Anda di halaman 1dari 13

RENCANA USULAN KEGIATAN ( RUK ) BOK DAK NON FISIK

PUSKESMAS PERAWATAN SEBAMBAN II TAHUN 2021

 MATRIKS RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN PIS-PK ORANG DENGAN GANGGUAN JIWA (ODGJ)
INDIKATOR KINERJA
KEBUTUHAN SUMBER DAYA
KEGIATAN INDIKATOR SUMBER
NO UPAYA KESEHATAN KEGIATAN TUJUAN SASARAN TARGET
TOLAK UKUR KEBERHASILAN PEMBIAYAAN
TARGET DANA ALAT TENAGA
KINERJA
1 ODGJ
ATK, form homecare, daftar
Pemantauan Pasien ODGJ di Memastikan pasien rutin meminum obat serta memastikan pasien Pasien ODGJ dan Pasien ODGJ dan Pengelola Program, Pasien meminum obat dengan Bantuan Operasional
100% 30 pasien 5,400,000 terapi pasien odgj, Transportasi
rumah (Homecare) di tangani dan didukung dengan baik oleh anggota keluarga keluarga keluarga Dokter dan Farmasi rutin dan kondisi pasien stabil Kesehatan
roda empat

Meningkatkan kesadaran dan pemahaman masyarakat perihal Tamu undangan Kader Kesehatan,
Masyarakat sadar dan paham
penyakit ODGJ dan pengobatannya agar masyarakat terhindar yang hadir pada Tokoh ATK, Leaflet, Transportasi roda Bantuan Operasional
Penyuluhan terkait ODGJ 100% 100 orang 1,800,000 Farmasi bagaimana menggunakan obat
dari penyakit ODGJ, meningkatkan kesembuhan bagi pasien penyuluhan Masyarakat, dua Kesehatan
dengan tepat dan benar
ODGJ, dan mengubah stigma masyarakat terhadap pasien ODGJ ODGJ Masyarakat

ATK, Leaflet, Daftar pasien yang Lebih banyak lagi pasien yang
Pertemuan Rutin ODGJ yang Meningkatkan pengetahuan positif & dapat memotivasi keluarga Pasien ODGJ dan Pasien ODGJ dan Pengelola Program, Bantuan Operasional
100% 30 orang 5,400,000 kooperatif, daftar keluarga kooperatif dibandingkan
kooperatif maupun pasien ODGJ untuk lebih stabil keadaannya keluarga keluarga Dokter dan Farmasi Kesehatan
pasien, Transportasi roda empat pertemuan sebelum nya
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN ( RPK ) BOK DAK NON FISIK
PUSKESMAS SARIBUDOLOK TAHUN 2022

 MATRIKS RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN MELAKSANAKAN KEGIATAN PENYULUHAN KELOMPOK MASYARAKAT DAN PENDAMPINGAN MASYARAKAT DALAM MENINGKATKAN MUTU KESEHATAN
TUJUAN TARGET VOLUME TENAGA
NO UPAYA KESEHATAN KEGIATAN SASARAN RINCIAN KEGIATAN LOKASI PELAKSANAAN JADWAL BIAYA
SASARAN KEGIATAN PELAKSANA
1 PIS- PK
Memastikan pasien rutin meminum obat menyiapkan data terkait obat yang digunakan pasien
Pemantauan Pasien ODGJ di serta memastikan pasien di tangani dan Pasien ODGJ dan Pasien pengguna 2 org serta menyiapkan form homecare yang akan Rumah Warga pasien pengguna
digunakan, membawa cadangan obat jika obat obat ODGJ Farmasi JUNI 2022 Rp 300,000
rumah (Homecare) didukung dengan baik oleh anggota keluarga obat ODGJ
keluarga bermasalah, lakukan Pencatatan & Pelaporan,

Memastikan pasien rutin meminum obat menyiapkan data terkait obat yang digunakan pasien
Pasien pengguna
Pemantauan Pasien TBC serta memastikan pasien di tangani dan Pasien TBC Paru dan serta menyiapkan form homecare yang akan Rumah Warga pasien pengguna
obat OAT 2 orang digunakan, membawa cadangan obat jika obat obat ODGJ Farmasi JUNI 2022 Rp 300,000
paru di rumah (Homecare) didukung dengan baik oleh anggota keluarga
Kategori bermasalah, lakukan Pencatatan & Pelaporan,
keluarga
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
(GEMA CERMAT)
GERAKAN MASYARAKAT CERDAS MENGGUNAKAN OBAT

