Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMK NURUL AMANAH Program Keahlian : Teknik Komputer dan
Mata Pelajaran : Pemrograman Dasar Jaringan
Kelas/Semester : XI/ Ganjil Materi Pokok : Administrasi Jaringan
Komputer
Alokasi Waktu : 4 x 35 menit

Kompetensi Dasar, Indikator Pencapaian Kompetensi dan Tujuan Pembelajaran

Indikator Pencapaian Tujuan Pembelajaran


Kompetensi Dasar
Kompetensi
3.1 Mengevaluasi VLAN 1. Peserta didik dapat menjelaskan
3.1.1 Menjelaskan Materi
Pada Jaringan Materi VLAN dengan mode trunk
VLAN dalam jaringan
menggunakan mode
Trunk,
4.1 Mengkonfigurasi
4.1.1 Konfigurasi VLAN 2. Peserta didik dapat melakukan
VLAN Pada
menggunakan mode konfigurasi VLAN mode Trunk di
Jaringan
Trunk di packet tracer, packet tracer secara mandiri

Pendekatan, Model/Metode Pembelajaran

1. Pendekatan : Saintifik
2. Model Pembelajaran : Discovery learning/inquiry
3. Metode Pembelajaran : cearamah, diskusi, dan inkuiri

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Kegiatan Pendahuluan
1 Guru mempersiapkan peserta didik untukmengikuti pembelajaran yang diawali dengan berdo’a,
absensi, kebersihan dan kerapian, dan kesiapan buku tulis dan bahan ajar.
2 Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab Materi Vlan di Kehidupan sehari-hari.
3 Guru menyampaikan komptensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
4 Guru menjelasakan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan peserta didik.
Kegiatan Inti
Sintak
Kegiatan Pembelajaran
Model Pembelajaran
Tahap 1  Guru memberikan penjelasan singkat mengenai Vlan mode Trunk.
Mengamati  Peserta didik mengamati Penjelasan dan demonstrasi praktikum VLAN
menggunakan mode Trunk yang dipraktikkan oleh guru melalui Aplikasi
Cisco Packet tracer .

Tahap 2  Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi


Menanya gagasan yang yang menarik dan menantang untuk didalami.
Tahap 3  Guru membimbing peserta didik untuk menggali informasi tentang
Mengumpulkan Informasi berbagai Vlan Mode Trunk.
 Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi yang benar
 Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain maupun menjadi sumber
belajar bagi peserta didik.
Tahap 4  Peserta didik mengerjakan Tugas Kelas dengan bimbingan guru.
Pengolahan Data Task 1 : Menuliskan resume materi.
Task 2 : Mengerjakan tugas uraian yang diberikan oleh guru.
Task 3 : Memprakktikan Vlan Mode Trunk Di cisco packet tracer.
Tahap 5  Guru memeriksa dan memverifikasi hasil kerja peserta didik pada tugas
Verifikasi yang telah diberikan.
Tahap 6  Peserta didik membuat kesimpulan dan generalisasi dengan bimbingan
Generalisasi guru

Kegiatan Penutup
1 Guru memberikan feedback dan kesimpulan terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
2 Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.

Penilaian Hasil Belajar

Kompetensi Sikap Kompetensi Pengetahuan Kompetensi Keterampilan


 Jenis : Diskusi kelompok  Jenis Tes : Tulis  Jenis Tes : Praktik cisco
 Teknik : Skoring  Bentuk : Uraian paket tracer
 Instrumen :Lembar Observasi  Instrumen : Soal  Bentuk : Hasil
praktikum packet tracer
 Instrumen : Soal

Bangkalan , 20 September 2022


Kepala SMK NURUL AMANAH, Guru Mata Pelajaran

H. ABDUS SHOMAD, S.HI, M.Pd.I. MUAFA SYAIFURROHMAN

Anda mungkin juga menyukai