Anda di halaman 1dari 18

Panduan Pengisian

Survei Pengukuran Kinerja Kemitraan


Satuan Pendidikan Vokasi dengan
Dunia Usaha dan Dunia Industri
Tahun 2022

(Mitra Dunia Usaha dan Dunia Industri)


Mendapatkan Tautan Survei

1. Mitra industri akan


mendapat email untuk
mengisi survei. Pada
email tersebut juga akan
muncul nama satuan
pendidikan vokasi yang
mengajukan
permohonan pengisian
survei untuk kinerja
kemitraan yang telah
terjalin (bisa SMK
dan/atau PTV)
2. Klik ‘ISI SURVEI’ atau
tautan di bawahnya

Catatan:
• pengisian survei
dilakukan dari tanggal 1
s.d 20 Oktober 2022
Petunjuk Survei

1. Berikut adalah tampilan


setelah mitra industri
membuka tautan ‘isi
survei’ yang dikirimkan
melalui email
2. Sebelum mulai mengisi
survei, silakan pelajari
petunjuk survei terlebih
dahulu lalu klik ‘Lanjut’

Catatan: pengisian survei


dilakukan dari tanggal 1 s.d
20 Oktober 2022
Persetujuan Pengisian Survei

1. Pada tahap ini industri


akan mendapatkan
informasi dan
persetujuan bahwa
“Data kuesioner ini
bersifat rahasia dan
hanya digunakan untuk
kepentingan penelitian”
2. Klik OK
Pengisian Survei

1. Pertama, mitra industri


akan mengisi
pertanyaan screening
untuk memastikan
bahwa perusahaan
tempat Anda bekerja
telah menjalin
kemitraan dengan satu
atau lebih satuan
pendidikan vokasi dan
Anda adalah orang yang
memahami proses
kemitraan tersebut
2. Jika sudah dijawab, klik
Selanjutnya
Pengisian Survei

2. Kedua, mitra industri


akan mengisi profil
umum industri

Catatan: pengisian survei


dilakukan dari tanggal 1 s.d
20 Oktober 2022
Pengisian Survei

3. Ketiga, mitra industri


akan mengisi profil
responden yang mengisi
survei

Catatan: pengisian survei


dilakukan dari tanggal 1 s.d
20 Oktober 2022
Pengisian Survei

4. Keempat, mitra industri


akan mengisi survei
untuk pemetaan mitra
berdasarkan dimensi
power dan interest

Catatan:
• pada bagian ini mitra
industri diharapkan
dapat memberikan
penilaian pada setiap
pernyataan sesuai
dengan kondisi
perusahaan dalam
melakukan kemitraan
dengan satuan
pendidikan vokasi
• pengisian survei
dilakukan dari tanggal 1
s.d 20 Oktober 2022
Pengisian Survei
1. Pada bagian Survei
Kemitraan, industri akan
memberikan penilaian
untuk satu atau lebih
mitra Satuan Pendidikan
Vokasi yang telah
mengajukan
permohonan survei
2. Klik Tambah untuk
mengisikan nama
Satuan Pendidikan
Vokasi

Catatan:
• pengisian survei
dilakukan dari tanggal 1
s.d 20 Oktober 2022
Pengisian Survei
3. Berikut adalah tampilan
untuk menambahkan
nama satuan pendidikan
vokasi yang telah
mengajukan
permohonan survei
(tertulis pada email)
4. Setelah menuliskan jenis
instansi, provinsi, dan
nama instansi, klik
Submit
5. Lakukan tahap serupa
untuk menambahkan
mitra satuan pendidikan
vokasi lainnya sesuai
dengan jumlah ajuan

Catatan:
• pengisian survei
dilakukan dari tanggal 1
s.d 20 Oktober 2022
Pengisian Survei
6. Berikut adalah tampilan
setelah mitra industri
selesai menambahkan
mitra satuan pendidikan
vokasi yang akan
disurvei kemitraannya
7. Klik pada nama instansi
Satuan Pendidikan
Vokasi satu per satu,
kemudian ikuti setiap
petunjuk pada survei
tersebut

