Anda di halaman 1dari 5

KESIAPSIAGAAN COVID-19

No. Dokumen :

S O P No. Revisi :0
Tgl. Terbit :
Halaman : 1/4

UPT PUSKESMAS USMANTO Amd.Gizi,SKM


RONGKOP NIP 196404191988011001

1. Pengertian Kesiapsiagaan Covid 19 adalah rangkaian langkah penapisan pasien yang


dilakukan sejak pasien berkontak dengan fasyankes melalui unit
pendaftaran atau IGD.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah dalam kesiapsiagaan
covid-19
3. Kebijakan Keputasan Kepala UPT Puskesmas Rongkop Nomor 440/ 10
/PKM-RKP/2017 tentang penyelenggaraan layanan Klinis
4. Referensi Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus Disease (COVID-19)
rev 4, Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Maret
2020.
5. Prosedur/Langkah a. Petugas skrining melakukan pengecekan suhu pasien menggunakan
termometer infrared
b. Petugas skrining memberi penanda pada nomer antrian bagi pasien
dengan demam dan gangguan pernafasan.
c. Petugas skrining memberikan masker pada pasien dengan demam
d. Petugas skirining mempersilahkan pasien yang tidak demam untuk
melakukan pendaftaran mandiri di loket pendaftaran.
e. Petugas melakukan skrining pada pasien demam dengan menggunakan
form deteksi dini covid-19
1) Petugas menanyakan gejala apakah ada batuk/ pilek/ nyeri
tenggorokan < 2 minggu dan sesak nafas?
2) Petugas menanyakan faktor resiko apakah : Ada riwayat perjalanan
ke luar negeri atau kota-kota terjangkit di Indonesia dalam waktu
14 hari sebelum timbul gejala?. Apakah memiliki riwayat paparan
salah satu atau lebih dari riwayat kontak erat dengan kasus
konfirmasi covid-19 atau bekerja/ mengunjungi fasilitas kesehatan
yang berhubungan dengan pasien konfirmasi COVID-19 atau
memiliki demam < 38 C atau ada riwayat demam, memiliki
riwayat perjalanan ke luar negeri atau kontak langsung dengan
yang memiliki riwayat perjalanan ke luar negeri/ kota-kota
terjangkit diindonesia atau memiliki riwayat kontak dengan hewan
penular (jika hewan penular sudah teridentifikasi)
f. Petugas melakukan penilaian dari hasil skrining
1) Pasien dengan gejala demam atau batuk/ pilek/ nyeri tenggorokan
< 2 minggu dan memiliki riwayat perjalanan ke luar negeri atau
kota-kota terjangkit di Indonesia dalam waktu 14 hari sebelum
timbul gejala masuk dalam kriteria ODP (Orang Dalam
Pemantauan).
2) Pasien dengan gejala demam, batuk/ pilek/ nyeri tenggorokan < 2
minggu, sesak nafas dan faktor resiko ada riwayat perjalanan ke
luar negeri atau kota-kota terjangkit di Indonesia dalam waktu 14
hari sebelum timbul gejala?. Apakah memiliki riwayat paparan
salah satu atau lebih dari riwayat kontak erat dengan kasus
konfirmasi covid-19 atau bekerja/ mengunjungi fasilitas kesehatan
yang berhubungan dengan pasien konfirmasi COVID-19 atau
memiliki demam < 38 C atau ada riwayat demam atau batuk/ pilek/
nyeri tenggorokan < 2 minggu dan memiliki riwayat perjalanan ke
luar negeri atau kontak langsung dengan yang memiliki riwayat
perjalanan ke luar negeri/ kota-kota terjangkit diindonesia atau
memiliki riwayat kontak dengan hewan penular (jika hewan
penular sudah teridentifikasi), atau demam atau batuk/ pilek/ nyeri
tenggorokan < 2 minggu dan memiliki riwayat paparan salah satu
atau lebih dari riwayat kontak erat dengan kasus konfirmasi covid-
19 atau bekerja/ mengunjungi fasilitas kesehatan yang
berhubungan dengan pasien konfirmasi COVID-19 atau memiliki
demam < 38 C atau ada riwayat demam, memiliki riwayat
perjalanan ke luar negeri atau kontak langsung dengan yang
memiliki riwayat perjalanan ke luar negeri/ kota-kota terjangkit
diindonesia atau memiliki riwayat kontak dengan hewan penular
(jika hewan penular sudah teridentifikasi) masuk dalam kriteria
PDP (Pasien Dalam Pengawasan).
3) Pasien dengan riwayat paparan kontak dengan kasus konfirmasi
atau probable COVID-19.
g. Petugas skrining menyimpulkan kriteria pasien
h. Petugas skrining mendaftarkan pasien tersebut di loket pendaftaran
i. Petugas skrining mempersilahkan pasien untuk menuju ke ruang tunggu
dan ruang pemeriksaan yang telah dipersiapkan secara khusus
j. Petugas skrining mengambil rekam medis pasien dari loket pendaftaran
dan menyerahkan kepada petugas ruang pemeriksaan umum.
k. Petugas ruang pemeriksaan umum menghubungi dokter umum untuk
melakukan pemeriksaan di ruang khusus covid-19
l. Dokter umum melakukan pemeriksaan pasien di ruang pemeriksaan
khusus.
m. Dokter umum memberikan rujukan bila diperlukan
n. Petugas ruang pemeriksan mempersilahkan pasien untuk menunggu
diruang tunggu khusus
o. Petugas ruang pemeriksan menyerahkan retribusi dan resep pasien ke
kasir dan petugas farmasi.
p. Petugas farmasi menyiapkan obat sesuai dengan resep dokter umum
q. Petugas farmasi menyerahkan obat kepada pasien di ruang tunggu
khusus
r. Pasien menerima obat dan meningalkan UPT Puskesmas Rongkop
s. Petugas melakukan pencatatan, pelaporan dan dokumentasi

