Anda di halaman 1dari 88

LAPORAN AKTUALISASI

OPTIMALISASI PELAPORAN HASIL PEKERJAAN PEMILIHAN


PENYEDIA DI BAGIAN PENGADAAN BARANG/JASA
SEKRETARIAT DAERAH KOTA SAMARINDA

DISUSUN OLEH:

MAULIDA AYU WIJAYANTI SOEBAGYO, S.AK


19980717 202203 2 010
2022

PESERTA LATIHAN DASAR CPNS GOLONGAN III ANGKATAN LXXII KOTA


SAMARINDA BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
KALIMANTAN TIMUR
Lembar Persetujuan Rancangan Aktualisasi

"Optimalisasi Pelaporan Hasil Pekerjaan Pemilihan Penyedia di


Bagian Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat
Daerah Kota Samarinda"

disusun oleh:

Nama : Maulida Ayu Wijayanti Soebagyo, S.Ak


NIP : 19980717 202203 2 010
Jabatan : Pengelola Pengadaan Barang/Jasa
Bagian : Bagian Pengadaan Barang/Jasa
Instansi : Sekretariat Daerah Kota Samarinda

Telah diseminarkan pada tanggal 14 Oktober 2022


Di Kota Samarinda,
Provinsi Kalimantan Timur

Menyetujui,

Mentor,
Coach,

M. Heru Firmanto, S.T Dr. Hernawaty, M.M


NIP. 19830529 200904 1 005 NIP. 19780404 201101 2 001
Pengelola Layanan Pengadaan Widyaiswara Ahli Madya

Penguji,

Viko Januardhy, S.Sos, M.A


NIP. 19810123 200903 1 001
Widyaiswara Ahli Muda

2
PROFIL PENULIS
MAULIDA AYU WIJAYANTI SOEBAGYO
(MAULIDA)
Ahli pertama- Pengelola Pengadaan Barang/Jasa

PROFIL
Halo,
Saya Maulida Ayu biasa dipanggil
Maulida, saya adalah anak pertama
dari 2 bersaudara dari pasangan
bapak Heroe Soebagyo dan ibu
Rusinah

Tempat, tgl, lahir & Hobi

Tempat lahir: Balikpapan


Riwayat Pendidikan Tanggal: 17 Juli 1998
Universitas Mulawarman Hobi: Memasak
2016-2020 | S1 Akuntansi FEB

SMA Negeri 3 Samarinda Riwayat Magang & Pekerjaan


2013-2016 | IPS
Bag. Pengadaan Barang/Jasa Sekdakot
SMP Negeri 5 Samarinda Samarinda
2022-sekarang | Pengelola Pengadaan Barang/Jasa
2010-2013
Kantor Jasa Akuntan Jaka Pramana,
SD Negeri 005 Samarinda Ulu S.E, Ak, CA
2020-2021 | Staff Pajak
2004-2010
Kantor OJK Kalimantan Timur
2020 | Magang

Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada Kontak


kemudahan
Q.S Al Insyirah:6 @maulidaawjynt
Mawijayanti@gmail.com

3
DAFTAR ISI

5
DAFTAR TABEL

6
SAMARINDA
Gambar 1. Kota Samarinda

Profil Kota
Samarinda
Kota Samarinda merupakan
salah satu kota yang berada di
Provinsi Kalimantan Timur
sekaligus menjadi ibu kota
Provinsi Kalimantan Timur.
Berdasarkan data sensus
penduduk tahun 2020, kota
Samarinda memiliki
penduduk sebanyak 827.994
jiwa. Luas wilayah Kota
Samarinda mencapai 718 km2
yang terbagi dalam 10
kecamatan.

Kota Samarinda dibelah oleh Sungai


Mahakam dan menjadi gerbang
menuju pedalaman Kalimantan
Timur melalui jalur sungai, darat,
maupun udara. Samarinda terkenal
dengan perkembangannya yang
ekspansif seperti Pelabuhan
Samarinda dan Pelabuhan Palaran.
9
VISI & MISI
ORGANISASI
"Terwujudnya
Samarinda
sebagai Kota Pusat
Peradaban"

Misi Kota Samarinda

1. Sumber Daya 2. Ekonomi Kota 3. Pemerintahan


Manusia (SDM) Mewujudkan Mewujudkan pemerintah yang
Mewujudkan warga perekonomian kota yang profesional, transparan,
kota yang religius, maju, mandiri, akuntabel, dan bebas korupsi
unggul dan berbudaya berkerakyatan, dan dengan memberi ruang bagi
berkeadilan partisipasi rakyat

4. Infrastruktur 5. Lingkungan Kota


Mewujudkan infrastruktur Mewujudkan kota dengan
yang mantap dan modern lingkungan yang aman,
Mewujudkan infrastruktur nyaman, harmoni, dan
yang mantap dan modern lestari.
RANCANGAN AKTUALISASI, 2022

10
Gambar 3. Balaikota Samarinda

Sekretariat Daerah Bag. Pengadaan Barang/Jasa


Samarinda Setdakot Samarinda
TUGAS POKOK: (Peraturan Walikota Samarinda Nomor 24
Sekretariat Daerah mempunyai tugas Tahun 2019 _
membantu Walikota dalam penyusunan FUNGSI:
kebijakan dan pengoordinasian Pengelolaan pengadaan barang/jasa;
administrasi terhadap pelaksanaan tugas Pengelolaan layanan pengadaan secara
elektronik;
Perangkat Daerah serta pelayanan
Pembinaan dan advokasi pengadaan
administratif.
barang/jasa; dan
Sekretariat Daerah dipimpin oleh
Pelaksanaan tugas lain yang diberikan
Sekretaris yang berada dibawah dan oleh kepala daerah Walikota yang
bertanggung jawab kepada Walikota. berkaitan dengan tugas dan fungsi.
Sekretaris Daerah dibantu oleh Asisten I,
Asisten II, dan Asisten III yang
bertanggungjawab langsung kepada JF Pengelola Pengadaan
Sekretaris Daerah. Barang/Jasa
FUNGSI: (Permenpan RB Nomor 29 Tahun 2020 )
Pengoordinasian penyusunan kebijakan
TUGAS:
Daerah;
Perencanaan pengadaan barang/jasa
Pengoordinasian pelaksanaan tugas
pemerintah;
satuan kerja Perangkat Daerah;
Pemantauan dan evaluasi pelaksanaan
Pemilihan penyedia barang/jasa
kebijakan Daerah; pemerintah;
Pelayanan administratif dan pembinaan Pengelolaan kontrak pengadaan
Aparatur Sipil Negara pada instansi barang/jasa pemerintah; dan
Daerah; dan Pengelolaan pengadaan barang/jasa
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan secara swakelola.
oleh Walikota terkait dengan tugas dan
fungsinya

11
Struktur Organisasi Sekretariat Daerah

Gambar 4. Struktur Organisasi

12
Gambar 4. Struktur Organisasi

13
Latar
Belakang
- Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Pengadaan barang/jasa pemerintah adalah
kegiatan pengadaan barang/jasa oleh
kementerian/lembaga/perangkat daerah yang
dibiayai oleh APBN/APBD yang prosesnya
sejak identifikasi kebutuhan, sampai dengan Maraknya praktik korupsi di Indonesia didominasi oleh
serah terima hasil pekerjaan. praktik korupsi di sektor pengadaan. Sehingga komitmen
Pengadaan barang/jasa pemerintah menjadi untuk menjaga ekosistem pengadaan yang transparan dan
gerbang untuk melibatkan masyarakat akuntabel perlu dijaga. Komitmen tersebut harus menyentuh
tiga area utama yaitu keterbukaan pemerintah, integritas
sehingga pemerataan ekonomi nasional
sektor swasta, dan kontrol publik. Hal ini sejalan dengan
dapat tercapai.
misi kota Samarinda yaitu mewujudkan pemerintah yang
Unit Kerja Pengadaan Barang/Jasa profesional, transparan, akuntabel, dan bebas korupsi dengan
(UKPBJ) memberi ruang bagi partisipasi rakyat.
UKPJ memiliki tugas menyelenggarakan
Hal yang dapat dilakukan untuk mencapai ekosistem
dukungan pengadaan barang/jasa pada
pengadaan yang transparan dan akuntabel antara lain melalui
kementerian/lembaga/pemerintah daerah. Salah
pelaksanaan regulasi. Pengadaan barang/jasa dalam
satu fungsi UKPBJ adalah pelaksanaan
pelaksanaannya harus berpatokan dengan peraturan dan
pendampingan, konsultasi, dan/atau bimbingan
panduan terkait pengadaan barang/jasa. Terlebih di Indonesia
teknis, namun ternyata dalam pelaksanaannya
ada lembaga yang khusus yang bertugas mengembangkan dan
belum maksimal. Selain itu fungsi PBJ adalah
merumuskan kebijakan Pengadaan barang/jasa pemerintah.
penyiapan dan pengelolaan dokumen pemilihan
Namun pada pelaksanaannya, sejauh ini masih ada beberapa
beserta dokumen pendukung lainnya dan
tugas yang diregulasikan tetapi belum terpenuhi sehingga
informasi yang dibutuhkan, namun pada BPBJ
memiliki kemungkinan untuk menimbulkan masalah
Samarinda belum tersedia database tenaga ahli
dikemudian hari, diantaranya:
sehingga memungkinkan tumpang-tindih dalam
pekerjaan yang berbeda 1. Belum adanya informasi yang menampung data tenaga
UKPBJ menyampaikan laporan pelaksanaan ahli di bagian pengadaan barang/jasa sekretariat daerah
tugas dan fungsi UKPBJ kepada menteri/kepala kota Samarinda
lembaga/kepala daerah secara periodik. Namun 2 Belum adanya sarana pelaporan hasil pekerjaan pemilihan
pada BPBJ, setelah selesai melaksanakan penyedia oleh pokja pemilihan kepada kepala UKPBJ
pekerjaan, pokja pemilihan hanya
3. Masih kurangnya pemahaman masyarakat terutama
menyampaikan hasil pemilihan kepada kepala UMKM tentang prosedur terlibat dalam proses pengadaan
UKPBJ secara lisan. barang/jasa.

14
Identifikasi Isu
Berdasarkan latar belakang yang telah dipaparkan sebelumnya serta hasil observasi
selama penulis bertugas di Bagian Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kota
Samarinda dan kesesuaian dengan tupoksi jabatan pada Permenpan RB Nomor 29
Tahun 2020 tentang Jabatan Fungsional Pengadaan Barang/Jasa maka dapat
diidentifikasi permasalahan/isu yang dijabarkan pada tabel berikut:
Tabel 1. Identifikasi Isu
No Isu Hasil Identifikasi Kondisi saat ini Kondisi yang diharapkan Sumber Isu
1 Belum tersedia Belum tersedia rekap Tersedianya sarana informasi tenaga Smart ASN
informasi yang data tenaga ahli yang ahli yang melaksanakan pekerjaan di
menampung data mengerjakan paket lingkungan pemerintah kota samarinda
tenaga ahli di bagian pekerjaan pada sebagai informasi pendukung pada
pengadaan barang/jasa lingkup pengadaan proses pemilihan penyedia,
sekretariat daerah kota barang/jasa di sebagaimana diatur pada Peraturan
Samarinda lingkungan LKPP Nomor 10 Tahun 2021 Tentang
pemerintah kota UKPBJ bahwa UKPBJ memiliki
Samarinda sehingga fungsi penyiapan dokumen
tidak dapat dilakukan pemilihan beserta dokumen
double checking pada pendukung lainnya dan informasi
proses evaluasi teknisyang dibutuhkan
2 Belum adanya sarana Setelah pekerjaan Pokja pemilihan setelah pekerjaan Smart ASN
pelaporan hasil selesai pokja (pemilihan penyedia) selesai harus
pekerjaan pemilihan pemilihan tidak melaporkan hasil pekerjaannya kepada
penyedia oleh pokja melaporkan atasan (kepala UKPBJ) sebagai
pemilihan kepada pelaksanaan dan hasil informasi pendukung laporan
kepala UKPBJ pemilihan secara pelaksanaan tugas kepada kepala
tertulis kepada kepaladaerah. Diatur peraturan LKPP nomor
UKPBJ 10 Tahun 2021 tentang UKPBJ bahwa
UKPBJ menyampaikan laporan
pelaksanaan tugas dan fungsi
UKPBJ kepada menteri/kepala
lembaga/ kepala daerah secara
periodik.
3 Masih kurangnya Keterbatasan Penyediaan sarana informasi untuk Smart ASN
pemahaman penyebaran informasi publik terutama UMKM untuk
masyarakat terutama dan tidak adanya mencapai tujuan pengadaan
UMKM tentang sarana untuk publik barang/jasa yang diamanatkan
prosedur terlibat dalam mengakibatkan Peraturan Presiden yaitu meningkatkan
proses pengadaan pelaku usaha terutama peran serta usaha mikro, kecil,
barang/jasa. UMKM yang tidak menengah serta meningkatkan peran
mengetahui prosedur pelaku usaha nasional, hal ini juga
terlibat dalam proses menjadi fungsi UKPBJ yaitu
pengadaan pelaksanaan pendampingan,
barang/jasa konsultasi, dan/atau bimbingan
15 teknis.
Penetapan Isu
Setelah proses identifikasi maka didapatkan tiga isu yang terjadi di lapangan.
Kemudian untuk menetapkan isu prioritas maka digunakanlah analisis USG
(Urgency, Seriousness, dan Growth). Analisis USG menggunakan metode
skoring untuk menyusun isu prioritas yang harus segera diselesaikan. Pada
tahap ini, setiap isu dinilai berdasarkan resikonya.

Urgency (U): Seriousness (S): Growth (G):


Seberapa mendesak suatu Seberapa serius isu harus Seberapa kemungkinan
isu harus dibahas, dianalisis, dibahas dikaitkan dgn akibat yg memburuknya isu tersebut jika
dan ditindaklanjuti akan ditimbulkan tdk ditangani segera

Tabel 2. Analisis USG


Penilaian Kriteria Total
No. Isu Peringkat
U S G Nilai
1 Belum tersedia informasi yang menampung 5 4 4 13 II
data tenaga ahli di bagian pengadaan
barang/jasa sekretariat daerah kota Samarinda

2 Belum adanya sarana pelaporan hasil 4 5 5 14 I


pekerjaan pemilihan penyedia oleh pokja
pemilihan kepada kepala UKPBJ

3 Kurangnya pemahaman masyarakat terutama 5 3 3 11 III


UMKM tentang prosedur terlibat dalam proses
pengadaan barang/jasa

Kriteria Penilaian Berdasarkan tabel analisis USG diatas, maka isu aktual
5 Sangat mendesak/serius/cepat yang menjadi prioritas adalah “Belum adanya sarana
pelaporan hasil pekerjaan pemilihan penyedia oleh
4 Mendesak/serius/cepat pokja pemilihan kepada kepala UKPBJ
”. Isu ini serius dan perlu segera dicari solusinya
3 Cukup mendesak/serius/cepat sehingga didapat gagasan pemecahan masalah yaitu
dengan cara “Optimalisasi Pelaporan Hasil
2 Kurang mendesak/serius/cepat Pekerjaan Pemilihan Penyedia di Bagian
Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kota
1 Tidak mendesak/serius/cepat Samarinda”.