Catatan:
• pada bagian ini, industri
akan mengisi survei
berdasarkan pada
pengalaman menjalin
kemitraan dengan Satuan
Pendidikan Vokasi yang
bersangkutan
• pengisian survei
dilakukan dari tanggal 1
s.d 20 Oktober 2022
Pengisian Survei
8. Mitra industri akan
mengisi survei kepuasan
kemitraan dan minat
melanjutkan kemitraan
dengan Satuan
Pendidikan Vokasi yang
bersangkutan
9. Mitra industri
mengulangi tahapan
yang sama untuk
mengisi survei bagi
satuan pendidikan
vokasi lainnya

Catatan:
• pada bagian ini, industri
akan mengisi survei
berdasarkan pada
pengalaman menjalin
kemitraan dengan Satuan
Pendidikan Vokasi yang
bersangkutan
• pengisian survei
dilakukan dari tanggal 1
s.d 20 Oktober 2022
Pengisian Survei
10. Apabila mitra industri
telah selesai mengisi
survei yang telah
diajukan oleh seluruh
mitra Satuan Pendidikan
Vokasi, maka status
akan berubah menjadi
selesai
11. Klik ’Selanjutnya’ untuk
melanjutkan isian
bagian akhir survei

Catatan:
• pengisian survei
dilakukan dari tanggal 1
s.d 20 Oktober 2022
Pengisian Survei
1. Berikutnya mitra
industri akan memasuki
bagian survei motif
DUDI melakukan
kemitraan dengan
Satuan Pendidikan
Vokasi

Catatan:
• pada bagian ini mitra
industri diharapkan
dapat memberikan
penilaian pada setiap
pernyataan sesuai
dengan kondisi
perusahaan dalam
melakukan kemitraan
dengan satuan
pendidikan vokasi
• pengisian survei
dilakukan dari tanggal 1
s.d 20 Oktober 2022
Pengisian Survei
1. Berikutnya mitra industri
akan memasuki bagian
survei bentuk kerja sama
yang dapat/potensial
dilakukan dengan Satuan
Pendidikan Vokasi di masa
mendatang
2. Jika sudah yakin dengan
semua jawaban, klik
’Submit’ untuk
menyelesaikan pengisian
survei
3. Industri masih dapat
mengubah jawaban survei
dengan cara memilih
tombol ‘Kembali’

Catatan:
• pengisian survei dilakukan
dari tanggal 1 s.d 20
Oktober 2022
Survei Selesai
1. Setelah melakukan
Submit jawaban artinya
mitra industri telah
menyelesaikan tahapan
survei dan akan muncul
tampilan berikut

Catatan:
• Industri masih dapat
mengubah jawaban
survei dengan cara
memilih tombol
‘Kembali’ pada tahap
sebelumnya (sebelum
klik ‘Submit’)
• pengisian survei
dilakukan dari tanggal 1
s.d 20 Oktober 2022
PENGISIAN SURVEI PENGUKURAN KINERJA KEMITRAAN SATUAN PENDIDIKAN
VOKASI DENGAN MITRA DUNIA USAHA DAN DUNIA INDUSTRI SELESAI

TERIMA KASIH KAMI HATURKAN KEPADA SELURUH DUNIA USAHA DAN DUNIA INDUSTRI YANG TELAH BERMITRA DENGAN
SATUAN PENDIDIKAN VOKASI, BAIK DI JENJANG SMK MAUPUN PENDIDIKAN TINGGI VOKASI. PARTISIPASI ANDA DALAM
SURVEI INI MERUPAKAN SALAH SATU BENTUK KONTRIBUSI SERTA DEDIKASI NYATA PADA PENINGKATAN KUALITAS
PENDIDIKAN VOKASI DI INDONESIA.

DATA PERUSAHAAN ANDA TELAH TERCATAT DALAM BASIS DATA DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN VOKASI
KEMENDIKBUDRISTEK SEHINGGA PERUSAHAAN ANDA AKAN KAMI PRIORITASKAN UNTUK MEMPEROLEH INFORMASI TERKAIT
PROGRAM-PROGRAM KEMITRAAN BERKELANJUTAN DI MASA MENDATANG.

Video tutorial pengisian survei oleh mitra industri dapat dilihat melalui
Youtube Mitrasdudi Kemdikbud atau di laman https://mitradudi-vokasi.id/
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai