Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL KEGIATAN

LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN SISWA SMK ASSUYUTHIYYAH


TAHUN PELAJARAN 2016-2017

A. PENDAHULUAN
Suksesi kepemimpinan dalam suatu organisasi formal maupun nonformal merupakan
suatu kebutuhan yang mendasar sehingga roda organisasi bisa berjalan dan berputar sesuai
dengan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART). Terhentinya suksesi
kepemimpinan akan berimbas dan berdampak luas terhadap iklim dan kinerja yang telah
direncanakan.

OSIS SMK ASSUYUTHIYYAH sebagai salah satu organisasi intrakurikuler dalam


sebuah lembaga formal mewadahi seluruh kreativitas siswa yang tersebar dalam berbagai
jenis ekstrakurikuler berkewajiban membantu dan membina kelangsungan hidup organisasi-
organisasi yang berada di bawahnya.

Salah satu langkah yang diambil untuk mempersiapkan kader-kader pemimpin yang
handal, professional dan berfikiran luas adalah dengan mengadakan suatu bentuk kegiatan
yang diberi nama Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS). Dengan kegiatan ini
diharapkan akan terbentuk dan terciptanya seorang kader pemimpin yang mampu piranti,
penggerak, motor dan motivator dalam organisasi yang dimasukinya, sehingga peranan
kepemimpinan mampu mendinamiskan organisasi dalam mencapai tujuan.

B. LANDASAN HUKUM
1. Tap MPR Nomor IV/MPR/1978
2. Tap MPR Nomor II/MPR/1993
3. Kep. Mendikbud Nomor 0323/U/1978
4. Kep. Mendiknas nomor 226/U/1990
5. Undang-Undang Kependidikan Nomor 2 tahun 1989

C. TUJUAN
1. Mampu menghayati tugas dan tanggungjawab sebagai pemimpin
2. Mampu menciptakan kesadaran dan tanggung jawab orang yang menjadi tanggung
jawabnya.
3. Mampu menciptakan etos kerja yang tinggi sebagai rasa ikut memiliki, melaksanakan
dan mengamankan tugas dan tanggungjawab.
4. Mampu menciptakan dinamika organisasi yang dipimpinnya sesuai laju
perkembangan kebutuhan ilmu teknologi.

D. TEMA KEGIATAN
“Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) Sebagai Sarana Penanaman Nilai - Nilai
Kepemimpinan Bagi Generasi Muda Penerus Bangsa (Pengurus OSIS dan MPK SMK
ASSUYUTHIYYAH )”.

E. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Waktu pelaksanaan LDKS adalah sebagai berikut :
Hari : Senin – Kamis
Tanggal : 23 – 25 Agustus 2022
Pemberangkatan : Rabu, 24 Agustus 2022
Tempat : Jurug Cibodas
F. SASARAN DAN PESERTA
Yang menjadi sasaran dari kegiatan LDK OSIS adalah Siswa/I kelas X dan XII Tahun
Pelajaran 2022-2023, jumlah peserta yang akan mengikuti kegiatan ini adalah sebagai
berikut :
a. Putra : 3 Orang
b. Putri : 13 siswa
Jumlah : 16 orang

II. SUMBER BIAYA


Sumber biaya kegiatan LDK OSIS ini diperoleh dari Peserta dan dana BOS.

III. MATERI KEGIATAN


Materi kegiatan LDKS ini dilaksanakan selama 30 jam yang terdiri atas :
1. Materi
a. Keorganisasian / OSIS
Cakupan materi ini adalah penjelasan mengenai OSIS khususnya OSIS SMK
ASSUYUTHIYYAH, landasan hukum OSIS, pengertian OSIS, perangkat OSIS,
Pengurus OSIS, Kewajiba Pengurus OSIS, Rincian Tugas Pengurus OSIS.
b. Kepemimpinan ( pendekatan, sifat, perilaku, kontingensi )
Cakupan materinya adalah penjelansan mengenai tipe - tipe kepemimpinan,
seperti otokrasi, militeristis, pathernalistis, karismatik, demokratis.
c. Keagamaan
Cakupan materinya adalah ceramah keagamaan, penjelasan shalat wajib dan
sunah, teori bacaan al – quran, praktik shalat dan membaca al – quran.
d. Pembuatan Proposal
Cakupan materi adalah : pengertian proposal, bentuk proposal, kerangka
proposal, unsur – unsur proposal, manfaat proposal, proposal sponsorship.
e. Administrasi dan kesekretariatan
Cakupan materi adalah : administrasi, kesekretariatan ( surat menyurat, kearsifan,
agenda dan ekspedisi, buku induk )
f. PBBAB