16
Gagasan Pemecahan Isu

Dari tabel analisis USG ditetapkan isu prioritas yaitu “Belum adanya sarana
pelaporan hasil pekerjaan pemilihan penyedia oleh pokja pemilihan kepada
kepala UKPBJ” maka untuk penyelesaian isu tersebut adalah dengan cara
“Optimalisasi Pelaporan Hasil Pekerjaan Pemilihan Penyedia di Bagian
Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kota Samarinda”. Untuk
menyelesaikan masalah/isu tersebut, penulis menyusun kegiatan berupa:

1 Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses Utama Pengadaan
Barang/Jasa

Membuat rekapitulasi data Tender/Seleksi yang sudah selesai masa sanggah


2 sampai dengan periode Juli 2022 beserta daftar Kelompok Kerja Pemilihan

3 Membuat aplikasi format laporan pertanggungjawaban atas hasil pekerjaan


menggunakan media google spreadsheets

4 Membuat Video Tutorial Penggunaan Aplikasi

5 Melaksanakan Pelaporan Hasil Pekerjaan Menggunakan Form Input Aplikasi

17
TUJUAN & MANFAAT
AKTUALISASI

TUJUAN

Tujuan dari kegiatan yang dilakukan ketika masa habituasi di Bagian Pengadaan
Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kota Samarinda adalah agar bagian pengadaan
barang/jasa dapat memanfaatkan google sheets sebagai sarana melaporkan
hasil pekerjaan pemilihan penyedia sehingga dapat memenuhi kriteria tata kerja
UKPBJ yang diatur oleh Peraturan Lembaga, serta agar dapat menjadi sarana
monitoring kinerja kelompok kerja pemilihan oleh kepala UKPBJ.

MANFAAT

Adapun manfaat yang diharapkan dari kegiatan Ketika masa


habituasi adalah:
Dapat menyediakan sarana untuk melaporkan hasil
pekerjaan pemilihan kepada kepala UKPBJ
Dapat menjadi alat ukur kinerja kelompok kerja pemilihan
dalam pelaksanaan pekerjaan pemilihan penyedia melalui
jangka waktu pelaksanaan pekerjaan
Dapat menjadi sarana monitoring kepala UKPBJ akan
pekerjaan pemilihan yang telah selesai.

18
RANCANGAN AKTUALISASI
Unit Kerja : Bagian Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Identifikasi Isu : 1) Belum tersedia informasi yang menampung data tenaga ahli di bagian pengadaan barang/jasa
sekretariat daerah kota Samarinda
2) Belum adanya sarana pelaporan hasil pekerjaan pemilihan penyedia oleh pokja pemilihan kepada
kepala UKPBJ
3) Kurangnya pemahaman masyarakat terutama UMKM tentang prosedur terlibat dalam proses
pengadaan barang/jasa

Isu yang diangkat : Belum adanya sarana laporan pertanggungjawaban hasil pekerjaan pemilihan oleh pokja
pemilihan kepada kepala UKPBJ

Gagasan Pemecahan Isu : “Optimalisasi Pelaporan Hasil Pekerjaan Pemilihan Penyedia Oleh Kelompok Kerja Pemilihan
kepada Kepala UKPBJ di Bagian Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kota Samarinda”.

19
Tabel 3. Rancangan Aktualisasi
No Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/Hasil Keterkaitan Substansi Mata Kontribusi Terhadap Visi-
Pelatihan Misi Organisasi
1 2 3 4 5 6
1 Merevisi SOP 1.1 Berkonsultasi dengan mentor Draft SOP Pemilihan HARMONIS (Selaras) Sesuai VISI kota
Pemilihan Penyedia serta kepala bagian terkait Penyedia Berkonsultasi sebelum Samarinda yaitu
Pascakualifikasi dan mekanisme pembuatan SOP Pascakualifikasi dan melaksanakan kegiatan agar "Terwujudnya Samarinda
SOP Proses Utama SOP Proses Utama PBJ mencapai tujuan yang selaras sebagai Kota Pusat
Pengadaan 1.2 Mengumpulkan materi yang telah direvisi ADAPTIF (Proaktif) Peradaban".
Barang/Jasa sebagai dasar dalam pembuatan Mengumpulkan materi dari
SOP dan data penunjang dari berbagai sumber
berbagai sumber Sesuai MISI Kota
Samarinda nomor tiga:
1.3 Membuat draft SOP dengan KOLABORATIF (Sinergi Pemerintahan:
pertimbangan dari mentor untuk hasil yang lebih baik) mewujudkan pemerintah
Bekerja sama dengan yang profesional,
berbagai pihak sehingga transparan, akuntabel, dan
menjadi sinergi untuk hasil bebas korupsi dengan
yang lebih baik memberi ruang bagi
1.4 Mengevaluasi draft SOP BERORIENTASI partisipasi rakyat
PELAYANAN (Melakukan
perbaikan tiada henti)
Menunjukkan hasil kerja agar
dapat dievaluasi
kekurangannya
1.5 Membuat telaahan staff KOMPETEN (Melaksanakan
tugas dengan kualitas
terbaik)
Mencetak draft SOP utk
melanjutkan ke tahap
selanjutnya
1.6 Mengajukan kepada atasan LOYAL (Kontribusi)
tentang draft SOP untuk ditelaah Mengajukan draft SOP yang
lebih lanjut sebelum diserahkan telah direvisi kepada atasan
kepada bagian Organisasi agar ditelaah lebih lanjut
menjadi bentuk kontribusi

2 Membuat rekapitulasi 2.1 Berkonsultasi dengan mentor Data tender/seleksi dan KOMPETEN (Keberhasilan) Sesuai VISI kota
data Tender/Seleksi terkait kebutuhan data yang daftar kelompok kerja Berkonsultasi dengan mentor Samarinda yaitu
yang sudah selesai dibutuhkan dan akan pemilihan dalam untuk mendapatkan data "Terwujudnya Samarinda
masa sanggah sampai ditampilkan pada aplikasi bentuk excel sehingga program yang sebagai Kota Pusat
dengan periode Juli disusun dapat mencapai Peradaban".
2022 beserta daftar keberhasilan
Kelompok Kerja
Pemilihan
2.2 Mengumpulkan data dari LOYAL (Berdedikasi)
laman LPSE dan arsip dokumen Mengumpulkan data dari
tender laman LPSE serta arsip
dokumen tender sbg bentuk
berdedikasi terhadap
kegiatan yg dilakukan
2.3 Menginventarisasi data paket KOLABORATIF (Memberi
pekerjaan yang sudah selesai Kesempatan Berbagai Pihak
Sesuai MISI Kota
melalui laman LPSE serta daftar Untuk Berkontribusi)
Samarinda nomor tiga:
kelompok kerja pemilihan Menginventarisasi data
Pemerintahan:
dengan berkoordinasi dengan dengan berkoordinasi dengan
mewujudkan pemerintah
rekan kerja rekan kerja agar memberi
yang profesional,
kesempatan kepada berbagai
transparan, akuntabel, dan
pihak untuk berkontribusi
bebas korupsi dengan
memberi ruang bagi
partisipasi rakyat
2.4 Mempelajari data hasil KOMPETEN (Meningkatkan
inventarisasi dan mencatat data Kompetensi diri untuk
penting yang digunakan pada menjawab tantangan yang
aplikasi selalu berubah)
Mempelajari data sebelum
pelaksanaan sebagai wujud
meningkatkan kompetensi
diri untuk menjawab
tantangan yang selalu
berubah

2.5 Melaksanakan evaluasi atas HARMONIS (Perbedaan)


hasil rekapitulasi bersama Menunjukkan hasil
dengan mentor rekapitulasi kepada mentor
untuk mendapat masukan
sebagai wujud menghargai
perbedaan pendapat
3 Membuat aplikasi 3.1 Mengumpulkan serta Aplikasi Form input KOMPETEN (Learning Sesuai VISI kota
format laporan mempelajari cara penggunaan laporan Agility) Samarinda yaitu
pertanggungjawaban dan pembuatan form input pertanggungjawaban di Mempelajari dari berbagai "Terwujudnya Samarinda
atas hasil pekerjaan sederhana menggunakan media google spreadsheets sumber sebagai Kota Pusat
menggunakan media google spreadsheets dari berbagai Peradaban".
google spreadsheets sumber
3.2 Membuat desain tampilan ADAPTIF (Berinovasi dan
dari aplikasi dengan media Kreativitas) Sesuai MISI Kota
google spreadsheet Membuat desain tampilan Samarinda nomor satu:
dengan terus berinovasi dan Sumber Daya Manusia
mengembangkan kreativitas (SDM): Mewujudkan
warga kota yang religius,
3.3 Menginput data yang telah AKUNTABEL (Konsisten) unggul, dan berbudaya
dikumpulkan sebelumnya Menuangkan data yang telah
kedalam aplikasi dikumpulkan sebelumnya
kedalam aplikasi sebagai
wujud konsisten dalam
melaksanakan pekerjaan
3.4 Berkoordinasi dengan rekan KOLABORATIF (Kesediaan
kerja terkait link google bekerja sama)
spreadsheets form input Bekerja sama dengan rekan
tender/seleksi kerja terkait user yang akan
digunakan

3.5 Mengevaluasi aplikasi yang HARMONIS (Selaras)


telah dibuat dengan Menunjukkan hasil aplikasi
pertimbangan mentor kepada mentor untuk
mendapat masukan sehingga
mencapai tujuan yang selaras
4 Membuat video tutorial 4.1 Berkonsultasi dengan mentor Video Tutorial KOLABORATIF (Terbuka Sesuai VISI kota
penggunaan aplikasi terkait konsep video yang akan Penggunaan Aplikasi dalam bekerja sama untuk Samarinda yaitu
dibuat menghasilkan nilai tambah) "Terwujudnya Samarinda
Berkonsultasi untuk sebagai Kota Pusat
mendapatkan gambaran akan Peradaban".
konsep video yang akan
dibuat
4.2 Mempelajari cara pembuatan KOMPETEN (Kinerja Sesuai MISI Kota
video tutorial dari berbagai Terbaik) Samarinda nomor tiga:
sumber Mengumpulkan materi yang Pemerintahan:
akan dituangkan agar dapat mewujudkan pemerintah
menunjukkan kinerja terbaik yang profesional,
transparan, akuntabel, dan
4.3 Mengedit video agar terlihat ADAPTIF (Inovasi) bebas korupsi dengan
menarik Mengedit video agar terlihat memberi ruang bagi
menarik partisipasi rakyat
4.4 Melaksanakan evaluasi BERORIENTASI
sebelum membagikan video PELAYANAN (Kepuasan)
dengan meminta pendapat Membuka sesi diskusi
kepada rekan kerja sebagai wadah menampung
aspirasi untuk mencapai
kepuasan pengguna
4.5 Mengunggah video tutorial LOYAL (Menjaga rahasia
penggunaan form input ke jabatan dan negara)
google drive Menjaga rahasia jabatan dan
negara dengan menyebarkan
video tutorial kepada internal
bagian pengadaan
barang/jasa

5 Melaksanakan 5.1 Konsultasi dengan mentor Laporan Hasil KOLABORATIF Sesuai VISI kota
pelaporan hasil terkait bahan yang akan Pekerjaan Pemilihan (Menggerakkan Samarinda yaitu
pekerjaan dipresentasikan pada saat Penyedia yang pemanfaatan berbagai "Terwujudnya Samarinda
menggunakan form sosialisasi dikerjakan melalui sumber daya untuk tujuan sebagai Kota Pusat
input aplikasi aplikasi bersama) Peradaban".
Berkonsultasi terlebih dahulu
sehingga mentor dapat
berkontribusi Sesuai MISI Kota
5.2 Menyiapkan materi berupa KOMPETEN (Sukses) Samarinda nomor satu:
powerpoint dan kuesioner yang Menyiapkan materi dan Sumber Daya Manusia
akan dibagikan pada saat kuesioner sebagai agar (SDM): Mewujudkan
sosialisasi kegiatan dapat berjalan warga kota yang religius,
dengan sukses unggul, dan berbudaya
5.3 Membuat serta menyebarkan LOYAL (Komitmen)
undangan sosialisasi Menyebarkan undangan
penggunaan aplikasi dengan sosialisasi penggunaan
berkoordinasi dengan rekan sebagai komitmen dalam
kerja pelaksanaan kegiatan
5.4 Melaksanakan Sosialisasi KOMPETEN (Ahli di
Penggunaan Aplikasi dan bidangnya)
menyebarkan video tutorial Memaparkan materi sosialiasi
kepada peserta sosialisasi dengan berdasar pada materi
yang disiapkan sebelumnya

5.5 Menyebarkan kuesioner BERORIENTASI


terkait penggunaan aplikasi PELAYANAN
kepada peserta sosialisasi agar (Responsivitas)
mendapatkan feedback Menyebarkan kuesioner agar
mendapatkan masukan
sebagai wujud responsif

5.6 Melakukan evaluasi ADAPTIF (Antusias


berdasarkan pada hasil terhadap perubahan)
kuesioner yang telah dibagikan Menggunakan hasil
sebelumnya kuesioner yang berisi kritik
dan saran sebagai dasar
melasanakan evaluasi
JADWAL KEGIATAN
AKTUALISASI

27
JADWAL KEGIATAN
AKTUALISASI

28
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 1
Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses
Utama PBJ

Tahap Berkonsultasi dengan mentor serta kepala


Kegiatan 1 bagian terkait mekanisme pembuatan SOP

Bagian Pengadaan Barang/Jasa Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Selasa, 23 Agustus 2022 Rabu, 24 Agustus 2022
Annisa Ramadhani, S.T Umi Arifah, S. Ak.

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


Pada tahapan kegiatan pertama, penulis
BerAkhlak
berkonsultasi dengan mentor yakni bapak Heru
Firmanto, dan bapak Hasibuan selaku kepala bagian
untuk membicarakan rencana kegiatan yang akan Harmonis (Selaras)
dilakukan selama masa habituasi. Sekaligus penulis
meminta saran dan masukan dari bapak mentor
terkait kegiatan pertama yaitu membuat SOP
Pelaporan Hasil Pekerjaan Pemilihan Penyedia.

