Anda di halaman 1dari 19

KELAS B

PRAKTIKUM PEMROGRAMAN
TOPIK 1
MENGENAL KOMPONEN UTAMA MATLAB DAN MENDOKUMENTASIKAN
COMMAND WINDOW

Yulis Nur Khusnah


M0220098
Rizka Dewi Meilina

Program Studi Fisika


Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Sebelas Maret
2021
PEMBAHASAN

1. Menjalankan perintah Matlab pada Command Window


a. Melakukan perintah operasi penjumlahan, pengurangan, perkalian, pangkat, dan
pembagian.

Gambar (1.A)

Saat melakukan operasi matematika dalam jendela Command Window, variabel


dari operasi matematika yang dilakukan langsung berada dibawahnya. Dengan
kode
“ans =
variabel”
Kemudian dalam jendel Command History, hanya ada operasi matematika yang
ditampilkan. Namun pada jendela Workspace, ditampilkan juaga variabel dari
operasi yang baru saja dilakukan dalam jendela Command Window.
b. Mengulangi perintah yang sama dengan menambahkan tanda ; pada akhir
perintah.

Gambar (1.B)

Di perintah kali ini, kita mengulang kembali perintah sebelumnya dengan


memberi tanda titik koma (;) pada akhir perintahnya.
Dalam Command Window dan Command History hanya terlihat operasi bilangan
matematika yang diperintahkan. Sedangkan variabel dari perintah operasi
bilangan matematika yang baru saja kita lakukan, dapat kita lihat dalam jendela
Workspace.
c. Mencoba perintah yang diakhiri dengan tanda titik koma (;) dan juga mengawali
perintah yang diapali dengan tanda (%).

Gambar (1.C)

Dari gambar diatas bisa dilihat adanya perbedaan. Yang mulanya perintah dari
‘Selamat mencoba perintah Matlab’ langsung mendapat “ans” atau biasa disebut
dengan nama variabel yang otomatis digunakan oleh Matlab untuk menyimpan
hasil pelaksanaan perintah dari Command Window.
Lalu jika perintah ( ‘Mencoba perintah Matlab’; ) yang mana perintah tersebut
diakhiri dengan tanda Titik Koma (;) maka “ans” atau variabel tidak ditampilkan
dalam Command Window.
Kemudian Tanda (%) dalam Jendela Command Window berfungsi sebagai tanda
awal yang gunanya untuk membuat keterangan, komentar, atau catatan pada baris
perintah.
d. Melakukan operasi penjumlahan, pengurangan, perkalian, pangkat, dan
pembagian. Serta penambahan tanda Titik koma (;) danjuga (%) dalam baris
perintah.

Gambar (1.D)

Pada perintah operasi bilangan matematika yang diakhiri tanda Titik koma (;)
pada akhir perintahnya membuat “ans” atau variabel titak muncul dalam jendela
Command Window. Namun, variabel tersebut dapat kita lihat pada jendela
Workspace setelah sebuah operasi bilangan matematika dilakukan.
Tanda (%) disini fungsinya tetap sama, yaitu memberi catatan, komentar atau
keterangan pada baris perintah. Keterangan tersebut ditunjukkan dengan warna
hijau pada jendela Command Window serta perintah tersebut juga bisa kita lihat
dalam jendela Command History.
2. Mendokumentasikan Halaman ‘Command Window’
a. Membuat file Dokumentasi dengan format “diary (‘NIM_Anda P1’)”

Gambar (2.A)

Karena sebelumnya folder ini saya taru dalam direktori D, dan untuk melihat hasil
apa jika saya taruh pada direktori C maka sebelum perintah “diary” maka saya
pindah hadulu pada direktori C. Maka hal yang terjadi jika file tersebut ditaruh
pada direktori C yaitu perubahan warna perintah yang semula hitam menjadi
merah. Warna ini membuktikan jika perintah tersebut salah atau tidak bisa
dikerjakan karena folder masih aktif jika aplikasi Matlab dibuka, folder tersebut
memiliki format “Read Only” atau (hanya dapat dibaca) sehingga hal ini membuat
file tidak dapat tersimpan. Maka setelah itu diubah penyimpanan folder pada
direktori D dengan tujuan perintah yang dikerjakan dapat dibuka.
b. Mengulangi perintah yang sebelumnya, setelah mengubah Direktori C menjadi
Direktori D

Gambar (2.B)

Pergantian penyimpanan dari direktori C menuju direktori D memberi beberapa


hal pada window yang ada. Setelah perintah “diary (‘M0220098_Yulis Nur
Khusnah P1’)” dilakukan pada direktori D, hal yang terjadi yaitu adanya file baru
pada jendela Current Folder yang bernama “M0220098_Yulis Nur Khusnah P1”
sama persis dengan kalimat yang ada di dalam kurung setelah kata “diary” pada
baris perintah yang ada dalam jendela Command Window. Selain itu karena
direktori penyimpanan telah diubah ke D, tidak ada tanda eror yang muncul. Hal
ini menandakan file tersebut telah dipindah dari direktori aktif yang hanya dapat
dibaca menuju direktori yang mampu dibaca/ditulis sehingga file tersebut juga
dapat disimpan.
c. Mengulangi perintah-perintah yang ada pada sebelumnya serta memberikan
komentar pada jendela Command Window dengan memberi tanda (%) diawal
kalimatnya.

