Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN TASIKMALAYA

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS SALAWU
Jln Raya Salawu No. 118 Telp. (0265) 544081
E-mail : puskesmassalawu@gmail.com Kode Pos 46471

HASIL IDENTIFIKASI, ANALISIS, DAN RENCANA LANJUT TINJAUAN MANAJEMEN

NO PERMASALAHAN ANALISIS RENCANA TINDAK LANJUT TINDAK LANJUT


1. Ruang Pendaftaran selalu Ruang pendaftaran sempit, ruang Memperluas ruang pendaftaran dan ruang Membongkar ruang pendaftaran
penuh dan banyak pasien tunggu sempit tunggu lama untuk dijadikan ruang
berdiri karena kursi terbatas tunggu pasien
2. Suhu ruangan kerja di Suhu ruangan kerja di laboratorium Merencanakan untuk memasang Air Memasang Air Conditioner
laboratorium panas tidak sesuai dengan spesifikasi Conditioner (AC) (AC)
fotometer DIRUI yaitu 20 oC
3. Suhu ruangan di gudang obat Suhu ruangan yang ada di gu Perlu pengadaan alat ukur suhu dan Pengadaaan thermometer dan
lembab dang obat harus tepat 15-25 oC kelembaban ruangan higrometer
dikarenakan untuk menjaga kualitas
obat
4. Ruang Pendaftaran Penuh Keluhan pasien lama karena antri Mengajukan penambahan petugas Penambahan petugas
mendafatar pendaftaran pendaftaran

Mengetahui,
Kepala UPT Puskesmas Salawu

Herry Lintang, SKM


NIP. 19610416 198312 1 002

Anda mungkin juga menyukai