IV. SUSUNAN KEPANITIAAN


Penanggung Jawab : Kepala Sekolah
Wakil Kepala Sekola
Pelaksama : Wks. Kesiswaan
Pembina Osis
Ketua Panitia : Evi Lutfiah
Bendahara : Dede Reza Ananta
Sekretaris : Siti Rohmah
Anggota : Siti Maryam
M. Alfan
Andi Tarsidi
Pahmi Padilah
M. Sahrul Mujib

V. ANGGARAN BIAYA
Terlampir
VI. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat, semoga Bapak dapat memberi izin dan mengabulkannya.
Atas perhatian dan bantuan Bapak, kami mengucapkan terimakasih.
Jakarta, 29 Oktober 2012
Ketua Panitia Sekretaris,

PRIMA MANENDRA INGGIT NADYA NASITI

Wakasek Kesiswaan Pembina OSIS Bidang

Drs H A Zaenudin Ahmad zaki Spd.I

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Drs Achmad Bahri


RENCANA ANGGARAN 17 AGUSTUS 2016

1. Pemasukan
No Pemasukan Jumlah
1 Peserta 32 Orang x Rp. 250.000,- Rp. 8.000.000,-
2 Osis 25 Orang x Rp. 150.000,- Rp. 3.750.000,-
Jumlah Rp. 11.750.000,-

2. Pengeluaran
No Jenis Pengeluaran Jumlah
1. Upacara Bendera 17 Agustus
a. Sarung Tangan 19 Pasang @ Rp. 20.000,- Rp. 380.000,-
b. Peci Paskibra 15 Buah @ Rp. 25.000,- Rp. 375.000,-
c. Pin Garuda 21 @ Rp. 10.000,- Rp. 210.000,-
JUMLAH Rp. 965.000,-
2 Futsal
a. Bola Rp. 50.000,-
b. Wasit Rp. 100.000,-
c. Piala 4 Set @110.000,- Rp. 440.000,-
JUMLAH Rp. 590.000,-
3 Tarik Tambang
a. Tambang Besar Ukuran 10 Meter Rp. 100.000,-
4 Balap Karung
a. Karung Rp. 150.000,-
Lomba Balap Sarung
6 Lomba Mading
a. Piala 2 Set @ Rp. 110.000,- Rp. 220.000,-
b. Dewan Juri 2 Orang @ Rp. 50.000,- Rp. 100.000,-
JUMLAH Rp. 320.000,-
Lomba Tahfizh Qur’an
a. Dewan Juri 2 Orang Rp. 100.000,-
7 Lomba Menghias Kelas
a. Piala 2 Set @ Rp. 100.000,- Rp. 220.000,-
b. Dewan Juri 2 Orang @ Rp. 100.000,- Rp. 200.000,-
JUMLAH Rp. 420.000,-
8 Hadiah Perlombaan selain lomba Futsal Mading & Kebersihan Kelas
a. Juara 1 : 8 x Rp. 40.000,- Rp. 320.000,-
b. Juara 2 : 8 x Rp. 30.000,- Rp. 240.000,-
c. Juara 3 : 8 x Rp. 20.000,- Rp. 160.000,-
JUMLAH Rp. 720.000,-
9 Foto copy RP. 27.000,-
10 PubDekDok
Membuat Pamflet + Iklan Kegiatan Rp. 50.000,-
Banner 5 x 2,5 m @ Rp. 20.000 Rp. 250.000,-
Cuci Foto 3R @ Rp. 2.500 Rp. 100.000,-
Paku Rp. 30.000,-
Baterai 5 pak Rp. 150.000,-
Bendera Plastik 10 pak @ Rp. 10.000,- Rp. 100.000,-
Benang Sol Putih 10 Gulung @ Rp. 5.000,- Rp. 50.000,-
Koas besar dan Kecil Rp. 50.000,-
JUMLAH Rp. 780.000,-
11 Konsumsi
Aqua Gelas 5 Dus @ Rp. 20.000,- Rp. 100.000,-
Aqua Botol 6 @ Rp. 5.000,- Rp. 30.000,-
Snack Rp. 100.000,-
JUMLAH Rp. 230.000,-
12 Kebersihan
Plastik Sampah 5 Pak @ Rp. 20.000,- Rp. 100.000,-
Petugas Kebersihan Rp. 50.000,-
13 Panitia Rp. 500.000,-
JUMLAH Rp. 650.000,-
9 Biaya Tidak Terduga Rp. 300.000,-
Jumlah Keseluruhan Rp. 5.352.000,-

