk tersalurkan/terjual diseluruh
pelosok Indonesia.

3|Page
2. Strategi Produksi

Strategi produksi yang dilakukan yaitu :

a. Pemotongan menggunakan gunting khusus


b. Pemotongan
c. Penjahitan menggunakan mesin jahit modern
d. Proses setrika menggunakan setrikauap
e. Pengemasan menggunakan plastic
Untuk usaha konveksi kita bisa kita uraikan dalam tabel dibawah ini :
PROSES BAHAN BAKU TEKNOLOGI MESIN
PRODUKSI
Pengukuran Kain Katun Traditional Alat Ukur
Jepang
Pemotongan Kain Katun Tarditional Gunting
Kepang
Penjahitan Kain Katun Modern Mesin Jahit
Jepang
Finishing Kain Katun Moden Setrika Uap
Jepang
Pengemasan Kain Katun Traditional ‘-
Jepang

3. Strategi Keuangan

a. Menulis pemasukan harian, bulanan dan tahunan


b. Menulis pengeluaran harian, bulanan dan tahunan
c. Menulis keuntungan harian, bulanan dan tahunan
Untuk usaha konveksi kita bisa uraikan sebagai seperti pada laporan
neraca keuangan pada point E.

4. Strategi Pengembangan Pekerja

a. Penjelasan sistem produksi


b. Penjelasan sistem pemasaran
c. Menjelaskan pembukuan keuangan harian, bulanan, dan
tahunan. Untuk usaha konveksi kita bisa uraikan sebagai berikut :
Uraian Jumlah Pekerja yang Tenaga yang
Kebutuhan tesedia harus direkrut
Produksi 2 1 1

4|Page
Pemasaran 2 1 1
Keuangan 2 1 1

E. Pencatatan Keuangan Saat Ini


1. Rencana Keuangan Saat ini
NERACA KEUANGAN
DEWI BUSANA
DESEMBER 2021
PENERIMAAN
Penerimaan Penjualan Rp.50.000.000,-
Total Rp. 50.000.000,-
INVESTASI Rp. 2.000.000,-
PENGELUARAN
Bahan baku Rp.21.000.000,-
Bahan pembantu Rp. 1.000.000,-
Upah buruh produksi Rp. 12.500.000,-
Transport Rp. 722.000,-
Biaya produksi lain-lain Rp. 200.000,-
Biaya Pemasaran Rp. 100.000,-
Pulsa Rp. 50.000,-
Total Rp. 35.622.000,-
Selisih Kas Rp.16.378.000,-

LAPORAN LABA RUGI


DEWI BUSANA
31 Desember 2022
Hasil Penjualan
Penjualan Rp. 50.000.000,-
Total Rp.50.000.000,-
Biaya Variabel
Bahan Baku Rp.21.000.000,-
Bahan Pembantu Rp. 1.000.000,-
Transport Rp. 772.000,-
Biaya lain-lain Rp. 200.000,-
Total Rp.22.972.000,-
Biaya Tetap
Upah Pekerja Rp. 12.500.000,-
5|Page
Biaya Administrasi
Biaya Pemasaran Rp. 100.000,-
Pulsa Rp. 50.000,-
Total Rp. 150.000,-
Total Biaya Rp. 35.622.000,-
Laba bersih Rp. 15.378.000,-

2. Rencana Pengembangan Usaha

Mesin Jahit 2 Unit 4,000,000 8,000,000

Mesin Obras 1 Unit 850,000 850,000

Meja mesin jahit 1 Unit 390,000 390,000

9,240,000

F. PENUTUP
Demikian proposal pengembangan usaha konveks ini saya buat agar bisa
diterimadan disetujui oleh tim seleksi Calon Penerima Dana Bantuan
TKM Lanjutan TA 2022.Terimakasih.

Garut, Juni 2022


Calon Penerima
Dana Bantuan

Dewi Purnama

6|Page
G. LAMPIRAN
1. Model Business Canvas
Nama : Dewi Purnama Calon Penerima Dana Bantuan
NIK 123456789101112
Alamat : RT 01 RW 01 Desa Melati, Kecamatan Mawar, ttd

Kabupaten Garut, Prov. Jawa Barat:

Contact Person 0812345678910


Jenis Usaha : Jasa (Konveksi) (Dewi Purnama)

Problem: Solusi : Nilai atau manfaat yang Keunggulan : Segmen Pasar :


ditawarkan : 1. Variasi bahan kain yang ditawarkan 1.. Semua Kalangan masyarakat
1. Model desain konveksi tradisional 1. Inovasi Produk 1. Hasil kain jahitan premium
2. Kemasan kekinian 2.Wisatawan
2. Konveksi rumahan kurang 2. Diversifikasi Produk 2. Bisa untuk oleh-oleh
diminati kaum milineal

Kunci Produk : Pemasaran :


a. Dorr to Dorr
nilai kualitas jahitan tinggi
b.Media Online

7|Pag
Biaya Sumber Pendapatan :
Modal pribadi
Biaya bahan baku dan peralatan

8|Pag
2. Riwayat pengembangan usaha;
1. Nama : Dewi Purnama
2. NIK :.123456789101112
3. Alamat : RT 01 RW 01 Desa Melati, Kecamatan
Mawar, Kabupaten Garut, Prov. Jawa Barat:
4. Contact Person :0812345678910
5. Jenis Usaha : Jasa (Konveksi)