I. Pendahuluan
Gema cermat merupakan upaya bersama pemerintah dan masyarakat dalam
meningkatkan kesadaran, kepedulian dan pemahaman masyarakat tentang penggunaan
obat secara benar, dimana melalui Gema Cermat, diharapkan penggunaan obat secara
benar oleh masyarakat dapat tercapai.

Masalah kesehatan jiwa di keluarga dan masyarakat semakin meningkat, terlihat dari
banyak tindak kekerasan (KDRT), kenakalan remaja (anak jalanan, kecanduan game,
tawuran), penyalahgunaan narkoba, bahkan begitu mudahnya melakukan tindakan
bunuh diri. Kurangnya pengetahuan, akses yang sulit dijangkau, dan keterbatasan tenaga
kesehatan jiwa merupakan beberapa penyebab gangguan jiwa tidak terdeteksi di
keluarga dan masyarakat.Masalah kesehatan jiwa memiliki ruang lingkup yang luas dan
menimbulkan beban yang besar bagi masyarakat. Terdapat beragam gangguan kejiwaan
yang sesungguhnya dialami oleh masyarakat, bukan hanya gangguan psikotik, namun
gangguan cemas, depresi dan gangguan jiwa yang tampil dalam bentuk berbagai
keluhan fisik.Demikian juga halnya dengan pasien penderita TBC yang kurang
memahami tentang resiko kepatuhan makan obat rutin.

II Latar Belakang
Sampai saat ini di tengah masyarakat seringkali dijumpai berbagai masalah dalam
penggunaan obat. Diantaranya ialah kurangnya pemahaman tentang penggunaan obat
tepat dan rasional., termasuk didalamnya pengunaan obat oleh pasien ODGJ dan Pasien
TBC.
Apoteker mempunyai peran yang sangat penting mengenai obat-obatan, untuk itu
dengan hadirnya Apoteker di Puskesmas dapat meningkatkan pengetahuan pasien
mengenai penggunaan obat yang tepat dan rasional.

Berdasarkan hal tersebut ,maka puskesmas dapat melakukan upaya promosi


kesehatan dibidang kefarmasian dengan melakukan penyuluhan Gema Cermat. melalui
rangkaian kegiatan dalam rangka mewujudkan kepedulian, kesadaran, pemahaman dan
keterampilan masyarakat dalam menggunakan obat secara tepat dan benar khususnya
Pada pasien TBC dan ODGJ

III Tujuan
A. Umum :
1 Mendukung tercapainya tujuan pembangunan kesehatan nasional yakni
meningkatkan kesadaran,kemauan,dan kemampuan untuk menggunakan obat
secara rasional.

B. Khusus :
1 Meningkatnya pemahaman dan kesadaran masyarakat tentang pentingnya
penggunaan obat secara benar
Meningkatnya kemandirian dan perubahan perilaku masyarakat dalam penggunaan
2 obat secara benar
3 Meningkatnya penggunaan obat ODGJ secara benar dan tepat
4.Meningkatkan Pemahaman Pasien Pengguna obat OAT kategori tentang kepatuhan makan obat
IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN:
A. Menggunakan buku cara penggunaan obat yang baik dan buku penggolongan obat
B. Metode : Partisipatif, interaktif, Tanya Jawab
C. Materi pembelajaran:
1 Materi tentang obat OAT kategori dan resiko ketidak patuhan makan obat
2 Penggunaan obat ODGJ secara benar dan tepat
D. Dari,oleh dan untuk masyarakat
E. Dilakukan di Desa

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


A. Pertemuan persiapan
B. Pencatatan data obat yang digunakan
C. Monitoring
D. Evaluasi

VI. SASARAN
1.  Pasien penderita TBC
2 Pasien penderita ODGJ

VII. PERAN LINTAS SEKTOR

No Lintas Sektor Peran


1 Tokoh masyarakat Membantu untuk memberikan pemahan terhadap pentingnya
untuk sadar terhadap penggunaan obat ODGJ dan TBC secara
benar dan tepat di lingkungan masyarakat mereka tinggal.

