Anda di halaman 1dari 6

CRITICAL APPRAISAL CHECK LIST

Judul : HUBUNGAN ANEMIA PADA KEHAMILAN DAN KETUBAN PECAH DINI DENGAN KEJADIAN
ASFIKSIA PADA BAYI BARU LAHIR

Penulis :Dessy Purnama Sari


Npm :2026040121.P
Mike Purnama Sari
Npm :2026040231.P
Jurnal :
Asfiksia neonatorum merupakan keadaan bayi baru lahir yang tidak dapat bernafas spontan dan
teratur dalam 1 menit setelah lahir. Asfiksia sering terjadi pada periode segera setelah lahir dan
menimbulkan sebuah kebutuhan resusitasi dan intervensi segera untuk meminimalkan mortalitas dan
morbiditas. Menurut laporan dari Kemenkes RI tahun 2015 penyebab kematian pada bayi 0-6 hari di
Indonesia antara lain yaitu karena beberapa faktor seperti prematuritas 32,4%, hipotermi 6,8%, gangguan
pernafasan 36,9%, sepsis 12%, kelainan darah/ikterus 6,6% dan lain-lain.

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara anemia pada kehamilan dan ketuban
pecah dini dengan kejadian asfiksia pada bayi baru lahir. Dengan menggunakan metode studi literature
maka dilakukan analisis terhadap hasil penelusuran jurnal (e-jurnal) dan artikel dengan tinjauan teori yang
ada (e-book).

Penelitian ini mengungkapkan hubungan anemia pada kehamilan dan ketuban pecah dini dengan
kejadian asfiksia pada bayi baru lahir. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang
signifikan antara anemia pada kehamilan dan ketuban pecah dini dengan terjadinya asfiksia pada bayi
baru lahir.

Kata kunci : Asfiksia, Anemia Kehamilan, KPD.

Critical Point Critical Appraisal Ya Tidak Keterangan


Appraisal
Apakah judul memenuhi Ya
kaidah penulisan judul
Apakah penulisan Tidak
Judul
menggunakan tanda tanya (?)
Apakah penulisan judul Tidak
menggunakan tanda seru (!)
Apakah nama penulis Tidak
dicantumkan?
Apakah asal institusi penulis Ya
Penulis
dicantumkan?
Apakah asal institusi penulis Ya
sesuai dengan topik peneitian
Apakah bidang ilmu tercantum Ya
dalam judul penelitian?
Bidang Apakah latar belakang penulis Ya
Ilmu (institusi tempat bekerja)
sesuai dengan bidang ilmu
topik penulisan?
Metodologi Apakah tujuan penelitian Ya
Penelitian disebutkan?
Apakah desain penelitian yang Ya
digunakan?
Apakah desain penelitian Ya
sesuai dengan tujuan
penelitian?
Bagaimana pemilihan sampel
dalam penelitian tersebut?
Apakah uji statistik yang
digunakan sesuai?
Hasil Apakah hasil penelitian dapat Ya
Penelitian diimplementasikan pada pasien
anda?
Apakah daftar pustaka yang Ya
digunakan up to date?
Apakah daftar pustaka yang Ya
Daftar
digunakan sesuai?
Pustaka
Apakah daftar pustaka yang Ya
digunakan dari sumber yang
terpercaya?