Analisa Dampak
(+) Berkonsultasi dengan mentor dan kepala bagian agar mencapai tujuan yang
selaras
(-) Jika tidak didahului dengan berkonsultasi dengan mentor maka akan muncul
kemungkinan tidak selaras dalam mencapai tujuan yaitu pembuatan SOP sehingga
menjadi tidak maksimal

28
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 1
Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses
Utama PBJ

Tahap Mengumpulkan materi sebagai dasar dalam pembuatan


Kegiatan 2 SOP dan data penunjang dari berbagai sumber

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Selasa, 23 Agustus 2022
Dian Noviarini, S.H

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Rabu, 24 Agustus 2022
Dian Noviarini, S.H

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


Pada tahapan kegiatan kedua, penulis BerAkhlak
mengumpulkan materi termasuk SOP
sebelumnya dari berbagai sumber, termasuk
kepada ibu Venny selaku atasan penulis serta Adaptif (Proaktif)
dari laman youtube untuk menunjang kegiatan
pembuatan draft SOP pelaporan hasil pekerjaan
penyedia

Analisa Dampak
(+) Mengumpulkan informasi dengan bersikap pro aktif mencari tahu dari berbagai
sumber termasuk mencari informasi dari atasan di kantor
(-) Jika tidak bersifat proaktif untuk mencari tahu lebih dalam, penulis akan kesulitan
dalam melaksanakan kegiatan karena kekurangan informasi

28
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 1
Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses
Utama PBJ

Tahap Membuat draft SOP dengan pertimbangan


Kegiatan 3 dari mentor

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Kamis, 25 Agustus 2022
Dian Noviarini, S.H

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


Pada tahapan kegiatan ketiga, penulis membuat
BerAkhlak
format draft SOP berdasar pada informasi yang
telah diperoleh sebelumnya dengan meminta KOLABORATIF
pertimbangan dari mentor yaitu bapak Heru (Sinergi untuk hasil
Firmanto agar draft SOP yang dibuat dapat yang lebih baik)
sesuai standar yang berlaku

Analisa Dampak
(+) Membuat SOP dengan pertimbangan dari mentor agar mewujudkan sinergi agar
hasil menjadi lebih baik karena adanya kesamaan visi yang ingin dicapai
(-) Jika tidak melibatkan pertimbangan mentor maka tidak akan terwujud hasil yang
lebih baik dan penulis akan kesulitan jika mengerjakannya dengan seorang diri

29
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 1
Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses
Utama PBJ

Tahap
Mengevaluasi draft SOP
Kegiatan 4

(1) (2)

Bagian Pengadaan Barang/Jasa Diah Anggraini, S.M (1)


Rabu, 14 September 2022
Sekretariat Daerah Kota Samarinda Adella Elysa Putri, S.Tr.T (2)

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


Pada tahapan kegiatan keempat, penulis
BerAkhlak
mengevaluasi draft SOP yg dibuat dengan meminta
pertimbangan dari senior di kantor yaitu bapak BERORIENTASI PELAYANAN
Agus Suprivanto, S.T, M.T (1) sebagai Sub (Melakukan perbaikan tiada
Koordinator Sub Substansi Pembinaan dan Advokasi henti)
Pengadaan Barang/Jasa dan bapak Teten, S.T (2)
sebagai pokja pemilihan

Analisa Dampak
(+) Jika berorientasi pelayanan dan melakukan perbaikan tiada henti maka hasil
pekerjaan menjadi lebih maksimal karena telah dilakukan evaluasi dengan
pendapat orang yang lebih ahli
(-) Jika tidak berorientasi pelayanan maka hasil pekerjaan menjadi kurang maksimal
karena tidak dilakukan evaluasi sebelumnya

30
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 1
Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses
Utama PBJ

Tahap Membuat telaahan staff


Kegiatan 5

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Jumat, 16 September 2022 Annisa Ramadhani, S.T
Sekretariat Daerah Kota Samarinda

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan kelima,
penulis membuat telaahan staff
sebagai pengantar agar draft SOP KOMPETEN
dapat ditelaah lebih lanjut oleh kabag (Melaksanakan tugas
sebelum dilanjutkan ke sekretaris dengan kualitas terbaik)
daerah

Analisa Dampak
(+) Dengan kompeten maka penulis melaksanakan tugas dengan kualitas terbaik
dengan membuat telahaan staff sebelum draft SOP diserahkan kepada kepala
OPD
(-) Jika tidak kompeten maka penulis tidak membuat telaahan staff dengan baik

31
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 1
Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses
Utama PBJ

Tahap Mengajukan kepada atasan tentang draft SOP untuk ditelaah


Kegiatan 6 lebih lanjut sebelum diserahkan kepada bagian Organisasi

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Senin, 19 September 2022 Annisa Ramadhani, S.T
Sekretariat Daerah Kota Samarinda

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan keenam,
penulis mengajukan telaahan staff
LOYAL
dan draft SOP kepada kepala Bagian
(Kontribusi)
PBJ yaitu bapak Dr.H.Syawaluddin
Hasibuan, M.Si agar dapat ditelaah
lebih lanjut

Analisa Dampak
(+) Dengan berkontribusi maka penulis akan inisiatif untuk merevisi SOP
menyesuaikan dengan aturan terbaru dengan membuat telaahan staff

(-) Jika tidak kontribusi maka penulis tidak mengajukan daft SOP dan telaahan staff
untuk ditelaah lebih lanjut oleh Kabag

32
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 1
Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses
Utama PBJ

HASIL (OUTPUT) KEGIATAN

Draft SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan Draft SOP Proses Utama PBJ
TELAAHAN STAFF JF PPBJ PERTAMA

KONTRIBUSI TERHADAP VISI & MISI ORGANISASI


Berkontribusi dalam Misi Kota Samarinda yaitu mewujudkan pemerintah yang
profesional, transparan, akuntabel, dan bebas korupsi dengan memberi ruang bagi
33 partisipasi rakyat

Bukti dan Hasil Aktualisasi


Kegiatan 1
Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses
Utama PBJ

HASIL (OUTPUT) KEGIATAN

Draft SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan Draft SOP Proses Utama PBJ
SOP PROSES UTAMA PENGADAAN BARANG/JASA SEBELUM DIREVISI

DRAFT SOP PROSES UTAMA PENGADAAN BARANG/JASA

KONTRIBUSI TERHADAP VISI & MISI ORGANISASI

Berkontribusi dalam Misi Kota Samarinda yaitu mewujudkan pemerintah yang


profesional, transparan, akuntabel, dan bebas korupsi dengan memberi ruang bagi
partisipasi rakyat

34
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 1
Merevisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses
Utama PBJ

HASIL (OUTPUT) KEGIATAN

Draft SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan Draft SOP Proses Utama PBJ

SOP PEMILIHAN PENYEDIA DRAFT SOP PEMILIHAN PENYEDIA


PASCAKUALIFIKASI SEBELUM DIREVISI PASCAKUALIFIKASI

35
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 2
Membuat rekapitulasi data Tender/Seleksi yang sudah selesai masa sanggah
sampai dengan periode Juli 2022 beserta daftar Kelompok Kerja Pemilihan

Tahap Berkonsultasi dengan mentor terkait kebutuhan


Kegiatan 1 data yang dibutuhkan dan akan ditampilkan

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Kamis, 25 Agustus 2022
Dian Noviarini, S.H

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan pertama, penulis
berkonsultasi dengan mentor yakni bapak KOMPETEN
Heru Firmanto, S.T. untuk meminta saran dan (Keberhasilan)
pendapat terkait kebutuhan data yang perlu
dikumpulkan menjadi database

Analisa Dampak
(+) Berkonsultasi dengan mentor agar kegiatan yang dilakukan berhasil karena
adanya kesamaan visi dengan mentor
(-) Jika tidak didahului dengan konsultasi dengan mentor maka kegiatan
memungkinkan tidak mencapai keberhasilan karena penulis kekurangan informasi
tentang data yang harus dikumpulkan

36
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 2
Membuat rekapitulasi data Tender/Seleksi yang sudah selesai masa sanggah
sampai dengan periode Juli 2022 beserta daftar Kelompok Kerja Pemilihan

Tahap Mengumpulkan data dari laman LPSE dan arsip


Kegiatan 2 dokumen tender

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Kamis, 25 Agustus 2022
Dian Noviarini, S.H

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


Pada tahapan kegiatan kedua, penulis BerAkhlak
mengumpulkan data dari laman LPSE dan
arsip dokumen tender tahun 2022 dengan LOYAL
meminta izin kepada admin yang (Berdedikasi)
mengarsipkan dokumen tersebut untuk
mendapatkan data yang akan diinventarisasi
dan direkapitulasi

Analisa Dampak
(+) Penulis menerepkan core values berakhlak yaitu loyal dengan berdedikasi dalam
pelaksanaan kegiatan (mengumpulkan data tahun 2022)
(-) Jika tidak berdedikasi maka tidak akan terkumpul data yang akan menjadi sarana
informasi kedepannya

37
Bukti dan Hasil Aktualisasi Kegiatan 2
Membuat rekapitulasi data Tender/Seleksi yang sudah selesai masa sanggah
sampai dengan periode Juli 2022 beserta daftar Kelompok Kerja Pemilihan

Tahap Menginventarisasi data paket pekerjaan yang sudah selesai melalui laman LPSE
Kegiatan 3 serta daftar kelompok kerja pemilihan dengan berkoordinasi dengan rekan kerja

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Senin, 29 Agustus 2022 Hamdani, S.H
Sekretariat Daerah Kota Samarinda

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


BerAkhlak
Pada tahap kegiatan ke 3, penulis merekap data
yang telah dikumpulkan sebelumnya ke dalam
KOLABORATIF (Memberi
worksheet (excel) agar mudah dianalisa. Pada
Kesempatan Berbagai
tahapan ini penulis bekerja sama dengan rekan
kerja dalam merekapitulasi data tender 2022 Pihak Untuk Berkontribusi)
sebanyak 210 data sampai dengan periode jui
2022

Analisa Dampak
(+) Merekapitulasi data dengan bekerja sama dengan rekan kerja sehingga dapat
berkolaborasi dan pelaksanaan kegiatan menjadi lebih efektif dan efisien
(-) Jika tidak berkoordinasi dgn rekan kerja maka proses rekapitulasi akan memakan
waktu yang cukup lama karena dilakukan seorang diri

38
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 2
Membuat rekapitulasi data Tender/Seleksi yang sudah selesai masa sanggah
sampai dengan periode Juli 2022 beserta daftar Kelompok Kerja Pemilihan

Tahap Mempelajari data hasil inventarisasi dan mencatat data penting yang digunakan
Kegiatan 4 pada aplikasi

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Selasa, 30 Agustus 2022
Adella Elysa Putri, S.Tr.T

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


Pada tahapan kegiatan ke-4, penulis BerAkhlak
mempelajari data yang sudah direkapitulasi
sebelumnya, untuk kemudian dianalisa dan di KOMPETEN (Meningkatkan
pilih data-data yang dibutuhkan pada form Kompetensi diri untuk menjawab
input. Kemudian data yang diperlukan tersebut tantangan yang selalu berubah)
dihimpun dalam satu tabel untuk memudahkan
tahap selanjutnya

Analisa Dampak
(+) Meningkatkan kompetensi diri unutk menjawab tantangan yang selalu berubah,
dengan memiliki sikap kompeten maka hasil pekerjaan menjadi baik dan dapat
diandalkan
(-) Apabila tidak menerapkan sikap kompeten maka ilmu pengetahuan yang dimiliki
penulis tidak akan berkembang dan tidak dapat diandalkan

39
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 2
Membuat rekapitulasi data Tender/Seleksi yang sudah selesai masa sanggah
sampai dengan periode Juli 2022 beserta daftar Kelompok Kerja Pemilihan

Tahap Melaksanakan evaluasi atas hasil rekapitulasi bersama dengan mentor


Kegiatan 5

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Kamis, 01 September 2022
Diah Anggraini, S.M

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


Pada tahapan kegiatan terakhir, penulis BerAkhlak
melakukan evaluasi atas hasil rekapitulasi dan
inventarsasi data bersama dengan Bapak Heru HARMONIS (Perbedaan)
Firmanto selaku mentor agar perbedaan

pandangan dapat menjadi masukan untuk


memperbaiki data yang telah penulis buat

Analisa Dampak
(+) Dengan bersikap harmonis, penulis akan mampu menyelaraskan perbedaan
pandangan terkait data yang diolah sehingga hasil menjadi lebih baik
(-) Apabila tidak harmonis maka penulis akan membuat laporan rekapitulasi
berdasarkan pendapat penulis dan tidak menutup kemungkinan terjadi perbedaan
persepsi dengan mentor

40
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 2
Membuat rekapitulasi data Tender/Seleksi yang sudah selesai masa sanggah
sampai dengan periode Juli 2022 beserta daftar Kelompok Kerja Pemilihan

HASIL (OUTPUT) KEGIATAN

Data tender/seleksi dan daftar kelompok kerja pemilihan dalam bentuk


excel (selengkapnya di lampiran)

KONTRIBUSI TERHADAP VISI & MISI ORGANISASI

Berkontribusi dalam Misi Kota Samarinda yaitu mewujudkan pemerintah yang


profesional, transparan, akuntabel, dan bebas korupsi dengan memberi ruang bagi
partisipasi rakyat

41
Bukti dan Hasil Aktualisasi Kegiatan 3
Membuat aplikasi format laporan pertanggungjawaban atas hasil pekerjaan
menggunakan media google spreadsheets

Tahap Mengumpulkan serta mempelajari cara penggunaan dan


pembuatan form input sederhana menggunakan media
Kegiatan 1 spreadsheets dari berbagai sumber

Bagian Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Senin, 29 Agustus 2022 Dian Noviarini S.H
Daerah Kota Samarinda

Kantor Diskominfo Kota Samarinda (BIdang 4) Rabu, 31 Agustus 2022 Umi Arifah, S.Ak

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


BerAkhlak
Pada tahap kegiatan pertama, penulis
mempelajari cara penggunaan dan pembuatan

form input menggunakan google spreadsheets KOMPETEN (Learning


dari laman youtube serta belajar langsung
Agility)
dengan Mas Irfan sbg staff Diskominfo yg ahli di

bidangnya

Analisa Dampak
(+) Dengan memiliki sikap kompeten dan lincah dalam belajar dari berbagai sumber
akan menunjang kesuksesan pembuatan form, terlebih diajarkan oleh yg ahli di
bidangnya
(-) Jika tidak memiliki sikap learning agility maka penulis akan kesulitan dalam memahami
substansi serta pembuatan aplikasi
42
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 3
Membuat aplikasi format laporan pertanggungjawaban atas hasil
pekerjaan menggunakan media google spreadsheets

Tahap Membuat desain tampilan dari aplikasi form input


Kegiatan 2 berbasis google spreadsheet

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Rabu, 31 Agustus 2022
Dian Noviarini, S.H

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan kedua, penulis
membuat desain tampilan dari aplikasi form ADAPTIF (Berinovasi
input berbasis spreadsheets di google sheets dan Kreativitas)

Analisa Dampak
(+) Dengan adaptif dan dengan mengembangkan kreativitas penulis dapat
membuat desain yang menarik
(-) Jika tidak mengembangkan kreativitas maka penulis tidak akan membuat desain
tampilan yang menarik

43
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 3
Membuat aplikasi format laporan pertanggungjawaban atas hasil
pekerjaan menggunakan media google spreadsheets

Tahap Menginput data yang telah dikumpulkan


Kegiatan 3 sebelumnya kedalam aplikasi

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Kamis, 01 September 2022
Dian Noviarini, S.H

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan ketiga, penulis
menginput data yang telah dikumpulkan AKUNTABEL
kedalam form aplikasi di google sheets (Konsisten)
sehingga terbuat database hasil pekerjaan

Analisa Dampak
(+) Dengan bersikap konsisten maka penulis menyelesaikan pekerjaan sampai
selesai, tidak terhenti di tengah jalan
(-) Jika tidak akuntabel maka penulis tidak melanjutkan untuk menginput data yang
telah dikumpulkan sebelumnya sehingga pekerjaan menjadi sia-sia

44
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 3
Membuat aplikasi format laporan pertanggungjawaban atas hasil
pekerjaan menggunakan media google spreadsheets

Tahap Berkoordinasi dengan rekan kerja terkait link


Kegiatan 4 google spreadsheets form input tender/seleksi

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Kamis, 01 September 2022
Dian Noviarini, S.H

Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan ketiga, penulis
membagikan link google sheets form input serta KOLABORATIF (Kesediaan
laporan hasil pekerjaan kepada rekan kerja
bekerja sama)
melalui grup whatsapp agar rekan kerja yang

menjadi admin dapat mengakses form tersebut

Analisa Dampak
(+) Jika memiliki sikap untuk bersedia dengan bekerja sama dgn rekan kerja maka
pekerjaan penginputan hasil pekerjaan pemilihan serta laporan kepada atasan
menjadi lebih mudah
(-) Jika tidak bekerja sama maka penginputan nantinya akan memakan waktu lebih
lama karena banyaknya paket pekerjaan baik tender maupun seleksi

45
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 3
Membuat aplikasi format laporan pertanggungjawaban atas hasil
pekerjaan menggunakan media google spreadsheets

Tahap Mengevaluasi aplikasi yang telah dibuat dengan


Kegiatan 5 pertimbangan mentor

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Kamis, 01 September 2022
Diah Anggraini, S.M

Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan terakhir, penulis
mengevaluasi aplikasi yang telah dibuat
bersama dengan mentor yaitu bapak Heru
HARMONIS (Selaras)
Firmanto agar terjadi keselarasan persepsi

