Anda di halaman 1dari 2

LKPD

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK


Nama Kelompok: Squad Telkom
Mata Pelajaran : Pemrograman
Dasar
Kelas : X TKJ 1
Alokasi Waktu : 1 x 10 menit

Topik : Struktur program bahasa pemrograman komputer

Tujuan Pembelajaran :

3.3.1 Melalui berdiskusi dan menggali informasi,Siswa dapat Mengoprasikan editor untuk
lingkungan kerja perangkat lunak bahasa pemrograman komputer C++ dengan baik
3.3.2 Melalui berdiskusi dan menggali informasi,Siswa dapat Mendemonstarsikan editor untuk
lingkungan kerja perangkat lunak bahasa pemrograman komputer C++ dengan baik
Keterampilan :
4.3.1 Disediakan aplikasi Dev ++ pada komuter, Siswa dapat Membuktikan kode program
sederhana menggunakan bahasa pemrograman Komputer C++ dengan benar
4.3.2 Disediakan aplikasi Dev ++ pada komuter, Siswa dapat Menunjukkan kode program
sederhana menggunakan bahasa pemrograman Komputer C++ dengan teliti

Soal Latihan

1. Siapa Penemu C++ ?

2. Apakah yang di maksud compiler ?

1. Bjarne stroustrup
2. Compiler atau Kompilator adalah
perangkat lunak yang digunakan
untuk mengubah source code /
kode pemrograman menjadi
bahasa mesin agar dapat
dijalankan oleh komputer.
1) Bukalah program editor Dev ++ lalu amati tampilan dari Dev ++ tersebut lalu
perharikan tools pada Dev ++!
2) Silahkan jalankan kode program dari hasil scan QR Code dari Pohon di bawah ini
dengan DEV ++ lalu tulikaskan langkah langkah menjalankan nya!

Tuliskan pengamatan di kolom yang telah di sediakan

Langkah-langkah menjalankan program pada dev c++

1. Buka software dev c++


2. Buat file baru (ctrl+n)
3. Masukkan kode program yang telah discan
4. Save program (ctrl+s)
5. Klik icon compile and run
6. Program selesai

Kesimpulan belajar c++

Selama 2 semester, saya mendapat pengetahuan dan pengalaman.

Anda mungkin juga menyukai