Anda di halaman 1dari 2

PEMBERIAN EDUKASI KEPADA PASIEN DAN KELUARGA

Nomor Dokumentasi Nomor Revisi Halaman

SOP 2016 0 1 dari 1

Tanggal Terbit

SPO
1. Pengertian
Suatu usaha atau kegiatan untuk membantu pasien dan keluarga
dalam meningkatkan kemampuannya untuk berperan aktif dalam
perawatan dan pengobatan.

2. Tujuan 1. Meningkatkan partisipasi pasien dan keluarga dalam proses


perawatan dan atau perawatan lanjutan dirumah.
2. Meningkatkan pengetahuan pasien dan keluarga tentang kondisi
kesehatan dan diagnosis penyakitnya
3. Meningkatkan pengetahuan dan kemampuan pasien dan keluarga
dalam mengambil keputusan untuk perawatan dan pengobatan.
3. Kebijakan
4 Prosedur 1. Waktu Pelaksanaan Edukasi :
a. Pada saat pasien pertama kali masuk perawatan
b. Sebelum dilakukan tindakan/pemeriksaan
c. Setelah ada hasil pemeriksaan penunjang
d. Sebelum pasien lepas perawatan
2. Persiapan Pasien:
a. Mengkaji kesediaan pasien dan keluarga menerima edukasi
b. Menyiapkan lingkungan untuk pelaksanaan edukasi
3. Pelaksanaan :
a. Menjelaskan tujuan dan kontrak waktu pelaksanaan edukasi
b. Menjelaskan materi edukasi sesuai kebutuhan pasien dan
keluarga meliputi:
1) Layanan Penjelasan Penyakit, Hasil Pemeriksaan,
Diagnosa, Tindakan Medis, Perkiraan Hari Rawat dan
Komplikasi. (Edukator DPJP)
2) Layanan Status Gizi, Makanan RS, Diit selama perawatan,
Diit untuk dirumah. (Nutrisionis)
3) Penanganan nyeri/pain management. (Tim Nyeri).
4) Layanan Gerak Aktif dan Pasif, Mobilisasi yang dianjurkan,
Exercise yang dianjurkan. (Fisioterapis)
5) Layanan Perawatan Luka, dan Tehnik Relaksasi Napas
dalam (perawat)
6) Layanan Penggunaan obat Efektif dan aman, Efek
samping, Mencegah interaksi obat dan atau makanan.
(Apoteker/asisten apoteker yang tersertifikasi).

Nomor Dokumentasi Nomor Revisi Halaman


SOP 2016 0 1 dari 1

Prosedur 3. Penutup
a. Mengevaluasi pemahaman pasien dan keluarga tentang materi
yang telah diberikan
b. Memberikan pujian terhadap upaya yang diberikan oleh pasien
dan keluarga
c. Mengisi formulir edukasi terintegrasi dan menandatangani
d. Pasien atau keluarga menandatangani formulir edukasi

5 Unit Terkait 1. Instalasi rawat jalan dan rawat inap


2. Instalasi pemeriksaan penunjang
3. Petugas kesehatan terkait

Anda mungkin juga menyukai