Anda di halaman 1dari 2

BAB VI

PENUTUP

A. Kesimpulan

Setelah peneliti melakukan penelitian hubungan kontrol berat badan dan

kebiasaan merokok dengan hipertensi di Puskesmas Pamulang Barat Kota

Tangerang Selatan, maka kesimpulan yang dapat diambil yaitu :

1. Teridentifikasi karakteristik responden (usia, Pendidikan,

pekerjaan). Kemudian berdasarkan usia responden yaitu sebagian

besar dengan usia 45 – 59 tahun berjumlah 79 responden (79%).

Kemudian berdasarkan Pendidikan SMP hampir setengahnya 30

orang (30%), kemudian berdasarkan pekerjaan lebih dari

setengahnya 56 orang (56%).

2. Teridentifikasi kontrol berat badan, didapat setengahnya responden

memiliki berat badan yang normal dengan jumlah 50 orang (50%).

3. Terindefikasi kebiasaan merokok, didapatkan sebagian besar

responden perokok berat dengan jumlah 79 orang (79%).

4. Teridentifikasi kontrol berat badan dengan hipertensi responden

yang mengalami kejadian hipertensi dengan berat badan normal

sebanyak 40 (24.5%) di kategori hipertensi derajat I dan di dapat

Asymp. Sig. (2-sided) 0.000

5. Teridentifikasi kebiasaan merokok dengan hipertensi dengan

kebiasaan merokok di Puskesmas Pamulang Barat Kota Tangerang

97
Selatan, kebisaan merokok berat sebanyak 45 di kategori hipertensi

derajat I dan di dapat nilai Asymp. Sig. (2-sided) 0.007

B. Saran

1. Bagi Institusi

Hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai bahan referensi, sumber,

data dan juga informasi

2. Bagi Pengembangan Ilmu Keperawatan

Penelitian ini dapat menambah wawasan keilmuan perawat yang

dijadikan dasar dalam mengembangkan dan juga memperkarya literatur

yang berkaitan dengan Hubungan Kontrol Berat Badan dan Kebiasaan

Merokok dengan Hipertensi di Puskesmas Pamulang Barat Kota

Tangerang Selatan.

3. Bagi Masyarakat

Dengan adanya penelitian ini bagi masyarakat dapat memberikan

informasi, menambah pengetahuan yang dari tidak tahu hingga menjadi

tahu, memberikan pemahaman Hubungan Kontrol Berat Badan dan

Kebiasaan Merokok dengan Hipertensi di Puskesmas Pamulang Barat

Kota Tangerang Selatan.

4. Bagi Peneliti Selanjutnya

Sebagai tambahan referensi atau sumber dan sebagai bahan masukan

untuk penelitian lebih lanjut dalam mengembangkan dan menerapkan

ilmu keperawatan di Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai