Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

DI BAWASDA/INSPEKTORAT

DISUSUN
OLEH :
MUHAMMAD RIFKY RAMADHAN
NIS : 8858

KOMPETENSI KEAHLIAN
TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

SMK NEGERI 1 DOMPU


TAHUN PELAJARAN 2021/2022
LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Judul :
Membuat Laporan Praktik Kerja Lapangan
Tempat :
BAWASDA/INSPEKTORAT KABUPATEN DOMPU
Jalan. Syech Muhammad No.03 Doro Tangga

Pada Tanggal………………...Bulan………………….Tahun 2021

Mengetahui/Menegesahkan,

Kepala Jurusan Pembimbing

Andy Prayoga S.Kom Moh. Ridwan, S.Pd, Ti


NIP. 19830407 201001 1 030 NUPTK. 0659771672130042

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Fathurrahman, S.T.
NIP. 19760528 200312 1 003

i
LEMBAR PENGESAHAN INSTITUSI
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Judul :
Membuat Laporan Pratik Kerja Lapangan
Tempat :
Bawasda/Inspektorat Kabupaten Dompu
Jalan Syech Muhammad No.03 Dorotangga

Pada Tanggal ………………. Bulan ……………… Tahun 2021

Mengetahui/Menegesahkan,

Pimpinan Pembimbing
Bawasda/Inspektorat

Drs. H Muhibuddin, M. Si Imam Buhari, SE


NIP. 19640728 199003 1 004 NIP. 19791014 200903 1 003

ii
LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI SIDANG
LAPORAN PRAKTIK KERJA lAPANGAN

Judul :
Membuat Laporan Pratik Kerja Lapangan
Tempat :
Bawasda/Inspektorat Kabupaten Dompu
Jalan Syech Muhammad No.03 Dorotangga

Pada Tanggal ……………….…. Bulan ………………… Tahun 2021

Mengetahui/Menegesahkan,

Penguji 1 Penguji 2

…………………………………… ……………………………………
NIP. NIP.

iii
KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan
inayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan praktik kerja lapangan yang
berjudul Membuat Laporan Praktik Kerja Lapangan.
Terima kasih saya ucapkan kepada bapak Andy Prayoga S.Pd yang telah membantu kami baik
secara moral maupun materi. Terima kasih juga saya ucapkan kepada teman-teman
seperjuangan yang telah mendukung kami sehingga kami bisa menyelesaikan tugas ini tepat
waktu.
Kami menyadari, bahwa laporan praktik kerja lapangan yang kami buat ini masih jauh
dari kata sempurna baik segi penyusunan, bahasa, maupun penulisannya. Oleh karena itu,
kami sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pembaca guna
menjadi acuan agar penulis bisa menjadi lebih baik lagi di masa mendatang.
Semoga laporan praktik kerja lapangan ini bisa menambah wawasan para pembaca
dan bisa bermanfaat untuk perkembangan dan peningkatan ilmu pengetahuan.

Dompu, 19 September 2021

Penulis

Muhammad Rifky Ramadhan

iv
DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH................................................................i


LEMBAR PENGESAHAN INSTITUSI..............................................................ii
LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI SIDANG...............................................iii
KATA PENGANTAR...........................................................................................iv
DAFTAR ISI..........................................................................................................vi
DAFTAR TABEL................................................................................................viii
DAFTAR GAMBAR.............................................................................................ix
BAB I.......................................................................................................................1
A. Latar Belakang PKL...............................................................................1
B. Rumusan Masalah...................................................................................2
C. Tujuan PKL.............................................................................................2
D. Manfaat PKL...........................................................................................3
E. Kerangka Laporan..................................................................................3
BAB II.....................................................................................................................5
1.1 Visi dan Misi............................................................................................6
1.2 Profil Institusi..........................................................................................6
1.3 Struktur Oraganisasi..............................................................................7
BAB III....................................................................................................................9
3.1 Waktu Pelaksanaan.................................................................................9
3.2 Tempat Pelaksanaan...............................................................................9
BAB IV..................................................................................................................11

BAB V...................................................................................................................18
5.1 Kesimpulan.................................................................................................18
5.2 Saran............................................................................................................18
DAFTAR PUSTAKA...........................................................................................20
LAMPIRAN..........................................................................................................21

v
DAFTAR TABEL

vi
DAFTAR GAMBAR

vii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang PKL

Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah bentuk kegiatan pembelajaran akademik


pada siswa untuk meningkatkan dan mengembangkan kemampuan tenaga kerja yang
berkualitas. Dengan kegiatan PKL tersebut diharapkan dapat meningatkan
keterampilan, pengetahuan dan pengalaman siswa dalam memasuki dunia kerja yang
sebenarnya. Maka dari itu siswa dapat mempersiapkan dirinya dengan baik sebelum
masuk ke dalam dunia industri atau dunia usaha.

Kegiatan PKL ini juga digunakan untuk mengembangkan kemampuan siswa.


para siswa diharapkan dapat memperoleh pengalaman dalam dunia industri melalui
kegiatan ini. Selain itu kegiatan PKL berfungsi sebagai penghubung dunia
pendidikan dengan dunia industri sehingga kewajiban Akademiknya dapat terpenuhi
serta dapat mempersiapkan siswa dalam menghadapi persaingan dunia kerja dengan
pengetahuan yang mereka peroleh sebelumnya.

Pada umumnya dalam dunia kerja terdapat beberapa masalah dalam tingkat yang
luas sehingga penyelesaiannya memerlukan pengulangan. Mengingat dunia
pendidikan dalam negeri ataupun luar negeri harus memiliki mutu pendidikan yang
baik sehingga dapat menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas. Dengan
begitu kehidupan mereka akan lebih baik dan dunia dapat menjadi lebih maju.

Praktik Kerja Lapangan ini adalah wujud aplikasi antara keterampilan, sikap dan
kemampuan siswa yang diperoleh ketika dibangku Smk. Praktik Kerja lapangan
tersebut dilaksanakan di berbagai instansi dan perusahaan yang dapat digunakan
untuk menambah pengalaman, ilmu pengetahuan dan keterampilan siswa. Praktik
Kerja Lapangan juga dijadikan salah satu syarat kelulusan bagi siswa Smk Negeri 1
Dompu. Siswa dapat lebih bertanggung jawab dan disiplin dengan apa yang
ditugaskan kepada mereka melalui kegiatan PKL ini.

1
B. Rumusan Masalah

Adapun permasalaha yang dihadapi dalam praktik kerja lapangan berdasarkan


latar belakang diatas adalah membuat laporan praktik kerja lapangan

C. Tujuan Praktik Kerja Lapangan

Praktik Kerja Lapangan (PKL) merupakan satu sistem pembelajaran yang


dilakukan diluar proses belajar mengajar dan dilakukan pada perusahaan/ industri
atau instansi yang relevan.

Secara Umum pelaksanaan program Praktik Kerja Lapangan ditujukan untuk


meningkatkan pengetahuan dan keterampilan siswa dibidang teknologi, penyesuaian
diri dengan situasi yang sebenarnya, mengumpulkan informasi dan menulis laporan
pengalaman yang mencakup tinjauan tentang perusahaan, dan kegiatan-kegiatan
praktik yang berhubungan langsung dengan teknologi. Dan mempersiapkan para
siswa/siswi untuk belajar bekerja secara mandiri, bekerja dalam suatu tim dan
mengembangkan potensi dan keahlian sesuai dengan minat dan bakat masing-
masing.
Penyelenggaraan praktik kerja lapangan (PKL) pada SMK bertujuan
sebagai berikut:
1. Tujuan Umum
a. Menghasilkan tenaga kerja yang berkualitas, yaitu tenaga kerja yang
memiliki tingkat pengetahuan, keterampilan, etos kerja yang sesuai tuntutan
lapangan pekerjaan.
b. memperkokoh link and match antara SMK dan dunia kerja.
c. Meningkatkan efektifitas dan efisiensi proses pendidikan dan latihan kerja
berkualitas.
d. memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
bagian dari proses pendidikan.
2. Tujuan Khusus
a. Mempersiapkan para siswa untuk belajar kerja mandiri, bekerja sama dalam
bentuk tim dan mengembangkan potensi dan kreatifitas sesuai dengan minat
dan bakat masing-masing.

2
b. meningkatkan status dan kepribadian para siswa sehingga mampu
berorientasi dan berkomunikasi dan memiliki rasa tanggung jawab serta
disiplin yang tinggi.
c. memberi kesempatan bagi siswa yang berpotensi untuk menjadi tenaga yang
terampil dan produktif berdasarkan pengakuan standar profesi

D. Manfaat Praktik Kerja Lapangan

Adapun manfaat laporan ini diharapkan berguna untuk:


1. Memperoleh wawasan yang luas mengenai dunia kerja,meningkatkan rasa percaya
diri, disiplin, bertanggung jawab dan melatih keberanian dalam berkomunikasi
atau berinteraksi kepada orang lain.
2. Mengetahui sejauh mana pengetahuan dan ilmu serta skill yang dimiliki, sehingga
kekurangannya bisa dilengkapi bila telah kembali lagi ke sekolah.

E. Kerangka Laporan

HALAMAN SAMPUL
HALAMAN JUDUL
HALAMAN PENGESAHAN SEKOLAH
HALAMAN PENGESAHAN PERUSAHAAN
HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR

3
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar belakang
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan
D. Keguanaan dan Manfaat
E. Kerangka Laporan

BAB II GAMBARAN UMUM INSTITUSI


1.1 Visi dan Misi Institusi
1.2 Profil Institusi
1.3 Struktur Organisasi Institusi
BAB III LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN
2.1 Waktu Pelaksanaan
2.2 Tempat Pelaksanaan
BAB IV Pembahasan

BAB V Kesimpulan, dan Saran


4.1 Daftar pustaka
4.2 Lampiran

4
BAB II

GAMBARAN UMUM INSTITUSI


5.1 Visi Dan Misi

1.1.1 Visi

“TERWUJUDNYA PNGAWASAN YANG BERKUALITAS SEBAGAI


PRASYARAT PENGELOLAAN PEMERINTAHAN YANG BAIK DI KABUPATEN
DOMPU PADA TAHUN 2021’’
1.1.2 Misi

“MENINGKATKAN PEMBINAAN, PENGAWASAN DAN PEMERIKSAAN


TERHADAP PENYELENGGARAAN PEMERINTAH DAN PEMBANGUNAN
DENGAN APIP YANG PROFESSIONAL DAN BERINTEGRITAS”

5.2 Profil Institusi

Nama Institusi : Bawasda / Inspektorat


Bagian : Kasubag Umum Kepegawaian Dan Keuangan
Alamat : Jalan Syech Muhammad No. 03 Dorotangga
Nomor. Telp/Fax : (0373) 27232211
Email : info@website.com
Website : inspektorat.dompukab.go.id
Nama Pimpinan : Drs. H. Muhibuddin, M.Si

5
5.3 Struktur Organisasi

INSPEKTUR

DRS. H. MUHIBUDDIN, M.SI


PEMBINA UTAMA MUDA (IV/c)
NIP. 19640728 199003 1 004

SEKRETARIS

HJ. ST. AISYAH SALMAN FARIS, S.SOS


PEMBINA TK (IV/b)
NIP. 19631114 198609 2 001

KASUBAG. EVALUASI &


KASUBAG. UMUM KEPEGAWAIAN & KASUBAG. PERENCANAAN PELAPORAN
KEUANGAN
JUANDA, SH IDA NURMAWADAH, SE
IMAM BUHARI, SE PENATA TK.I (III/d) PENATA (III/c)
PENATA (III/c) NIP. 19731122 200501 1 009 NIP. 19860629 201001 2 030
NIP. 19791014 200903 1 009

6
BAB III
HASIL PRAKTIK KERJA LAPANGAN
3.1
3.2
3.3

2.1 Waktu Pelaksanaan


Waktu pelaksanaan praktik kerja lapangan dimulai dari tanggal 05 Juli 2021 s.d 30
Oktober 2021, dilaksanakan setiap hari senin s.d jum’at dan dimulai dari jam 07.30
WITA – 16.00
2.2 Tempat Pelaksanaan
Adapun tempat pelaksanaan praktik kerja lapangan yaitu :
Institusi : Bawasda/Inspektorat
Alamat : Jalan Syech Muhammad No.03 Dorotangga
Bagian : Kasubag Umum Kepegawaian Dan Keuangan

7
BAB IV
PEMBAHASAN

3.1 Bidang Kerja


pelaksanaan praktik kerja lapangan Inspektorat Kabupaten Dompu yang
berlokasi di Jalan.Syech Muhammad No.03 Doro Tangga. siswa ditempatkan di
Kasubag Kepegawaian Dan Keuangan, selama 4 bulan siswa yang praktek kerja
lapangan lakukan selama siswa ,melakukan Praktik Kerja Lapangan yaitu :
a. Membawa Laporan Hasil Pemeriksaaan dan Laporan Hasil Evaluasi ke
intansi-instansi yang telah diperiksa oleh inspektorat
b. Menggandakan Agenda Laporan Hasil Pemeriksaan dan Laporan Hasil
Evaluasi
c. Membuat dan mengetik nama urutan pangkat dan golongan golongan
untuk
Pegawai negeri sipil
e. Mengetik pengumuman pelaksanaan pelatihan mandiri untuk pegawai
f. Membawa undangan ke berbagai instansi-instansi
g. Stempel laporan hasil pemeriksaan
h. Memasang komputer yang dipakai zoom meeting
i. Mengetik surat
j. Mengetik Peta Kompentensi Pegawai
k. Membawa surat ke berbagai instansi-instans
3.2 Masalah Yang Dihadapi

