Anda di halaman 1dari 2

PANITIA MUSYAWARAH DAERAH IV

PERSATUAN TERAPIS GIGI DAN MULUT


INDONESIA
KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
Sampit, 12 Juli 2022

Nomor : 02/Panlak/Musda-IV/VII/2022 Kepada Yth.


Lampiran : 1 (satu) berkas Daftar Undangan Terlampir Di
Perihal : Pemanggilan Peserta Tempat
MUSCAB IV PTGMI Kabupaten
Kotawaringin Timur Tahun 2022

Mengacu pada Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Persatuan Terapis Gigi dan Mulut
Indonesia (PTGMI) Tahun 2021 mengamanatkan bahwa setiap DPC PTGMI untuk melaksanakan
Musyawarah Cabang (MUSCAB) guna membahas pertanggungjawaban Pengurus DPC PTGMI Periode
tahun 2018-2022, melakukan pemilihan ketua baru DPC PTGMI periode tahun 2022-2026, mengevaluasi
kinerja pengurus cabang, serta membuat menjabarkan strategi penyelenggaraan Renstra dari DPP dan
DPD PTGMI, sehingga roda organisasi dapat berjalan secara proposional, efisien dan terarah, demi
meningkatnya kualitas PTGMI lebih baik.
Berdasarakan hal tersebut, maka DPC PTGMI Kabupaten Kotawaringin Timur Akan
Menyelenggarakan Musyawarah Cabang IV Persatuan Terapis Gigi Dan Mulut Indonesia Kabupaten
Kotawaringin Timur Tahun 2022 yang selanjutnya disebut dengan MUSCAB IV PTGMI Kabupaten
Kotawaringin Timur Tahun 2022, yang akan dilaksanakan pada :
Hari, Tanggal : Sabtu, 23 Juli 2022
Waktu : 08.00 Wib. –Selsesai
Tempat : Raflesia House, Hotel Wella, Jln.Tjilik Riwut km 3 Sampit
Kontribusi Peserta : Rp.300.000,- (tiga ratus ribu rupiah)/orang
Kepada Yang Terhormat Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kotawaringin Timur, Kepala Dinas
Kesehatan Kabupaten seruyan, Direktur Rumah Sakit dan Kepala Puskesmas Se-Kabupaten Kotawaringin
Timur dan Kabupaten Seruyan kami mohon agar dapat mengirimkan Perawat Gigi/Terapis Gigi Dan
Mulut yang bekerja dilingkungan SKPD/SOPD yang dipimpin untuk mengikuti acara tersebut. Sebagai
informasi bersama ini kami lampirkan Kerangka Acuan Kegiatan dimaksud.
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Panitia Pelaksana MUSDA IV PTGMI Provinsi
Kalimantan Tengah Tahun 2022 Tri Andayani,A.Md.Kg (0823 5109 5345), Retno Suci
Mayningsih,A.MKg (08213390 3756), Erny Sumarni,A.MKg (0853 4885 5851).

Demikian permohonan ini kami sampaikan sebagai mana mestinya dengan harapan dapat
dikabulkan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Sekretaris, Ketua Panitia,

RUDY DWI FIRDIANSYAH,S.Tr.Kes TRI ANDAYANI,A.Md.KG


NTA. . 6202121059 NTA. 6202213340

Dewan Pengurus Cabang


Persatuan Terapis Gigi Dan Mulut Indonesia
Kabupaten Kotawaringin Timur
Ketua,

ANDRI WIJAYA,A.MKg
NTA. 6202121059
Kepada Yth :
1. Kepala Dinas Kesehatan Kab. Kotawaringin timur
2. Kepala Dinas Kesehatan Kab. Seruyan
3. Direktur RSUD Dr Murjani Sampit
4. Direktur RSUD Hanau Seruyan
5. Direktur RSUD Kuala Pembuang
6. Kepala Puskesmas Tumbang Kalang Kab. Kotawaringin Timur
7. Kepala Puskesmas Tumbang Sangai Kab. Kotawaringin Timur
8. Kepala Puskesmas Tumbang Penyahuan Kab. Kotawaringin Timur
9. Kepala Puskesmas Kuala Kuayan Kab. Kotawaringin Timur
10. Kepala Puskesmas Parenggean I Kab. Kotawaringin Timur
11. Kepala Puskesmas Parenggean II Kab. Kotawaringin Timur
12. Kepala Puskesmas Pundu Kab. Kotawaringin Timur
13. Kepala Puskesmas Cempaka Mulia Kab. Kotawaringin Timur
14. Kepala Puskesmas Baamang - I Kab. KotawaringinTimur
15. Kepala Puskesmas Baamang - II Kab. Kotawaringin Timur
16. Kepala Puskesmas Sebabi Kab. Kotawaringin Timur
17. Kepala Puskesmas Kota Besi Kab. Kotawaringin Timur
18. Kepala Puskesmas Bagendang Kab. Kotawaringin Timur
19. Kepala Puskesmas Samuda Kab. Kotawaringin Timur
20. Kepala Puskesmas Ujung Pandaran Kab. Kotawaringin Timur
21. Kepala Puskesmas Bapinang Kab. Kotawaringin Timur
22. Kepala Puskesmas Ketapang - I Kab. Kotawaringin Timur
23. Kepala Puskesmas Ketapang - II Kab. Kotawaringin Timur
24. Kepala Puskesmas Pasir Putih Kab. Kotawaringin Timur
25. Kepala Puskesmas Mentaya Seberang Kab. Kotawaringin Timur
26. Kepala Puskesmas Tumbang Langkai Kab. Seruyan.
27. Kepala Puskesmas Tumbang Manjul Kab. Seruyan.
28. Kepala Puskesmas Sandul Kab. Seruyan.
29. Kepala Puskesmas Rantau Pulut I Kab. Seruyan.
30. Kepala Puskesmas Rantau Pulut II Kab. Seruyan.
31. Kepala Puskesmas Asam Baru Kab. Seruyan.
32. Kepala Puskesmas Pembuang Hulu Kab. Seruyan.
33. Kepala Puskesmas Danau Sembuluh Kab. Seruyan.
34. Kepala Puskesmas Telaga Pulang Kab. Seruyan.
35. Kepala Puskesmas Terawan Kab. Seruyan.
36. Kepala Puskesmas Kuala Pembuang I Kab. Seruyan.
37. Kepala Puskesmas Kuala Pembuang II Kab. Seruyan

Anda mungkin juga menyukai