Analisa Dampak
(+) Jika memiliki sifat harmonis dan keinginan agar mencapai keselarasan maka
hasil aplikasi yang dibuat menjadi versi yang lebih baik karena telah mendapat
revisi dan perbaikan dari mentor
(-) Jika tidak memiliki sifat selaras maka aplikasi yang dibuat penulis akan memiliki
kekurangan yang penulis pun tidak mengetahuinya jika tidak atas pertimbangan
pendapat dari mentor
46
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 3
Membuat aplikasi format laporan pertanggungjawaban atas hasil
pekerjaan menggunakan media google spreadsheets

HASIL (OUTPUT) KEGIATAN

Aplikasi Form input laporan hasil pekerjaan di google spreadsheets


https://docs.google.com/spreadsheets/d/1db5M9sFjGLpUXucPsgEVHKP76RySfA
MjWJwRwubpPOg/edit?usp=sharing

KONTRIBUSI TERHADAP VISI & MISI ORGANISASI


Berkontribusi dalam Misi Kota Samarinda yaitu mewujudkan Sumber Daya Manusia
(SDM): Mewujudkan warga kota yang religius, unggul, dan berbudaya

47
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 4
Membuat video tutorial penggunaan aplikasi

Tahap Berkonsultasi dengan mentor terkait konsep video


Kegiatan 1 yang akan dibuat

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Selasa, 06 September 2922
Dian Noviarini, S.H

Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahapan keiatan pertama, sebelum
membuat video tutorial penulis berkonsultasi
KOLABORATIF (Terbuka
terlebih dahulu kepada bapak Heru Firmanto
dalam bekerja sama untuk
selaku mentor untuk mendapat masukan dan
saran terkait konsep video yang akan dibuat
menghasilkan nilai
tambah)

Analisa Dampak
(+) Dengan berkolaborasi maka penulis akan mendapatkan saran dan masukan
yang akan membuat hasil kegiatan menjadi lebih baik

(-) Jika tidak berkolaborasi maka hasil kegiatan menjadi kurang maksimal karena
tidak mendapatkan saran dari orang lain

48
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 4
Membuat video tutorial penggunaan aplikasi

Tahap Mempelajari cara pembuatan video tutorial dari berbagai sumber


Kegiatan 2

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Rabu, 07 September 2022
Dian Noviarini, S.H

Deskripsi Keterkaitan dengan materi


BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan kedua, penulis mencari
referensi pembuatan video tutorial dari
KOMPETEN (Kinerja Terbaik)
berbagai sumber yaitu melalui youtube dan
website untuk menunjang kinerja penulis dalam
pembuatan video

Analisa Dampak
(+) Jika memiliki sikap kompeten dengan menunjukkan kinerja terbaik dgn terlebih
dahulu mencari cara pembuatan dari berbagai sumber akan menjadikan video
yang dibuat menjadi lebih interaktif dan mudah dipahami
(-) Apabila penulis tidak memiliki sikap kompeten maka video yang akan dibuat menjadi
kurang interaktif dan penyampaiannya sulit dipahami

49
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 4
Membuat video tutorial penggunaan aplikasi

Tahap Mengedit video agar terlihat menarik


Kegiatan 3

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Rabu, 07 September 2022
Dian Noviarini, S.H

Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan ketiga, penulis
mengedit video yang dibuat menggunakan ADAPTIF (Inovasi)
aplikasi filmora sehingga video menjadi lebih

menarik dan interaktif

Analisa Dampak
(+) Dengan memiliki sikap adaptif dengan terus berinovasi maka penulis akan
membuat video yang menarik dan interaktif

(-) Jika tidak memiliki sikap adaptif dan inovasi maka penulis video yang akan dibuat
memiliki durasi panjang dan kurang menarik

50
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 4
Membuat video tutorial penggunaan aplikasi

Tahap Melaksanakan evaluasi sebelum membagikan video


Kegiatan 4 dengan meminta pendapat kepada rekan kerja

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Rabu, 07 September 2022
Riyo Dewa Nugraha, S.M

Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahap kegiatan keempat, penulis
mengevaluasi hasil video yang dibuat dengan
BERORIENTASI PELAYANAN
meminta pendapat kepada rekan kerja yaitu Dian
(Kepuasan)
Noviarini dan Umi Arifah agar kekurangannya
dapat segera diperbaiki

Analisa Dampak
(+) Dengan memiliki sikap berorientasi pelayanan, penulis berorientasi pada
kepuasan penonton video maka perlu dilakukan evaluasi sebelum membagikan
video
(-) Jika tidak berorientasi pada kepuasan penonton, maka penulis tidak akan
melakukan evaluasi dan video menjadi tidak maksimal dan penonton akan
kesulitan memahami maksud video
51
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 4
Membuat video tutorial penggunaan aplikasi

Tahap Mengunggah video tutorial penggunaan form input ke


Kegiatan 5 google drive

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Kamis, 08 September 2022
Riyo Dewa Nugraha, S.M

Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan terkhir, penulis
mengunggah video tutorial ke google drive agar
LOYAL (Menjaga rahasia
dapat diakses oleh pengguna menggunakan link
jabatan dan negara)
yang akan dibagi pada saat sosialisasi

Analisa Dampak
(+) Dengan memiliki sikap loyal dengan mengunggah pada akun google drive serta
video hanya dapat ditonton menggunakan link penulis telah menjaga
kerahasiaan jabatan krn tujuannya digunakan untuk internal BPBJ

(-) Jika tidak bersifat loyal maka penulis akan mengunggah video yang memuat link
google sheets ke laman yg dapat diakses semua orang, padahal informasi
tersebut terbatas untuk penggunaan internal BPBJ
52
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 4
Membuat video tutorial penggunaan aplikasi

HASIL (OUTPUT) KEGIATAN

Video Tutorial Penggunaan Aplikasi


https://drive.google.com/file/d/1G_xi9DdN53h67ouE7Yd_ty01Zd4e-J_a/view?
usp=sharing

KONTRIBUSI TERHADAP VISI & MISI ORGANISASI


Berkontribusi dalam Misi Kota Samarinda yaitu mewujudkan pemerintah yang
profesional, transparan, akuntabel, dan bebas korupsi dengan memberi ruang bagi
partisipasi rakyat

53
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 5
Melaksanakan pelaporan hasil pekerjaan menggunakan form input aplikasi

Tahap Konsultasi dengan mentor terkait bahan yang akan


Kegiatan 1 dipresentasikan pada saat sosialisasi

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Jumat, 23 September 2022
Annisa Ramadhani, S.T.

Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahap kegiatan pertama, penulis
' KOLABORATIF (Menggerakkan
berkonsultasi dengan mentor terkait bahan yg
pemanfaatan berbagai sumber
akan dipresentasikan agar pada pelaksanaan
berjalan sesuai rencana hasil kesepakatan penulis daya untuk tujuan bersama)
dan mentor

Analisa Dampak
(+) Dengan kolaboratif maka penulis menampung pendapat dari mentor terkait
kebutuhan akan data yang akan dipresentasikan pada saat sosialisasi

(-) Jika tidak kolaboratif maka penulis tidak mendapat masukan dari mentor terkait
bahan yang akan digunakan pada saat presentasi sosialisasi

54
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 5
Melaksanakan pelaporan hasil pekerjaan menggunakan form input aplikasi

Tahap Menyiapkan materi berupa powerpoint dan kuesioner


Kegiatan 2 yang akan dibagikan pada saat sosialisasi

Bagian Pengadaan Barang/Jasa Senin, 26 September 2022 Umi Arifah, S.Ak


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan terkhir, penulis
mengunggah video tutorial ke google drive agar
KOMPETEN (Sukses)
dapat diakses oleh pengguna menggunakan link
yang akan dibagi pada saat sosialisasi

Analisa Dampak
(+) Dengan memiliki sikap loyal dengan mengunggah pada akun google drive serta
video hanya dapat ditonton menggunakan link penulis telah menjaga
kerahasiaan jabatan krn tujuannya digunakan untuk internal BPBJ

(-) Jika tidak bersifat loyal maka penulis akan mengunggah video yang memuat link
google sheets ke laman yg dapat diakses semua orang, padahal informasi
tersebut terbatas untuk penggunaan internal BPBJ
55
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 5
Melaksanakan pelaporan hasil pekerjaan menggunakan form input aplikasi

Membuat serta menyebarkan undangan sosialisasi


Tahap
penggunaan aplikasi dengan berkoordinasi dengan rekan
Kegiatan 3 kerja

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Sekretariat Daerah Kota Samarinda
Senin, 26 September 2022

Annisa Ramadhani, S.T

Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahapan kegiatan kedua, penulis membuat
serta menyebarkan undangan sosialisasi kepada
KOMPETEN (Sukses)
rekan kerja melalui grup whatsapp internal bagian
pengadaan barang/jasa agar sosialisasi berjalan
sukses

Analisa Dampak
(+) Dengan kompeten maka penulis berkomitmen agar kegiatan berjalan dengan
sukses dengan menyebarkan undangan sosialisasi kepada rekan kerja untuk
menyebarkan informasi

(-) Jika tidak kompeten maka penulis tidak menyebarkan undangan kepada rekan
kerja sehingga informasi menjadi tidak tersebar dengan merata

56
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 5
Melaksanakan pelaporan hasil pekerjaan menggunakan form input aplikasi

Tahap Melaksanakan Sosialisasi Penggunaan Aplikasi dan


Kegiatan 4 menyebarkan video tutorial kepada peserta sosialisasi

Ruang Rapat Bagian Pengadaan


Barang/Jasa Sekretariat Daerah Rabu, 28 September 2022 Annisa Ramadhani, S.T
Kota Samarinda
Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahap kegiatan keempat, penulis melaksanakan
sosialisasi penggunaan aplikasi yg dihadiri 19 peserta
KOMPETEN (Ahli di
yang terdiri dari kelompok kerja pemilihan dan rekan
kerja agar penyebaran informasi merata serta aplikasi
bidangnya)
dapat digunakan kedepannya

Analisa Dampak
(+) Dengan bersikap kompeten, penulis melaksanakan sosialisasi dengan baik
karena melakukan persiapan yang matang sebelum pelaksanaan sosialisasi

(-) Jika tidak kompeten maka pelaksanaan sosialisasi berjalan kurang lancar karena
tidak dipersiapkan sebelumnya

57
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 5
Melaksanakan pelaporan hasil pekerjaan menggunakan form input aplikasi

Tahap Menyebarkan kuesioner terkait penggunaan aplikasi


Kegiatan 5 kepada peserta sosialisasi agar mendapatkan feedback

Ruang Rapat BPBJ Samarinda

Rabu, 28 September 2022

Umi Arifah S.Ak

Keterkaitan dengan
Deskripsi materi BerAkhlak
Pada tahap kegiatan kelima, penulis membagikan
form evaluasi kepada peserta sosialisasi agar BERORIENTASI PELAYANAN
mendapatkan feedback terkait pemaparan (Responsivitas)
sosialisasi dan juga aplikasi yang telah dibuat

Analisa Dampak
(+) Dengan berorientasi pelayanan maka penulis bersikap responsif dan terbuka
terhadap saran dan masukan dari para peserta rapat

Jika tidak berorientasi pelayanan maka penulis tidak responsif terhadap


(-) feedback yang akan diberikan oleh para peserta rapat

58
Bukti dan Hasil Aktualisasi
Kegiatan 5
Melaksanakan pelaporan hasil pekerjaan menggunakan form input aplikasi

Tahap Melakukan evaluasi berdasarkan pada hasil kuesioner


Kegiatan 6 yang telah dibagikan sebelumnya

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Jumat, 30 September 2022 Umi Arifah, S.Ak
Sekretariat Daerah Kota Samarinda

Bagian Pengadaan Barang/Jasa


Jumat, 30 September 2022 Dian Noviarini, S.H
Sekretariat Daerah Kota Samarinda

Deskripsi
Keterkaitan dengan
Pada tahap kegiatan terakhir, penulis melakukan
materi BerAkhlak
evaluasi berdasarkan pada hasil form kuesioner
evaluasi, yang hasilnya dapat disimpulkan bahwa,
seluruh peserta sosialisasi setuju dengan penggunaan ADAPTIF (Antusias terhadap
google sheets sebagai sarana pelaporan hasil perubahan)
pekerjaan (100%) dan mayoritas menganggap bahwa
google sheets ini berguna (82,4%)

Analisa Dampak
(+) Dengan adaptif maka penulis berusaha menyempurnakan berdasarkan saran
dan masukan yang diperoleh dari para peserta sosialisasi

(-) Jika tidak adaptif, maka penulis tidak melakukan evaluasi atas sosialisasi serta
output yang telah dikerjakan
59
SIMPULAN & SARAN
AKTUALISASI

SIMPULAN

Melaporkan hasil pemilihan penyedia merupakan salah satu bagian dari tata kerja
di bagian pengadaan barang/jasa atau yang biasa dikenal sebagai UKPBJ (Unit
Kerja Pengadaan Barang/Jasa). Pelaporan itu harus dilakukan oleh pelaku
pengadaan yaitu pejabat pengadaan dan kelompok kerja pemilihan.
Berdasarkan hasil pelaksanaan aktualisasi di tempat kerja yaitu Optimalisasi
Pelaporan Hasil Pekerjaan Pemilihan Penyedia di Bagian Pengadaan Barang/Jasa
Sekretariat Daerah Kota Samarinda, maka diperoleh hasil yaitu:
1. Telah direvisi SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan SOP Proses Utama
Pengadaan Barang/Jasa
2. Telah diinventarisasi/ direkapitulasi data tender dan seleksi serta data
kelompok kerja pemilihan tahun 2022
3. Telah dibuat aplikasi untuk melaporkan hasil pemilihan penyedia melalui media
google spreadsheets
4. Telah dibuat video tutorial penggunaan aplikasi
5. Telah terlaksananya laporan hasil pemilihan penyedia melalui aplikasi

Selain itu, selama pelaksanaan habituasi di tempat kerja, penulis juga menerapkan
nilai-nilai dasar BERAKHLAK (Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten,
Harmonis, Loyal, Adaptif, Kolaboratif) dalam setiap kegiatannya.

61
SIMPULAN & SARAN
AKTUALISASI

SARAN

Berdasarkan hasil pelaksanaan aktualisasi penulis di tempat kerja, penulis


berharap agar semua pihak mulai kepala UKPBJ, pelaku pengadaan (pejabat
pengadaan dan kelompok kerja pemilihan), serta para admin yang membantu
pekerjaan proses pengadaan barang/jasa diharapkan melaporkan hasil pekerjaan
pemilihannya kepada kepala UKPBJ secara berkala sebagai sarana evaluasi dan
penilaian kinerja para pelaku pengadaan, khususnya kepada kelompok kerja
pemilihan.
Serta akan lebih baik jika implementasi nilai-nilai BERAKHLAK sebagai ASN harus
tetap dilaksanakan sebagai tanggung jawab seorang ASN di tempat kerja.

62
Daftar Pustaka
Badan Pusat Statistik. 2022. Kota Samarinda Dalam Angka 2022. Samarinda: BPS Kota
Samarinda.
Idris, Irfan, dkk. 2019. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS Analisis Isu Kontemporer.
Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia.
2020. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
Nomor 29 Tahun 2020 Tentang Jabatan Fungsional Pengelola Pengadaan Barang/Jasa.
Jakarta.
Kota Samarinda. 2019. Peraturan Walikota Samarinda Nomor 24 Tahun 2019 Tentang
Perubahan Atas Peraturan Walikota Nomor 20 Tahun 2016 Tentang Susunan
Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Daerah Kota Samarinda. Samarinda.
Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa. 2021. Peraturan LKPP Nomor 10 Tahun 2021
Tentang Unit Kerja Pengadaan Barang/Jasa. Jakarta.
PPID Samarinda Kota (2021). Visi dan Misi Wali Kota dan Wakil Wali Kota Samarinda
Periode 2021-2024. https://ppid.samarindakota.go.id/.
Republik Indonesia. 2021. Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 Tentang Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah. Jakarta.
Sekretariat Daerah Samarinda (2021). Tugas Pokok dan Fungsi Sekretariat Daerah
Samarinda. http://setda.samarindakota.go.id/.
Utomo, Tri Widodo, dkk. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS Habituasi. Jakarta:
Lembaga Administrasi Negara.
Wikipedia. (2022). Kota Samarinda. https://id.wikipedia.org/wiki/Kota_Samarinda.

65
Nomor SOP :
Tanggal Pembuatan :
Tanggal Revisi :
Tanggal Efektif :

Sekretaris Daerah

Disahkan oleh :

PEMERINTAH KOTA SAMARINDA

SEKRETARIAT DAERAH

BAGIAN PENGADAAN BARANG/JASA Ir. Hero Mardanus Satyawan, M.T


Pembina Utama Muda/ IV C
NIP. 196603301993031006

Judul SOP : Proses Utama PBJ

Dasar Hukum: Kualifikasi Pelaksana:

Memiliki kemampuan dalam melaksanakan penganggaran, perencanaan


1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik 1. PA/KPA :
pengadaan, sampai dengan penerimaan hasil pekerjaan/pengiriman barang.
a. Memiliki kemampuan dalam melaksanakan persiapan pengadaan,
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2014 Tentang Administrasi Pemerintahan 2. PPK : pelaksanaan kontrak sampai dengan penyampaian hasil pekerjaan/pengiriman
barang
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 82 Tahun 2012 Tentang Penyelenggaraan Sistem dan Transaksi
b. Memiliki sertifikat Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Elektronik
a. Wajib memenuhi standar kompetensi jabatan yang mencakup kompetensi
4. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 3. Kepala UKPBJ :
teknis di bidang Pengadaan Barang/Jasa
5. Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
b. Memiliki SK Pelantikan Sebagai Kepala UKPBJ
tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
a. Memiliki kemampuan dalam melaksanakan persiapan pemilihan penyedia,
6. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 11 Tahun 2021 Tentang Pedoman
4. Pokja Pemilihan : pelaksanaan pemilihan penyedia sampai dengan laporan hasil pemilihan
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
penyedia
7. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 12 Tahun 2021 Tentang Pedoman
b. Memiliki sertifikat Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
8. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 10 Tahun 2021 Tentang Unit Kerja
Pengadaan Barang/Jasa

9. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur dan Reformasi Birokrasi Nomor 35 Tahun 2012 tentang Pedoman
Penyusunan Standar Operasional Prosedur Administrasi Pemerintahan

Keterkaitan SOP: Peralatan/Perlengkapan


1. SOP Proses Utama Pengadaan Barang/Jasa 1. Komputer/scanner/printer
2. SOP Perencanaan Pengadaan 2. Jaringan Internet
3. SOP Persiapan Pengadaan 3. Panduan Pengguna SPSE
4. SOP Persiapan Pemilihan Penyedia
5. SOP Pemilihan Penyedia Prakualifikasi
6. SOP Pelaksanaan Kontrak
Peringatan Pencatatan & Pendataan
1. Pelaksana bertanggung jawab atas pelaksanaan aktivitas yang telah dibakukan dan ditetapkan 1. Copy berkas-berkas terkait Persiapan Pengadaan dicatat dan didata sebagai data elektronik dan
manual dalam berkas kearsipan Sekretariat Kepala UKPBJ
2. Segala bentuk penyimpangan atas mutu baku terkait perlengkapan, waktu, maupun output dikategorikan 2. Berkas-berkas terkait Persiapan Pengadaan dicatat dan didata sebagai data elektronik dan manual
sebagai bentuk kegagalan yang harus dipertanggungjawabkan oleh pelaksana dalam berkas kearsipan Pokja Pemilihan
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PEMILIHAN PENYEDIA PASCAKUALIFIKASI
Pelaksana Mutu Baku
No. Uraian Kegiatan Persyaratan/ Keterangan
PPK Pokja Pemilihan Kepala UKPBJ Peserta Waktu Output
Kelengkapan

1. Nama dan alamat Pokja


Pemilihan
2. Uraian singkat pekerjaan Pelaksanaan undangan dan/atau
1 Menyampaikan undangan/pengumuman Tender 3. HPS dan Pagu 2400 Menit pengumuman pemilihan
4. Syarat Peserta penyedia tersampaikan
5. Jadwal unduh dan unggah
dokumen

Mendaftar sebagai Peserta Kualifikasi dan mengunduh Dokumen 1. Dokumen perusahaan 1. Penyedia terdaftar di SPSE
2 2880 Menit
Kualifikasi 2. Email, dll. 2. Dokumen pemilihan terunduh

Melaksanakan Pemberian Penjelasan Dokimen Pemilihan Penyedia: (c) (a)


a. Jika tidak mengubah Dokumen Pemilihan maka dilanjutkan dengan
penyampaian Dokumen Penawaran
Berita Acara Pemberian
3 b. Jika mengubah isi Dokumen Pemilihan maka dilakukan adendum (b) Dokumen Pemilihan Penyedia 60 Menit
Penjelasan
c. Jika adendum menyangkut HPS, KAK/Spesifikasi Teknis,
Rancangan Kontrak maka adendum dilakukan dengan persetujuan
PPK

Menerima usulan perubahan terkait KAK/Spesifikasi Teknis dan


(a) Keputusan PPK menyetujui atau
Rancangan Kontrak: 1. Berita Acara Pemberian
menolak hasil perubahan
a. Jika PPK menyetujui perubahan tersebut maka dilakukan adendum Penjelasan
4 480 Menit dokumen pemilihan terkait HPS,
b. Jika PPK menolak perubahan tersebut maka Dokumen Pemilihan 2. Usulan dan isi perubahan
(b) KAK/Spesifikasi
sebelumnya tetap berlaku dan dilanjutkan dengan penyampaian dokumen pengadaan
Teknis/Rancangan Kontrak
Dokumen Penawaran

1. BAPP
5 Melaksanakan adendum dokumen 480 Menit Berita Acara Hasil Adendum
2. Materi Adendum

1. Terdaftar sebagai peserta


6 Menyampaikan/mengunggah Dokumen Penawaran 1440 Menit Dokumen Penawaran terunggah
2. Dokumen Penawaran
Mengunduh Dokumen Penawaran:
a. Jika jumlah peserta terpenuhi maka dilanjutkan dengan pembukaan (a)
7 dokumen Akun SPSE 480 Menit Dokumen Penawaran
b. Jika jumlah peserta belum terpenuhi maka dilakukan perpanjangan
waktu
(b)

(a)

Melaksanakan perpanjangan waktu pemilihan penyedia:


a. Jika jumlah peserta terpenuhi maka dilanjutkan dengan pembukaan Dalam hal terjadi sekali gagal tender/seleksi
Tidak ada peserta yang
8 dokumen 480 Menit Dokumen Penawaran (point 8b) maka masih bisa dilanjutkan dengan
memasukkan penawaran
b. Jika jumlah peserta belum terpenuhi maka tender/seleksi (b) pengumuman
dinyatakan gagal

1. Unduh Dokumen
1. Berita Acara Hasil Evaluasi
Penawaran
9 Melakukan pembukaan dan evaluasi dokumen penawaran 1440 Menit 2. Dokumen Evaluasi
2. Dokumen Pemilihan
3. Daftar Peserta Hasil Evaluasi
Penyedia

1. Dokumen Penawaran
2. Dokumen Pemilihan 1. Daftar calon pemenang
Paket B/PK/JL di atas 100 M dan Konsultansi di
10 Menetapkan calon pemenang 3. Template/tools/sistem 480 Menit 2. Berita Acara Penetapan Calon
atas 10 M ditetapkan oleh PA/KPA
sesuai metode penetapan Pemenang
calon pemenang

11 Mengunumkan pemenang tender/seleksi BAHP 480 Menit Pemenang diumumkan

Melaporkan hasil pemilihan Penyedia:


1. Berita Acara Hasil
a. Jika tidak ada sanggah maka Laporan Hasil Pemilihan Penyedia
(a) (c) Klarifikasi/Negosiasi Teknis
disampaikan ke PPK
12 dan Harga/Biaya 480 Menit Laporan tersampaikan ke PPK
b. Jika tidak ada sanggah maka Laporan Hasil Pemilihan Penyedia
2. Berita Acara Hasil Evaluasi
disampaikan ke kepala UKPBJ
(b) 3. BAHP
c. Jika ada sanggah maka dilanjutkan proses sanggah

Peserta melakukan sanggah terhadap hasil pemilihan (dilakukan Hasil Pengumuman Penetapan
13 2400 Menit Sanggah Tersampaikan SOP Sanggah
proses sanggah) Pemenang

14 Menerima tembusan hasil pemilihan penyedia Laporan Hasil Pemilihan Penyedia

Laporan Hasil Pemilihan


15 Menerima Laporan Hasil Pemilihan Penyedia melalui SPSE Akun SPSE 480 Menit
Penyedia
Nomor SOP :
Tanggal Pembuatan :
Tanggal Revisi :
Tanggal Efektif :

Sekretaris Daerah

Disahkan oleh :

PEMERINTAH KOTA SAMARINDA

SEKRETARIAT DAERAH

BAGIAN PENGADAAN BARANG/JASA Ir. Hero Mardanus Satyawan, M.T


Pembina Utama Muda/ IV C
NIP. 196603301993031006

Judul SOP : Proses Utama PBJ

Dasar Hukum: Kualifikasi Pelaksana:

Memiliki kemampuan dalam melaksanakan penganggaran, perencanaan


1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik 1. PA/KPA :
pengadaan, sampai dengan penerimaan hasil pekerjaan/pengiriman barang.
a. Memiliki kemampuan dalam melaksanakan persiapan pengadaan,
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2014 Tentang Administrasi Pemerintahan 2. PPK : pelaksanaan kontrak sampai dengan penyampaian hasil pekerjaan/pengiriman
barang
3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 82 Tahun 2012 Tentang Penyelenggaraan Sistem dan Transaksi
b. Memiliki sertifikat Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Elektronik
a. Wajib memenuhi standar kompetensi jabatan yang mencakup kompetensi
4. Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah 3. Kepala UKPBJ :
teknis di bidang Pengadaan Barang/Jasa
5. Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2021 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
b. Memiliki SK Pelantikan Sebagai Kepala UKPBJ
tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
a. Memiliki kemampuan dalam melaksanakan persiapan pemilihan penyedia,
6. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 11 Tahun 2021 Tentang Pedoman
4. Pokja Pemilihan : pelaksanaan pemilihan penyedia sampai dengan laporan hasil pemilihan
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
penyedia
7. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 12 Tahun 2021 Tentang Pedoman
b. Memiliki sertifikat Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
8. Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 10 Tahun 2021 Tentang Unit Kerja
Pengadaan Barang/Jasa

9. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur dan Reformasi Birokrasi Nomor 35 Tahun 2012 tentang Pedoman
Penyusunan Standar Operasional Prosedur Administrasi Pemerintahan

Keterkaitan SOP: Peralatan/Perlengkapan


1. SOP Perencanaan Pengadaan 1. Komputer/scanner/printer
2. SOP Persiapan Pengadaan 2. Jaringan Internet
3. SOP Persiapan Pemilihan Penyedia 3. Panduan Pengguna SPSE
4. SOP Pemilihan Penyedia Prakualifikasi
5. SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi (Tender)
6. SOP Pelaksanaan Kontrak
Peringatan Pencatatan & Pendataan
1. Pelaksana bertanggung jawab atas pelaksanaan aktivitas yang telah dibakukan dan ditetapkan

2. Segala bentuk penyimpangan atas mutu baku terkait perlengkapan, waktu, maupun output dikategorikan
sebagai bentuk kegagalan yang harus dipertanggungjawabkan oleh pelaksana
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)
PROSES UTAMA PENGADAAN BARANG/JASA
Pelaksana Mutu Baku
No. Uraian Kegiatan Persyaratan/ Keterangan
PA/KPA PPK Kepala UKPBJ Pokja Pemilihan Waktu Output
Kelengkapan

Perencanaan pengadaan idealnya


dilaksanakan setelah pagu definitif
1. Renja K/L/PD ditetapkan dan sebelum tahun anggaran
Menyusun perencanaan
1 2. RKA KL/RKA Pemda 2400 Menit RUP pelaksanaannya. Namun demikian,
pengadaan
3. DIPA/DPA PA/KPA dapat mengumumkan RUP
selambat-lambatnya tanggal 31 Maret
tahun anggaran berjalan

Menetapkan dan
2 RUP 480 Menit RUP yang telah diumumkan
mengumumkan RUP

1. Surat Permohonan Pemilihan


1. SK Penunjukan PPK Penyedia
Melaksanakan persiapan 2. RUP 2. Dokumen Persiapan
3 2400 Menit
pengadaan 3. Draft Spek. Teknis/KAK Pengadaan (KAK, Spesifikasi
4. HPS/RAB Teknis, SSUK/SSKK, dan HPS
telah ditetapkan)
1. Surat Permohonan
1. SK Penunjukkan Pokja
Pemilihan Penyedia
2. Dokumen Persiapan
Mengkoordinir jf ppbj dan 2. Dokumen Persiapan
4 480 Menit Pengadaan (KAK, Spesifikasi
personil ukpbj Pengadaan (KAK, Spesifikasi
Teknis, SSUK/SSKK, dan HPS
Teknis, SSUK/SSKK, dan HPS
telah ditetapkan)
telah ditetapkan)

1. SK Penunjukkan Pokja 1. Reviu DPP


2. Dokumen Persiapan 2. Berita Acara Reviu DPP
Melaksanakan persiapan
5 Pengadaan (KAK, Spesifikasi 2400 Menit 3. Dokumen Pemilihan Penyedia:
pemilihan penyedia
Teknis, SSUK/SSKK, dan HPS metode Prakualifikasi / metode
telah ditetapkan) Pasca Kualifikasi

1. Reviu DPP
21600 Menit
2. Berita Acara Reviu DPP 1. Laporan Hasil Pemilihan
(Pra kualifikasi)
3. Dokumen Pemilihan Penyedia
Penyedia: metode 2. Berita Acara Penetapan
7200 Menit (Pasca
Melaksanakan pemilihan Prakualifikasi / metode Pasca Pemenang
6 kualifikasi)
penyedia Kualifikasi

1. Laporan Hasil Pemilihan Penyedia (Tembusan)


2. Berita Acara Penetapan Pemenang (Tembusan)

1. Laporan Hasil Pemilihan 1. SPPBJ


Melaksanakan pengelolaan Penyedia 2. Kontrak
7 124800 Menit
kontrak 2. Berita Acara Penetapan 3. Pelaksanaan Pekerjaan
Pemenang 4. BAST

Menerima hasil
8 pekerjaan/pengiriman BAST 480 Menit Hasil Pekerjaan/Barang diterima
barang
DATA KELOMPOK KERJA PEMILIHAN TAHUN 2022

Pokja 1-2022 Pokja 2-2022 Pokja 3-2022 Pokja 4-2022


Agus Supriyanto, ST.,MT Sayid Ryan Encik Fachtra Encik Fachtra Dipuro,
/ 196708241999031003 Andriannur, ST / Dipuro, SE / SE /
198105172000031002 19780516200901005 19780516200901005

Dody Hendra Nursakti, Ronal, ST / Erwin, ST / Sayid Ryan


ST / 198308172007011004 197511102006041024 Andriannur, ST /
197905202005021005 198105172000031002
Teten, ST / Wahyono, ST / Malik,S.Pi / Ronal, ST /
197312312006041065 198007082015031001 197803022008011015 198308172007011004

Rinaldy Riduan, SE / Hendra Budi / Achmad Erwin, ST /


198007142007011007 197601052007011010 Darmadi,A.Md / 197511102006041024
198208042005021003

