Anda di halaman 1dari 2

SKRINING COVID-19 PELAYANAN SATPAM

No.Dokumen: No. Revisi: Halaman:

0 1/1
RS BUDI SEHAT

STANDAR Tanggal terbit: Ditetapkan


PROSEDUR Direktur,
OPERASIONAL 27 Juni 2021

dr. Putri Sayekti M, M.P.H.

PENGERTIAN Skrining Covid-19 pelayanan SATPAM adalah


pemeriksaan Skrining yang dilakukan Satpam untuk
mengidentifikasi dan menentukan pengunjung apakah di
ijinkan atau tidak diijinkan untuk memasuki area Rumah
sakit dalam mas Pandemi Covid-19

TUJUAN Untuk mencegak penularan Covid-19 di area Rumah Sakit

KEBIJAKAN Peraturan Direktur RS Budi Sehat Purworejo Nomor


Nomor 352/RSBS/PER-DIR/XI/2018 tentang Panduan
Skrining di RS Budi Sehat Purworejo.

PROSEDUR 1. Seluruh Pengunjung yang akan memasuki Area


Rumah Sakit wajib dilakukan Skrining Covid-19
2. Petugas Satpam melakukan Pemeriksaan skrining
dengan melakukan pengukuran suhu dan
menanyakan riwayat perjalanan atau Riwayat kontak
dengan pasien Covid-19
3. Petugas Satpam memberikan penilaian kepada hasil
skrining.
4. Pengunjung yang memasuki area Rumah Sakit
apabila dari hasil skrining terindikasi covid-19 maka
tidak diperkenankan memasuki area Rumah Sakit.
5. Apabila pengunjung adalah pasien yang akan
melakukan pemeriksaan di RS dan dari hasil skrining
memenuhi kriteria dan mengarah ke indikasi Covid-19
maka pasien di arahkan ke ruang Kohorting
SKRINING COVID-19 PELAYANAN SATPAM

No.Dokumen: No. Revisi: Halaman:

0 1/2
RS BUDI SEHAT

PROSEDUR IGD dan melaporkan ke petugas IGD untuk dilakukan


skrining lanjutan.
6. Apabila pengunjung adalah pasien yang akan
melakukan pemeriksaan di RS dan dari hasil skrining
aman (tidak ada indikasi Covid-19) maka di arahkan
ke IGD dan pendamping Pasien/keluarga di arahkan
ke pendaftaran.
7. Apabila dari hasil penilaian skrining pengunjung
dinyatakan aman/tidak terindikasi Covid-19 maka
pengunjung di perkenankan memasuki area Rumah
sakit sesuai tujuan keperluan.
8. Setiap pengunjung yang memasuki area RS di
pastikan menerapkan prokes (pakai masker-pakai
hand sanitizer/cuci tangan-jaga jarak)
9. Gerbang Parkir selalu dipastikan tertutup dan kegiatan
keluar masuk pengunjung di pastikan lapor ke petugas
satpam/parkir
10. Pintu akses ke Ranap (Pintu depan Ners station-
kebidanan) dipastikan selalu tertutup dan kegiatan
keluar masuk pengunjung dipastikan atas
sepengetahuan satpam/ perawat/petugas

UNIT TERKAIT 1. Costemer Service


2. Pendaftaran/admisi
3. Poli Rajal

Anda mungkin juga menyukai