2/4
6. Diagram alir

Petugas skrining melakukan Petugas skrining memberi


pengecekan suhu pasien penanda pada nomer antrian
menggunakan termometer bagi pasien dengan demam

Petugas skirining mempersilahkan Petugas skrining memberikan


pasien yang tidak demam untuk
masker pada pasien dengan
melakukan pendaftaran mandiri di
loket pendaftaran demam

Petugas melakukan skrining


pada pasien demam dengan
menggunakan form deteksi dini
covid-19

3/4
Petugas skrining
Petugas melakukan penilaian
menyimpulkan kriteria
pasien dari hasil skrining

Petugas skrining mempersilahkan


Petugas skrining pasien untuk menuju ke ruang
mendaftarkan pasien tunggu dan ruang pemeriksaan
tersebut di loket yang telah dipersiapkan secara
pendaftaran khusus

Petugas ruang pemeriksaan Petugas skrining mengambil rekam


umum menghubungi dokter medis pasien dari loket
umum untuk melakukan pendaftaran dan menyerahkan
kepada petugas ruang pemeriksaan
pemeriksaan di ruang khusus umum
covid-19

Dokter umum melakukan Dokter umum memberikan


pemeriksaan pasien di ruang rujukan bila diperlukan
pemeriksaan khusus

Petugas ruang pemeriksan Petugas ruang pemeriksan


menyerahkan retribusi dan mempersilahkan pasien untuk
resep pasien ke kasir dan
menunggu diruang tunggu
petugas farmasi
khusus

Petugas farmasi menyiapkan Petugas farmasi menyerahkan


obat sesuai dengan resep obat kepada pasien di ruang
dokter umum tunggu khusus

Pasien menerima obat dan


Petugas melakukan pencatatan, meningalkan UPT
pelaporan dan dokumentasi Puskesmas Rongkop

7. Ruang terkait a. Pendaftaran


b. Ruang pemeriksaan umum
c. Ruang pemeriksaan khusus
d. Farmasi
e. Kasir
8. Dokumen terkait a. Rekam medis
b. Form deteksi dini covid-19
c. Form surveilan

4/4
9. Rekaman Histori No Yang dirubah Isi Perubahan Tangggal mulai
diberlakukan
1 Referensi Pedoman
Pencegahan dan
Pengendalian
Coronavirus
Disease
(COVID-19)
rev 4,
Direktorat
Jenderal
Pencegahan dan
Pengendalian
Penyakit, Maret
2020.

2 Prosedur / Langkah Penilaian dari


hasil skrining,
penambahan
klasifikasi
OTG.

5/4

Anda mungkin juga menyukai