CRITICAL APPRAISAL DIAGNOSIS

NO Point Critical Appraisal Ya Tidak Keterangan


1. Apakah terdapat ketersamaan Pemeriksaan ap yg pling baik
antara uji diagnosis yang sedang yg baik untuk diagnosis
diteliti dengan baku emas (Gold USG n mamografi
Standart)?
2. Apakah sampel subyek penelitian Ya
meliputi spektrum penyakit dari
yang ringan sampai berat, penyakit
yang terobati dan tidak dapat
terobati dijelaskan?
3. Apakah presisi uji diagnosis dan Ya
variasi pengamat dijelaskan?
4. Apakah istilah “normal” Ya
dijelaskan?
5. Apakah uji diagnosis yang diteliti Ya
merupakan bagian dari suatu
kelompok uji diagnosis, apakah
kontribusinya pada kelompok uji
diagnosis tersebut dijelaskan?
6. Apakah cara dan teknik melakukan Ya
uji diagnosis yang diteliti
dijelaskan, sehingga dapat
direplikasi?
7. Apakah kegunaan uji diagnosis Ya
yang sedang diteliti disebutkan?
8. Apakah uji diagnosis yang sedang Ya
diteliti dapat direplikasi sesuai
dengan keadaan dan kemampuan
yang dimiliki ditempat anda ?
9. Apakah anda dapat membuat Ya
perkiraan klinis yang sesuai dengan
keadaan pasien anda setelah
melihat uji diagnosis tersebut?
10. Apakah kegunaan uji diagnosis Ya
yang anda perkirakan tadi dapat
membantu pasien anda?

CRITICAL APPRAISAL THERAPY

NO Point Critical Appraisal Ya Tidak Keterangan


1. Apakah subyek penelitian pada Perwatan talpus
kelompok terapi atau kelompok menggunakan
kontrol betul-betul dilakukan secara betadine,alkkohol dan kunyit
acak (random)? Anemia d beri fe n vit c
2. Apakah semua subyek penelitian
dipertimbangkan dalam
kesimpulan?
3. Apakah subyek penelitian dan
peneliti tetap mengalami
“pembutaan” selama terapi
dilakukan?
4. Apakah selain terapi perlakuan ada
perlakuan lain yang sama?
5. Apakah semua keluaran (outcame)
dilaporkan?
6. Apakah kemaknaan statistik
maupun klinis dipertimbangkan
atau dilaporkan?
7. Apakah hasil penelitian dapat
digunakan untuk membantu pasien
anda?
9. Apakah pasien anda sesuai dengan
kriteria inklusi dan eksklusi
penelitian tersebut?
10. Apakah tindakan terapi yang
dilakukan dapat dilakukan ditempat
anda bekerja?
11. Apakah manfaat terapi sebanding
dengan Harm dan biaya?
CRITICAL APPRAISAL PROGNOSIS

NO Point Critical Appraisal Ya Tidak Keterangan


1. Apakah sampel penelitian Ya
representatif dan didefinisikan
secara jelas pada titik yang sama
dalam perjalanan penyakitnya?
2. Apakah sampel penelitian di Ya
follow-up secara lengkap dan cukup
lama?
3. Apakah kriteria keluaran obyektif
dan tidak bias?
4. Apakah ada penyesuaian/adjusment
terhadap faktor prognostik yang
penting?
5. Apakah hasil penelitian ini penting?
- Bagaimana gambaran outcome
dari waktu ke waktu?
- Seberapa tepat perkiraan
prognosis
6. Apakah hasil penelitian dapat Ya
diaplikasikan di tempat anda?
7. Apakah karakteristik pasien yang
diteliti mirip dengan karakteristik
pasien anda?
9. Apakah hasil penelitian dapat
membantu dalam membuat
keputusan klinik yang penting dan
bermanfaat bagi pasien anda?
CRITICAL APPRAISAL SYSTEMATIC REVIEW

NO Point Critical Appraisal Ya Tidak Keterangan


1. Apakah pertanyaan penelitian
didefinisikan dengan jelas dan
spesifik?
2. Apakah studi-studi yang dilibatkan
menggunakan desain yang sesuai?
3. Apakah dilakukan penilaian
terhadap kualitas studi yang
dilibatkan?
4. Apakah hasil yang diinginkan
konsisten antar studi-studi yang
dilibatkan?
5. Apakah hasil penelitian dapat
diterapkan pada pasien anda?
6. Apakah pasien anda memiliki
kesamaan dengan subyek dalam
studi-studi tersebut?
7. Apakah hasil penelitian dapat
membantu dalam membuat
keputusan klinik yang penting dan
bermanfaat bagi pasien anda?

Anda mungkin juga menyukai