No. Pendirian sampai dengan pengembangan Keterangan


usaha
1. Logo Usaha
DEWI
BUSANA

2. Sejarah Usaha Merupakan usaha pribadi


yang dirintis sejak Tahun
2000

3. Nama Usaha Dewi Busana

4. Alamat Usaha RT 01 RW 01 Desa Melati,


Kecamatan Mawar,
Kabupaten Garut, Prov. Jawa
Barat:
5. Target Pasar Masyarakat umum, remaja
dan anak-anak

6. Strategi Pemasaran Pemasaran langsung dan


media sosial

7. Pencapaian Produksi 100 stel per bulan


8. Omzet Rp.10.000.000,- per bulan

Garut, 01 Juni 2022

Calon Penerima Dana Bantuan

(Dewi Purnama)

9|Pag
3. Riwayat kemitraan dengan lembaga pendamping atau pihak lainnya jika ada;

1. Nama : Dewi Purnama


2. NIK :.123456789101112
3. Alamat : RT 01 RW 01 Desa Melati, Kecamatan Mawar,
Kabupaten Garut, Prov. Jawa Barat:
4. Contact Person :0812345678910
5. Jenis Usaha : Jasa (Konveksi)

No Mitra Jenis Kerjasama Tambahan Investasi Tambahan Omzet

1. PT Textile Utama Buyer Rp.10.000.000,- Rp.5.000.000,-

2. UD Berdikari Buyer Rp.5.000.000,- Rp.2.000.000,-

3. UD Giat Usaha Buyer Rp.8.000.000,- Rp. 1.000.000,-

Garut, Juni 2022

Calon Penerima Dana Bantuan

Dewi Purnama

10 | P a g
4. Perhitungan perencanaan dari laporan keuangan yang sudah dilaksanakan;

1. Nama : Dewi Purnama


2. NIK :.123456789101112
3. Alamat : RT 01 RW 01 Desa Melati, Kecamatan Mawar,
Kabupaten Garut, Prov. Jawa Barat:
4. Contact Person :0812345678910
5. Jenis Usaha : Jasa (Konveksi)

No Perencanaan Anggaran Keterangan

A. Modal Rp. 20.000.000,-

B Penjualan Rp. 50.000.000,-

C. Profit Rp. 15.378.000,-

D Analisis Berdasarkan modal yang


dipunyai dan dengan penjualan
yang dicapai terjadi profit
usaha sehingga bisnis konveksi
inilayak untuk dikembangkan

Garut, Juni 2022

Calon Penerima Dana Bantuan

(Dewi Purnama)

11 | P a g
5. RAB yang memuat
a. Rencana pembelian bahan dan barang yang dilaksanakan sebelum
batas waktu yang ditentukan;dan

Harga
Jumlah
Jenis Pengeluaran Volume Satuan Satuan
Biaya (Rp)
(Rp)
ALAT

Mesin Jahit 2 Unit 4,000,000 8,000,000

Mesin Obras 1 Unit 850,000 850,000

Meja mesin jahit 1 Unit 390,000 390,000

9,240,000
BAHAN

Benang Katun 1 Lusin 150,000 150,000

Benang obras polyester 4 Gulung 20,000 80,000

Gunting kain/bahan 4 Pcs 45,000 180,000

Kain katun 2.5 Roll 800,000 2,000,000

Kain shifon 30 Meter 10,000 300,000

Kain American drill 30 Meter 30,000 900,000

3,610,000
BIAYA PRODUKSI
Upah karyawan 1 orang selama
2 Bulan
2 bln 1,000,000 2,000,000

BIAYA PEMASARAN/PROMOSI

X banner 60 x 160 cm 2 pcs 75,000 150,000

15,000,000

Garut, Juni 2022

Calon Penerima Dana Bantuan

(Dewi Purnama)

12 | P a g
b. Referensi sumber pembelian, jumlah satuan harga;jika ada

Mesin Jahit 2 x 3,900,000 7,800,000

Mesin Jahit Obras 1 x 1,170,000 1,170,000

Meja mesin jahit 1 x 320,000 320,000

9,290,000

Benang Katun 1 Lusin 160,000 160,000

Benang obras polyester 4 x 17,500 70,000


Gunting
kain/bahan 4 x 45,000 180,000
Kain katun Toyobo Royal Mix RM
Excl. 2.5 Roll x 840,000 2,100,000

Kain shifon Hycon 30 m x 10,000 300,000

Kain American drill 30 m x 30,000 900,000

3,710,000

Upah karyawan 1 orang slm 2 bln 2 x 1,000,000 2,000,000

X banner 60 x 160 cm 2 pcs 75,000 150,000

15,000,000

Garut, Juni 2022

Calon Penerima Dana Bantuan

(Dewi Purnama)

13 | P a g
6. Rencana keberlanjutan penggunaan dana bantuan dalam satu tahun setelah
berakhirnya pelaksanaan kegiatan.

NO URAIAN KEBERLANJUTAN

SETELAH MENDAPAT 1 (SATU) TAHUN


DANA BANTUAN SETELAH MENDAPAT
DANA BANTUAN

1. Alat Produksi Penambahan sesuai Dua kali lipat setelah


dengan pengajuan dana mendapatkan dana
bantuan bantuan

2. Hasil Produksi 100stel /bulan 200 stel/bulan

3. Omzet Rp.10.000.000,-/bulan Rp.20.000.000,-/bulan

4. Pekerja 3 6

5. Pemasaran Kabupaten Garut dan Nasional dan Internasional


Provinsi Jawa Barat

Garut, Juni 2022

Calon Penerima Dana Bantuan

(Dewi Purnama)

14 | P a g

Anda mungkin juga menyukai