Leni Sapitri, SM / Alawiyah Alhinduan, M. Heru Firmanto, Malik,S.Pi /


198710022006042001 ST / ST / 197803022008011015
197912092005022004 198305292009041005

Hendra Budi /
197601052007011010
Wahyono, ST /
198007082015031001

Pokja 5-2022 Pokja 6-2022 Pokja 7-2022 Pokja 8-2022


Dody Hendra Nursakti, Rakhmadian Noor, Dody Hendra
ST / ST / Nursakti, ST /
197905202005021005 197309232007011018 197905202005021005

Teten, ST / Achmad Teten, ST /


197312312006041065 Darmadi,A.Md / 197312312006041065
Belum Aktif
198208042005021003

Rinaldy Riduan, SE / M. Heru Firmanto, Leni Sapitri, SM /


198007142007011007 ST / 198710022006042001
198305292009041005

Leni Sapitri, SM /
198710022006042001
Achmad Darmadi,A.Md /
198208042005021003
M. Heru Firmanto, ST /
198305292009041005
Pokja 9-2022 Pokja 10-2022 Pokja 11-2022 Pokja 12-2022
Sayid Ryan Andriannur, Alawiyah Alhinduan, Rakhmadian Noor, Encik Fachtra Dipuro,
ST / ST / ST / SE /
198105172000031002 197912092005022004 197309232007011018 19780516200901005

Ronal, ST / Leni Sapitri, SM / Dody Hendra Sayid Ryan


198308172007011004 198710022006042001 Nursakti, ST / Andriannur, ST /
197905202005021005 198105172000031002

Erwin, ST / Rinaldy Riduan, SE / Arief Budiawan, ST / Ronal, ST /


197511102006041024 198007142007011007 197701312003121006 198308172007011004

Hendra Budi / Alawiyah Alhinduan, Erwin, ST /


197601052007011010 ST / 197511102006041024
197912092005022004

Encik Fachtra Dipuro, Rinaldy Riduan, SE / Malik,S.Pi /


SE / 19780516200901005 198007142007011007 197803022008011015

Hendra Budi /
197601052007011010

Wahyono, ST /
198007082015031001

Pokja 13-2022
Teten, ST /
197312312006041065

Achmad Darmadi,A.Md /
198208042005021003

M. Heru Firmanto, ST /
198305292009041005
Kelompok Kerja Tanggal Surat Tanggal
No. Surat Tugas Jenis Pengadaan Nama Paket Pemenang Berkontrak Harga Terkoreksi
Pemilihan Tugas BAHP
Belanja Jasa Tenaga Keamanan
Kantor dan Rumah Jabatan PT.SEJAHTERA
001.5/020/BPBJ/I/2022 Jasa Lainnya Pokja 7-2022 Ketua DPRD ALBAROQAH Rp2.299.575.432 4/01/2022 18/1/2022
Belanja Pemeliharaan Bangunan
Gedung Tempat Kerja/Kantor PT. SEJAHTERA
002.5/020/BPBJ/I/2022 Jasa Lainnya Pokja 7-2022 (11) ALBAROQAH Rp635.760.158 6/01/2022 26/1/2022
Belanja Perjalanan Dinas Paket PT. MARINA ANCOL
003.5/100.10/BPBJ/II/2023 Jasa Lainnya Pokja 4-2022 Meeting Dalam Kota GREEN HOTEL Rp249.000.000 12/02/2022 15/3/2022
Mobil Pemadam Kebakaran
Spesifikasi : Spesifikasi : FIRE
TRUCK DOUBLE CABIN
KAPASITAS 5000 LITER Air + PT. ASTANITA SUKSES
004.4/100.21/BPBJ/II/2022 Barang Pokja 2-2022 500 Foam APINDO Rp2.246.200.000 21/02/2022 21/3/2022
Pekerjaan Pembangunan Gedung Baru
005.3/100.02/BPBJ/II/2022 Konstruksi Pokja 4-2022 Puskesmas Juanda CV. CAHAYA HATI Rp8.518.898.433 21/02/2022 22/3/2022
Belanja Pemeliharaan Bangunan
gedung- Bangunan Gedung
tempat Kerja-Bangunan Gedung PT. DONAL PRATAMA
007.5/100.14/BPBJ/III/2022 Jasa Lainnya Pokja 10-2022 Kantor BERSAUDARA Rp560.690.000 10/03/2022 25/3/2022

Belanja Makanan dan Minuman CV. FIRMAN JAYA


006.5/100.15/BPBJ/III/2022 Jasa Lainnya Pokja 1-2022 Petugas Piket 24 Jam UTAMA Rp314.688.000 4/03/2022 28/3/2022
Belanja Jasa Tenaga Kebersihan PT. DONAL PRATAMA
011.5/100.20/BPBJ/III/2022 Jasa Lainnya Pokja 4-2022 Gedung MPP BERSAUDARA Rp380.964.390 10/03/2022 28/3/2022
Belanja Jasa Tenaga Keamanan
010.5/100.20/BPBJ/III/2022 Jasa Lainnya Pokja 9-2022 Gedung MPP PT.SABILA JAYA ABADI Rp796.977.000 10/03/2022 4/4/2022

Pekerjaan Peningkatan Jalan Abdul CV. TUNGGAL PUTRA


012.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 Mutholib Kec. Samarinda Kota PERKASA Rp1.359.287.000 16/03/2022 4/4/2022
Pekerjaan Pembangunan Tower
014.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Mountainering Brimob CV. RADITYATAMA JAYA Rp1.991.075.000 15/03/2022 5/4/2022
Pekerjaan Perbaikan Pagar Folder Air
015.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 10-2022 Hitam CV. AL-HASANAH JAYA Rp706.718.686 17/03/2022 5/4/2022
PT JAYA SAMPURNA
009.4/100.07/BPBJ/III/2022 Barang Pokja 7-2022 Excavator Mini SEJAHTERA Rp661.222.222 9/03/2022 6/4/2022
Peningkatan Sanpras dan
Pekerjaan Perluasan Parkir Kantor CV.SEKUMPUL JAYA
016.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 9-2022 Kejaksaan Negeri Samarinda GROUP Rp5.428.572.362 17/03/2022 7/4/2022
Pengembangan Taman Rekreasi
Pekerjaan dan Playground Kota Samarinda
017.3/100.08/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 (Kawasan A) CV. Altomindo Haru Karya Rp910.557.000 17/03/2022 7/4/2022
Jasa Jasa Konsultansi Perencanaan CV. EXECUTIVE 04
008.1/100.11/BPBJ/III/2022 Konsultansi Pokja 2-2022 (Pembangunan Pasar PM Noor) CONSULTANT Rp225.517.590 9/03/2022 11/4/2022
Pekerjaan Rehab Berat Kodim 0901
022.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Samarinda Ameera bersaudara Rp6.313.360.000 29/03/2022 13/4/2022
Pekerjaan Peningkatan Jalan Sungai
019.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Manggis Kec. Sambutan CV. BAMBA PERSADA Rp9.673.403.000 29/03/2022 14/4/2022
Pekerjaan Rehabilitasi Trotoar dan Median
020.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 Jalan Kusuma Bangsa Reyalghin Bersaudara Rp4.788.758.854 28/03/2022 14/4/2022
Peningkatan Jalan
Pembangunan Gg. Wangi RT. 9
dan Gg. Mandiri RT. 9 Kec.
Pekerjaan Sambutan Kel. Makroman Kota
028.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Samarinda CV. BUKIT SINAI JAYA Rp378.377.000 30/03/2022 14/4/2022
Pekerjaan Peningkatan Jembatan Jalan
075.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 Sejati Kec. Sambutan CV. KPT JAYA Rp1.860.842.706 22/04/2022 17/4/2022

Pekerjaan Lanjutan Pembangunan Kantor


035.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 10-2022 Kelurahan Sungai Keledang CV. SINAR TELEN Rp1.744.543.495 31/03/2022 18/4/2022
PENINGKATAN SARANA
Pekerjaan PRASARANA PENGADILAN
037.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 NEGERI SAMARINDA CV. Gerbang Borneo Rp907.442.000 1/04/2022 18/4/2022

Peningkatan Jl. Pelita 6 Gg.


Anugrah RT.19, Gg. Cinta
Bersama RT. 16, dan Gg.
Pekerjaan Bersama RT. 17 Kec. Sambutan
024.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Kel. Sambutan Kota Samarinda TIRTA CIPTA GUNA Rp565.739.000 29/03/2022 19/4/2022

Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Toyib Hadi CV. TUNAS MANDIRI


029.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Wijaya Kec. Samarinda Utara UTAMA Rp489.134.000 30/03/2022 19/4/2022
Lanjutan Peningkatan Jalan
Poros Perjuangan - Sambutan
Pekerjaan (Pelebaran Jalan Menuju
031.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Standart) CV.DANIEL FAHRILLAH Rp2.820.721.000 31/03/2022 19/4/2022
CV. ORIANA CIPTA
GALAKSI (PEMENANG
CADANGAN 1 CV.
Pekerjaan Pembangunan Jembatan Gg. ANGKASA BIRU
038.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Nibung SEJAHTERA) Rp7.671.000.000 4/04/2022 19/4/2022
Pekerjaan Lanjutan Pembangunan CV. ANGKASA BIRU
043.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Jembatan Al-Misbah SEJAHTERA Rp3.331.986.414 5/04/2022 19/4/2022
Belanja Pemeliharaan Alat
Angkutan-Alat Angkutan
Apung Bermotor- PT. KASUMA AGUNG
025.4/100.12/BPBJ/III/2022 Barang Pokja 12-2022 Alat Angkutan Apung Lainnya WICAKSANA Rp416.076.840 31/03/2022 20/4/2022
Peningkatan Jl. Tribakti Gg.
Taruna Bakti, dan Gg. Mawar
Pekerjaan Kec. Sambutan Kel. Makroman
032.3/100.07/BPBJ/III/2022 Konstruksi Pokja 7-2022 Kota Samarinda CV . DONRIS JAYA ABADI Rp378.816.486 31/03/2022 20/4/2022
Pekerjaan Peningkatan Jalan Pal Besi Kec.
034.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Sungai Kunjang CV. CHYNTHA FEBIANA Rp1.407.791.000 1/04/2022 20/4/2022
Belanja Suku Cadang – Suku CV. RAZALINE
039.4/100.12/BPBJ/IV/2022 Barang Pokja 12-2022 Cadang Alat Angkutan BERSAUDARA Rp807.466.000 5/04/2022 20/4/2022

LANJUTAN PEMBANGUNAN
Pekerjaan KANTOR KELURAHAN CV.ADITTYA PUTRA
040.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 SEMPAJA BARAT WIJAYA Rp1.915.782.000 5/04/2022 20/4/2022
Lanjutan Peningkatan Saluran
Drainase Jalan Merbabu dan
Peningkatan Saluran Drainase
Pekerjaan Jalan HM Amins. CV.ALESHA PUTRI
049.3/100.07/BPBJ/IV/2021 Konstruksi Pokja 11-2022 (KONSOLIDASI) MANDIRI 7/04/2022 21/4/2022
Pekerjaan Lanjutan Peningkatan Saluran CV.ALESHA PUTRI
KONSOLIDASI Konstruksi Pokja 11-2022 Drainase Jalan Merbabu MANDIRI Rp2.784.572.549 7/04/2022 21/4/2022
Pekerjaan Peningkatan Saluran Drainase
KONSOLIDASI Konstruksi Pokja 11-2022 Jalan HM Amins CV. MIROS BORNEO Rp930.299.000 7/04/2022 21/4/2022
Pekerjaan Rehab Gedung Kantor Bawaslu CV. BRAZYL
042.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Kota Samarinda BERSAUDARA Rp2.562.699.800 5/04/2022 22/4/2022
PT GAYA MAKMUR
62.4/100.07/BPBJ/IV/2022 Barang Pokja 7-2022 Wheel Loader TRACTORS Rp654.900.000 13/04/2022 22/4/2022
Pekerjaan Pembangunan TPS3R Mugirejo
051.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Kota Samarinda BUAH BOLOK MAHAKAM Rp7.005.233.000 8/04/2022 26/4/2022
PEMBANGUNAN GEDUNG
Pekerjaan KANTOR UPTD BAPENDA CV. ASYRAF RAFI
044.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 WILAYAH I KONSTRUKSI Rp1.301.307.905 6/04/2022 28/4/2022
Pekerjaan Pembangunan Gedung Kantor
059.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Kelurahan Loa Bakung HARSA BORNEO Rp3.691.664.975 12/04/2022 28/4/2022
Semenisasi Jalan dan Rehab
Drainase Jl. M. Said , Gg. Asri,
Pekerjaan Gg. Kasih Kel. Lok Bahu Kec.
064.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 8-2022 Sungai Kunjang cv.shanum jaya Rp377.874.254 13/04/2022 28/4/2022
Peningkatan Jl.Mandala Gg.
Mandala 1,2,3,4,5,6,7,8 RT.11
Pekerjaan Kel. Lempake Kec. Samarinda
041.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 7-2022 Utara omar madani elfatih Rp468.546.000 5/04/2022 9/5/2022
Peningkatan Gg. Andika 1 dan
Pekerjaan Gg. Andika 2 RT. 11 Kel.
047.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 7-2022 Lempake Kec. Samarinda Utara omar madani elfatih Rp468.240.000 6/04/2022 9/5/2022
Pengembangan Taman Rekreasi
Pekerjaan dan Playground Kota Samarinda
054.3/100.08/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 (Kawasan B) CV. Altomindo Haru Karya Rp909.965.900 8/04/2022 9/5/2022
Peningkatan Jalan Tersebar di
Pekerjaan Wilayah Kelurahan Sempaja
063.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Timur, Kota Samarinda TIRTA CIPTA GUNA Rp566.397.390 13/04/2022 9/5/2022

Pekerjaan Lanjutan Pembangunan Saluran PT. RNA PRATAMA


065.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Drainase Jl. S. Parman (Tahap 3) MANDIRI Rp16.011.712.000 18/04/2022 9/5/2022
Belanja Modal Bangunan
Gedung Tempat Pendidikan -
Pekerjaan Pembangunan SMP Negeri 45
066.3/100.01/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Samarinda HARSA BORNEO Rp758.352.000 18/04/2022 9/5/2022
Belanja Modal Bangunan
Gedung Tempat Pendidikan -
Pekerjaan Pembangunan SMP Negeri 47 CV.YASMIN ABDILLAH
067.3/100.01/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Samarinda - Lanjutan Rp2.037.354.000 18/04/2022 9/5/2022
Pengadaan Interior Rumah
052.5/100.07/BPBJ/IV/2022 Jasa Lainnya Pokja 11-2022 Jabatan Kapolres Samarinda CV.ROYAL Rp896.696.000 8/04/2022 12/5/2022
Pengadaan Interior Gedung
053.5/100.07/BPBJ/IV/2022 Jasa Lainnya Pokja 11-2022 Penunjang Polres Samarinda CV.ROYAL Rp1.385.994.000 8/04/2022 12/5/2022
PEMBANGUNAN
BANGUNAN PENDUKUNG
Pekerjaan RUMAH JABATAN
057.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 WALIKOTA SAMARINDA CV. PUTRA KAISAR Rp9.907.384.007 12/04/2022 12/5/2022

Pekerjaan Pemeliharaan Jalan Lingkungan


060.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 7-2022 Rumah Jabatan Walikota CV. Hanin Cipta Mandiri Rp979.552.000 13/04/2022 12/5/2022
Peningkatan Jl. Kopi RT. 16,
Pekerjaan Kelurahan Bukuan Kecamatan CV. GUNUNG RAYA
068.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 7-2022 Palaran SEJAHTERA Rp279.700.000 19/04/2022 12/5/2022
Peningkatan Jalan Joyomulyo -
Pekerjaan Jalan Sukorejo Kec. Samarinda
069.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 7-2022 Utara CV. LIGAH PRIMACO Rp1.884.650.000 19/04/2022 12/5/2022

Peningkatan Jl. Kehewanan Gg.


Pekerjaan Nur, Gg. Melati RT. 08 Kel.
070.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 7-2022 Sungai Kapih Kec. Sambutan cv bumi energi mulawarman Rp371.950.000 20/04/2022 12/5/2022
Jasa Supervisi Pembangunan Rumah
013.2/100.07/BPBJ/III/2022 Konsultansi Pokja 3-2022 Jabatan Walikota Samarinda CV. SERBA PRIMA Rp288.944.100 16/03/2022 17/5/2022

Supervisi Lanjutan
Jasa Pembangunan Gedung Arsip PT. RANIA TAMA
026.2/100.07/BPBJ/III/2022 Konsultansi Pokja 2-2022 Kantor BPKAD Kota Samarinda CONSULTANT Rp175.060.000 31/03/2022 17/5/2022
Belanja Jasa Konsultansi
Jasa Perencanaan Rekayasa-Jasa PT. RANIA TAMA
036.1/010/BPBJ/IV/2022 Konsultansi Pokja 10-2022 Desain Rekayasa CONSULTANT Rp221.791.000 4/04/2022 17/5/2022
Peningkatan Jalan Sultan
Sulaiman Gg. H. Salman Blok D,
Pekerjaan E, F D1 RT. 10 Kel. Sambutan CV. HAURA TEKNIKA
048.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Kec. Sambutan JAYA Rp574.146.100 7/04/2022 17/5/2022
Pemeliharan Simpang Jalan
Pekerjaan Aminah Syukur Kec. Samarinda
071.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Kota cv samboja bermuda jaya Rp787.787.787 21/04/2022 17/5/2022
Pekerjaan Pembangunan Mess Korem Jl.
072.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 Awang Long Samarinda cv. miros borneo Rp6.401.698.023 20/04/2022 17/5/2022
Jasa Supervisi Rehab Berat Mess CV. PRIMA CIPTA
021.2/100.07/BPBJ/III/2022 Konsultansi Pokja 11-2022 Pemkot Samarinda di Jakarta CONSULTANT Rp236.740.000 28/03/2022 20/5/2022

Jasa Penyusunan Master Plan dan PT. MARANNU MARAYA


023.1/100.07/BPBJ/III/2022 Konsultansi Pokja 11-2022 DED Kawasan Tepian Mahakam MAINDAN Rp2.489.537.000 29/03/2022 20/5/2022

Jasa Penyusunan RDTR Kecamatan CV. TIGA MANUNGGAL


033.1/100.07/BPBJ/IV/2022 Konsultansi Pokja 2-2022 Samarinda Seberang ABADI Rp617.865.000 5/04/2022 23/5/2022
Penyusunan Master Plan dan PT GEOMAP
Jasa DED Gedung Kawasan INTERNATIONAL
030.1/100.07/BPBJ/III/2022 Konsultansi Pokja 11-2022 Balaikota Samarinda CONSULTANT Rp1.109.957.000 31/03/2022 24/5/2022
Peningkatan Jl. Rahmat RT 7,
Kelurahan Sempaja Selatan,
Pekerjaan Kecamatan Samarinda Utara CV. CIPTA ARTHA
073.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 8-2022 Kota Samarinda MANDIRI Rp471.000.000 21/04/2022 24/5/2022
Peningkatan RT. 40 Jalan
Gunung Pasir, Kelurahan
Sempaja Utara , Kecamatan
Pekerjaan Samarinda Utara ,Kota
074.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 Samarinda cv. samarindo jaya Rp470.903.448 9/05/2022 24/5/2022
Pekerjaan
088.3/100.11/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 REVITALISASI PASAR SEGIRI cv.Alfi Mandiri Rp1.151.843.015 10/05/2022 24/5/2022
Pekerjaan REHAB GEDUNG ASRAMA
089.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 MAKASSAR CV. BYRASTIO Rp471.491.300 10/05/2022 24/5/2022
Penyusunan Master Plan dan
Jasa DED Kawasan Polder Air Hitam
056.1/100.07/BPBJ/IV/2022 Konsultansi Pokja 11-2022 Samarinda CV. MITRA UTAMA Rp937.509.000 12/04/2022 25/5/2022
Jasa Penyusunan Master Plan dan PT ARCSINDO KARYA
061.1/100.07/BPBJ/IV/2022 Konsultansi Pokja 11-2022 DED Kawasan GOR Segiri UTAMA Rp947.350.000 13/04/2022 25/5/2022
Belanja Modal Bangunan
Gedung Tempat Pendidikan -
Pekerjaan Pembangunan SMP Negeri 46 CV. LANGIT JAYA
081.3/100.01/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 Samarinda NUSANTARA Rp2.136.582.389 10/05/2022 25/5/2022
Peningkatan Saluran Drainase
Bukit Pinang Blok C,Rehab
Gorong-gorong dan Drainase Jl.
Anang Hasyim RT. 20 Kel. Air
Hitam Kec. Samarinda Ulu &
Lanjutan Peningkatan Saluran
Pekerjaan Drainase Jalan Katamso CV. MAWAR ROHANIAH
077.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 (KONSOLIDASI) JAYA 26/04/2022 27/5/2022
Pekerjaan Peningkatan Saluran Drainase CV. MAWAR ROHANIAH
KONSOLIDASI Konstruksi Pokja 12-2022 Bukit Pinang Blok C JAYA Rp2.318.985.517 26/04/2022 27/5/2022
Rehab Gorong-Gorong Dan
Drainase Jl. Anang Hasyim Rt.
20
Pekerjaan Kel. Air Hitam Kec. Samarinda
KONSOLIDASI Konstruksi Pokja 12-2022 Ulu CV. Indiwa Jaya Kontruksi Rp932.400.252 26/04/2022 27/5/2022

Pekerjaan Lanjutan Pembangunan Saluran CV. ULFA ROHANIAH


KONSOLIDASI Konstruksi Pokja 12-2022 Drainase Jalan Katamso JAYA Rp928.249.507 26/04/2022 27/5/2022
Belanja Modal Bangunan
Gedung Tempat Pendidikan -
Pekerjaan Pembangunan SMPN 40
080.3/100.01/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Samarinda PUTRA NANGGALA Rp1.878.563.991 28/04/2022 27/5/2022
Belanja Modal Bangunan
Gedung Tempat Pendidikan -
Pekerjaan Pembangunan SMP Negeri 48
082.3/100.01/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Samarinda CV. NUR AINI Rp1.526.599.028 28/04/2022 27/5/2022
Pekerjaan Rehabilitasi Pemakaman Batu
083.3/100.08/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Penggal Kel. Loa Bakung cv. miros borneo Rp900.932.000 11/05/2022 27/5/2022
Peningkatan Jl. Cendana Kel.
Pekerjaan Teluk Lerong Ulu Kec. Sungai CV. KHOLIFATUL ULUM
085.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Kunjang JAYA Rp1.336.174.127 10/05/2022 27/5/2022
Peningkatan Jl. Air Terjun
Pinang Seribu, Kelurahan
Sempaja Utara, Kecamatan
Pekerjaan Samarinda Utara, Kota
086.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Samarinda Cv. Putra Samarinda Rp1.889.528.702 28/04/2022 27/5/2022
Pekerjaan
087.3/100.11/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 11-2022 REVITALISASI PASAR BAQA Devzai Bersaudara Rp6.760.000.000 10/05/2022 27/5/2022

Pekerjaan Belanja Modal Bangunan CV. YUNUS YUSUF


094.3/100.11/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Gedung Pasar ( Pasar Merdeka ) MANDIRI Rp1.784.150.225 11/05/2022 27/5/2022
Riview Dokumen Rencana
Induk Sistem Pengelolaan Air
Jasa Minum (RISPAM) Kota CV. Sawi Mahakam
018.1/100.07/BPBJ/III/2022 Konsultansi Pokja 1-2022 Samarinda Consultant Rp437.446.000 22/03/2022 30/5/2022

Jasa Supervisi PembangunanTPS3R


027.2/100.07/BPBJ/III/2022 Konsultansi Pokja 12-2022 Mugirejo Kota Samarinda CV. Sakti Jaya Consultant Rp140.237.000 30/03/2022 30/5/2022

Saluran Drainase Jl. Karya Bakti


Pekerjaan RT. 44 Kelurahan Lempake
096.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 10-2022 Kecamatan Samarinda Utara CV. TETES BORNEO Rp280.002.790 13/05/2022 30/5/2022

Pekerjaan Semenisasi JL. AMD RT.43 Kel.


098.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 10-2022 Lempake Kec. Samarinda Utara CV. SHANUM JAYA Rp1.909.860.000 13/05/2022 30/5/2022
Peningkatan Jl. Wolter
Mongonsidi rt. 15, Kelurahan
Pekerjaan Dadi Mulya Kecamatan
076.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Samarinda Ulu TIRTA CIPTA GUNA Rp374.750.000 10/05/2022 2/6/2022
Lanjutan Pembangunan Instalasi
Pengolahan Lumpur Tinja
Pekerjaan (IPLT) Kombinasi dan Sarana
084.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Pendukungnya CV. TIRTA PANDAWA Rp1.785.879.000 10/05/2022 2/6/2022
Pekerjaan
090.3/100.11/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Revitalisasi Pasar Ijabah CV. Mitra Tiga Bersaudara Rp2.724.614.000 10/05/2022 2/6/2022
Pekerjaan Pembangunan Kantor CV.ADITTYA PUTRA
091.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Kelurahan Sempaja Timur WIJAYA Rp2.737.368.000 11/05/2022 2/6/2022
Pekerjaan Pembangunan Gedung Kantor
095.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 UPTD Bapenda Wilayah V cv. miros borneo Rp1.300.000.000 11/05/2022 3/6/2022
Peningkatan Jl. M. Said Gg.
Pekerjaan Surya RT. 13 Kel. Lok Bahu Kec. CV. ANTARINI CIPTA
099.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 8-2022 Sungai Kunjang PERKASA Rp947.879.000 13/05/2022 3/6/2022
Supervisi Pembangunan
Jasa Gedung Kantor Kelurahan Loa
045.2/100.07/BPBJ/IV/2022 Konsultansi Pokja 12-2022 Bakung CV. RISMA NUGRAHA Rp132.184.000 6/04/2022 6/6/2022
Konsultan Pengawas Lanjutan
Jasa Pembangunan Saluran Drainase
055.2/100.07/BPBJ/IV/2022 Konsultansi Pokja 11-2022 Jl. S. Parman (Tahap 3) PT. Super Tehnik Pratama Rp332.262.960 8/04/2022 6/6/2022

LANJUTAN PEMBANGUNAN
Pekerjaan GEDUNG ARSIP KANTOR CV. ANUGRAH KARYA
097.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 10-2022 BPKAD KOTA SAMARINDA PERDANA Rp4.152.698.766 18/05/2022 6/6/2022
Belanja Modal Bangunan
Pengaman Sungai/Pantai dan
Pekerjaan Penanggulangan Bencana Alam -
104.3/100.01/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 8-2022 Penurapan SMPN 24 CV. BUKIT MUTIARA Rp312.895.000 18/05/2022 6/6/2022
SEMENISASI JL. JAKARTA (RT.
43, RT. 57, RT. 60, RT. 68, RT. 70,
RT. 74, RT. 56, RT. 72, RT. 53,
RT. 64, RT. 40) KEL. LOA
Pekerjaan BAKUNG KEC. SUNGAI CV. NAFIRA JAYA
109.3100.08/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 10-2022 KUNJANG LESMANA Rp903.028.000 19/05/2022 6/6/2022

Pekerjaan Rehabilitasi Jembatan Jalan Datu CV. SHANONN JAYA


113.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Iba RT.01 Sungai Keledang PERKASA Rp439.503.978 23/05/2022 6/6/2022

Pekerjaan Peningkatan Jembatan Jalan


108.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Pampang Kec. Samarinda Utara HARSA BORNEO Rp894.429.000 19/05/2022 7/6/2022
Peningkatan Jalan Padat Karya
Gg. Urut RT 83 & Gg. Dahlia RT
Pekerjaan 73 Kel. Loa Bakung Kec. Sungai
110.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Kunjang CV. YAN'S PERDANA Rp560.182.502 23/05/2022 7/6/2022
Pekerjaan Rehab Berat Mess Pemkot
106.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Samarinda di Jakarta CV. ANDI BINA CITRA Rp9.547.006.225 20/05/2022 8/6/2022
Pekerjaan Peningkatan Jalan Purworejo
107.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 8-2022 RT. 52 Lempake CV. KARYA DWI PUTRA Rp748.212.000 19/05/2022 8/6/2022
Pekerjaan Pembangunan Halaman Parkir CV. DELAPAN
119.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Taman Bebaya CONSTRUCTION Rp4.738.752.091 27/05/2022 9/6/2022
Pekerjaan Pembangunan Gedung Kantor CV. BRAZYL
121.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 UPTD Bapenda Wilayah IV BERSAUDARA Rp1.313.035.000 27/05/2022 9/6/2022

Pekerjaan Peningkatan Jalan Handil Kopi- CV.ALIF PUTRA


116.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Kapten Soedjono Kec. Sambutan PRATAMA Rp2.184.990.000 26/05/2022 10/6/2022
Pekerjaan PEMBANGUNAN PASAR PM
118.3/100.011/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 NOOR CV. Yuri Borneo Dewata Rp6.075.300.000 26/05/2022 10/6/2022
Pekerjaan Pembangunan Kantor
105.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Kelurahan Temindung Permai Ameera bersaudara - 18/05/2022 13/6/2022
Pekerjaan Peningkatan Jalan Kelapa
114.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Gading Kota Samarinda CV. DANIEL FAHRILLAH Rp575.780.000 23/05/2022 13/6/2022
Saluran Drainase Jl. Embun
Suryana Jalur Mesjid RT. 29 dan
Pekerjaan Gg. Abizar RT. 29 Kel.
115.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 Sambutan Kec. Sambutan CV. TRI DARMA JAYA Rp739.999.000 24/05/2022 13/6/2022
Pekerjaan Revitalisasi Jalan Kapten CV. BRAZYL
156.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 Soedjono BERSAUDARA Rp4.816.604.333 24/06/2022 11/7/2022
Jasa Penyusunan Master Plan dan PT. MARANNU MARAYA
092.1/100.07/BPBJ/V/2022 Konsultansi Pokja 11-2022 DED Kawasan Citra Niaga MAINDAN Rp1.476.300.000 11/05/2022 15/6/2022
Peningkatan Jalan Pemuda-
Pekerjaan Pelabuhan Lama Kel. Rawa CV. ALESHA PUTRI
046.3/100.07/BPBJ/IV/2022 Konstruksi Pokja 10-2022 Makmur MANDIRI Rp1.898.822.578 6/04/2022 20/6/2022

Pekerjaan Lanjutan Pembangunan Musolla CV. ALESHA PUTRI


125.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 Dinas PUPR Kota Samarinda MANDIRI Rp1.871.826.000 6/06/2022 20/6/2022
Lanjutan Rehab Berat Badan
Pekerjaan Jalan Tembok Tengah Kec. CV. MERIDIAN UTAMA
133.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 Samarinda Utara KONSTRUKSI Rp2.827.210.180 6/06/2022 20/6/2022
Peningkatan Jembatan Jalan
Pekerjaan H.M. Saleh Arsyad Kec.
131.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Sambutan BUAH BOLOK MAHAKAM Rp4.698.698.000 6/06/2022 21/6/2022
Pekerjaan Pembangunan Kantor
137.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Kelurahan Gunung Panjang CV. ZIDHAN ZAHRAH Rp2.735.000.000 6/06/2022 21/6/2022
Pekerjaan PENGEMBANGAN SPAM
120.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 KOTA SAMARINDA CV. TIRTA PANDAWA Rp416.858.000 6/06/2022 22/6/2022
Pekerjaan Normalisasi Saluran Irigasi DI.
122.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Makroman Delapan Construction Rp1.427.276.000 31/05/2022 22/6/2022
Pekerjaan Peningkatan Jalan Renjang Raya
129.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 (DAK 2022) HARSA BORNEO Rp13.020.047.000 6/06/2022 22/6/2022
Belanja Modal Bangunan
Gedung Tempat Pendidikan -
Rehab Sarana Prasarana SDN
Pekerjaan 007 Jl. A. Yani Ke. Sungai Pinang CV. BRAZYL
130.3/100.01/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 Samarinda BERSAUDARA Rp2.418.382.000 6/06/2022 22/6/2022

Peningkatan Jl. M. Said,


Pekerjaan Kelurahan Lok Bahu Kecamatan
132.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 Sungai Kunjang Kota Samarinda CV CAHAYA PURNAMA Rp758.125.226 6/06/2022 22/6/2022
PT. SAMEKARINDO
138.4/300.02/BPBJ/VI/2022 Barang Pokja 1-2022 MOBIL AMBULANCE INDAH Rp492.000.000 7/06/2022 22/6/2022
Peningkatan Jalan & Drainase
Pekerjaan Jalan Adam Malik 2 Kota CV. HAURA TEKNIKA
141.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Samarinda JAYA Rp570.864.000 8/06/2022 23/6/2022
Pekerjaan Peningkatan Jalan Makam RT 23
142.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Kel. Makroman Kec. Sambutan CV. Omar Madani Elfatih Rp1.405.039.000 9/06/2022 23/6/2022
Pemasangan Jaringan Distribusi
dan Sambungan Rumah (SR)
Pekerjaan (500SR) di Loa Bakung (DAK CV.CARISSA NAUFAL
112.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 12-2022 2022) JAYA Rp6.100.777.000 23/05/2022 27/6/2022
Pekerjaan Peningkatan Jalan Kalan Luas
139.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Lubuk Sawah Mugirejo CV. Kalkir Konstruksi Rp1.890.138.000 8/06/2022 27/6/2022

Jalan Tersebar di Wilayah


Pekerjaan Kelurahan Mugirejo, Kecamatan
134.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Sungai Pinang Kota Samarinda CV. Dirjaya Karya Rp467.121.000 6/06/2022 30/6/2022
Peningkatan Jl. Lubuk Sawah
RT.15, Rt.16, RT. 17, RT. 18, RT.
19, Kelurahan Mugirejo,
Pekerjaan Kecamatan Sungai Pinang Kota
135.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Samarinda CV. Dirjaya Karya Rp753.127.000 7/06/2022 30/6/2022

Semenisasi Perum Korem Blok


Pekerjaan Mahoni Kebon Agung (C.S) Kel.
136.3/100.08/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Lempake Kec. Samarinda Utara cv.shanum jaya Rp1.682.195.000 8/06/2022 30/6/2022
PT. MUTUMED PRIMA
100.5/100.02/BPBJ/VI/2022 Jasa Lainnya Pokja 1-2022 Belanja Jasa Kalibrasi SERVICES Rp450.970.000 9/06/2022 1/7/2022
PT. DUAPUTRA JAYA
101.4/100.02/BPBJ/VI/2022 Barang Pokja 1-2022 Belanja Obat- Obatan (DAK) MANDIRI Rp2.042.173.000 9/06/2022 1/7/2022
Saluran Drainase Jl. Poros Sultan
Pekerjaan Sulaiman RT.18, Kota
148.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 Samarinda CV. DONRIS JAYA ABADI Rp370.523.231 16/06/2022 4/7/2022
Belanja Suku Cadang Alat PT. SUMBER REJEKI
147.4/100.02/BPBJ/VI/2022 Barang Pokja 2-2022 Laboratorium (DAK) MEDIKA JAYA Rp814.924.000 16/06/2022 5/7/2022
SUPERVISI PEMASANGAN
JARINGAN DISTRIBUSI DAN
SAMBUNGAN RUMAH (SR)
Jasa (500SR) DI LOA BAKUNG CV. APO KHAYAN
103.2/100.07/BPBJ/V/2022 Konsultansi Pokja 12-2022 (DAK 2022) CONSULTANT Rp177.189.000 19/05/2022 6/7/2022

Pekerjaan Lanjutan Pembangunan TPS3R


155.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 Sungai Kapih Kota Samarinda cv. cahaya sandra Rp373.562.000 24/06/2022 11/7/2022
Penyusunan Dokumen
Rancangan Peraturan Daerah
Rencana Induk Pengolahan Air
Jasa Limbah Domestik (RISPAL-D)
123.1/100.07/BPBJ/V/2022 Konsultansi Pokja 2-2022 Kota Samarinda CV. KALTICONS DESAIN Rp367.743.000 31/05/2022 12/7/2022
Saluran Drainase Jl. Tj. Aru RT.
Pekerjaan 3, 15 dan 21, Kelurahan Mesjid mulyakaryateknik33@gmail.
150.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Kecamatan Samarinda Seberang com Rp921.171.000 16/06/2022 12/7/2022
Pekerjaan Peningkatan Jalan Teratai Loa
152.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Buah RAVELA JAYA Rp4.715.897.000 23/06/2022 12/7/2022
Supervisi Konstruksi Lanjutan
Jasa Peningkatan Jalan Olah Bebaya
127.2/100.07/BPBJ/VI/2022 Konsultansi Pokja 3-2022 (DAK 2022) cv. bina cipta consultant Rp193.377.000 6/06/2022 15/7/2022
Supervisi Konstruksi
Jasa Peningkatan Jalan Renjang Raya
128.2/100.07/BPBJ/VI/2022 Konsultansi Pokja 3-2022 (DAK 2022) cv. bina cipta consultant 6/06/2022 15/7/2022
Saluran Drainase Jl.
Pembangunan Gg. Wanyi 8
RT.9, Gg. Villa 7 RT. 9 dan Gg.
Villa 8
Pekerjaan RT. 9 Kel. Makroman Kec. CV. ANNISA YASMIN
159.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Sambutan Kota Samarinda ABADI Rp555.800.269 29/06/2022 18/7/2022
Manajemen Konstruksi (MK)
Pembangunan Bendali dan
Jasa Kolam Retensi Hulu Sungai PT. WAHANA KRIDA
140.2/100.07/BPBJ/VI/2022 Konsultansi Pokja 2-2022 Karang Mumus KONSULINDO Rp3.127.225.200 8/06/2022 19/7/2022
Pekerjaan Lanjutan Peningkatan Jalan
154.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Olah Bebaya (DAK 2022) BAMBU BORNEO Rp5.342.200.000 23/06/2022 20/7/2022
Pengadaan Belanja Hibah Baju
Anti Panas,Helm Pemadam
Kebakaran,Kacamata,Nozzel
Pemadam Kebakaran,Selang
Pemadam Kebakaran,Sepatu
158.4/100.21/BPBJ/VII/2022 Barang Pokja 1-2022 Boot Safety EXINDOFIRE UTAMA Rp239.262.000 4/07/2022 20/7/2022
Peningkatan Saluran Drainase Jl.
Pekerjaan Padat Karya Kel. Loa Bakung
(KONSOLIDASI ITEMIZED) Konstruksi Pokja 1-2022 Kec. Sungai Kunjang CV. Revayah Dewi Rp2.766.068.000 8/07/2022 20/7/2022
Pekerjaan Peningkatan Saluran Drainase CV. REYALGHIN
(KONSOLIDASI ITEMIZED) Konstruksi Pokja 1-2022 Sub Sistem Pramuka BERSAUDARA Rp1.402.638.000 8/07/2022 20/7/2022

Pembuatan Drainase Jl. Anggur


Pekerjaan RT. 55,56 Kelurahan Sidodadi
164.3/100.07/BPBJ/VII/2022 Konstruksi Pokja 1-2022 Kecamatan Samarinda Ulu omar madani elfatih Rp373.300.000 5/07/2022 21/7/2022
Pekerjaan Pembangunan TPS Gor Sempaja CV. EMPAT PILAR
151.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Kota Samarinda TANGGUH Rp427.649.000 23/06/2022 25/7/2022
Pekerjaan Pembangunan Gedung Kantor
153.3/100.07/BPBJ/VI/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 UPTD BAPENDA Wilayah II CV. F DUA BERSAUDARA Rp2.193.000.000 23/06/2022 25/7/2022
Peningkatan Jalan Pertanian
Pekerjaan RT.15 Kel. Makroman Kec.
117.3/100.07/BPBJ/V/2022 Konstruksi Pokja 13-2022 Sambutan CV. ADI RAYA Rp931.129.000 27/05/2022 27/7/2022
Pembangunan PJU Perumahan PT. FAJAR
Pekerjaan dan Permukiman Kota KHATULISTIWA
165.3/100.08/BPBJ/VII/2022 Konstruksi Pokja 3-2022 Samarinda BERSAUDARA Rp350.932.000 6/07/2022 27/7/2022
Pengadaan dan Pemasangan
Pekerjaan Tangki Septic Individual Kota
162.3/100.07/BPBJ/VII/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 Samarinda CV. Cahaya Sandra Rp298.559.000 7/07/2022 29/7/2022
Rehabilitasi Saluran Drainase
dan Gorong-Gorong Kecamatan
Pekerjaan Samarinda Ulu (Bankeu Prov.
169.3/100.07/BPBJ/VII/2022 Konstruksi Pokja 2-2022 2022) CV. PANDIRI ABADI Rp2.330.873.000 7/07/2022 29/7/2022
NOTULENSI
ALISASI PEMANFAATAN GOOGLE SPREADSHEETS SEBAGAI SARANA MELAPORKAN HASIL PEKERJAAN PEMILIHAN PENYE
Samarinda, 29 Maret 2022

No:
Lampiran: Daftar Hadir dan Foto Dokumentasi

Pada hari ini, Rabu tanggal Dua Puluh Delapan bulan September tahun Dua Ribu Dua Puluh Dua , telah diadakan Sosialisasi Pemanfaatan
Google Spreadsheets Sebagai Sarana Melaporkan Hasil Pekerjaan Pemilihan Penyedia yang dilaksanakan secara tatap muka di Ruang Rapat
Bagian Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kota Samarinda dengan hasil sebagai berikut:

No Uraian Keterangan

I Pembukaan
Salam pembuka.
Acara ini adalah acara untuk mensosialisasikan output kegiatan yang telah dibuat oleh masing-
masing CPNS yang hari ini akan mempresentasikan output yang telah dibuat selama masa
habituasi di tempat kerja.
1. Maulida Ayu W.S. mempresentasikan Pemanfaatan Google Spreadsheets sebagai Sarana Diah Anggraini
Melaporkan Hasil Pekerjaan Pemilihan Penyedia

2. Dian Noviarini mempresentasikan Pengarsipan Dokumen Tender melalui Google Drive

3. Adella Elysa Putri mempresentasikan Penggunaan Spreadsheets Pengisian Model Dokumen


Pemilihan

II Paparan Materi Sosialisasi

1. Latar Belakang:
- Peraturan LKPP Nomor 10 Tahun 2021 bahwa Pokja Pemilihan dan Pejabat Pengadaan
melaporkan pelaksanaan pemilihan kepada kepala UKPBJ
- Peraturan LKPP Nomor 12 Tahun 2021 bahwa Pokja Pemilihan menyampaikan laporan hasil
pemilihan kepada PPK melalui SPSE dengan tembusan kepada Kepala UKPBJ
- Belum optimalnya pelaporan hasil pekerjaan pemilihan penyedia di Bagian Pengadaan
Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kota Samarinda

2. Penyampaian draft SOP Pemilihan Penyedia Pascakualifikasi dan draft SOP Proses Utama PBJ
Pemateri (Maulida Ayu Wijayanti S)
hasil revisi
3. Alasan memilih google spreadsheets sebagai sarana melaporkan hasil pekerjaan pemilihan
penyedia:
- Digunakan secara online sehingga tidak perlu menginstall ataupun menggunakan server utk
berbagi file
- Penyimpanan digital dalam database sehingga memudahkan pengarsipan (google drive)

4. Menunjukkan video tutorial penggunaan aplikasi

5. Menyebarkan form evaluasi

III Kritik dan Saran

1: Dilanjutkan dan memanfaatkan google studio (google clouds) untuk laporan bulanan Rinaldi Riduan

2: Video tutorial kurang jelas, lebih baik jika ditambahkan narasi Venny Ayu

3: Tambahkan kolom tanda tangan/paraf masing-masing pokja di form laporan hasil pemilihan
Agus Supriyanto
penyedia

4: Dilanjutkan untuk membuat format laporan selain kepada kepala ukpbj (cth: inspektorat,
Teten
kejaksaan, dll)

5: Untuk spreadsheets dibagikan kepada semua pokja Ronal


Apakah Anda setuju
Apakah
menggunakan Google Apakah form Apa kendala Anda dalam
pemaparan
No Nama Jabatan Spreadsheets sebagai google sheet menggunakan Form Input di Kritik dan Saran
sosialisasi sudah
sarana melaporkan hasil ini berguna? Google Spreadshets?
jelas?
pekerjaan pemilihan?

Pemanfaatan google studio untuk laporan


1 Rinaldy JF PPBJ 3 Ya 3 Tidak ada
bulanan

Untuk spreadshets wajib di bagikan ke semua


2 Ronal JF PPBJ 5 Ya 5 Tidak ada
pokja

3 Alawiyah Alhinduan JF PPBJ 5 Ya 5 Tidak ada kendala Lanjutkan

4 Dian Noviarini Calon JF PPBJ 5 Ya 5 Cukup banyak yang diisi Sudah baik
5 Adella Elysa Putri JF BPBJ 4 Ya 5 Tidak ada Sudah baik dan mudah dimengerti
6 Hamdani JF PPBJ 5 Ya 5 - -

Sebaiknya ditambah kolom tanda tangan


7 Agus Supriyanto JF PPBJ 4 Ya 5 Belum menggunakan
masing2 pokja di laporan hasil pemilihan

8 Diah Anggraini JF PBJ 4 Ya 5 Belum terbiasa Video tutorial menggunakan narasi


9 Riyo Calon JF PPBJ 4 Ya 4 Tidak ada Berjalan dengan baik
10 Dody Hendra N JF PPBJ 5 Ya 5 Tidak ada Tidak ada
Dilanjutkan untuk membuat laporan selain
11 Teten Penelaah PBJ 5 Ya 5 Tidak ada
kepad kepala ukpbj
12 Perdana Hadinata Staff BPBJ 5 Ya 5 - -
13 M. Gazali Rahman Staff BPBJ 5 Ya 5 Belum mencoba Tdk ada
Ahli Pertama - Pengelola
14 Umi Arifah. S.Ak 5 Ya 5 Tidak ada Tidak ada
Pengadaan Barang/Jasa
15 Rika Novadiyanti Staff LPSE 5 Ya 5 Terkadang jaringan -
16 Karina Amelia Staff LPSE 5 Ya 5 Tdk ada Tidak ada

Semangat terus mengembangkan dan


17 Veny Ayu JF PPBJ Muda 4 Ya 5 Tidak Ada mengintegrasikan dengan data2 yg diperlukan
sesuai perkembangan regulasi PBJ

18 Edi Usman Dani Admin PPE LPSE BPBJ 5 Ya 5 Perlu belajar Terus ditingkatkan dan dikembangkan

Saya terkendala sinyal yang


19 Annisa Ramadhani Calon JFT PBJ 5 Ya 5 tidak stabil karena harus semoga inovasi seperti ini bisa dibuat kembali
mengisi online

Anda mungkin juga menyukai