Anda di halaman 1dari 24

TECHNICAL SUPPORT

Melakukan Inventariasi
LEARNING CENTER
PT NURUL FIKRI CIPTA INOVASI
YAYASAN PROFESI TERPADU NURUL FIKRI
Tujuan
Peserta dapat melakukan inventariasi baik hardware maupun
software
Pengertian Inventarisasi
Menurut Tersine (1984: 5), istilah inventory (inventaris) dapat
digunakan untuk mengartikan beberapa hal yang berbeda:
Inventaris dapat berarti persediaan di tangan pada sebuah waktu
tertentu (aset nyata yang dapat dilihat, ditimbang, dan dihitung)
Inventaris berarti daftar barang atau properti yang dimiliki.
Sebagai kata kerja, inventaris (menginventarisasi) dapat diartikan
sebagai sebuah kegiatan untuk menimbang dan menghitung jumlah
barang yang dimiliki Untuk catatan akuntansi dan keuangan,
inventaris dapat diartikan sebagai nilai dari persediaan barang yang
dimiliki oleh organisasi pada waktu tertentu
Menurut Harsono, dkk (2004:163), inventarisasi aset adalah
kegiatan-kegiatan yang meliputi pendaftaran, pencatatan dalam
daftar inventaris, penyusunan atau pengaturan barang-barang
milik negara atau daerah serta melaporkan pemakaian barang-
barang kepada pejabat yang berwenang secara teratur dan tertib
menurut ketentuan dan tata cara yang berlaku sehingga
mempermudah dalam penyajian data kekayaan negara/pemerintah
daerah baik barang-barang tetap maupun barang-barang bergerak.
Menurut Soemarsono S.R. (1994, p15), inventarisasi adalah
pencatatan barang-barang milik kantor perusahaan. Barang-barang
tersebut adalah barang yang digunakan di perusahaan atau di
kantor yang menyertakan harga, jumlah, jenis dan keadaannya.

Menurut Sugiama (2013:173), inventarisasi aset adalah


serangkaian kegiatan untuk melakukan pendataan, pencatatan,
pelaporan hasil pendataan aset, dan mendokumentasikannya baik
aset berwujud maupun aset tidak berwujud pada suatu waktu
tertentu.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), inventarisasi
adalah pencatatan atau pendaftaran barang-barang milik kantor,
sekolah, rumah tangga, dan lain sebagainya yang dipakai dalam
melaksanakan tugas. Inventarisasi juga diartikan sebagai pencatatan
atau pengumpulan data tentang kegiatan, hasil yang dicapai, pendapat
umum, persuratkabaran, kebudayaan, dan sebagainya.
Kenapa harus di Inventarisasi ?
Dimana banyak orang menggunakan alat yang sama, tidak mungkin
untuk menyimpan kemasan asli dan menyusun kembali bagian-
bagian komponen yang telah digunakan. Dokumentasi untuk setiap
komponen harus segera dibuat. Sebagai tambahan, menggunakan
sebuah ceklist inventaris sangat membantu dalam mengidentifikasi
peralatan dan bahan yang digunakan
Manfaat Inventarisasi
❑Meningkatkan layanan konsumen
❑Menciptakan transparansi dan akuntabilitas
❑Menghemat keuangan perusahaan
❑Mengambil keputusan yang tepat
❑Membuat aset lebih aman
❑Dasar penghitungan kekayaan organisasi
Tahapan Inventarisasi
❑Mempersiapkan data aset
❑Eksekusi asset
❑Rekonsiliasi data
Inventarisasi Hardware
❑ Menyiapkan inventarisasi hardware
❑ Mengidentifikasi hardware
❑ Menyimpan hardware
Melakukan Inventarisasi Hardware
Beberapa hal yang perlu diingat bahwa perangkat komputer
(hardware) komputer ada yang berukuran besar dan ada yang
berukuran kecil.
Mulai dari processor sampai dengan monitor
Untuk proses inventarisasi hardware ini ada beberapa alat yang kita
butuhkan :
- Alat tulis
- Buku atau kertas A4
- Sticker label
- Spidol marker atau balpoint
Asumsikan ini adalah tempat untuk menyimpan hardware

1
Langkah-Langkah Inventarisasi Hardware
❑ Pastikan tempat kering dan bersih
❑ Berikan label pada masing-masing rak besi untuk mempermudah
inventarisasi
❑ Jika perlu dimasing-masing lemari besi berikan warna label yang
berbeda
❑Tentukan kode untuk masing-masing hardware. Misalnya
Processor : P, Morherboard : M, dan lain seterusnya
❑ Gunakan konsep TREE untuk mempermudah inventarisasi
A7
AMD (A1) A8
A(n)
PROCESSOR (P) I3
INTEL (I1) I5
I7

SODIM (S1)

RAM (R) DDR (D1)

SDRAM
• Setiap barang diinventarisasi berdasarkan
PROCESSOR (P) kode yang ada
• Pengkodean hardware bervariasi
• Kode yang diberikan sesuai
RAM (R) • Letakkan hardware pada tempat yang
bersih dan sesuai desain
HARDDISK (HDD)

MOTHERBOARD
(M)
Inventarisasi Software
❑ Menyiapkan inventarisasi software
❑ Mengidentifikasi CD/DVD software
❑ Menyimpan CD/DVD software inventaris
Melakukan Inventarisasi Software
Pada bagian ini diasumsikan software yang akan di inventaris adalah
software asli atau original
Jenis software berdasarkan pendistribusiannya:
- Freeware
- Trialware
- Shareware
- License (Client access license)
MENYIAPKAN INVENTARISASI SOFTWARE

Siapkan CD/DVD software yang akan diinventaris beserta


lisensinya
Siapkan peralatan tulis
Siapkan tempat CD
Daftar nama CD/DVD
Tempat CD/DVD Software
Rak CD/DVD Software
MENYIAPKAN INVENTARISASI SOFTWARE
Untuk mempermudah
proses inventarisasi
software, buat list dengan
menggunakan Microsoft
office excel seperti berikut
MENGIDENTIFIKASI CD/DVD SOFTWARE

UBUNTU SMADAV
PHOTOSH ANDROID
DRIVER STUDIO
OP PACK

LINUX WINDOWS CORELDR


C++
AW
VLC VSCODE
WORD

JAVA
PYTHON PREMIERE
BLENDER
SUBLIME
MENGIDENTIFIKASI CD/DVD SOFTWARE
Windows
PYTHON
PHOTOSH
Excel OP

OFFICE CODE
VSCode APPS Word EDITOR
MULTIME
DIA

PEMROGR Sublime SISTEM


AMAN OPERASI PREMIERE
BLENDER JAVA
MENYIMPAN CD/DVD SOFTWARE

Hal – hal yang perlu dilakukan untuk menyimpan CD/DVD Software


antara lain :
- Bersihkan tempat CD/DVD Software
- Beri label tempat CD/DVD Software
- Berikan pengawet atau pengering agar CD/DVD tidak mudah rusak
- Simpan dan letakkan pada tempat yang telah disediakan (Rak CD)

Anda mungkin juga menyukai