Anda di halaman 1dari 4

DI SUSUN OLEH :

1. Farhan Ali - 200303367


2. Fazria Puja Ananda -
3. Fitria Sari Wardani -
4. Muthia Daffa Dzikrina -
5. Nabila Gina Purnamasari - 200303469
6. Zahrotul Jannah - 200303468
7. Zalsadilla Azahra - 200303438

MPIE 4B1

POLITEKNIK APP JAKARTA


KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN RI
JAKARTA
2022

1. RINGKASAN EKSEKUTIF
2. LATAR BELAKANG PERUSAHAAN
Rokupang adalah bisnis yang menawarkan makanan roti yang ditambahkan sedikit manisan
(keju, cokelat Nutella, susu) dan asinan (daging ayam, daging sapi, sosis), makanan ini di sajikan
dengan berbagai varian (kukus dan panggang). Dengan kegiatan tersebut Rokupang akan
menghasilkan keuntungan bagi pemilik dan pejalan bisnis ini. Rokupang akan memulai usahanya
di Jalan Batubulan, Gianyar Bali.
1.1 DATA PERUSAHAAN
Nama Perusahaan : Rokupang
Bidang Usaha : Kuliner
Jenis produk/Jasa : Makanan
Alamat Usaha : Jakarta Selatan
Nomor telp/fax/email/website : 0887289088

1.2 BIODATA PEMILIK


Tujuan dari Business plan ini adalah untuk mengembangkan sebuah bisnis makanan dan camilan
roti yang berlokasi di jakarta selatan. Rokupang ini berbentuk ruko makanan yang menjual
makanan unik dengan bahan dasar roti tawar dan roti pandan dengan berbagai isian manis dan
asin. Usaha ini didirikan oleh :
PEMILIK 1
Nama : Fazria Puja Ananda
Jabatan : Owner
Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta Selatan, 1 Agustus 2002
Alamat Rumah : Jl. Kenangan II, RT 01, RW 02, No. 20.
Nomor Telepon : 0881345678
Alamat Email : fazriapuja123@gmail.com
Pendidikan Terakhir : S1 Manajemen Bisnis

PEMILIK 2
Nama : Farhan Ali
Jabatan : Direktur
Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta Selatan, 5 April 2002
Alamat Rumah : Jl.Bunga Mawar, RT 15, RW 07, No. 10 A.
Nomor Telepon : 085825634577
Alamat Email : farhanali02@gmail.com
Pendidikan Terakhir : S1 Manajemen Bisnis

PEMILIK 3
Nama : Fitria Sari Wardani
Jabatan : Sekretaris
Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta Selatan, 12 Mei 2002
Alamat Rumah : Jl. Aries, RT 01, RW 05, No. 15 B,
Nomor Telepon : 08789945601
Alamat Email : fitrisari05@gmail.com
Pendidikan Terakhir : S1 Administrasi Bisnis

PEMILIK 3
Nama : Muthia Daffa Dzikrina
Jabatan : B
Tempat dan Tanggal Lahir : Jakarta Selatan, 12 Mei 2002
Alamat Rumah : Jl. Aries, RT 01, RW 05, No. 15 B,
Nomor Telepon : 08789945601
Alamat Email : fitrisari05@gmail.com
Pendidikan Terakhir : S1 Administrasi Bisnis

1.3 STRUKTUR ORGANISASI

1.4 SUSUNAN PEMILIK


Susunan pemilik Rokupang :
1. Fazria Puja Ananda
2. Farhan Ali
3. Fitria Sari Wardani
4. Muthia Daffa Dzikrina
5. Nabila Gina Purnamasari
6. Zahrotul Jannah
7. Zalsadilla Azahra

3. ANALISA PASAR DAN PEMASARAN


3.1 PRODUK/JASA YANG DIHASIL
KEUNGGULAN PRODUK YANG DIMILIKI
Perusahaan Rokupang atau Roti Kukus Panggang, merupakan salah satu usaha yang
bergerak dibidang kuliner. Perusahaan Rokupang akan memproduksi makanan yang
memiliki rasa yang enak dengan harga yang terjangkau dan tentunya aman untuk
dikonsumsi karna tidak menggunakan bahan kimia yang berbahaya, serta memiliki
kandungan gizi yang cukup. Rokupang merupakan jenis roti yang penyajiannya dikukus
juga bisa dipanggang. Pada umumnya, roti identik dengan bentuk yang kotak, namun
pada rokupang ini, bentuk roti yang kami miliki juga berbentuk seperti bantal dengan
varian roti tawar, pandan, juga coklat cocochips. Rokupang juga dilengkapi dengan
varian rasa toping yang beragam, mulai varian rasa manis juga varian asin. Produk ini
akan dijual dengan harga yang terjangkau yaitu mulai dari Rp. 25. 000 yang berisi 6
rokupang/box.

Anda mungkin juga menyukai