3. Selisih Antara Pemasukan dan Pengeluaran


Pemasukan Rp. 1.820.000,-
Pengeluaran Rp. 5.352.000,-
Defisit Rp. - 3.532.000,-
SUSUNAN KEPANITIAAN
LATIHAN DASAR KEPEMIMPINAN SISWA
SMK ASSUYUTHIYYAH
TAHUN PELAJARAN 2016-2017

Penanggung Jawab : Ahmad Zaki

Ketua Pelaksana : Alfin Hidayatullah

Wakil Ketua : Amin Firdaus

Sekretaris : Fitria Yanuar

Bendahara : Ÿ Tri Marlina

Ÿ Randini

Penanggung jawab acara : Ÿ M.Faisal

Ÿ Silvia Sri Wulandari

Penanggung jawab perlengkapan : Ÿ Anwar S Ÿ Irfan A

Ÿ Fikri R Ÿ Siti Nur K

Ÿ Sartika Ÿ Deni S

Ÿ Chucu R Ÿ Ahsan F

Dokumentasi : Ÿ Henggar

Ÿ Isan N

Ÿ Novi A

Kordinasi Lapangan : Ÿ Dede S

Ÿ Wanti A.H

Konsumsi : Ÿ Dewi I.L

Ÿ Mita H

Ÿ Jenny

Kesehatan : Ÿ Ani P

Ÿ Dwi Lestari M
Jadwal acara kegiatan  

    (RUNDOWN)
NO. WAKTU JADWAL ACARA PENANGGUNG JAWAB
1 06:00-06:30 Berkumpul di sekolah Seluruh Pantia

2 06:30-07:00 upacara pelepasan peserta LDKS M.Faisal&silvia S.W

3 07:00-12:00 pemberangkatan menuju lokasi Pembina LDKS

4 12:30-13:30 ISHOMA M.Faisal&silvia S.W

5 13:30-15:00 Materi kepemimpinan Pak Mulyadi

6 15:00-15:30 Sholat asar Berjamaah pak zaky

7 15:30-17:00 Materi Bk Pramuka Pak Anton

8 17:00-18:00 ISHOMA M.Faisal&silvia S.W

9 18:00-19:00 Materi Keagamaan Pak Zaky

10 19:00-19:30 Sholat Isya Berjamaah pak zaky

11 19:50-20:00 Persiapan api unggun Dede S.&Wanti A.H

12 20:00-21:30 Acara api unggun Dede S.&Wanti A.H

13 21:30-04:00 Merajut Mimpi (Tamasya Ke pulau Kapuk) seluruh panitia& Pesrta

14 04:00-05:30 Solat subuh Berjama'ah Pembina LDKS

15 05:30-07:00 Senam pagi (CFD) Pak Anton

16 07:00-07:30 Sarapan Pagi Mita H,Dewi I.L&Jenny

17 07:30-10:00 Mencari jejak Panitia OSIS

18 10:00-11:00 Persiapan Pulang P3

19 11:00-12:00 upacara penutupan M.Faisal&silvia S.W

20 12:00………. Tamasya Ke Andalusia (pulang). pak zaky,pa anton & pa mulyadi

Anda mungkin juga menyukai