Anda di halaman 1dari 12

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Limbah merupakan benda yang tidak diperlukan dan dibuang, limbah pada
umumnya mengandung bahan pencemar dengan konsentrasi bervariasi. Bila
dikembalikan ke alam dalam jumlah besar, limbah ini akan terakumulasi di alam
sehingga mengganggu keseimbangan ekosistem alam.
Limbah berbentuk bangun datar adalah limbah yang berbentuk bangun
yang berdimensi dua, yaitu bahan limbah yang memiliki sisi panjang dan lebar
sehingga tidak mempunyai ruang. Limbah berbentuk bangun datar dapat berupa
bidang beraturan seperti lingkaran, segi empat, segitiga, dan bangun tidak
beraturan. Contoh limbah berbentuk bangun datar antara lain; Kulit Jagung,
Plastik, Pelepah pisang, Kertas, Kain Perca, Kardus, Pecahan Keramik dan lain-
lainnya.
Limbah berbentuk bangun datar ini sendiri ada yang bisa terurai dan ada
yang tidak bisa terurai. Limbah yang bisa terurai contohnya ; pelepah pisang dan
kulit jagung sedangkan limbah yang tidak bisa terurai contohnya ; plastik, kain
perca, dan pecahan keramik yang dapat merusak lingkungan sekitar. Salah satu
cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi limbah tersebut, yaitu dengan cara
mendaur ulangnya menjadi suatu kerajinan yang bermanfaat. Manfaat produk
kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun datar dapat dapat dibedakan
menjadi dua, yaitu manfaat produk kerajinan sebagai benda pakai dan manfaat
produk kerajinan sebagai benda hias.
Produk kerajinan pada suatu daerah tentunya berbeda dengan daerah
lainnya. Masing-masing daerah memiliki ciri khas kerajinan yang menjadi
unggulan daerahnya. Hal ini disebabkan oleh perbedaan sumber daya yang
dimiliki dari masing-masing daerah.

B. Tujuan

 Untuk mengidentifikasi aneka produk kerajinan dari bahan limbah berbentuk


bangun datar.
 Untuk mengetahui potensi bahan limbah berbentuk bangun datar apa saja
yang ada di sekitar yang dapat dimanfaatkan sebagai produk kerajinan dan
jenis kerajinan yang bisa dikembangkan dari bahan tersebut.
 Pemenuhan tugas mata pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan PKWU materi
Wirausaha Kerajinan Dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Datar.

4
BAB II
PEMBAHASAN

Bahan Aneka Produk Manfaat


Dasar

Limbah a. Bunga Produk kerajinan dari


kulit limbah kulit jagung bisa
jagung bermanfaat sebagai benda
hias maupun benda pakai.

a. Kerajinan yang
bermanfaat
b. Tas sebagai benda hias
contohnya yaitu
kerajinan bunga
seperti yang tertera
pada gambar
disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda hias
karena kerajinan
tersebut dibuat
dengan tujuan
untuk dipajang
atau digunakan
sebagai hiasan.
b. Kerajinan yang
bermanfaat
sebagai benda
pakai contohnya
yaitu seperti tas
yang tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda
pakai karena
produk kerajinan
dibuat
mengutamakan
fungsinya yaitu

5
bisa digunakan
sebagai tempat
menaruh barang
saat bepergian.

Limbah a. Tas dan Dompet Produk kerajinan dari


plastik limbah plastik bisa
bermanfaat sebagai benda
pakai maupun benda hias.

a. Kerajinan yang
bermanfaat
sebagai benda
pakai contohnya
yaitu seperti tas
dan dompet seperti
yang tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda
pakai karena
produk kerajinan
dibuat
mengutamakan
fungsinya.
Contohnya yaitu
dompet yang bisa
digunakan sebagai
tempat uang,
kartu-kartu atau
barang-barang
yang berukuran
kecil yang biasa
dibawa sehari-hari
saat bepergian
keluar rumah dan
tas yang fungsinya
yaitu bisa
digunakan sebagai
tempat menyimpan
barang saat
bepergian seperti
dompet,
handphone dan
barang-barang
lainnya.
b. Kerajinan yang
bermanfaat

6
b. Vas Bunga sebagai benda hias
contohnya yaitu
kerajinan vas
bunga seperti yang
tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda hias
karena kerajinan
tersebut dibuat
dengan tujuan
untuk dipajang
atau digunakan
sebagai hiasan.