Gambar (2.C1)

Gambar (2.C2)
Gambar (2.C3)

Gambar (2.C4)
d. Membuka File dengan meng ‘Klik’ ganda pada file M0220098_Yulis Nur
Khusnah P1 di jendela Current Folder.

Gambar (2.D)

Setelah dibuka File dengan format “M0220098_Yulis Nur Khusnah P1” maka
layar monitor diarahkan pada laman editor dari aplikasi Matlab. Namun, dalam
laman editor ini masih kosong atau tidak ada apa-apa.

e. Melakukan perintah “diary off” pada jendela Command Window

Gambar (2.E)
Setelah perintah “diary off” dilakukan, kemudian kita membuka file
“M0220098_Yulis Nur Khusnah P1” dalam jendela Current Folder maka bida
dilihat dalam jendela editor terdapat pemrogaman atau perintah sebelumnya. Yang
mana perintah tersebut dapat dilihat dalam jendela editor ketika terdapat perintah
“diary” dalam baris perinta atau masih pada jendela Command Window.

f. Melakukan beberpa perintah pada jendela Command Window

Gambar (2.F1)

Gambar (2.F2)
Saat perintah dilakukan, Tidak ada variabel yang ditampilkan dalam jendela
Command Window. Namun semua variabel tersebut ditampilak dalam jendela
Workspace. Berurutan dari perintah awal hingga perintah akhir sebelum kata
“diary off” dan sesudah kata “diarry on”

g. Melaksanakan perintah “type (‘M0220098_Yulis Nur Khusnah P1’)”

Gambar (2.G)

Setelah perintah “type (‘M0220098_Yulis Nur Khusnah P1’)” dilakukan, adanya


perubahan dalam jendela Command Window. Perintah yang tidak diawali dengan
“diary” dan diakhiri dengan “diary off” akan hilang dari jendela Command
Window. Selain itu jika sebelumnya ada beberapa warna perintah dalam jendela
Command Window, setelah perintah “type (‘M0220098_Yulis Nur Khusnah
P1’)” dilakukan membuat beberapa warna tersebut berubah menjadi warna hitam
semua.
h. Melakukan Perintah “diary on” serta “clc;”

Gambar (2.H1)

Setelah “diary on” dan perintah “clc;” dilakukan maka tampilan Command
Window akan hilang, namun tampilan pada jendela Command History serta
Workspace masih ada

Gambar (2.H2)
Gambar (2.H3)

i. Melakukan beberapa perintah, yaitu perintah ‘Clear sisi’, ‘sisi’, ‘clear isi’, ‘clear;’

Gambar (2.I1)
Gambar (2.I2)

Gambar (2.I3)
Gambar (2.I4)

Gambar (2.I5)
Gambar (2.I6)

Gambar (2.I7)
j. Penyempurnaan Dokumen Melalui Notepad

Gambar 2.J
KESIMPULAN
Dengan menggunakan Aplikasi Matlab memang sangat memudahkan dalam pengerjaan
operasi matematika. Namun, jika terdapat salah satu simbol, huruf, ataupun angka tidak dapat
dihapus itu saja, melainkan harus dihapus semua.
Dari sini dapat disimpulkan jika melakukan operasi bilangan matematika seperti pada gambar
1.A maka variabel akan ditampilkan pada jendela Command Window. Namun jika pada akhir
operasi bilangan matematika diberi tanda Titik Koma (;) seperti pada gambar 1.B maka
variabel tidak ditampilkan dalam Command Window, namun variabel tersebut ditampilkan
dalam jendela Workspace.
Tanda (%) berfungsi sebagai tanda dalam awal kalimat untuk membuat catatan, keterangan
ataupun komentar pada baris perintah.
Penyimpanan dengan melakukan format “diary” harus berada dalam diktori selain diktori C.
Jika hal tersebut dilakukan akan muncul pemberitahuan ‘Eror’. Karena jika file masih berada
dalam dikrori C, file tersebut akan berformat “Read Only” yang berati ‘hanya dapat dibaca’.
Maka jika ingin menyimpan file dengan format “diary” harus berada dalam diktori selain C.
Setelah “Diary Off” dijalankan maka kita bisa melihat hasil yang kita kerjakan dalam jendela
editor. Namun, jika kita membuat perintah tanpa diawali kata “diary on” dan diakhiri dengan
“diary off” maka perintah tersebut tidak akan terdeteksi pada jendela editor. Perintah “Clear”
fungsinya untuk menghapus beberapa perintah sebelumnya.

Anda mungkin juga menyukai