Selama menjalani PKL, banyak hal yang siswa pkl dapatkan,termasuk


kendala yang siswa temui di tempat praktik kerja lapangan . Kendala tersebut
terjadi karena tentunya kegiatan PKL tidak berjalan dengan lancar, sehingga
dibutuhkan waktu ekstra dalam menyelesaikan pekerjaan. Beberapa kendala siswa
ketika melaksanakan PKL, yaitu:
1.

3.3 a
3.4 a
3.5 a

8
BAB V
PENUTUP

5.4 Kesimpulan
Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) sangat bermanfaat bagi siswa dan siswi
dalam mengenali dunia kerja. Selama Praktik Kerja Lapangan (PKL), siswa dan siswi
dapat mempelajari bagaimana cara seseorang bekerja. Pengalaman Prakerin saya

9
selama dua bulan di Bawasda/Inspektorat, menjadi pengalaman yang sangat berharga.
Karena saya dapat mengetahui bahwa terjun ke dunia kerja tidaklah mudah.
Praktik Kerja Lapangan (PKL) merupakan kegiatan praktik diluar jam sekolah
agar dapat mengenal bagaimana kondisi nanti seandainya telah masuk kedalam
lingkungan kerja yang sebernarnya.
Praktik dapat menunjang siswa untuk menjadi tenaga kerja menengah yang ahli
dan profesional dalam bidangnya. Dengan begitu siswa siswi akan mempunyai sikap
yang akan menjadi bekal dasar pengembangan diri secara berkelanjutan dan dapat
mengamalkan apa yang telah dalam sehari-hari.

5.5 Saran
Terdapat beberapa saran yang saya tujukan kepada setiap siswa Praktik Kerja
Lapangan (PKL) lainnya. Bagi siswa maupun siswi yang melakukan kegiatan Praktik
Kerja Lapangan (PKL) ini ada baiknya untuk terus menjaga nama baik sekolah.
Terutama saat berada di tempat pelaksanaan kegiatan praktik kerja lapangan tersebut
sesuai dengan peraturan intitusi.

10
DAFTAR PUSTAKA

https://www.youtube.com/watch?v=ijLxNEKkYyo&list=PL7JtSoZiQ596ns75PEQ3nTE_
BxWKtDDN&index=1&t=9s
https://www.youtube.com/watch?v=GuX6hTe2Es8&list=PL7JtSoZiQ596ns75PEQ3nTE_
BxWKtDDN&index=2
https://www.mapel.id/contoh-laporan-pkl/
https://rahasiabelajar.com/contoh-laporan-pkl/
https://masdzikry.com/contoh-kesimpulan-laporan-pkl/
https://bocahkampus.com/cara-membuat-laporan

11
LAMPIRAN

Gambar 1
Daftar Hadir Siswa

12
Gambar 2
Laporan Ketercapaian Kegiatan Praktik

13
Gambar 3
Laporan Ketercapaian Kegiatan Praktik

14
Gambar 4
Laporan Ketercapaian
Kegiatan Praktik

Pelepasan Praktik Kerja Lapangan

15
Membawa Nota Inspektorat Ke Toko Toko

Meng-Stempel LHP (Laporan Hasil Pemeriksaan)

Menggandakan LHE (Laporan Hasil Evaluasi)

16
Memasang Komputer Yang Di Pakai Zoom Meeting

17
Mengetik Nama Nama Jadwal Piket Pegawai

Mengedit Struktur Organisasi Inspektorat Kab dompu Menggunakan Microsoft Word

18
Membawa Surat ke Kantor PU Kabupaten Dompu

Membawa Surat Ke Ruangan Kasubag Evaluasi

19
Mengetik Susunan Acara Upacara 17 Agustus Untuk Inspektorat Kab.Dompu

Meng-Stempel LHP

20
Meng-Stempel LHP Yang Akan Di Bawa Di Berbagai Instansi

Membawa Undangan Inspektorat Untuk Kepala Desa Raba Baka

21
Membawa Laporan Hasil Pemeriksaan Ke Sekda Kab.Dompu

Membawa LHP Ke Dikpora Kab.Dompu

22
Mengetik Nama Pangkat Dan Golongan Pegawai Negeri SIpil (PNS)

23

Anda mungkin juga menyukai