Anda di halaman 1dari 1

TUGAS PENDAHULUAN 2

IKTIOLOGI

PRAKTIKUM III. SISTEM URAT DAGING


1. Gambarkan penampang melintang otot ikan serta lengkapi dengan bagian-bagiannya !
2. Sebutkan dan jelaskan sistem urat daging berdasarkan histologisnya !
3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan horizontal stelogeneus septum !
4. Jelaskan fungsi dan peranan urat daging pada tubuh ikan !

PRAKTIKUM IV PERNAPASAN
1. Gambarkan serta lengkapi bagian-bagian insang pada ikan
2. Beberapa jenis ikan mempunyai  alat pernafasan tambahan salah satunya yaitu paru-
paru, berikan contoh ikan yang memiliki alat pernafasan tambahan berupa paru-paru.

Catatan :
1. Lengkapi semua peralatan individu dan kelompok anda
2. Masing-masinng kelompok membawa air panas di termos besar dan kertas HVS
minimal 10 lembar
3. Tugas pendahuluan ini di kumpulkan pada saat pertemuan ke-II

Anda mungkin juga menyukai