Limbah a. Vas Bunga Produk kerajinan dari


pelepah limbah pelepah pisang
Pisang bisa bermanfaat sebagai
benda hias maupun benda
pakai

a. Kerajinan yang
bermanfaat
sebagai benda hias
contohnya yaitu
kerajinan vas
bunga seperti yang
tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda hias
karena kerajinan
tersebut dibuat
dengan tujuan
untuk dipajang
atau digunakan
sebagai hiasan
karena memiliki
nilai estetika dan
keunikan dari segi
bahan yang

7
digunakan.

b. Kerajinan yang
b. Sandal
bermanfaat
sebagai benda
pakai contohnya
yaitu seperti sandal
yang tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda
pakai karena
produk kerajinan
dibuat
mengutamakan
fungsinya yaitu
digunakan sebagai
alas kaki dan juga
sarana untuk
menunjang
penampilan.

Limbah a. Kotak tisu Produk kerajinan dari


kertas limbah kertas bisa
bermanfaat sebagai benda
pakai maupun benda hias.

a. Kerajinan yang
bermanfaat
sebagai benda
pakai contohnya
yaitu seperti kotak
tisu yang tertera
pada gambar
disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda
pakai karena
produk kerajinan
tersebut dibuat
mengutamakan

8
fungsinya yaitu
digunakan sebagai
wadah/ tempat
tisu.
b. Kerajinan yang
bermanfaat
b. Pajangan Monumen Monas
sebagai benda hias
contohnya yaitu
kerajinan pajangan
monumen Monas
yang tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda hias
karena kerajinan
tersebut dibuat
dengan tujuan
untuk dipajang
atau digunakan
sebagai hiasan.

Limbah a. Tas Produk kerajinan dari


kain perca limbah kain perca bisa
bermanfaat sebagai benda
pakai maupun benda hias.

a. Kerajinan yang
bermanfaat
sebagai benda
pakai contohnya
yaitu tas seperti
yang tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda
pakai karena
produk kerajinan
dibuat
mengutamakan

9
fungsinya.
Contohnya yaitu
tas yang bisa
digunakan sebagai
tempat menyimpan
barang saat
bepergian seperti
dompet,
handphone dan
barang-barang
lainnya tidak
hanya itu tas dari
limbah kain perca
ini uga dapat
digunakan sebagai
sarana penunjang
penampilan karena
memiliki motif dan
bentuk yang
beragam dan
menarik.
b. Kerajinan yang
bermanfaat
sebagai benda hias
contohnya yaitu
kerajinan talenan
b. Talenan hias
hias seperti yang
tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda hias
karena kerajinan
tersebut dibuat
dengan tujuan
untuk dipajang
atau digunakan
sebagai hiasan
pada dinding atau
tempat lainnya.

10
Limbah Produk kerajinan dari
kardus limbah pelepah pisang
bisa bermanfaat sebagai
benda hias maupun benda
pakai.

a. Kerajinan yang
bermanfaat
sebagai benda hias
a. Lampu Hias contohnya yaitu
kerajinan lampu
hias seperti yang
tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda hias
karena kerajinan
tersebut dibuat
dengan tujuan
untuk dipajang
atau digunakan
sebagai hiasan
karena memiliki
nilai estetika dan
keunikan dari segi
bahan yang
digunakan dan
juga bentuknya
sehingga dapat
mempercantik
suatu ruangan.
b. Kerajinan yang
b. Laci bermanfaat
sebagai benda
pakai contohnya
yaitu seperti laci
yang tertera pada
gambar disamping.
Kerajinan tersebut
bermanfaat
sebagai benda
pakai karena

11
produk kerajinan
dibuat
mengutamakan
fungsinya yaitu
digunakan sebagai
tempat menyimpan
barang. Karena
laci dari limbah
kardus pada
gambar berukuran
kecil, maka laci
tersebut bisa
bermanfaat untuk
menyimpan barang
yang berukuran
kecil seperti kunci,
benang, jarum, alat
tulis seperti
penghapus dan
lain-lainnya.

12
Kesimpulan :

Berdasarkan laporan diatas,dapat kami simpulkan bahwa setiap wilayah


memiliki produk kerajinan yang berbeda-beda. Hal tersebut terjadi karena
perbedaan sumber daya yang dimiliki suatu daerah. Misalnya seperti pada
daerah atau lingkungan kami pada daerah pertanian banyak ditemukan
pelepah pisang dan kulit jagung, pada daerah perkotaan banyak ditemukan
plastik,kertas, kain perca dan kardus. Bahan dasar inilah yang akan di proses
menjadi kerajinan yang memiliki manfaat. Manfaat produk kerajinan
dibedakan menjadi 2 yaitu sebagai benda pakai dan benda hias. Perbedaan
dari kedua manfaat kerajinan tersebut terletak pada tujuan pembuatannya.
Kerajinan sebagai benda pakai dibuat dengan tujuan untuk digunakan atau
dipakai sebagaimana fungsi kerajinan itu sedangkan kerajinan sebagai benda
hias dibuat dengan tujuan sebagai hiasan atau pajangan dengan
memperhatikan unsur keindahan atau estetika dari kerajinan tersebut.