2 Kader Kesehatan Membantu untuk memberikan pemahan terhadap pentingnya


untuk sadar terhadap penggunaan obat ODGJ dan TBC secara
benar dan tepat di lingkungan masyarakat mereka tinggal .

3 Masyarakat Membantu untuk memberikan pemahan terhadap pentingnya


untuk sadar terhadap penggunaan obat ODGJ dan TBC secara
benar dan tepat di lingkungan masyarakat mereka tinggal.

X. JADWAL PELAKSANAAN
Penyuluhan dilakukan bulan Juli 2022
XI . ANGGARAN

Dana BOK tahun 2022

XII.
EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN
A.   Pelaksanaan sesuai dengan jadwal yang sudah di tetapkan yang di laksanakan oleh
B.  narasumber
Laporan dibuat setelah kegiatan dilakukan
C.  Evaluasi kegiatan dapat dilakukan setelah kegiatan dilaksanakan

Evaluasi bisa di lakukan dengan :


1.   Meningkatnya penggunaan obat ODGJ secara benar dan tepat
2. Meningkatkan pengetahuan dan kepatuhan pasien TBC menggunakan obat secara rutin

Juni 2022

Mengetahui,
Kepala Puskesmas , Penanggung Jawab Farmasi

NIP. NIP.
atuhan makan obat
MUTU KEGIATAN MELAKSANAKAN KEGIATAN PENYULUHAN KELOMPOK MASYARAKAT DAN PENDAMPINGAN MASYARAKAT DALAM MEN
PUSKESMAS SARIBUDOLOK
TAHUN 2022

NO KEGIATAN INDIKATOR

Pemantauan dan pendampingan


Cakupan kunjungan rumah yang didapat di kunjungi oleh
Pasien pengguna obat ODGJ di 1
tim pelaksana kegiatan
rumah (Homecare)
1
Pertemuan Rutin Masyarakat di Cakupan perubahan perilaku pemahaman masyarakat
3
desa kecamatan silimakuta tentang penggunaan obat rasional
ASYARAKAT DALAM MENINGKATKAN MUTU KESEHATAN

TARGET CAPAIAN CAKUPAN

30 30 100%

30 30 100%
CAPAIAN TARGET KEGIATAN PIS-PK PASIEN ORANG DENGAN GANGGU
PUSKESMAS SARIBUDOLOK
TAHUN 2022

NO KEGIATAN INDIKATOR TARGET

Pemantauan Pasien Cakupan kunjungan rumah yang didapat di


Pengguna obat ODGJ di 1 9
kunjungi oleh tim pelaksana kegiatan
rumah (Homecare)
capaian =(𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ
100%
1
Pemantauan Pasien Cakupan kunjungan rumah yang didapat di
Pengguna obat TBC di 2 12
kunjungi oleh tim pelaksana kegiatan
rumah (Homecare)
SIEN ORANG DENGAN GANGGUAN JIWA (ODGJ) dan TBC
KESMAS SARIBUDOLOK
TAHUN 2022

REALISASI
CAPAIAN
RUMUS PERHITUNGAN PERHITUNGAN
capaian =(𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑟𝑢𝑚𝑎ℎ 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑘𝑢𝑛𝑗𝑢𝑛𝑔𝑖)/(𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑒𝑙𝑢𝑟𝑢ℎ
capaian =30/30 𝑥 100% 100
𝑟𝑢𝑚𝑎ℎ 𝑝𝑎𝑠𝑖𝑒𝑛 𝑂𝐷𝐺𝐽) 𝑥 100%
capaian =100/100
capaian =(𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑝𝑒𝑛𝑦𝑢𝑙𝑢ℎ𝑎𝑛)/(𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑡𝑎𝑟𝑔𝑒𝑡 𝑝𝑒𝑛𝑦𝑢𝑙𝑢ℎ𝑎𝑛) 𝑥 𝑥 100%
100%

100

Anda mungkin juga menyukai