Ungkapan Perasaan :

Kami merasa sangat senang dapat belajar tentang limbah berbentuk bangun
datar dan pemanfaatanya menjadi produk kerajinan. Pembelajaran tentang
materi ini membuat kami mengetahui bahwa limbah yang ada dilingkungan
sekitar kami dapat dimanfaatkan menjadi aneka produk kerajinan yang
bermanfaat. Mungkin awalnya kita semua menganggap limbah tersebut tidak
dapat digunakan,namun sebenarnya dapat diolah menjadi kerajinan yang
memiliki nilai ekonomi yang tinggi dan juga bermanfaat. Oleh karena
itu,dengan pembelajaran materi tentang limbah dan pemanfaatannya ini
membuat kreativitas dan keterampilan siswa meningkat. Dengan
memanfaatkan kembali limbah berbentuk bangun datar dapat menghemat
pengeluaran keuangan dan dapat memberikan keuntungan ekonomis bagi
para wirausahawan dan pengrajin kerajinan itu sendiri. Selain itu
memanfaatkan limbah menjadi suatu kerajinan juga dapat membantu dalam
mengurangi limbah pada lingkungan sekitar.

13
BAB III
KESIMPULAN

A. Kesimpulan
Limbah berbentuk bangun datar adalah limbah yang berbentuk bangun yang
berdimensi dua, yaitu bahan limbah yang memiliki sisi panjang dan lebar sehingga
tidak mempunyai ruang. Limbah berbentuk bangun datar dapat berupa bidang
beraturan seperti lingkaran, segi empat, segitiga, dan bangun tidak beraturan. Contoh
limbah berbentuk bangun datar antara lain; Kulit Jagung, Plastik, Pelepah pisang,
Kertas, Kain Perca, Kardus, dan lain-lainnya.
Setiap wilayah memiliki produk kerajinan yang berbeda-beda. Hal tersebut
terjadi karena perbedaan potensi, kondisi dan sumber daya yang dimiliki suatu daerah.
Hal ini disebabkan oleh sumber daya yang dimiliki dari masing-masing daerah
berbeda. Untuk itu limbah berbentuk bangun datar dapat dikelompokkan berdasarkan
kondisi wilayahnya atau daerahnya yaitu mulai dari daerah pesisir pantai atau laut,
pegunungan, pertanian, dan perkotaan. Misalnya pada daerah pertanian banyak
ditemukan pelepah pisang dan kulit jagung, pada daerah perkotaan banyak ditemukan
plastik,kertas, kain perca dan kardus. Bahan dasar limbah inilah yang akan di proses
menjadi kerajinan yang memiliki manfaat. Manfaat produk kerajinan dibedakan
menjadi 2 yaitu sebagai benda pakai dan benda hias. Kerajinan sebagai benda pakai
dibuat dengan tujuan untuk digunakan atau dipakai sebagaimana fungsi kerajinan itu
sedangkan kerajinan sebagai benda hias dibuat dengan tujuan sebagai hiasan atau
pajangan dengan memperhatikan unsur keindahan atau estetika dari kerajinan
tersebut.

B. Saran
Berdasarkan laporan diatas terdapat beberapa hal yang dapat kami sarankan
yaitu, sebelum membuat suatu produk kerajinan hendaknya kita mengetahui potensi
daerah kita masing-masing sehingga selain kita mendapat keuntungan ekonomis dari
produk kerajinan tersebut kita juga dapat berkontribusi dalam menjaga lingkungan
dengan penggunaan limbah sebagai bahan dasar produk kerajinan. Kemudian dalam
penggunaan bahan dasar kerajinan kita harus mengetahui karakteristik bahan yang
kita gunakan agar dalam proses pembuatan kerajinan berjalan sesuai dengan yang kita
inginkan. Terakhir,dalam pembuatan produk kerajinan kita harus mengetahui fungsi
kerajinan yang akan kita buat,bila sebagai fungsi hias unsur keindahan harus

14
diperhatikan dan bila sebagai fungsi pakai maka harus dapat digunakan sebagaimana
fungsi aslinya.

15

Anda mungkin juga menyukai